pedoman penilaian penerapan sistem manajemen k3

14
PEDOMAN PENILAIAN PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN K3 MATERI XIV ( MINGGU XIV ) KRITIRIA STANDAR PEMANTAUAN

Upload: zwi

Post on 21-Mar-2016

83 views

Category:

Documents


9 download

DESCRIPTION

MATERI XIV ( MINGGU XIV ) KRITIRIA STANDAR PEMANTAUAN. PEDOMAN PENILAIAN PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN K3. Standar pemantauan Pemeriksaan bahaya 1). Pemeriksaan / inspeksi terhadap tempat kerja dan cara kerja dilaksanakan secara teratur - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: PEDOMAN PENILAIAN PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN K3

PEDOMAN PENILAIAN PENERAPANSISTEM MANAJEMEN K3

MATERI XIV ( MINGGU XIV )KRITIRIA STANDAR PEMANTAUAN

Page 2: PEDOMAN PENILAIAN PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN K3

7. Standar pemantauana. Pemeriksaan bahaya1). Pemeriksaan/inspeksi terhadap tempat kerja dan

cara kerja dilaksanakan secara teratur2). Riksa dilaksanakan oleh petugas yang

berkompeten dan berwenang telah memperoleh pelatihan mengenai identifikasi bahaya

3). Riksa mencari masukan dari tenaga kerja yang melakukan tugas ditempat kerja yang diperiksa

4). Daftar periksa tempat kerja telah disusun untuk digunakan pada sat pemeriksaan/inspeksi

5). Laporan riksa/inspeksi berisi rekomendasi untuk tindakan perbaikan dan ditujukan kepada pengurus dan P2K3 sesuai kebutuhan

A. KRITERIA AUDIT K3

Page 3: PEDOMAN PENILAIAN PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN K3

7. Standar pemantauana. Pemeriksaan bahaya6). Pengusaha telah menetapkan penanggung jawab

untuk pelaksanaan tindakan perbaikan dari hasil laporan pemeriksaan/inspeksi

7). Tindakan perbaikan dr. hasil laporan pemeriksaan dipantau untuk menentukan efektivitasnya

b. Pemantauan/Pengukuran Lingkungan Kerja1). Pengukuran lingkungan kerja dilaksanakan secara

teratur dan hasilnya didokumentasikan, dipelihara dan digunakan untuk penilaian dan pengendalian

2). Pengukuran meliputi faktor fisik, kimia, biologi dan ergonomi serta psikologi

A. KRITERIA AUDIT K3

Page 4: PEDOMAN PENILAIAN PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN K3

7. Standar pemantauanb. Pemantauan/Pengukuran Lingkungan Kerja3). Pengukuran dilakukan oleh petugas atau pihak

yang berkompeten dan berwenangc. Peralatan, Pemeriksaan/Inspeksi, dan Riksa Uji1). Terdapat prosedur terdokumentasi mengenai

identifikasi, kalibrasi, pemeliharaan dan penyimpanan untuk alat pemeriksaan, ukur dan uji mengenai K.3

2). Alat dipelihara dan dikalibrasi oleh petugas atau pihak yang berkompeten dan berwenang

d. Pemantauan Kesehatan Tenaga Kerja1). Pemantauan kesehatan bagi orang bekerja pada

bagian mengandung potensi bahaya tinggi

A. KRITERIA AUDIT K3

Page 5: PEDOMAN PENILAIAN PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN K3

7. Standar pemantauand. Pemantauan kesehatan tenaga Kerja2). Pengusaha telah melaksanakan identifikasi kondisi

dimana riksa kesehatan pekerja perlu dilakukan dan telah melaksanakan sistem untuk membantu riksa ini

3). Riksa kesehatan dilakukan oleh dokter pemeriksa sesuai perundangan

4). Perusahaan menyediakan pelayanankesehatan kerja sesuai perundangan

5). Catatan mengenai pemantauan kesehatan tenaga kerja dibuat sesuai dengan perundangan

A. KRITERIA AUDIT K3

Page 6: PEDOMAN PENILAIAN PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN K3

8. Pelaporan dan perbaikan kekurangana. Pelaporan bahaya terdapat prosedur pelaporan bahaya yang

berhubungan dengan K.3 dan prosedur ini diketahui oleh tenaga kerja

b. Pelaporan kecelakaan terdapat prosedur terdokumentasi yang menjamin

bahwa semua kecelakaan kerja, penyakit akibat kerja, kebakaran atau peledakan serta kejadian berbahaya lainnya ditempat kerja dicatat dan dilaporkan sesuai perundangan

c. Pemeriksaan dan pengkajian kecelakaan1). Tempat kerja/perusahaan mempunyai prosedur

riksa dan pengkajian kecelakaan kerja / PAK. masalah

A. KRITERIA AUDIT K3

Page 7: PEDOMAN PENILAIAN PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN K3

8. Pelaporan dan perbaikan kekuranganc. Pemeriksaan dan pengkajian kecelakaan2). Riksa dan pengkajian kecelakaan dilakukan oleh

petugas atau Ahli K.3 yang ditunjuk sesuai perundangan atau pihak lain berkompeten dan berwenang

3). Laporan riksa dan pengkajian berisi tentang sebab dan akibat serta rekomendasi/saran dan jadwal waktu pelaksanaan usaha perbaikan

4). Penanggung jawab untuk melaksanakan tindakan perbaikan atas laporan riksa dan pengkajian telah ditetapkan

5). Tindakan perbaikan diinformasikan kepada tenaga kerja yang bekerja ditempat kecekaan

A. KRITERIA AUDIT K3

Page 8: PEDOMAN PENILAIAN PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN K3

8. Pelaporan dan perbaikan kekuranganc. Pemeriksaan dan pengkajian kecelakaan6). Pelaksanaan tindakan perbaikan dipantau,

didokumentasikan dan diinformasikan keseluruh tenaga kerja

d. Penanganan masalah Terdapat prosedur untuk menangani masalah K.3

yang timbul dan sesuai perundangan

9. Pengelolaan Material dan Perpindahannyaa. Penangan secara manual dan mekanis1).Ada prosedur untuk mengidentifikasi potensi

bahaya dan menilai risiko yang berhubungan penanganan secara manual & mekanis

A. KRITERIA AUDIT K3

Page 9: PEDOMAN PENILAIAN PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN K3

9. Pengelolaan Material dan Perpindahannyaa. Penangan secara manual dan mekanis2).Identifikasi bahaya dan penilaian risiko

dilaksanakan oleh petugas berkompeten dan berwenang

3).Pengusaha menerapkan dan meninjau cara pengendalian risiko yang berhubungan dengan penanganan secara manual dan mekanis

4).terdapat prosedur untuk penanganan bahan meliputi metode pencegahan terhadap kerusakan, tumpahan dan/atau kebocoran

A. KRITERIA AUDIT K3

Page 10: PEDOMAN PENILAIAN PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN K3

9. Pengelolaan Material dan Perpindahannyab. Sistem Pengangkutan, Penyimpanan dan

Pembuangan1).Terdapat prosedur yang menjamin bahwa bahan

disimpan dan dipindahkan dengan cara yang aman sesuai perundangan

2).Terdapat prosedur yang menjelaskan syarat pengendalian bahan yang dapat rusak dan kadaluarsa

3).Terdapat prosedur yang menjamin bahwa bahan dibuang dengan cara aman sesuai perundangan

A. KRITERIA AUDIT K3

Page 11: PEDOMAN PENILAIAN PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN K3

9. Pengelolaan Material dan Perpindahannyac. Pengendalian bahan kimia berbahaya (BKB)1).Perusahaan telah mendokumentasikan dan

menerapkan prosedur ngenai penyimpanan, penanganan dan pemindahan BKB sesuai perundangan

2).Ada lembar data keselamatan BKB/material safety data sheets meliputi keterangan mengenai keselamatan bahan sebagaimana diaturdengan perundangan dan dengan mudah dapat diperoleh

3).Ada sistem identifikasi dan beri label jelas di BKB4).Rambu peringatan bahaya terpasang sesuai

dengan persyaratan perundangan5).Penangan BKB dilakukan oleh petugas yang

kompeten dan berwenang

A. KRITERIA AUDIT K3

Page 12: PEDOMAN PENILAIAN PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN K3

10.Pengumpulan dan penggunaan dataa. Catatan K.31). Pengusaha telah mendokumentasikan dan

menerapkan prosedur pelaksanaan identifikasi, pengumpulan, pengarsipan, pemeliharaan, penyimpanan dan penggantian catatan K.3

2). Peraturan perundangan, standar dan pedoman teknis K.3 dipelihara pada tempat mudah didapat

3). Terdapat prosedur yang menentukan persyaratan untuk menjaga kerahasian catatan

4). Catatan kompensasi kecelakaan dan rehabilitasi kesehatan tenaga kerja dipelihara

A. KRITERIA AUDIT K3

Page 13: PEDOMAN PENILAIAN PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN K3

10.Pengumpulan dan penggunaan datab. Data dan laporan K31). Data K.3 terbaru dikumpulkan dan dianalisa2). Laporan rutin kinerja K.3 dibuat dan disebar

luaskan di dalam tempat kerja11. Pemeriksaan / Audit Internal SMK.31).Audit internal SMK3 yang terjadwal dilaksanakan

untuk memeriksa kesuaian kegiatan perencanaan dan untuk menentukan efektivitas kegiatan tsb.

2). Audit internal SMK3 dilakukan oleh petugas yang independen, berkompeten dan berwenang

3). Laporan audit didistribusikan ke pengusaha dan petugas lain yang berkepentingan dan dipantau untuk menjamin dilakukankannya tindakan perbaikan

A. KRITERIA AUDIT K3

Page 14: PEDOMAN PENILAIAN PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN K3

TERIMA KASIH