overview

5
OVERVIEW Dalam mengadakan sebuah proyek penelitian pendidikan, hal yang tidak boleh luput dari pandangan adanya keperluan khusus dan masalah terlibat dalam bekerja dengan orang. Aspek hubungan manusia dalam penelitian pendidikan sangat penting ketika proyek ini diterapkan di sekolah umum. Jika siswa adalah subjek, proyek membutuhkan kerjasama dan saling pengertian dari pihak administrasi sekolah, guru, orang tua, komunitas yang berkaitan dan subjeknya sendiri.dengan demikian, bagian prosedurdari rencana penelitian harus mendeskripsikan bagaimna peneliti mengharapkan mendapatkan kerjasama sekolah, dan bagaimana dia menghadapi kemungkinan masalah interaksi manusia yang muncul, dan tindakan pencegahan apa yang akan dia ambil untuk memastikan bahwa rencana yang telah dibuat akan sesuai dengan etik yang ada. Syarat-syarat yang sesuai untuk penelitian ilmiah yang berkaitan dengan tingkah laku manusia. Topic-topik ini akan dibahas di dalam bab ini. INDIKATOR Setelah mempelajari bab ini, kamu dapat: 1. Mengidentifikasi aspek-aspek situasi penelitian yang melibatkan masalah atau prinsip tentan etik. 2. Menyatakan dan mendiskusikan 5 prinsip etik dari penelitian yang dikembangkan oleh Asosiasi Psikologi Amerika. 3. Mendeskripsikan 5 strategi yang dapat diguanakan untuk menetapkan kerahasiaan data penelitian 4. Mendiskusikan pro dan kontra dalam menggunakan hal yang tabu pada penelitian ilmiah yang berkaitan dengan tingkah laku, dan menjelaskan faktor-faktor yang harus dipertimbangkan peneliti sebelum menggunakan hal tabu. 5. Mendeskripsikan pembatasan secara hokum terhadap penelitian pendidikan yang dibenuk oleh hokum pemerintahan.

Upload: siti-khotijah-putri-atmini

Post on 17-Nov-2015

2 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

ethical issu

TRANSCRIPT

OVERVIEWDalam mengadakan sebuah proyek penelitian pendidikan, hal yang tidak boleh luput dari pandangan adanya keperluan khusus dan masalah terlibat dalam bekerja dengan orang. Aspek hubungan manusia dalam penelitian pendidikan sangat penting ketika proyek ini diterapkan di sekolah umum. Jika siswa adalah subjek, proyek membutuhkan kerjasama dan saling pengertian dari pihak administrasi sekolah, guru, orang tua, komunitas yang berkaitan dan subjeknya sendiri.dengan demikian, bagian prosedurdari rencana penelitian harus mendeskripsikan bagaimna peneliti mengharapkan mendapatkan kerjasama sekolah, dan bagaimana dia menghadapi kemungkinan masalah interaksi manusia yang muncul, dan tindakan pencegahan apa yang akan dia ambil untuk memastikan bahwa rencana yang telah dibuat akan sesuai dengan etik yang ada. Syarat-syarat yang sesuai untuk penelitian ilmiah yang berkaitan dengan tingkah laku manusia. Topic-topik ini akan dibahas di dalam bab ini.INDIKATORSetelah mempelajari bab ini, kamu dapat:1. Mengidentifikasi aspek-aspek situasi penelitian yang melibatkan masalah atau prinsip tentan etik.2. Menyatakan dan mendiskusikan 5 prinsip etik dari penelitian yang dikembangkan oleh Asosiasi Psikologi Amerika.3. Mendeskripsikan 5 strategi yang dapat diguanakan untuk menetapkan kerahasiaan data penelitian4. Mendiskusikan pro dan kontra dalam menggunakan hal yang tabu pada penelitian ilmiah yang berkaitan dengan tingkah laku, dan menjelaskan faktor-faktor yang harus dipertimbangkan peneliti sebelum menggunakan hal tabu.5. Mendeskripsikan pembatasan secara hokum terhadap penelitian pendidikan yang dibenuk oleh hokum pemerintahan.6. Mendeskripsikan kategori penelitian yang diperoleh dari kajian oleh Instutusi Dewan Pengkaji7. Menyatakan syarat yang dikeluarkanoleh Instutusi Dewan Pengkaji dapat menujang keperluan untuk persetujuan yang diinformasikan.8. mendiskusikan jenis pertanyaan peneliti yang harus dijawab ketika menyajikan rencana penelitian untuk pegawai sekolah.Menytakan langkah-langkah yang dapat diambil untuk melindungi hakindivudi yang dijadikan subjek da;am proyek penelitian.10.

PRINSIP-PRINSIP ETIKDalam tahun-tahun terakhir, aspek etik dari penelitian tingkah laku telah meingkatkan perhatian Kongres, ilmuan, masyarakat khusus, dan institusi-institusi yang mendukung penelitian ini. Dalam bagian konsentrasi ini merefleksikan pertumbuhan yang hebat dari penelitian tingkah laku dan hal itu berdampak pada hidup manusia. Meskipun kebanyakan peneliti harus bertindak dalam perilaku yang pantas, ada masih banyak hal-hal kekerasan yang menimpa hak-hak individu.Asosiasi Psikologi Amerika akhir-akhir ini mempublikasikan 10 prinsip etik untuk mengarahkan aktifitas penelitian dengan manusia sebagai partisipan.dalam merencanakan sebuah proyek penelitian, siswa harus belajar tentang prinsip secara teliti:Keputusan untuk melakukan penelitian berdasarkan pada pertimbangan pendapat oleh psikolog tentang bagaimana cara terbaik untuk mengkontribusikan pengetahuan psikologi dan kesejahteraan manusia. Sudah dibuat keputusan untuk mengadakan penelitian para psikolog mempertimbangkan petunjuk alternative dimana penelitian energy dan sumber daya mungkin saja diinvestasikan. Atas dasar pertimbangan tersebut, psikolog menerapkan penelitian dengan mematuhi dan focus kepada martabat dan keselamatan orang-orang yang berpartisipasi dan dengan pengetahuan pemerintah dn peraturan pemerintah dan standar professional kepemerintahan yang mengadakan penelitian yang melibatkan manusia.a. di dalam merencanakan suatu pembelajaran peneliti memiliki tanggung jawab untuk membuat evaluasi secara telititentang etik yang bisa diterima. Dalam hal menimbang secara ilmiah atau berdasarkan pada ilmu pengetahuan dan nilai-nilai kemanusiaan. Prinsip apapun yang disetujui bersama, peneliti mengadakan kawajiban perizinan untuk mencari saran etik dan untuk mengamati usaha perlindungan yang tegas untuk melindungi hak-hak partisipan. b. berdasarkan apakah partispan di dalam pembelajaran yag telah direncanakan akan memberitahu individu sebelumnya tentang tujuan dari pembelajaran dan jenis informasi yang diharapkan untuk mendukung rangkaian dalam proyek penelitian. Sebagai contoh, di beberapa percobaan mungkin diperlukan untuk memberi individu informasi yang salah sebagai upaya untuk meningkatkan atau mengurangi motivasinya. Meskipun demikian, bahkan di dalam kondisi tersebut peneliti harus mendapatkan persetujuan tersebut untuk berpartisipasi dalam penelitian tersebut dan harus memberi tahu individu bahwa dai akan diberitahu tentang tujuan penelitian tersebut setelah pembelajaran selesai cara lain untuk menyelesiakan masalah ini diajuan oleh J.E. Atwell. Ia menyarankan untuk memberitahu subjek penelitian bahwa kebenaran dari hasil penelitian mungkin saja membahayakan, peneliti mungkin saja mendapatkan persetujuan secara tidak langsung. Untuk melakukan ini, sample yang diambil dari suatu populasi telah sepenuhnya diinformasikan dari berbagai aspek tujuan penelitian. Jika mayoritan individu dalam sample menyetujui untuk menjadi subjek penelitian, peneliti dapat mengaanggap bahwa individu lain juga menyetujiunya. Dia selanjutnya akan memilih subjek-subjek dari populasi tersebut, tetapi peneliti tidak mencari informasi dari subjeknya. Terdapat bukti nyata dari hasil beberapa penelitian yang dapat mengubah secara drastic jiika subjek dari penelitian diberitahukan tentang semua detail mengenai penelitian. Sebagai contohdi dalam penelitian yang dilakukan oleh J.H..resnick dan T.Scharwartz, subjek sukarelawan dijadikan 2 kelompok. Mereka diberika kartu-kartu yang berisi satu kata kerja dan 6 kata ganti, I. we, you, they, she, he dan merek diberitahu untuk membentuk kalimat menggunakan kata kerja tersebut dan satu kata ganti. Pada 80 dari 100 percobaan terakhir, peneliti menguatkan subjek dengan menyetujui secara lisan setiap kali subjek membuat kalimat yang berawalan I atau we, untuk menetapkan efek-efek dari penguatan tersebut. Hasilnya menunjukkan bahwa penggunaan kalimat I dan we pada subjek yang telah diberitahu menurun penggunaan kata gantinya, sedangkan subjek yang tidak diberitahu penggunaan kalimat I dan we meningkat. Dalam pembelajran ini, memberitahu subjek sepenuhnya dapat mengarahkan penyimpangan serius terhadap hasil penelitian. Tapi keharusan untuk mempelajari lebih lanjut tentang tingkah laku manusia harus didahulukan daripada menginformasikan subjek, bahkan di penelitian seperti ini dimana mungkin tidak ada kekerasan dan bahaya yang berdampak terhadap subjek. Pro dan kontra meningkat ketika penelitiaan mempertimbangkan hubungan standar etik yang kebaikannya seara pasti dipertimbangkan teliti. KERAHASIAANSekali data penetlitian telah dikumpulkan, peneliti harus memastikan bahwa tidak ada yang dapat mengakses datanyakecuali peneliti dan beberapa asisten peneliti. Subjek penelitian, harus diberitahu siapa saja yang akan mengakses data tersebut. Nama subjek harus dihilangkan dari instrument koleksi data dan diganti dengan kode. Prosedur ini sangat penting jika akan disimpan dalam waktu yang lama. Peneliti harus memperhatikan data yang akan digunakan. Sayangnya, data penelitian pendidikan tidak mempunyai hak istimewa (seperti komunikasi antara suami dan istri, pengacara dank lien, dll.). kerahasiaan dari individu harus dilindungi lebih lanjut fengan tidak menggunakan nama individu dalam beberapa publikasi yang hasilnya dari proyek penelitian.