orde baru

25
Assalamu Alaikum Wr. Wb.

Upload: cahyadi

Post on 03-Aug-2015

273 views

Category:

Documents


7 download

TRANSCRIPT

Page 1: ORDE BARU

Assalamu Alaikum Wr. Wb.

Page 2: ORDE BARU

KELOMPOK 1

CAHYADI

RIRIN ASMA WIDYAWATI

WITRY ADELINA H.

BENNY HERMANTO

FITRAH NURDIN

DIAN PURNAMASARI

A. NURUL FADHILLAH

Page 3: ORDE BARU

Menganalisis perkembangan pemerintah orde baru

Menganalisis perjuangan sejak orde baru sampai dengan masa reformasi

STANDAR KOMPETENSI

KOMPETENSI DASAR

Page 4: ORDE BARU

INDIKATOR

• Mendeskripsikan kronologis lahirnya pemerintahan orde baru

• Mengidentifikasi ciri-ciri pokok kebijakan sosial, politik, ekonomi pemerintah Orde Baru

Page 5: ORDE BARU

INDONESIA PADA MASA ORDE BARU

CIRI-CIRI KEBIJAKANPEMERINTAHAN

ORDE BARU

KEBIJAKAN EKONOMI

PETA KONSEP

KEBIJAKAN BIDANG PERTANIAN

KEBIJAKAN BIDANG INDUSTRI

KEBIJAKAN BIDANG SOSIAL BUDAYA

KEBIJAKAN BIDANG PEMBANGUNAN

KEBIJAKAN DOLITIK

BERIDIRINYA PEMERINTAHAN ORDE

BARU

Page 6: ORDE BARU

ORDE BARU

Orde Baru merupakan tatanan seluruh kehidupan rakyat, bangsa dan negara Indonesia yang diletakkan pada kemurnian Pancasila dan UUD 1945.

Page 7: ORDE BARU

Sidang MPRS IV menghasilkan ketetapan MPRS No IX /MPRS/1966 tentang SUPERSEMAR dengan ketetapan ini maka kekuasaan dialihkan kepada Letjen Soeharto.sebagai pengemban supersemar

*

Pada tanggal 7-12 Maret 1967 MPRS

mengelar sidang istimewa yang dipimpin oleh Jendral A.H.Nasution. Pada saat itu MPRS mengeluarkan ketetapan No XXXIII/ MPRS/ 1967 tentang pencabutan kekuasaan pemerintahan

Negara dari Presiden Ir.Soekarno serta mengangkat Soeharto sebagai pejabat presiden hingga terpilih presiden oleh MPRS hasil pemilu

Transfer Kekuasaan Pemerintahan

Page 8: ORDE BARU

Tujuan Orde Baru :Suatu sikap mental yang bertujuan menciptakan tata kehidupan sosial, politik, ekonomi,dan budaya yang dijiwai oleh Pancasila dan UUD 1945 yang murni dan konsekwen

Page 9: ORDE BARU

a. Mengoreksi total penyimpangan yang dilakukan pada masa Orde Lama.

b. Penataan kembali seluruh aspek kehidupan rakyat , bangsa dan negara Indonesia.

c. Melaksanakan pancasila dan UUD 1945 secara murni dan konsekuen.

d. Menyusun kembali kekuatan bangsa untuk menumbuhkan stabilitas nasional guna mempercepat proses pembangunan bangsa.

Lahirnya Orde Baru Sebagai upaya untuk hal-hal berikut :

Page 10: ORDE BARU

Landasan Ideal

Landasan Pada Pemerintahan Orde Baru

Pancasila

Landasan Konstitusional

UUD 1945

Landasan Operasional

Ketetapan MPRS/MPR

Page 11: ORDE BARU

CIRI-CIRI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN ORDE BARU

Kebijakan Bidang Politik Dalam Negeri

1. Membuat konsensus nasional untuk melaksanakan pancasila dan UUD 1945 secara murni dan konsekuen

2. Penyerderhanaan partai politik 3. Keikutsertaan TNI/polri dalam keanggotaan

MPR/DPR4. Pemasyarakatan P45. Mengadakan Perpera6. Timor- Timur resmi masuk Indonesia tahun

1976

Page 12: ORDE BARU

Kebijakan Bidang Politik Luar Negeri

1. Indonesia kembali menjadi anggota PBB tanggal 28 desember 1966

2. Peresmian pemulihan hubungan dengan Malaysia

3. Indonesia menjadi pemrakasa didirikannya organisasi ASEAN 8-8 1967

Page 13: ORDE BARU

Kebijakan Bidang Ekonomi

Mengendalikan inflasi dari 65% menjadi dibawah 15% dalam waktu hanya dua tahun

Page 14: ORDE BARU

Kebijakan Bidang Pertanian

•Modernisasi pertanian pada masa Orde Baru dikenal dengan nama REVOLUSI HIJAU• Revolusi ini mengubah cara bercocok tanam dari tradisionil ke moderen

Page 15: ORDE BARU

Kebijakan Bidang Industri

1.Mengembangkan jaringan informasi, komunikasi, dan transportasi

2.Mengembangkan industri pertanian

3.Mengembangkan industri minyak dan gas bumi

4.Industri galanggan kapal5.Industri pesawat

Page 16: ORDE BARU

Kebijakan Bidang Sosial Budaya

• Adanya perwakilan warga di tingkat desa yang disebut LKMD• Setiap media masa harus memiliki SIUPP•Diberlakukan normalisasi kehidupan kampus

Page 17: ORDE BARU

Kebijakan Bidang PembangunanPelaksanaannya pembangunannasional dilakukan secara

bertahapyaitu:1. Jangka panjang mencakup

periode 25 sampai 30 tahun 2. Jangka pendek mencakup

periode 5 tahun (Pelita/Pembangunan Lima Tahun), merupakan jabaran lebih rinci dari pembangunan jangka panjang sehingga tiap pelita akan selalu saling berkaitan/berkesinambungan

Page 18: ORDE BARU

Selama masa Orde Baru terdapat 6 Pelita, yaitu :1. Pelita IDilaksanakan pada 1 April 1969 hingga 31 Maret 1974 yang menjadi landasan awal pembangunan Orde Baru. Tujuan Pelita I : Untuk meningkatkan taraf hidup rakyat dan sekaligus meletakkan dasar-dasar bagi pembangunan dalam tahap berikutnya.Sasaran Pelita I : Pangan, Sandang, Perbaikan prasarana, perumahan rakyat, perluasan lapangan kerja, dan kesejahteraan rohani.

Page 19: ORDE BARU

2. Pelita IIDilaksanakan pada tanggal 1 April 1974 hingga 31 Maret 1979. Sasaran utamanya adalah tersedianya pangan, sandang,perumahan, sarana dan prasarana, mensejahterakan rakyat dan memperluas kesempatan kerja. Pelaksanaan Pelita II cukup berhasil pertumbuhan ekonomi rata-rata mencapai 7% per tahun. Pada awal pemerintahan Orde Baru laju inflasi mencapai 60% dan pada akhir Pelita I laju inflasi turun menjadi 47%. Selanjutnya pada tahun keempat Pelita II, inflasi turun menjadi 9,5%.

Page 20: ORDE BARU

3. Pelita IIIDilaksanakan pada tanggal 1 April 1979 hingga 31 Maret 1984. Pelita III pembangunan masih berdasarkan pada Trilogi Pembangunan dengan penekanan lebih menonjol pada segi pemerataan yang dikenal dengan Delapan Jalur Pemerataan

Page 21: ORDE BARU

4. Pelita IVDilaksanakan pada tanggal 1 April 1984 hingga 31 Maret 1989. Titik beratnya adalah sektor pertanian menuju swasembada pangan dan meningkatkan industri yang dapat menghasilkan mesin industri sendiri. Terjadi resesi pada awal tahun 1980 yang berpengaruh terhadap perekonomian Indonesia. Pemerintah akhirnya mengeluarkan kebijakan moneter dan fiskal sehingga kelangsungan pembangunan ekonomidapat dipertahankan.

Page 22: ORDE BARU

5. Pelita VDilaksanakan pada tanggal 1 April 1989 hingga 31 Maret 1994. Titik beratnya pada sektor pertanian dan industri. Indonesia memiki kondisi ekonomi yang cukup baik dengan pertumbuhan ekonomi rata-rata 6,8 % per tahun. Posisi perdagangan luar negeri memperlihatkan gambaran yang menggembirakan. Peningkatan ekspor lebih baik dibanding sebelumnya.

Page 23: ORDE BARU

6. Pelita VIDilaksanakan pada tanggal 1 April 1994 hingga 31 Maret 1999. Titik beratnya masih pada pembangunan pada sektor ekonomi yang berkaitan dengan industri dan pertanian serta pembangunan dan peningkatan kualitas sumber daya manusia sebagai pendukungnya. Sektor ekonomi dipandang sebagai penggerak utama pembangunan. Pada periode ini terjadi krisis moneter yang melanda negara-negara Asia Tenggara termasuk Indonesia. Karena krisis moneter dan peristiwa politik dalam negeri yang mengganggu perekonomian menyebabkan rezim Orde Baru runtuh.

Page 24: ORDE BARU

Sejarah untuk SMA dan MA Kelas XII 2007 Penerbit Esiswww.psb-psma.orgwww.google.co.id

referensi

Page 25: ORDE BARU