naskah leaflet

3
AYAM BAKAR BUMBU SPESIAL ARTO MORO Satu lagi kuliner yang ber-menu utama ayam bakar yang ga boleh kalian lewatkan jika berkunjung ke Semarang. Namanya Ayam Bakar Arto Moro. Letaknya di jalan Ngesrep Timue V/ 45 B Tembalang, Semarang. Lokasinya ada di sebrang jalan kiri jalan kalo dari patung diponegoro Undip. Ayam Bakar Pedas Jadi begini, ayam bakar ala Arto Moro adalah ayam bakar yang dimasak khusus. Awalnya ayam dan segala rempah-rempah beserta santan dimasak hingga rempah-rempah meresap dan ayam benar-benar empuk, lalu ayam dipisahkan. Rempah-rempah dimasak hingga airnya “sat” (bahasa jawa:habis). Lalu setelagh rempah-rempah mengental, barulah dibumbui, mau pedas atau manis. Nah, ayam yang sudah diiriskan baru dibakar, dan diolesi dengan bumbu tersebut. Makanya, karena bumbunya sudah pedas, maka ayam bakar pedas tidak butuh sambal. Ayam Bakar Manis Sayur Asem

Upload: rahmandi-agung-santoso

Post on 15-Dec-2015

5 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

naskah leaflet snc

TRANSCRIPT

Page 1: Naskah Leaflet

AYAM BAKAR BUMBU SPESIAL ARTO MORO

Satu lagi kuliner yang ber-menu utama ayam bakar yang ga boleh kalian lewatkan jika berkunjung ke Semarang. Namanya Ayam Bakar Arto Moro. Letaknya di jalan Ngesrep Timue V/ 45 B Tembalang, Semarang. Lokasinya ada di sebrang jalan kiri jalan kalo dari patung diponegoro Undip.

Ayam Bakar Pedas

Jadi begini, ayam bakar ala Arto Moro adalah ayam bakar yang dimasak khusus. Awalnya ayam dan segala rempah-rempah beserta santan dimasak hingga rempah-rempah meresap dan ayam benar-benar empuk, lalu ayam dipisahkan. Rempah-rempah dimasak hingga airnya “sat” (bahasa jawa:habis). Lalu setelagh rempah-rempah mengental, barulah dibumbui, mau pedas atau manis. Nah, ayam yang sudah diiriskan baru dibakar, dan diolesi dengan bumbu tersebut. Makanya, karena bumbunya sudah pedas, maka ayam bakar pedas tidak butuh sambal.

Ayam Bakar Manis

Sayur Asem

Tahu dan Tempe Goreng

Sebuah karnaval penuh warna dan nuansa yang diilhami dari kekayaan budaya Semarang yang merupakan perpaduan antara budaya Jawa, Arab, Cina dan Belanda.

Page 2: Naskah Leaflet

Keragaman tersebut dituangkan dalam rancangan kostum fantasi yang berbasis ragam batik yang dipengaruhi perpaduan keempat budaya tersebut yang digelar pada malam hari dengan rute jalan kurang lebih 6 Km yang diikuti 2000 personel dari seluruh penjuru Kota Semarang

A colorful carnival inspired by Semarang cultural richness as a mixture of Java, Arab, China and Dutch culture.

Those variety manifested in fantasy wardrobe design based on various batik influenced by four cultures mixture showed in the 6 km afternoon march route participate by 2000 personnels from around Semarang.

Ringkasan Semarang Night Carnival 2011

Resume

Atraksi

Attraction

Parade dari berbagai rancangan rupa dan warna yang disemarakkan atraksi pencahayaan panggung dan laser.

The Parade with colorful and shapeful design with show lighting and laser attraction.

Pertunjukan yang Gempita

Cheerful Performance

Atraksi Kapal Cheng Ho lengkap dengan penampilan putri Cina dan pasukan Cinanya, Replika karakter Warak raksasa kurang lebih 5 meter, marching band dan atraksi kembang api yang menawan di sepanjang jalan protokol termegah di Kota Semarang.

Cheng Ho Ship attraction accessoriesed with Chinese Princess and Troops performance, 5 meters hight Giant Warak Replica, marching band and stunting fireworks attraction along the most gorgeus street in Semarang.

Tarian di Jalanan

Street Dance

2000 personel peraga kostum batik fantasi dengan koreografi yang dirancang penuh sepanjang 6 Km dari Balaikota Semarang sampai dengan Kompleks Pemerintah Provinsi Jawa Tengah.

2000 Fantasy Batik wardrobe performer personnels with fully designed coreography along 6 Km from Cityhall to Central Java Province Government office building.

Keelokan Budaya

Cultural Beauty

Perpaduan keelokan budaya Jawa, Arab, Cina dan Belanda yang diwujudkan dalam bentuk tata rias dan rancangan kostum fantasi dalam rangkaian koreografi dan iringan musik yang megah.

Beauty mixture of Java, Arab, Chinese and Dutch culture displayed in a form of make up and fantasy wardrobe design in coreography and great musical theme.

Page 3: Naskah Leaflet

Tampilan Budaya Semarang Terbesar

The Biggest Performace of Semarang Culture

Anda akan dimanjakan oleh tampilan termegah dalam sejarah Semarang yang diikuti oleh lebih dari 2000 orang partisipan.

You will be spoiled with the biggest performace in Semarang history partisipated with more than 2000 partisipants.

Dapatkan Tiket Sekarang :

Get your ticket now :

KATEGORI TRIBUNHARGA UMUM

HARGA LOKASI FASILITASVVIP Rp. 500.000 Jl. Pahlawan Gala Dinner, Gift BagVIP Rp. 200.000 Jl. Pemuda (Start

Point)Kelas I Rp. 100.000 Jl. PandanaranRata-rata Rp. 50.000 Jl. KHA Dahlan, Jl.

Erlangga,