multilateral meeting ii dalam rangka penyusunan rkp 2017...

Download Multilateral Meeting II dalam Rangka Penyusunan RKP 2017 ...datacenter.bappedakaltim.com/data/musrenbangnas/multilateral... · Penajaman serta Penetapan Program Dan Kegiatan Prioritas

If you can't read please download the document

Upload: dangthuy

Post on 12-Feb-2018

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • KEMENTERIAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN NASIONAL/BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN NASIONAL

    Multilateral Meeting IIdalam Rangka Penyusunan RKP 2017

    PN REFORMASI FISKAL

    Oleh :

    Direktur Keuangan Negara dan Analisa Moneter

    Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Bappenas

    Jakarta, 14 April 2016

  • 2

    TINDAK LANJUT PENYUSUNAN RANCANGAN RKP 2017 :Penajaman serta Penetapan Program Dan Kegiatan Prioritas Dalam RKP 2017

    Penajaman dan Pengintegrasian Program, Kegiatan dan Pagu Indikatif 2017 Melakukan penajaman program/kegiatan prioritas (termasuk penyederhanaan nomenklatur). Prioritas

    akan difokuskan pada:

    Kegiatan yang berdampak signifikan bagi pencapaian sasaran pembangunan

    Kegiatan yang dapat diselesaikan pada masa periode Kabinet Kerja

    (apakah proyek ini perlu?, apakah proyek ini perlu sekarang?, apakah proyek akan dapat lebih

    efisien?)

    Mengintegrasikan dukungan dari berbagai sumber pendanaan (Belanja K/L, Subsidi/PSO, hibah, DAK,

    Dana Desa, dan Pembiayaan BUMN)

    Mendetailkan kesiapan pelaksanaan proyek (Lahan, Detail Engineering Design (DED))

    Konfirmasi Kesiapan Pelaksanaan, melalui: Multilateral Meeting II (Bappenas dan instansi terkait) Bilateral Meeting II (Bappenas dan instansi terkait (K/L non K/L) Trilateral Meeting (Bappenas, Kemkeu dan K/L) Rangkaian Musrenbang (Bappenas, K/L dan Pemerintah Daerah)

  • PENAJAMAN DAN PENGINTEGRASIAN PROGRAM, KEGIATAN DAN PAGU INDIKATIF 2017

    3

  • PENDEKATAN PENYUSUNAN RANCANGAN AWAL RKP 2017Pendekatan Money Follow Program Prioritas

    melalui pendekatan Holistik-Yematik, Terintegrasi Dan Spasial

    4

  • 5

    USULAN PRIORITAS NASIONALRKP 2017

    PENETAPAN PROGRAM PRIORITAS DAN KEGIATAN PRIORITAS YANG DIDANAI TAHUN 2017

    1. Mendukung Fokus Pembangunan Tahun 20172. Kegiatan siap dilaksanakan (F/S, DED, Tanah)3. Perlu dilaksanakan saat ini

    TOTAL: 24 PRIORITAS NASIONAL dilakukan melalui Mekanisme : Multilateral Meeting II Bilateral Meeting II Trilateral Meeting Musrenbangnas

    Kegiatan Prioritas Tahun 2017

    Kegiatan Prioritas yang akan dilaksanakan jika terdapat tambahan APBN 2017

    Kegiatan yang tidak dilaksanakan Tahun 2017

    USULAN PROGRAM PRIORITAS RKP 2017 MELALUI APLIKASISISTEM INFORMASI MULTILATERAL (SIMU)

    Banyak usulan program dan kegiatan prioritas K/L sehingga perlu dilakukan penajaman program dan kegiatan prioritas dalam dokumen RKP 2017yang sesuai dengan pendekatan baru pembangunan.

    Pertimbangan penajaman antara lain : Merupakan prioritas utama sesuai Tema RKP 2017 Mendukung pencapaian sasaran tahun 2017. Memiliki tingkat kesiapan proyek yang baik (F/S, Detail Desain, pengadaan lahan, Amdal, dst) Merupakan kegiatan yang perlu dilanjutkan atau dimulai tahun 2017.

  • 6

    USULAN PRIORITAS PEMBANGUNAN NASIONAL DARI DAERAH MELALUI APLIKASI e-Musrenbang

    Banyak program dan kegiatan prioritas K/L melalui APBN yang diusulkan oleh Pemerintah Daerah (Provinsi dan Kabupaten/Kota) sehingga perlu dilakukanverifikasi usulan program dan kegiatan prioritas K/L yang akan dilaksanakan di daerah.

    Kriteria verifikasi antara lain : Merupakan prioritas utama sesuai Tema RKP 2017 dan merupakan kontribusi daerah untuk mendukung pencapaian sasaran nasional 2017. Memiliki tingkat kesiapan proyek yang baik (F/S, Detail Desain, pengadaan lahan, Amdal, dst) Merupakan kegiatan yang perlu dilanjutkan atau dimulai tahun 2017.

    Usulan SKPD Kab/Kota

    Usulan SKPD Provinsi

    Verifikasi Bappeda Kab/Kota

    Verifikasi Bappeda Provinsi

    Verifikasi oleh Koordinator Prioritas Nasional

    Verifikasi oleh Bappenas K/L

    verifikasi daerah

    verifikasi pusat

    Input Bahan Forum Musrenbangnas

  • RANGKAIAN PENYUSUNAN RANCANGAN AKHIR RKP 2017

    7

  • RANGKAIAN PENYUSUNAN RKP 2017

    8

    10 Februari 2016

    Sidang Kabinettentang Tema, Arah

    Kebijakan, dan Prioritas Pembangunan RKP 2017

    22 Februari 2016

    RAKER KEMENTERIAN/LEMBAGA dan TEMU KONSULTASI

    TRIWULANAN BAPPENAS-BAPPEDA

    Penyampaian tentang Tema, Arah Kebijakan, dan Prioritas Pembangunan RKP 2017

    23-30 Februari 2016

    MULTILATERAL MEETING

    Pencapaian kesepakatan terhadap Program dan Kegiatan Prioritas untuk masing-masing

    Prioritas Nasional

    4- 11 Maret 2016

    BILATERAL MEETING

    Pencapaian kesepakatan masing-masing K/L terhadap sasaran,

    program dan kegiatan K/L, indikatorsasaran untuk mendukung Program

    dan Kegiatan Prioritas

    7 April 2016

    Sidang Kabinettentang Rancangan Awal

    Rencana Kerja Pemerintah tahun 2017

    12 April 2016

    Rapat Koordinasi Pembangunan Tingkat Pusat (Rakorbangpus)

    Penyampaian Rancangan Awal RKP 2017 dan Pagu Indikatif 2017 (SB MenPPN/Bappenas Menkeu)

    1418 April 2016 Multilateral Meeting II

    dan 19 -20 April 2016

    Bilateral Meeting Tahap II

    Maret s.d Minggu III April 2016

    Rangkaian Musrenbang Provinsi

    Penyampaian masing-masingprioritas nasional dalam

    Rancangan Awal RKP 2017 untukmasing-masing provinsi

    20 April - 4 Mei 2016Forum Musrenbang Nasional

    dan

    25 April 4 Mei Trilateral Meeting

    17 Mei 2016Sidang Kabinet Penetapan RKP

    2017dan

    20 Mei 2016Penyampaian RKP 2017 kepada

    DPR RI

    Juni awal Juli 2016

    Perpres RKP 2017

    Ra

    ng

    kaia

    n P

    enyu

    sun

    an

    Ra

    nca

    ng

    an

    Akh

    ir RK

    P 2

    01

    7

  • RANGKAIAN PENYUSUNAN RANCANGAN AKHIR RKP 2017

    9

    Kegiatan Jadwal Input Output

    Multilateral Meeting Tahap II(Bappenas K/L terkait)

    14 18 April 2016

    1. Program dan Kegiatan Prioritas serta dukungan Program dan Kegiatan K/L dalam Rancangan Awal RKP 2017 dan tertuang dalam Aplikasi SIMU;

    2. Rekapitulasi usulan daerah kepada Program dan Kegiatan K/L melalui aplikasi SIMU

    1. Finalisasi Program dan Kegiatan Prioritas serta dukungan Program dan Kegiatan K/L dalam Rancangan Akhir RKP 2017;

    2. Konfirmasi urutan pembahasan per PrioritasNasional, Kegiatan Prioritas, danKementerian/Lembaga dalam Forum Musrenbangnas;

    3. Konfirmasi dan verifikasi usulan Pemerintah Daerah oleh Koordinator Prioritas Nasional

    Bilateral Meeting Tahap II(Bappenas K/L terkait)

    19 20 April 2016

    1. Hasil finalisasi Program dan Kegiatan Prioritas serta dukungan Program dan Kegiatan K/L yang telah dibahas dalam Multilateral Meeting Tahap II;

    2. Hasil konfirmasi dan verifikasi Koordinator Prioritas Nasional terhadap usulan daerah kepada Program dan Kegiatan K/L melalui aplikasi SIMU

    1. Penelaahan pagu anggaran untuk Program dan dan Kegiatan K/L yang mendukung dalam Rancangan Akhir RKP 2017;

    2. Konfirmasi dan verifikasi usulan PemerintahDaerah oleh Bappenas K/L

    Musrenbangnas 20 April 4 Mei 2016

    Usulan daerah dalam aplikasi e-musrenbang yang telah dikonfirmasi dan diverifikasi dalam

    pelaksanaan multilateral meeting tahap II dan bilateral meeting tahap II

    Kesepakatan antara rencana Pemerintah Pusat (K/L) dan usulan prioritas program dan kegiatan dari daerah sebagaia masukan Rancangan Akhir RKP 2017

  • RANGKAIAN PENYUSUNAN RANCANGAN AKHIR RKP 2017Pembahasan Multirateral Meeting Tahap II

    Kegiatan : Multilateral Meeting Tahap II (Bappenas K/L terkait), 14 18 April 2016

    Input :1. Program dan Kegiatan Prioritas serta dukungan Program dan Kegiatan K/L dalam Rancangan Awal RKP 2017 dan tertuang dalam Aplikasi SIMU;

    2. Rekapitulasi usulan daerah kepada Program dan Kegiatan K/L melalui aplikasi SIMU.

    Kisi-Kisi Pembahasan :1. Penajaman kembali ruang lingkup Prioritas Nasional (Program Prioritas, Kegiatan Prioritas, Sasaran K/L, Indikator K/L) disesuaikan dengan Pagu

    Anggaran yang terbatas;2. Konfirmasi urutan Pembahasan per Prioritas Nasional, Kegiatan Prioritas, dan Kementerian/Lembaga dalam Forum Musrenbangnas;3. Dalam Multilateral Meeting II ini, bahan masukan dari daerah melalui aplikasi e-Musrenbang (https://e-musrenbang.bappenas.go.id) juga

    disertakan;a. Bahan yang dibagikan adalah gabungan usulan SIMU dan usulan daerah berdasarkan (a) Prioritas Pembangunan; dan (b) Kementerian dan Lembagab. Diharapkan peserta Multilateral Meeting II melakukan Konfirmasi dan Verifikasi atas hasil Persandingan Usulan Pemerintah Daerah dengan Prioritas Nasional (PN)

    pada setiap Sasaran dan Indikator K/L dengan Kriteria : (1) Disetujui; (2) Disetujui dengan Catatan; (3) Ditolak; dan (4) Belum Diverifikasi

    c. Hal ini dilakukan untuk Konfirmasi dan Filtering Indikator K/L yang akan dibahas atau tidak dibahas dalam Forum Musrenbangnas

    4. Diharapkan pembahasan Multilateral Meeting Tahap II menggunakan Portal e-Musrenbang dengan login dilakukan oleh Penanggung Jawab Prioritas Nasional.

    Output Kegiatan :

    1. Finalisasi Program dan Kegiatan Prioritas serta dukungan Program dan Kegiatan K/L dalam Rancangan Akhir RKP 2017;2. Konfirmasi urutan pembahasan per Prioritas Nasional, Kegiatan Prioritas, dan Kementerian/Lembaga dalam Forum Musrenbangnas;3. Konfirmasi dan verifikasi usulan Pemerintah Daerah oleh Koordinator Prioritas Nasional

    10

    https://e-musrenbang.bappenas.go.id)/

  • TERIMA KASIH

    11

  • PRIORITAS NASIONAL

    12

  • Kemenkeu

    K/L yang

    menghasilka

    n PNBP

    Pemda

    Kemendagri

    Bappenas

    Kemen ESDM

    Kemendag

    Kemenperin

    Asosiasi

    Pengusaha

    Kemenkeu

    Kemenkum

    HAM

    Setneg BI

    OJK

    KPK

    Asosiasi

    Pengusaha

    Bappenas

    MA

    Kemendagri

    1 Pengoptimalan

    Perpajakan

    Pengoptimalan Pendapatan

    Negara4 Penguatan

    Institusi

    2 Dukungan Regulasi

    3 Pengoptimalan

    PNBP

    Pengoptimalan Pendapatan Negara

    13

    Kemenkeu OJK BI PPATK BPN BPS BKPM Kemenkomi

    nfo

    Kemendagri Kemenkum

    HAM KPK Kejaksaan Kepolisian TNI KKP BPKP Kemendikbud Bappenas

    Kemenkeu

    Kemen

    PAN-RB BPKP

    Kemenkomi

    nfo

    OJK

    BI

    Kemendagri

    Setneg

    Setkab

    BKN

    LAN

    Bappenas

    BKPM

    BPN

  • Kemenkeu

    BPKP/BPK Bappenas

    PPATK

    Kemen

    PAN-RB KPK

    LKPP

    Kemenkeu

    Kemendagri

    Kemendes PDTT

    Bappenas K/L pendukung

    DAK

    Kemen PAN RB

    Kemenkum HAM

    BI

    PPATK

    BPKP

    BPS

    Peningkatan Kualitas Belanja Negara Kemen PU-PR

    Kemendikbud

    Kemenkes

    Kemenkop UKM

    LPPI

    OJK

    BI

    Kemen ESDM

    Kemendag

    Kemenperin

    Kemenkeu

    Kementan

    Bappenas

    BPN

    KPK

    BPKP

    Kemendagri

    Pemda

    Asosiasi Pengusaha

    Setneg

    Kemenkum HAM

    Kemenkominfo

    KKP

    14

    1 Peningkatan Efektivitas dan

    Efisiensi Belanja

    Produktif

    Peningkatan Kualitas

    Belanja Negara

    4 Belanja Subsidi dan

    Bantuan Sosial yang Tepat

    Sasaran

    3 Perbaikan Pelaksanaan

    Anggaran

    2 Peningkatan Efektivitas dan

    Efisiensi Transfer ke Daerah dan Dana Desa

    Kemenkeu

    Kemen ESDM

    Kemensos

    Kementan

    Kemendagri

    BPS

    Kemendes

    PDTT

    Kemenkum HAM

    Bappenas

    BI

    PPATK

    BPKP

    K/L

    pendukung

    DAK

    Kemen PAN RB

  • PROGRAM PRIORITASPengoptimalan Pendapatan Negara

    15

  • Level 2: Pengoptimalan Pendapatan Negara

    16

    1Peningkatan Tax Coverage

    Pengoptimalan Perpajakan

    2 Peningkatan Kepatuhan

    Pajak

    3 Restrukturisasi

    Organisasi

    Penguatan Institusi

    2Peningkatan Kualitas dan

    Kuantitas SDM Perpajakan

    1 Perbaikan Administrasi dan Sistem Informasi

    Perpajakan

    Pengoptimalan Perpajakan Penguatan Institusi

  • Level 2: Pengoptimalan Pendapatan Negara

    17

    2 Revisi terkait

    Ketentuan Fiskal

    Dukungan Regulasi

    1Harmonisasi

    Peraturan

    Dukungan Regulasi

    3 Review Tarif dan Jenis PNBP

    Pengoptimalan PNBP

    1Pengoptimalan Potensi PNBP di Sektor/Komoditi

    yang Potensial

    2 Implementasi Single Source

    Database (SSD)

    Pengoptimalan PNBP

  • PROGRAM PRIORITASPeningkatan Kualitas Belanja Negara

    18

  • Level 2 : Peningkatan Kualitas Belanja Negara

    19

    1 Menjamin Belanja yang

    Mempunyai Daya Ungkit Ekonomi

    Peningkatan Efektivitas dan

    Efisiensi Belanja Produktif

    3 Menjamin Kesiapan

    Pelaksanaan Proyek

    2 Sinkronisasi dan Harmonisasi

    Regulasi

    Peningkatan Efektivitas dan Efisiensi Belanja Produktif

  • Level 2: Peningkatan Kualitas Belanja Negara

    20

    1 Peningkatan Akurasi Data

    Penerima

    Belanja Subsidi dan Bansos yang

    Tepat Sasaran

    2 Harmonisasi dan Regulasi

    Belanja Subsidi dan Bansos yang Tepat Sasaran

  • Level 2: Peningkatan Kualitas Belanja Negara

    21

    2 Penyempurnaan Sistem Monitoring

    dan Evaluasi

    Perbaikan Pelaksanaan

    Anggaran

    4 Penguatan Kapasitas Kualitas

    SDM

    3 Perbaikan Regulasi

    1 Efektivitas dan Efisiensi

    Pelaksanaan Anggaran

    Perbaikan Pelaksanaan Anggaran

  • Level 2 : Peningkatan Kualitas Belanja Negara

    22

    2 Peningkatan Porsi Dana Desa dan Transfer untuk

    Belanja Produktif

    Peningkatan Efektivitas

    Transfer ke Daerah dan Dana Desa

    6 Peningkatan Kapasitas SDM Pengelola Dana

    4 Perbaikan Mekanisme

    Penyaluran Dana

    5 Penerapan Reward dan Punishment bagi

    Daerah

    1 Penetapan Kriteria, Formulasi

    Perhitungan, serta

    Persyaratan/ Prioritas

    Penerimaan

    3 Harmonisasi Peraturan

    Peningkatan Efektivitas Transfer ke Daerah dan Dana Desa