mkdk03 p pendataan dan moniitoring

16
Pendokumentasian dan analisis data pemanfaatan perikanan ornamental Idris dan Aar Mardesyawati Kompleks Ligamas Indah E2/11 Pancoran, Jakarta 12760 [email protected] www.terangi.or.id

Upload: yayasan-terangi

Post on 29-May-2015

759 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Mkdk03 p pendataan dan moniitoring

Pendokumentasian dan analisis data pemanfaatan perikanan ornamental

Idris dan Aar Mardesyawati

Kompleks Ligamas Indah E2/11 Pancoran, Jakarta 12760

[email protected]

Page 2: Mkdk03 p pendataan dan moniitoring

• Perikanan ornamental merupakan produk dari ekosistem terumbu karang yang memberikan nilai tambah cukup tinggi

• Industri besar dengan total perdagangan sekitar US$200-350 juta dalam setahun

• Data dan monitoring masih sangat terbatas• Membutuhkan peran serta setiap pihak

dalam memantau pengelolaan perikanan ornamental secara berkelanjutan, terutama oleh pemerintah sebagai pengambil kebijakan

Latar Belakang

Page 3: Mkdk03 p pendataan dan moniitoring

MENGAPA PERLU PENDATAAN DAN MONITORING?

1. Untuk mengetahui seberapa banyak jumlah ikan yang telah ditangkap

2. Mencegah penangkapan yang berlebih pada suatu wilayah dan juga menjaga kelestarian lingkungan.

Page 4: Mkdk03 p pendataan dan moniitoring

PENTING UNTUK DIPERHATIKAN!

Menggunakan desain survei yang sesuai

• Dapat dilakukan oleh kelompok target

• Penggunaan biaya yang optimum

• Mampu menjawab kebutuhan pengelolaan

• Sesuai dengan kondisi geografis Analisis yang digunakan sesuai dengan kebutuhan dan

kemampuan kelompok target Diseminasi informasi mencapai pihak-pihak yang terkait lainnya.

Page 5: Mkdk03 p pendataan dan moniitoring

PENTING UNTUK DIPERHATIKAN! Pendataan dan monitoring harus mencakup level pemanfaatan

(Wilayah tangkapan, nelayan, pengepul)• Wilayah tangkap (wilayah boleh tangkap, wilayah larang

tangkap)• Alat tangkap (jumlah, jenis, target alat tangkap)• Produk (tangkapan, penjualan, permintaan, stock di alam, TAC)• Nelayan/pelaku pemanfaatan perikanan ornamental (nelayan,

pengepul, dan eksportir) Kegiatan pemanfaatan perikanan harus memiliki sistem

pendokumentasian yang adaptif Pendataandanmonitoring dilakukansecarapartisipatif

Page 6: Mkdk03 p pendataan dan moniitoring

Perikanan Ornamental

Pengumpulan Data tangkapan

dari nelayan

Survei pendugaanStok dua tahunan

Pendokumentasian

Data tangkapan VS

Total allowable catch

Total Allowable Catch (TAC)

Hasil Berkelanjutan

Data tangkapan > TAC

Data tangkapan < TAC

Pendokumentasian dan Analisis Data Mengurangi Penangkapan

Page 7: Mkdk03 p pendataan dan moniitoring

Data Tangkapan Ikan Hias

Data Kiriman Ikan dari Surat Keterangan Asal Ikan (SKA) - Nama Nelayan - Tujuan pengiriman - Hari/tanggal - Jenis ikan - Jumlah tangkapan

Data Tangkapan Harian - Nama Nelayan - Daerah Tangkap - Hari/tanggal - Jenis ikan - Jumlah tangkapan

Bon Pembayaran

Surat Keterangan Asal Ikan (SKA)

Page 8: Mkdk03 p pendataan dan moniitoring

• Underwater Visual Cencus (UVC) pada kedalaman 3-7 meter• Transek garis sepanjang 4 x 20 meter yang digunakan sebagai

patokan pengambilan data• Dua buah garis maya paralel sejajar dengan transek garis berjarak 2,5

meter ke kiri dan kanan transek garis membentuk transek sabuk

* Metode ini tidak berlaku untuk ikan mandarin dan jabing

Pendataan Populasi Ikan Hias

Page 9: Mkdk03 p pendataan dan moniitoring

a. Tim survey terdiri dari 2 atau 3 penyelam, dengan kemampuan identifikasi ikan karang.

b. 1 penyelam berperan sebagai pensurvei untuk mengurangi bias

c. Apabila lokasi pengamatan memilliki kelimpahan ikan hias yang tinggi, tehnik yang digunakan terbagi menjadi 2 penyelam dengan 1 penyelam mengambil data ikan yang berukuran kecil dan berenang lambat sedangkan penyelam lainnya mengambil data ikan yang berukuran lebih besar dan berenang lebih cepat

Sumber Daya Manusia (SDM)

Page 10: Mkdk03 p pendataan dan moniitoring

a. Perahu motor yang dilengkapi dengan peralatan keamanan seperti : pelampung dan radio komunikasi untuk keselamatan dalam navigasi

b. Peralatan scuba c. Data sheetd. Pensil, data sheet (dengan kertas yang tahan

air) Meteran/Roll Metere. Buku Identifikasi f. Global Postioning System (GPS)

PERALATAN :

Page 11: Mkdk03 p pendataan dan moniitoring

a. Pengolahan menggunakan perangkat lunak Microsoft Excel.

b. Data sheet kemudian dimasukkan ke dalam database (basis data) pada Microsoft Excel yang berisikan nama tanggal monitoring, pengambil data, lokasi monitoring, ulangan, famili ikan hias, jenis ikan hias, indeks panjang-bobot ikan hias, kelas ukuran, dan jumlah.

c. Data dikeluarkan dalam bentuk informasi yang mudah dan gampang dibaca seperti dalam bentuk grafik atau gambar.

Analisa dan Pengolahan data

Page 12: Mkdk03 p pendataan dan moniitoring

KELUARAN Data tangkapan per jenis ikan, baik per

bulan maupun per tahun Data TAC Nilai Ekonomi perdagangan ikan hias,

baik per bulan maupun per tahun

Page 13: Mkdk03 p pendataan dan moniitoring

CONTOH DATA SHEET

No. Spesies <5 cm

5-10 cm 10-15 cm

Jumlah

1 Amphiprion ocellaris - 3 2 5

2 Diproctacanthus xanthurus

- 3 - 3

Page 14: Mkdk03 p pendataan dan moniitoring

KELUARAN

Page 15: Mkdk03 p pendataan dan moniitoring

CONTOH HASIL PENDATAAN DAN MONITORING

Page 16: Mkdk03 p pendataan dan moniitoring

TERIMA KASIH