mikroskop

11
MIKROSKOP LISTRIK (BINOKULER) Mikroskop binokuler adalah Alat yang digunakan untuk pengamatan benda-benda yang tidak terlalu besar, transparan atau tidak, penyinaran diberikan dari atas ataupun dari bawah dengan sinar alam atau lampu. Mikroskop binokuler memiliki dua buah lensa yaitu lensa objektif dan lensa okuler, sehingga diperoleh bayangan tiga dimensi dengan pengamatan kedua belah mata. Kekuatan pembesarannya tidak terlalu kuat, umumnya objektif 1X dan 2X serta okuler 10X dan 15X. 1. Bagian Mikroskop

Upload: taufik-yulianto

Post on 20-Jan-2016

32 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: MIKROSKOP

MIKROSKOP LISTRIK (BINOKULER)

Mikroskop binokuler adalah Alat yang  digunakan untuk pengamatan benda-benda yang tidak terlalu besar, transparan atau tidak, penyinaran diberikan dari atas ataupun dari bawah dengan sinar alam atau lampu. Mikroskop binokuler memiliki dua buah lensa yaitu lensa objektif dan lensa okuler, sehingga diperoleh bayangan tiga dimensi dengan pengamatan kedua belah mata. Kekuatan pembesarannya tidak terlalu kuat, umumnya objektif 1X dan 2X serta okuler 10X dan 15X.

1. Bagian Mikroskop

Keterangan:

1. lensa okuler 9. diafragma2. sekrup pemutar arah lensa okuler 10. sekrup halus3. revolver 11. sekrup kasar4. lensa obyektif 12. kondensor

Page 2: MIKROSKOP

5. penjepit preparat 13. lampu (sumber cahaya)6. meja benda 14. tombol ON dan OFF7. skala nonius 15. tempat sambungan ke sumber listrik8. sekrup penggerak meja benda 16. pengatur besar kecil nyala lampu

2. Langkah-Langkah Mempersiapkan Mikroskop

No Gambar Keterangan1. Letakkan mikroskop di atas

meja dengan cara memegang lengan mikroskop sedemikian rupa sehingga mikroskop berada persis di hadapan pemakai !

2. Kabel ditancapkan pada mikroskop dan sumber listrik

3. Tombol "ON" dinyalakan sehingga lampu akan menyala. Terang cahaya lampu dapat diperbesar dengan menggeser pengatur besar kecil cahaya lampu mikroskop.

4. Tuas diafragma digeser dari posisi MIN ke posisi MAX atau mendekati MAX agar diperoleh pencahayaan yang terang pada obyek yang sedang diamati.

Page 3: MIKROSKOP

5. Preparat di pasang pada meja benda

6. Objek pada mikroskop pertama kali dicari pada perbesaran lemah (4 x 10) dengan cara memutar sekrup kasar mikroskop.

7. Obyek dapat diperbesar atau diperjelas dengan menambah ukuran lensa okuler. Penambahan ukuran lensa okler dilakukan dengan menggeser revolver

Page 4: MIKROSKOP

8. Perubahan lensa okuler menyebabkan obyek yang telah tampak pada perbesaran lemah akan menjadi kabur. Obyek yang menjadi kabur dapat diperjelas dengan menggeser sekrup halus. Sekrup kasar mikroskop sebaiknya tidak digunakan ketika memperjelas obyek. Penggunaan sekrup kasar pada perbesaran kuat dapat menyebabkan pecahnya kaca benda atau preparat yang sedang diamati

Langkah-Langkah Mengembalikan Mikroskop

No Gambar Keterangan Ketika pengamatan berakhir maka kembalikanlah posisi lensa okuler pada perbesaran terkecil (4 x 10)

turunkan meja benda dengan cara menggeser makrometer mikroskop

Preparat dari meja benda dilepaskan.

Page 5: MIKROSKOP

Tuas diafragma menuju posisi MIN, kemudian lampu mikroskop diredupkan.

Tombol OFF ditekan.b. Kondensor diturunkan.c. Lensa okuler dilap dengan kertas lensa.d. Meja benda dilap dengan lap bersih

Kabel dilepaskan dari sumber listrik .

Kabel dilipat dan dikembalikan pada posisi semula

Mikroskop dikembalikan ke tempat penyimpanan.

Page 6: MIKROSKOP

ALAT EVALUASI DIRI

1. Penilaian Kognitif

No.Soal

Kriteria Penilaian Skor

1. Menyebutkan bagian-bagian mikroskop 152. Menyebutkan fungsi mikroskop 153. Menyebutkan fungsi bagian mikroskop 154. Menyebutkan cara menggunakan mikroskop

dengan urut40

5. Menyebutkan perbedaan mikroskop monokuler dan binokuler

15

Skor maksimal 100

2. Penilaian Afektif

NAMA SISWA Terampil Cermat Perhatian Skor

perolehan

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

11.

12.

13.

14.

15.

16.

17.

18.

19.

20.

21.

Page 7: MIKROSKOP

22.

23.

Rubrik Penilaian Afektif Penggunaan Mikroskop

Aspek yang

dinilai

Aturan penilaian

1 Terampil 1. Tidak terampil dalam melakukan percobaan.

2. Kurang terampil dalam melakukan percobaan sehingga masih ada

prosedur yang salah.

3. Terampil dalam melakukan percobaan tetapi masih ada beberapa

kesalahan kecil.

4. Sangat terampil dalam melakukan percobaan

2 Cermat 1. Tidak cermat dalam menuliskan hasil praktikum.

2. Kurang cermat menuliskan hasil praktikum.

3. Cermat dalam menuliskan hasil praktikum tetapi kurang jelas.

4. Cermat dan sangat jelas dalam menuliskan hasil praktikum.

3 Perhatian 1. Tidak perhatian dalam praktikum.

2. Mengobrol dengan teman

3. Memperhatikan dengan sedikit mengantuk

4. Sangat perhatian dalam praktikum.

Keterangan :

1 : kurang

2 : cukup

3 : baik

4 : baik sekali

NILAI AFEKTIF (NA) = (12/ 12) x 100 =100

Page 8: MIKROSKOP

3. Penilaian Psikomotor

NAMA SISWA

Persiapa

n

Pelaks. Hasil Akhir Total

0 1 2 0 1 2 0 1 2 3 4 5 6 0 1 2 3

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

11.

12.

13.

14.

15.

16.

17.

18.

19.

20.

21.

22.

23.

Page 9: MIKROSKOP

Rubrik Penilaian Psikomotor Penggunaan Mikroskop

No Aspek Penilaian Skor 1. Persiapan :

Menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan a. Alat/bahan yang disiapkan lengkapb. Alat/bahan yang disiapkan kurang lengkapc. Tidak menyiapkan

0 – 2210

2. Pelaksanaan selama percobaan :Membawa mikroskop dengan benara. Membawa mikroskop dengan benar dan rapib. Membawa mikroskop tidak benar dan rapic. Membawa mikroskop tidak benar dan tidak rapi

0 - 2

210

3. Pengoperasian/merakit mikroskopa. Mengoperasikan mikroskop dengan benar dan sesuai dengan prosedurb. Mengoperasikan mikroskop kurang tepat dan kurang sesuai dengan prosedurc. Mengoperasikan mikroskop tidak tepat dan tidak sesuai dengan prosedur

0 - 22

1

0

4. Kemauan, keterampilan mengamati, menganalisis dan menyimpulkan hasil praktikum a. Memfokuskan perhatian pada kegiatan dan tidak mengerjakan hal-hal lainb. Memiliki minat terhadap aktivitas praktikum c. Terlibat aktif dalam kegiatan praktikum d. Mengamati cara menggunakan mikroskope. Memperhatikan keselamatan kerja

0 – 6

1

11111

5. Kegiatan Akhir percobaan : 0 – 3a. Membersihkan alat yang telah dipakaib.Membersihkan meja praktikum dari sampah dan bahan yang telah dipakaic.Mengembalikan alat ke tempat semula dalam keadaan kering

0 - 311

1Total 15

NILAI PSIKOMOTOR (NA) = (15/ 15) x 100 =100

NILAI TOTAL = NK + NP + NA = 100

3