merangkum jurnaljj

2
Tingkat Toksisitas Air Limbah Proses Pemutihan Pulp Kertas terhadap Ikan Mas ( Cyprinus carpio L. ) Penelitian pengaruh air limbah proses pemutihan pulp dengan objek sasaran berupa ikan mas telah dilakukan. Sebelum diujikan, ikan mas harus dipuasakan selama 1 hari. Air limbah diambil dari unit klorinasi dan dari unit ekstraksi dengan metode konvensional. Ternyata, air limbah yang diambil dari unit klorinasi dengan pH 3 lebih toksik daripada air limbah dari unit ekstraksi dengan pH 9,3. Ini dilihat dari konsentrasi AOX dalam air limbah klorinasi lebih tinggi dari pada air limbah ekstraksi dan kandungan senyawa organoklorin dalam air limbah klorinasi lebih tinggi daripada air limbah ekstraksi. Sedangkan dilihat dari hasil pengamatan frekuensi gerakan operkulum ( FGO ) ikan yang didedahkan dalam air limbah klorinasi selama 28 hari menunjukkan peningkatan. Peningkatan FGO pada waktu lama dapat menyebabkan rusaknya insang yang berdampak pada kematian dan melemahkan otot yang menggerakkan operkulum. Peningkatan FGO pada ikan juga berdampak terhadap penurunan laju pertambahan berat rata-rata ikan.

Upload: dian-muspitaloka-hikmayati

Post on 24-Oct-2015

3 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

hh

TRANSCRIPT

Page 1: merangkum jurnaljj

Tingkat Toksisitas Air Limbah Proses Pemutihan Pulp Kertas terhadap Ikan Mas

( Cyprinus carpio L. )

Penelitian pengaruh air limbah proses pemutihan pulp dengan objek sasaran berupa ikan

mas telah dilakukan. Sebelum diujikan, ikan mas harus dipuasakan selama 1 hari. Air limbah

diambil dari unit klorinasi dan dari unit ekstraksi dengan metode konvensional. Ternyata, air

limbah yang diambil dari unit klorinasi dengan pH 3 lebih toksik daripada air limbah dari unit

ekstraksi dengan pH 9,3. Ini dilihat dari konsentrasi AOX dalam air limbah klorinasi lebih tinggi

dari pada air limbah ekstraksi dan kandungan senyawa organoklorin dalam air limbah klorinasi

lebih tinggi daripada air limbah ekstraksi.

Sedangkan dilihat dari hasil pengamatan frekuensi gerakan operkulum ( FGO ) ikan yang

didedahkan dalam air limbah klorinasi selama 28 hari menunjukkan peningkatan. Peningkatan

FGO pada waktu lama dapat menyebabkan rusaknya insang yang berdampak pada kematian dan

melemahkan otot yang menggerakkan operkulum. Peningkatan FGO pada ikan juga berdampak

terhadap penurunan laju pertambahan berat rata-rata ikan.

NAMA : AMALIAH PRIMA HUSNA

NIM : I1A111202