material properties untuk analisa struktur fe _ suyono nt

14
4/25/2014 Material Properties untuk analisa struktur FE | Suyono Nt. http://syont.wordpress.com/2006/12/22/material-properties-untuk-analisa-struktur-fe/ 1/14 … catatan-catatan kecil … Material Properties untuk analisa struktur FE Pada suatu analisa perhitungan dengan menggunakan FE/SAP2000 perlu terlebih dahulu menentukan data karakteristik material, data tersebut harus didapat dari laboratorium atau peninjauan lapangan dimana struktur akan berdiri. Ada kalanya kita hanya melakukan suatu study (bukan perencanan real) sehingga perlu menggunakan data karakteristik material (material properties) yang realistis berdasarkan peninjauan lapangan yang sudah pernah dilakukan /referensi dari berbagai sumber agar dapat memahami study analisa strukrur FE dengan baik. pada analisa dan perencanaan struktur bangunan sipil, data material yang biasanya diperlukan adalah Beton, Baja, Kayu, Alumunium, Dinding Pengisi (Masonry), Tanah pendukung. Data tersebut yg diperlukan analisa struktur linear adalah Kekuatan Tekan/Tarik Material (Fc/y/s), Modulus Elastisitas (E), Angka perbandingan Poison (v), Berat Jenis, Koefisien/rasio Redaman untuk analisa dinamis atau koefisien pemuaian panas. Sedangkan untuk analisa nonlinear diperlukan data lebih lanjut seperti tegangan/regangan runtuh (mohr,von miss, coloumb). Berikut ini saya lampirkan beberapa tabel yang diambil dari berbagai macam sumber, semoga dapat dijadikan suatu perbandingan ataupun study awal.

Upload: boby-shinigami

Post on 25-Nov-2015

54 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

material

TRANSCRIPT

  • 4/25/2014 Material Properties untuk analisa struktur FE | Suyono Nt.

    http://syont.wordpress.com/2006/12/22/material-properties-untuk-analisa-struktur-fe/ 1/14

    catatan-catatan kecil

    Material Properties untuk analisa struktur FE

    Pada suatu analisa perhitungan dengan menggunakan FE/SAP2000 perlu terlebih dahulumenentukan data karakteristik material, data tersebut harus didapat dari laboratorium atau

    peninjauan lapangan dimana struktur akan berdiri. Ada kalanya kita hanya melakukan suatu study(bukan perencanan real) sehingga perlu menggunakan data karakteristik material (materialproperties) yang realistis berdasarkan peninjauan lapangan yang sudah pernah dilakukan /referensidari berbagai sumber agar dapat memahami study analisa strukrur FE dengan baik.

    pada analisa dan perencanaan struktur bangunan sipil, data material yang biasanya diperlukanadalah Beton, Baja, Kayu, Alumunium, Dinding Pengisi (Masonry), Tanah pendukung. Data tersebut

    yg diperlukan analisa struktur linear adalah Kekuatan Tekan/Tarik Material (Fc/y/s), ModulusElastisitas (E), Angka perbandingan Poison (v), Berat Jenis, Koefisien/rasio Redaman untuk analisa

    dinamis atau koefisien pemuaian panas. Sedangkan untuk analisa nonlinear diperlukan data lebihlanjut seperti tegangan/regangan runtuh (mohr,von miss, coloumb).

    Berikut ini saya lampirkan beberapa tabel yang diambil dari berbagai macam sumber, semoga dapatdijadikan suatu perbandingan ataupun study awal.

  • 4/25/2014 Material Properties untuk analisa struktur FE | Suyono Nt.

    http://syont.wordpress.com/2006/12/22/material-properties-untuk-analisa-struktur-fe/ 2/14

    Daftar Tabel dibawah ini (pdf) diambil dari buku Mechanics of Materials, Wiley ISBN 0-471-59399-0 karya David Roylance,1996.

    Physical&Mechanical Properties

    Karakteristik material Portland Cement PC (Type I) diambil dari http://www.matweb.com, 2007.

    portland-cement.pdf

    Tabel karakteristik material (pdf) diambil dari http://www.efunda.com yang kemudiandigambungkan/disusun ulang.

    properties-of-common-solid-materials.pdf

  • 4/25/2014 Material Properties untuk analisa struktur FE | Suyono Nt.

    http://syont.wordpress.com/2006/12/22/material-properties-untuk-analisa-struktur-fe/ 3/14

    Catatan :

    - 1 pound/inch^3 = 2767,99 kg/m^3

    - 1 kips/innch^2 = 70,30696 kgf/cm^2

    Karakteristik Material statis dan dinamis (termasuk damping ratio) yg disusun oleh Tom Irvine, 2004.

    damping-properties-of-materials.pdf

    seharusnya ini masuk dlm kategori berat struktur, tapi karena masih ada hub dgn AnStrukDynhubungan dgn kejut, ya gapapa dimasukin sini aja : drpd tercecer. Ini data berat Crane belum

    termasuk berat balok runway dan girder, dibuat plot grafik sumber dari suplier tapi ga disebutin dsini.

    Tambahan data berat dab dimensi untuk berbagai kapasitas trafo listrik,

  • 4/25/2014 Material Properties untuk analisa struktur FE | Suyono Nt.

    http://syont.wordpress.com/2006/12/22/material-properties-untuk-analisa-struktur-fe/ 4/14

    Data kekuatan angin,

    (konversi satuan 1.0 m/det = 3.6 km/jam = 1.9438 knot)

    .

  • 4/25/2014 Material Properties untuk analisa struktur FE | Suyono Nt.

    http://syont.wordpress.com/2006/12/22/material-properties-untuk-analisa-struktur-fe/ 5/14

    Daftar koefisien gesek statis/kinetis (Friction Coefficient) berbagai jenis material, diambil darihttp://www.engineeringtoolbox.com, 2007.

    friction-coefficients-of-some-common-materials.pdf

    Tambahan koefisien gesek dari berbagai material yg biasa ditemukan dlm bidang sipil/struktural.

    Dalam perhitungan gaya Momen dan gaya Geser balok/pelat pondasi perlu dilakukan estimasi awalkekakuan pegas penumpunya untuk analisa pondasi diatas medium elastis (Winkler Models). Besar

    kekauan pegas tersebut dihitung berdasarkan nilai Modulus Reaksi Tanah Dasar (Modulus of Subgrade

  • 4/25/2014 Material Properties untuk analisa struktur FE | Suyono Nt.

    http://syont.wordpress.com/2006/12/22/material-properties-untuk-analisa-struktur-fe/ 6/14

    Reaction), nilai tersebut dihitung dgn pendekatan DDT ultimit (Bowles, 1997) kisaran besaran nilai Ks

    tersebut juga dapat diambil secara pendekatan dari buku Principles Of Foundation Engineering, Das1998 sebagai berikut

    Tambahan untuk pengaruh tanah dasar lapis CBR terhadap nilai Ks. Batasan nilai E, K, G, dan nu.Catatan untu satuan 1 pound/inch^2 = 6.894757 kN/m^2 (kPa)

  • 4/25/2014 Material Properties untuk analisa struktur FE | Suyono Nt.

    http://syont.wordpress.com/2006/12/22/material-properties-untuk-analisa-struktur-fe/ 7/14

    Berikut dari study analitis pemodelan granular material/tanah berdasarkan hasil laboraturium untukaplikasinya pada program Finite Element, code names LS-DYNA

    Beberapa batas nilai modulus reaksi tanah dasar menurut rujukan Design Applications of Raft

    Foundations editor J. Hemsley, 2000.

    ACI suggests varying ks from its computed value to 5 or 10 times the computed value, then base the

    structural design on the worst condition

  • 4/25/2014 Material Properties untuk analisa struktur FE | Suyono Nt.

    http://syont.wordpress.com/2006/12/22/material-properties-untuk-analisa-struktur-fe/ 8/14

    Pendekatan nilai modulus reaksi tanah berdasarkan data nilai Modulus Elastisitas, poisson ratio danlebar pondasi.

    Penggunaan las, data mutu (E60xx & E70xx) beserta suhu pemanasannya,

    .

  • 4/25/2014 Material Properties untuk analisa struktur FE | Suyono Nt.

    http://syont.wordpress.com/2006/12/22/material-properties-untuk-analisa-struktur-fe/ 9/14

    .

    Tabel luas kebutuhan tulangan untuk concrete shell reinforcement,

  • 4/25/2014 Material Properties untuk analisa struktur FE | Suyono Nt.

    http://syont.wordpress.com/2006/12/22/material-properties-untuk-analisa-struktur-fe/ 10/14

    You May Like

    1.

    Explore posts in the same categories: Sipil/StrukturalThis entry was posted on December 22, 2006 at 5:37 am and is filed under Sipil/Struktural. You can

    subscribe via RSS 2.0 feed to this post's comments. You can comment below, or link to this permanentURL from your own site.

    21 Comments on Material Properties untuk analisa struktur FE

    run_up Says:

    March 15, 2007 at 5:07 am

    i need more information about the structure

    Reply

    syont Says:

    March 17, 2007 at 3:45 pmwich structures ? for dam or pile analysis. these analysis are not simple and easy, i personaly going

    dizy. actualy on soil to structure interface, in SAP200 maybe can be represent as spring withnonlinearity, I dont know i didnt use SAP200 for these analysis. Other specific FEA software suchas LUSAS can do. I think for dam analysis the best references are from prof V.E Saouma, he

    developed Merlin Software where its special for dam analysis with concrete materials nonlinearity,material element interface and fluid/soil structure analysis capabilities (see manuals for theoriticalbackground, its free to acces). Try googling to seek a literate, maybe you can get more on pilestructure rather than on dam analysis. dam researcher are rare, so document literate is hard to find.

    Good luck :)

    Reply

    Lambutan Sinaga Says:

    May 8, 2008 at 3:18 am

    Guru, saya kan dowload dan dah liat Friction and Friction Coefficients, tapi saya tidak ada melihat

    About these ads

  • 4/25/2014 Material Properties untuk analisa struktur FE | Suyono Nt.

    http://syont.wordpress.com/2006/12/22/material-properties-untuk-analisa-struktur-fe/ 11/14

    Guru, saya kan dowload dan dah liat Friction and Friction Coefficients, tapi saya tidak ada melihatFriction Coefficients antara concrete dengan steel. tolong saya di bantu. thanks. thanks

    Replysyont Says:

    May 9, 2008 at 4:50 pm

    thanks for proof reads, sudah sya tambahin diatas.

    Reply

    Lambutan Sinaga Says:

    May 10, 2008 at 3:30 amThanks Guru. skarang sya kan dah tau koefisien gesek antara concrete dan steel. nah untuk kasus

    saya sekarang, gimana kalo kondisinya vertikal?? kasusnya seperti ini: saya mau design suatudermaga, dimana terdiri dari tiang pancang concrete spun pile. untuk pengecoran pile cap nya,tentunya ada pekerjaan formwork dan staging. nah untuk pekerjaan staging tsb saya akan

    rencanakan menggunakan 2 steel jacket 1/2 lingkaran yang menempel pada tiang pancang tsbdan hanya mengandalkan kekuatan baut untuk mengikatkan kedua steel jacket tsb agarmenempel pada tiang pancang. pertanyaan saya: jika diameter tiang 60 cm, beban vertikal yangbekerja 32 Ton. tebal plat steel jacket 12 mm, jumlah baut yang saya hitung 10D22. kalau ditinjau

    dari jumlah baut, maka panjang steel jacket cukup 45 cm. tetapi jika ditinjau dari kekuatan gesekantara steel dengan concrete, dengan beban 32 ton tsb, kira-kira berapa luas permukaan steeljacket atau panjang steel jacket yang saya perlukan?? saya sedikit tdk mengerti kalau kasusnya

    seperti ini (VERTIKAL). Kalau kasusnya horizontal mungkin dihitung dgn: (32000*0.45/(3.14*60) =77 cm. dengan kata lain: panjang steel jacket harus > 77 cm. nah kalo kasusnya vertikal gimanaGuru?? Thanks

    ReplyLambutan Sinaga Says:

    May 10, 2008 at 3:35 ambisa ga saya upload gambar sketnya?? caranya gimana??

    Reply

    syont Says:

    May 11, 2008 at 2:20 pmiya sy perlu liat sket problem, sent aja lwat e-mail sy di google. look at Tentang Saya

    ReplyLambutan Sinaga Says:

    May 12, 2008 at 7:56 amSaya dah kirim..Untuk kasus tersebutbeban P max = 32 Ton

    Reply

  • 4/25/2014 Material Properties untuk analisa struktur FE | Suyono Nt.

    http://syont.wordpress.com/2006/12/22/material-properties-untuk-analisa-struktur-fe/ 12/14

    winda Says:

    December 7, 2008 at 6:05 amsy perlu sekali koefisien gesek statis antara karet dengan kayu.

    Replyaji Says:

    December 10, 2008 at 3:02 ambagaimana cara menginput koefisien gesek material pada SAP 2000 Pak?terima kasih sebelumnya

    Replysyont Says:

    December 10, 2008 at 4:45 amyg sederhana sih pake pegangan kesetimbangan SumFx/y samadgn nol, kalo yg kompleks lagidata dri lab pake hub beban-perpindahan.

    Replyaji Says:

    December 10, 2008 at 9:55 amMohon maaf, saya belum mengerti maksudnya Pak.Maksud saya begini Pak, Katakan saya sudah dapat nilai koefisien gesek nya Pak,Lalu Bagaimana cara meng input nilai koefisien tsb pada SAP 2000.

    Replyfebri_setiawan Says:

    January 5, 2009 at 5:33 pmSaya mahasiswa tahun terakhir di salah satu PTN di sumatra.Saya memerlukan data-data properties material beton,yaitu data elasticity,plasticity,& mechanicalnya.Saya mohon bantuannya.terima kasih,,,,,,,,,

    Replysyont Says:

    January 7, 2009 at 6:07 amproperties beton elasticity, mechanical/strength banyak yg mempengaruhinya gradasi ukuranbutir, mutu semen, cara pengeringan, umur, suhu dll. coba cari di bukunya MacGregor atau

    E.G Nawy untuk dua properties tadi, kalo plasticity jrg yg bahas di buku2 diktat, lihat di dokcode_aster atau disini.

    Reply

  • 4/25/2014 Material Properties untuk analisa struktur FE | Suyono Nt.

    http://syont.wordpress.com/2006/12/22/material-properties-untuk-analisa-struktur-fe/ 13/14

    dedi Says:

    February 23, 2009 at 5:05 pm

    saya mahasiswa jurusan teknik mesin salah satu politeknik di bandung, kalau bisa saya butuhdata tabel koefisien gesekan antara karet dengan lantai keramik dan karet dengan jalan aspal.saya mohon bantuannya. sebelum dan sesudahnya terima kasih.

    Replybebi Says:

    June 8, 2009 at 12:04 amsaya mahasiswa politeknik negeri di bandung. kalau bisa saya butuh tabel koefisien gesek antaratimah dengan timah, kemudian timah dengan besi.saya mohon bantuannya sebelum dansesudahnya terima kasih.urgenkalau bisa paling lambat besok.thanks

    ReplyHasan Hamid Says:

    April 28, 2011 at 2:53 ampak kalau mau memasukkan koefisien spring untuk tanah pada program FE (seperti SAP atauSTAAD) gimana ya? misal ada pondasi mesin yang ada diatas tanah, nah supportnya kan kitaasumsikan spring? berapa nilai Spring tersebut? Apa dasar teori perhitungan koefisien springtersebut? apakah dari sana bisa melihat penurunan pondasi tersebut karena sudah kita asumsikansupportnya menjadi spring.

    trims

    Replysyont Says:

    May 2, 2011 at 8:20 ampondasi mesin lebih mudah dianalisa sbgai sdof, ketimbang mengunakan analisa winkler

    foundation.asumsi pegas elastis sebagai tumpuan lebih cenderung ditujukan untuk member strength, kalohasil penurunan tanah? generik gini mana bisa mendekati hasilnya terlalu banyak parameteryg disederhanakan/diabaikan. deformed shape maybe okey, not for its value. silahkan untukmerujuk buku teks pondasi kembali, parameter apa saja yg diabaikan.

    Replyazi Says:

    June 5, 2011 at 12:40 pmterima kkasih infonya

    ReplyMochammad Taufik Pribadi Says:

  • 4/25/2014 Material Properties untuk analisa struktur FE | Suyono Nt.

    http://syont.wordpress.com/2006/12/22/material-properties-untuk-analisa-struktur-fe/ 14/14

    July 16, 2011 at 5:06 amkalau mau tau nilai modulus aspal untuk setiap lapisan ada tidak ya (sbg bahan analisa saja) ?trm ksh

    Replyadit Says:

    July 9, 2013 at 1:49 amSalam,, saya mahasiswa tingkat akhir di PTN Banten,, mohon infonya mengenai nilai koefisiengesek material sisa pengelasan E7018. Terimakasih,, mail [email protected]

    Reply

    Create a free website or blog at WordPress.com. The Sapphire Theme.

    Follow

    Follow Suyono Nt.

    Powered by WordPress.com