materi jurnalistik by thorixadiel

8
@thorixadiel 1

Upload: thorix-adiel

Post on 12-Jul-2015

139 views

Category:

Education


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Materi Jurnalistik by thorixadiel

@thorixadiel 1

Page 2: Materi Jurnalistik by thorixadiel

@thorixadiel 2

Page 3: Materi Jurnalistik by thorixadiel

pada awalnya, media memangterbatas hanya pada media cetak. Seiring perkembangan teknologi, ragam media ini meluas. Kemudian muncul media elektronik spt audio, audio visual sampai internet

Pers berarti media atau cetak.

Jadi, Pers dapat dikatakan sarana atauwadah untuk menyiarkan produk produkjurnalistik. @thorixadiel 3

Page 4: Materi Jurnalistik by thorixadiel

JURNALISTIK MERUPAKAN SUATU AKTIFITAS DALAM MENGHASILKAN BERITA MAUPUN OPINI. DENGAN KATA LAIN JURNALISTIK MERUPAKAN PROSES AKTIF UNTUK MELAHIRKAN BERITA.

@thorixadiel 4

Page 5: Materi Jurnalistik by thorixadiel

Menyiarkan informasiMendidik ( to educate )Menghibur ( to entertaint )Mempengaruhi ( control social )

@thorixadiel 5

Page 6: Materi Jurnalistik by thorixadiel

Secara sederhana berita dapat diartikansebagai laporan seorang wartawan / jurnalis mengenai suatu fakta. Namun, apakah semua fakta merupakanberita ?Tidak, fakta akan menjadi sebuahberita ketika fakta itu telahdilaporkan oleh wartawan ataujurnalis

@thorixadiel 6

Page 7: Materi Jurnalistik by thorixadiel

Peristiwa, adalah suatu kejadianyang baru terjadi atau kejadian ituhanya sekali terjadi

Kasus, merupakan kejadian yang tidak selesai setelah kejadian ituterjadi.

Fenomena, yaitu suatu kasus yang ternyata tidak sekali saja terjadimelainkan berkali kali

@thorixadiel 7

Page 8: Materi Jurnalistik by thorixadiel

@thorixadiel 8