manfaat penentuan target pasar (kel 2)

5
Nama Kelompok 1. Aprida 2. Fransiscus 3. Rusanton

Upload: winarno-se

Post on 18-Jul-2015

1.071 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Manfaat  penentuan  target  pasar (kel 2)

Nama Kelompok1. Aprida

2. Fransiscus

3. Rusanton

Page 2: Manfaat  penentuan  target  pasar (kel 2)

Manfaat penentuan target pasar

Target pasar adalah kelompok konsumen yang mempunyai ciri-ciri atau sifat hampir sama (homogen) yang di pilih perusahaan dan yang akan di capai dengan strategi

bauran pemasaran (marketing mix). Dengan di tetapkan nya target pasar,

perusahaan dapat mengembangkan posisi produknya dan strategi bauran pemasaran untuk setiap target pasar

tersebut.

Page 3: Manfaat  penentuan  target  pasar (kel 2)

Target pasar perlu ditetapkan, karena bermanfaat dalam mengembangkan:

1. Mengembangkan posisi produk dan strategi bauran pemasaran

2. Memudahkan penyesuaian produk yang dipasarkan dan strategi bauran pemasaran yang dijalankan(harga yang tepat, saluran yang distribusi yang efektif, promosi yang tepat) dengan target pasar.

3. Membidik peluang pasar lebih luas, hal ini penting saat memasarkan produk baru

4. Memanfaatkan sumber daya perusahaan yang terbatas seefisien dan seefektif mungkin

5. Mengantisipasi persaingan

Page 4: Manfaat  penentuan  target  pasar (kel 2)

Manfaat yang lain dengan dilakukannya target pasar, antara

lain:1. Perusahaan akan dapat mendeteksi secara dini

dan tepat mengenai kecenderungan-kecenderungan dalam pasar yang senantiasa berubah.

2. Dapat mendesign produk yang benar-benar sesuai dengan permintaan pasar.

3. Dapat menentukan kampanye dan periklanan yang paling efektif.

4. Dapat mengarahkan dana promosi yang tersedia melalui media yang tepat bagi segmen yang diperkirakan akan menghasilkan keuntungan yang lebih besar.

5. Dapat digunakan untuk mengukur usaha promosi sesuai dengan masa atau periode-periode dimana reaksi pasar cukup besar.

Page 5: Manfaat  penentuan  target  pasar (kel 2)

Nilai Kelompok 2

Nama Presentasi Penyajian Jawaban Total

Aprida 65 80 100 81,67

Fransiscus 65 80 100 81,67

Rus Anton 65 80 100 81,67

Juwita 65 80 100 81,67