manajemen depositori & pasar modal · manajemen depositori & pasar modal ari kamayanti....

11
Manajemen Depositori & Pasar Modal Ari Kamayanti

Upload: nguyennhan

Post on 07-Feb-2019

229 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Manajemen Depositori & Pasar Modal

Ari Kamayanti

Perkenalan

• Dr. Ari Kamayanti, SE., Ak., MM. MSA., CA • Surel: [email protected] • 081555737916 • @AriKamayanti • arikamayanti • arikamayanti • kamayanti.wordpress.com

Deskripsi Mata KuliahMemberikanpemahamantentangketerkaitaninstitusidepositoridanpasarmodaldalamperkembanganperekonomiandewasaini,sertamemberikananalisisyangsubstantifterhadapbidangkeuangantermasuk: • Identi;ikasisemuainstitusidepositori,perusahaanasuransi,reksadana,

danpasarmodaldidalamindustrijasakeuangan. • Aplikasiteorikeuangandalammenganalisisperaninstitusikeuangandan

pasarmodaldalammenganalisiskasus-kasuskeuanganyangterjadi. • Perbaikandalampenentuankebijakandalamindustrisektorjasa

keuangan.

Pokokbahasan:Tinjauanmenyeluruhkomponenindustrijasakeuangan,Industridepositoriperusahaanasuransi,Perusahaansekuritas,Bankinvestasi,Reksadana,Mengukurresikointermediasikeuangan,danmengendalikanresikokeuangan.

Sesi/Tanggal Materi Referensi Model

1. Sabtu, 24 Sept. 2016 Lingkup pasar keuangan Saunders & Cornett 2012, Bab 1 Kuliah

2. Sabtu, 8 Okt 2016 Penentu/Determinan Suku Bunga Saunders & Cornett 2012, Bab 2 Kel 1

3. Sabtu, 22 Okt. 2016 Suku Bunga dan Valuasi Sekuritas

Saunders & Cornett 2012, Bab 3 Kel 2

4. Sabtu, 5 Nop 2016 Bank Sentral dan Kebijakan Moneter

Saunders & Cornett 2012, Bab 4 Kel 3

5. Sabtu, 19 Nop. 2016 Pasar Sekuritas Saunders & Cornett 2012, Bab 5, 6, 8 Kel 4

6. Sabtu, 3 Des 2016 Pasar Forex dan Derivatif Saunders & Cornett 2012, Bab 9,10 Kel 5

7. Sabtu, 17 Des. 2016; Bank komersial Saunders & Cornett 2012, Bab 11-13 Kel 6

8. Sabtu, 7 Jan,2017 Institusi Keuangan Lainnya Saunders & Cornett 2012, Bab 14-16 Kel 7

Ada apa tanggal 24 Oktober 1929?

• Black Thursday- Pasar yang “bullish” menjadi jatuh secara sangat cepat

Domino Effect

Keruntuhan berikutnya:19 Oktober 1987 bursa di Wall Street runtuh dalam kurun waktu satu hari. Kejadian ini dikenal sebagai "Black Monday" atau Senin Hitam.

Kebijakan moneter George Papandreou untuk Yunani 2010-2011

Apa beda Pasar Uang (Money Market) dan Pasar Modal (Pasar Modal)?

Siapa yang melakukan regulasi atas pasar keuangan?

Otoritas Jasa Keuangan Bapepam (Badan Pengawas Pasar Modal)/ SEC

Mengapa regulasi penting? SEC 1934, SOX (Sarbanes Oxley, kejatuhan Enron 2001)