makalah_hukum_perbankan_susanna_2.doc

Upload: shion-may-nii-sama

Post on 13-Apr-2018

213 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 MAKALAH_HUKUM_PERBANKAN_susanna_2.doc

    1/11

    MAKALAH HUKUM PERBANKAN

    RAHASIA BANK

    Disusun Oleh :

    JACKLYN ONG 1251044

    FAKULTAS ILMU HUKUM

    UNIVERSITAS INTERNASIONAL BATAM

    2014

  • 7/26/2019 MAKALAH_HUKUM_PERBANKAN_susanna_2.doc

    2/11

    BAB I

    PENDAHULUAN

    Latar !"a#a$%

    Bank adalah bagian dari system keuangan dan system pembayaran suatu Negara. Bank juga

    merupakan lembaga keuangan yang eksistensinya tergantung mutlak pada kepercayaan pada

    nasabahnya yang mempercayakan dana dan jasa-jasa lain yang dilakukan mereka melalui

    bank.

    Rahasia bank akan dapat lebih dipegang teguh oleh bank apabila ditetapkan bukan sekedar

    hanya sebagian kewajiban kontraktual diantara bank dan nasabah, tetapi ditetapkan sebagai

    kewajiban public. al itulah yang telah melandasi ditetapkannya ketentuan R!!"#!

    B!N$ dalam %ndang %ndang Nomor & 'ahun ())* tentang perbankan yang kemudian

    dirubah dengan %ndang %ndang Nomor (+ 'ahun ()).

    !da juga sejarah munculnya konsep rahasia bank yaitu sebagai berikut :

    aitu bertujuan untuk melindungi nasabah yang bersangkutan. 'imbulnya pemikiran untuk

    merahasian keadaan keuangan nasabah bank sehingga melahirkan ketentuan hokum

    mengenai kewajiban rahasia bank adalah semula bertujuan untuk melindungi kepentingan

    nasabah secara indiidual.

    Namun rahasia bank dapat dikesampingkan bila terjadi perkembangan sehubungan dengan

    keadaan politik dalam negeri, keadaan social, terutama menyangkut timbulnya kejahatan-

    kejahatan dibidang money laundering.

    Dalam /asal ( angka (0 %% No & 'ahun ())* tentang /erbankan 1%%/ ())*2 dinyatakan

    bahwa rahasia bank adalah 3segala sesuatu yang berhubungan dengan keuangan dan hal-hal

    ini dari nasabah bank yang menurut kela4iman dunia perbankan wajib dirahasiakan5.

    /engertian 3kela4iman dunia perbankan5 dijelaskan dalam penjelasan /asal 6+ yaitu 3seluruh

    data dan in7ormasi mengenai segala sesuatu yang berhubungan dengan keuangan dan hal-hal

    lain dari orang dan badan yan diketahui oleh bank karena kegiatan usahanya5

  • 7/26/2019 MAKALAH_HUKUM_PERBANKAN_susanna_2.doc

    3/11

    Dasar ukum ketentuan rahasia bank di #ndonesia, mula-mula adalah %ndang-undang no.&

    tahun ())* tentang /erbankan, tetapi kemudian diubah dengan %ndang-undang no.(+8()).

    "esuai pasal ( ayat * %ndang-undang no.(+8()), berbunyi sebagai berikut:

    Rahasia Bank adalah segala sesuatu yang berhubungan dengan keterangan mengenai

    Nasabah /enyimpan dan "impanannya.

    ang di rahasiakan bank sebagai berikut :

    a2 9umlah kekayaan nasabah

    b2 Biodata nasabah

    c2 /injaman nasabah

    /ada dasarnya bank menjalankan prinsip kepercayaan yang diberikan oleh penyimpan dana

    untuk menjaga kerahasian rekening nasabahnya.

    Di #ndonesia pengaturan rahasia bank untuk pertama kali dilakukan pada tahun ()0+ dengan

    keluarnya peraturan pemerintah pengganti undang-undang nomor. * tahun ()0+ tentang rahasia

    bank. /engaturan rahasia bank selanjutnya mengalami perubahan dari waktu ke waktu yang

    dapat dikelompokan menjadi * bagian :

    (. /engertian rahasia bank yang hanya meliputi keterngan mengenai nasabah penyimpan

    dana dan simpanannya saja. /engertian ini sangat terbatas dan berlaku sejak (+ Noember ())

    dengan dikeluarkannya undang-undang Nomor (+ tahun ()) tentang undang-undang

    perbankan.

    *. /engertian rahasia bank meliputi keterangan-keterangan mengenai keadaan keuangan dan

    lain-lain dari segala macam nasabah yang hanya menggunakan jasa bank. /engertian ini sangat

    luas meliputi segala sesuatu yang berkaitan dengan nasabah dan diterapkan dalam ketentuan

    yang berlaku dari tahun ()0+ sampai tanggal (+ Noember ()) dengan lahirnya undang-

    undang nomor (+ tahun ()).

    /engertian rahasia bank dalam undang-undang Nomor & ())* yang dimuat /asal ( ayat (0

    mengatakan bahwa rahasia bank adalah segala sesuatu yang berhubungan dengan keuangan dan

    lain-lain dari nasabah bank yang menurut kela4iman dunia perbankan wajib dirahasiakan.

    /engertian ini kemudian diubah dengan pengertian baru oleh undang-undang Nomor (+ tahun

  • 7/26/2019 MAKALAH_HUKUM_PERBANKAN_susanna_2.doc

    4/11

    ()) yang mengatakan bahwa Rahasia Bank adalah segala sesuatu yang berhubungan dengan

    ketentuan mengenai nasabah menyimpan dan penyimpan.

    BAB II

    PERMASALAHAN

    /elanggaran Rahasia Bank yang diatur dalam masing-masing Negara dapat dikelompokkan

    menjadi dua kelompok yaitu kelompok pertama menentukan pelanggaran rahasia bank sebagai

    pelanggaran perdata 1ciil iolation2. al yang demikian misalnya dapat dilihat dari ketentuan

    Rahasia Bank menurut ukum #nggris, !merika "erikat, $anada, !ustralia, Belanda, Belgia dan

    lain-lain. "edangkan kelompok kedua menentukan pelanggaran rahasia bank sebagai

    pelanggaran pidana 1criminal iolation2 yaitu seperti di Negara "wiss, !ustria, $orea, /erancis,

    ;u

  • 7/26/2019 MAKALAH_HUKUM_PERBANKAN_susanna_2.doc

    5/11

    bank bagi pihak yang akan melakukan akuisisi bank tersebut, pihak yang akan

    melakukan merger 1penggabungan2 atau konsolidasi 1peleburan2 dengan bank tersebut>

    =asalah #!!'&at, adalah yang menyangkut jangka waktu kewajiban

    merahasiakan itu bagi pengurus dan pegawai bank. /ertanyaannya adalah apakah rahasia

    bank masih tetap berlaku setelah seorang pengurus atau pegawai bank tidak lagi bekerja

    pada bank yang bersangkutan> $alau tetap berlaku, sampai berapa lama sejak pengurus

    atau pegawai itu tidak lagi bekerja pada bank tersebut, kewajiban merahasiakan itu harus

    dipikulnya> !pakah kewajiban itu dipikul terus seumur hidup>

    =asalah #!"*'a, mengenai sikap apa yang seharusnya diambil bila terdapat

    benturan antara kepentingan nasabah secara indiidual dan kepentingan masyarakat luas

    1kepentingan umum2 berkaitan dengan berlakunya rahasia bank itu. Dengan kata lain,

    bila terdapat benturan antara kewajiban untuk memegang teguh rahasia bank demi

    melindungi kepentingan nasabah yang bersangkutan dan kewajiban untuk

    mengungkapkan rahasia bank demi melindungi kepentingan umum, bagaimana hal itu

    seyogianya diatur oleh hukum> Benturan kepentingan ini dapat terjadi misalnya

    sehubungan dengan penghitungan dan penagihan pajak oleh pejabat pajak,

    pemberantasan tindak pidana, antara lain tindak pidana korupsi, pemberantasan money

    laundering, penyimpanan dana oleh warga negara lain dengan siapa negara lokasi bank

    tersebut berperang dengan negara dari warga negara penyimpan dana tersebut 1dana

    simpanan warga dari negara musuh2 dan negara dimana bank berlokasi memutuskan

    untuk menyita semua dana simpanan dari warga negara musuh.

    =asalah #!!$a'+dalam hal terjadi keadaan dimana demi melindungi kepentingan bank, justru

    kepentingan bank itu hanya mungkin terlindungi apabila bank & mengungkapkan keterangan

    mengenai keadaan keuangan nasabah pada bank yang bersangkutan dan identitas nasabahnya.

    al itu terjadi antara lain apabila timbul perkara gugat menggugat antara bank dan nasabah.

    'idaklah mungkin bagi bank untuk dapat membela diri dalam perkara itu apabila bank tidak

    diperkenankan untuk mengungkapkan keadaan keuangan nasabah yang berperkara dengan bank

    itu yang ada di bank tersebut.

  • 7/26/2019 MAKALAH_HUKUM_PERBANKAN_susanna_2.doc

    6/11

    =asalah #!t),)-, adalah apabila dalam hal-hal tertentu rahasia bank itu boleh

    diungkapkan sebagai pengecualian, maka masalahnya adalah: !pakah pengecualian itu

    diberikan demi hukum atau harus terlebih dahulu memperoleh i4in dari otoritas yang

    berwenang. =aksudnya adalah, apabila pengecualian itu terjadi demi hukum, maka

    pengecualain tersebut langsung diberikan oleh undang-undang. 'etapi apabila

    pengeculian itu hanya dapat diberikan setelah terlebih dahulu diperoleh i4in dari otoritas

    yang berwenang memberikan i4in tersebut, maka tanpa adanya i4in tersebut bank tidak

    mungkin mengungkapkan in7ormasi yang harus dirahasiakan itu.

    =asalah #!(!"a&a$ialah yang menyangkut siapa otoritas yang berwenang

    memberikan i4in pengecualian tersebut> !pakah otoritas yang berwenang memberikan

    i4in pengecualian itu adalah =enteri $euangan, /impinan Bank "entral, ataukah

    /engadilan, atau $epala Negara>

    =asalah yang #!.!'*"a$adalah yang menyangkut persetujuan nasabah.

    Berkaitan dengan itu, ternyata berbeda-beda juga antara ketentuan negara yang satu

    dengan negara yang lain mengenai apakah persetujuan nasabah dapat menghapuskan

    kewajiban bank untuk memegang teguh rahasia bank itu.

    BAB III

    PEMBAHASAN

    Dilihat dari Bab # mengenai latar belakang rahasia bank, disini akan diperjelaskan pembahasan

    tentang konsep rahasia bank.

    "egala sesuatu yang dengan keterangan mengenai nasabah penyimpan dan simpanannya

    /engecualian atas kewajiban rahasia bank %ndang-undang no.(+8()) memberikan

    pengecualian dalam & 1tujuh2 hal. /engecualian tersebut tidak bersi7at limitati7, artinya di luar &

    1tujuh2 hal yang telah dikecualikan itu tidak terdapat pengecualian yang lain. /engecualian itu

    adalah:

    a2 %ntuk kepentingan perpajakan dapat diberikan pengecualian kepada pejabat pajak berdasarkan

  • 7/26/2019 MAKALAH_HUKUM_PERBANKAN_susanna_2.doc

    7/11

    perintah /impinan Bank #ndonesia atas permintaan =enteri $euangan 1pasal 6(2

    b2 %ntuk penyelesaian piutang bank yang sudah diserahkan kepada Badan %rusan /iutang dan

    ;elang Negara8/anitia %rusan /iutang Negara, dapat diberikan pengecualian kepada /ejabat

    Badan %rusan /iutang dan ;elang Negara8/%/N atas i4in /impinan Bank #ndonesia 1pasal 6(!2

    c2 %ntuk kepentingan peradilan dalam perkara pidana dapat diberikan pengecualian kepada

    polisi, jaksa atau hakim atas i4in /impinan Bank #ndonesia 1pasal 6*2

    d2 Dalam perkara perdata antara bank dengan nasabahnya dapat diberikan pengecualian tanpa

    harus memperoleh i4in /impinan Bank #ndonesia 1pasal 62

    e2 Dalam rangka tukar menukar in7ormasi di antara bank kepada bank lain dapat diberikan

    pengecualian tanpaharus memperoleh i4in dari /impinan Bank #ndonesia 1pasal 662

    72 !tas persetujuan, permintaan atau kuasa dari nasabah penyimpan secara tertulis dapat

    diberikan pengecualian tanpa harus memperoleh i4in /impinan Bank #ndonesia 1pasal 66! ayat

    (2

    g2 !tas permintaan ahli waris yang sah dari nasabah penyimpan dana yang telah meninggal dunia

    1pasal 66! ayat *2

    "#?!' R!!"#! B!N$

    a2 Bersi7at mutlak,

    bank berkewajiban menyimpan rahasia nasabah yang diketahui oleh bank karena kegiatan

    usahanya dalam keadaan apapun, biasa atau keadaan luar biasa. 'erlalu mementingkan indiidu,

    sehingga kepentingan Negara dan masyarakat terabaikan 1"wiss2.

    b2 Bersi7at nisbiataurelati7,

    bank diperbolehkan membuk arah asia nasabahnya, bila untuk suatu kepentingan mendesak,

    misalnya kepentingan negara.

    /enjelasan :

    'eori yang bersi7at mutlak menghendaki bahwa bank berkewajiban menyimpan rahasia nasabah

    karena kegiatan usahanya dalam keadaan apapun baik dalam keadaan biasa maupun luar biasa,

    sedangkan teori yang bersi7at nisbi memperolehkan bank membuka rahasia nasabahnya untuk

    kepentingan yang mendesak seperti kepentingan negara 1Djumhana, ()),(((2.

  • 7/26/2019 MAKALAH_HUKUM_PERBANKAN_susanna_2.doc

    8/11

    Negara "wiss menganut teori mutlak 1absolut2 dimana kepentingan indiidu nasabah dalam

    segala hal dilindungi sedemikian rupa tanpa melihat kepentingan kepentingan lain, seperti

    kepentingan negara. $asus pemburuan harta kekayaan "oeharto di bank-bank "wiss

    sebagaimana diberitakan di media massa, juga terkait dengan rahasia bank.

    %% No.(+ tahun ()) jelas menganut teori nisbi 1sholehuddin,())&,&62 yang membenarkan

    tindakan bank untuk membuka rahasia dalam beberapa kepentingan sebagaimana yang telah

    dibahas terdahulu.

    Dilihat dari segi hakekat rahasia bank 'au7ik @; Rahim menulis bahwa adanya kewajiban bank

    untuk menyimpan rahasia dari nasabah didasarkan kepada 6 hal:

    (. ak setiap orang atau badan untuk tidak mencampuri dalam masalah yang bersi7at

    pribadi 1personal priacy2

    *. ak yang timbul dari hubungan perikatan antara bank dan nasabahnya wajib dan dengan

    itikat baik wajib untuk melindungi kepentingan nasabahnya.

    . Bank dalam menghimpun dana dari masyarakat bekerja berdasarkan kepercayaan

    masyarakat dengan demikian pengetahuan bank mengenai keuangan nasabah tidak disalahkan

    dan wajib dijaga oleh bank.

    6. $ebiasaan dan kela4iman dalam dunia perbankan 1'au7ik @; Rahim, ()):0(2

    9ika dikaitkan antara rahasia bank yang diatur dalam %%/, tidak terlepas dari dasar permahaman

    dari hakekat rahasia bank itu sendir. Oleh karena itu perlindungan hukum yang diatur dalam

    %%/ tersebut merupakan suatu kepatutan, yang pengecualian hanya dapat dilakukan dalam hal-

    hal yang sangat diperlukan.

    Rahasia bank bukan suatu 7aktor yang berdiri sendiri di mana orang termotiasi untuk

    melakukan kejahatan, masih ada 7aktor lain yang mendahuluinya.

    Dilihat dari sudut teori kriminologi, rahasia bank ini telah meniadakan kontrol sosial, terhadap

    terjadinya perbuatan-perbuatan yang menyimpan.

  • 7/26/2019 MAKALAH_HUKUM_PERBANKAN_susanna_2.doc

    9/11

    Reiss, membedakan dua macam kontrol yaitu personal control dan social control 1Romli

    !tmasasmita, ())*A*2. /ersonal ontrol adalah kemampuan seorang untuk menahan diri untuk

    tidak mencapai kebutuhannya dengan melanggar norma-norma yang berlaku di masyarakat,

    sedangkan socialcontrol atau eksternal kontrol adalah kemampuan kelompok sosial atau

    lembaga-lembaga dalam masyarakat untuk melaksanakan norma-norma atau peraturan menjadi

    e7ekti7.

    /ertanyaan yang timbul sekarang adalah apakah dengan terjadinya berbagai kejahatan dalam

    kaitannya dengan rahasia bank tersebut, rahasia bank itu sendiri yang ditiadakan> emat penulis

    rahasia bank itu penting, dan pencegahan kejahatan juga penting, namun meniadakan rahasia

    bank akan merugikan nasabah bank misalnya dalam bisnis. 9ika keadaan keuangan dan hal lain

    dari nasabah terbuka untuk umum, maka kemukinan besar perusahaan Cperusahaan yang sedang

    dijalankan oleh nasabah akan kehilangan kepercayaan dari pihak-pihak yang terkait dengan

    usaha yang sedang dijalankan, karena keadaa keuangan nasabah yang dianggap tidak bona7it,

    sehingga relasinya akan memutuskan hubungan dagang karena takut rugi. /adahal jika keadaan

    keuangan nasabah yang sedang dalam keadaan tidak baik itu tidak diketahui oleh relasinya,

    nasabah masih mungkin untuk memperbaiki keadaan keuangannya.

    Dilain pihak kemungkinan terjadinya kejahatan lain seperti seperti penculikan dengan meminta

    tebusan atau pemerasan, jika keadaan keuangan setiap nasabah tidak dirahasiakan.

    /encegahan kejahatan yang berhubungan dengan rahasia bank ini mungkin dapat diikuti

    ketentuan yang berlaku di !merika "erikat untuk mencegah praktek money laundering dengan

    menanyakan asal uang yang disimpan, jika simpanan begitu banyak. 9ika diketahui ada bani

    yang menyimpan yang yang diperoleh secara legal, bank tersebut akan di kenai sanksi 1Bohari,

    ()))A+2 Di #ndonesia ketentuan yang demikian ini belum ada.

    "ebagaimana ditentukan dalam pasal ( ayat 1**2 %ndang-undang no.(+8()), yang dimaksud

    pihak tera7iliasi adalah:

  • 7/26/2019 MAKALAH_HUKUM_PERBANKAN_susanna_2.doc

    10/11

    anggota dewan komisaris, pengawas, pengelola atau kuasanya, pejabat atau karyawan bank,

    anggota pengurus, pengawas, pengelola, atau kuasanya, pejabat atau karyawan bank, khusus bagi

    bank yang berbentuk hukum koperasi sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang

    berlaku pihak yang memberikan jasanya kepada bank, antara lain: akuntan publik, penilai,

    konsultan hukum, dan konsultan lainnya pihak yang menurut penilaian Bank #ndonesia, turut

    serta mempengaruhi pengelolaan bank, antara lain pemegang saham dan keluarganya, keluarga

    komisaris, keluarga pengawas, keluarga direksi, keluarga pengurus.

    BAB IV

    KESIMPULAN

    $esimpulannya adalah :

    (. "etiap Bank wajib memegang teguh prinsip rahasia bank. !dapun salah satu bentuk

    upaya yang dapat dilakukan Bank di dalam menjaga keamanan rahasia bank adalah

    apabila ada orang yang menanyakan identitas dari nasabah atau aktiitasnya dibank

    selain dari pihak ketiga yang berwenang yaitu $ejaksaan, $epolisan, dan /engadilan.

    =aka Bank tidak memberikan in7ormasi apapun. Bank akan merahasiakannya dengan

    melakukan upaya menjaga keamanan rahasia bank berarti secara tidak langsung juga

    menjaga keamanan keuangan nasabah karena rahasia bank mencakup perlindungan

    terhadap nasabah dan simpanannya.*. =asalah tindak pidana perbankan merupakan bagian yang tidak bisa ditinggalkan bila

    kita bahas tentang hukum perbankan. "esuai dengan %ndang %ndang Nomor (+ 'ahun

    ()) tentang perbankan, pelanggaran terhadap ketentuan rahasia bank dikategorikan

    sebagai 3tindak pidana kejahatan5. Oleh karena itu pelanggar ketentuan Rahasia Bank,

    apabila dibandingkan dengan hanya sekedar pelanggaran, perlu diberi sanksi hokum

    pidana yang lebih berat lagi. "anksi /idana tersebut bukan hanya sebagai pelengkap suatu

    peraturan dalam bidang perbankan melainkan diperlukan guna ditaatinya peraturan

    tersebut.

  • 7/26/2019 MAKALAH_HUKUM_PERBANKAN_susanna_2.doc

    11/11

    BAB V

    DAFTAR PUSTAKA

    (. ?rancis Neate E Roger =cormick Bank on7identialityA ;ondonAInternational Bar

    Association/Butterworths,())+, Dennis ampbell 1Feneral @d2A

    *. Dennis ampbell 1Feneral @d2International Bank Secrecy, ;ondonA "weet E =a