ma nu edisi 3.pdf

1
KAMIS, 11 APRIL 2013 24 RADAR TEGAL CMYK Penerapan Budaya Jawa Pada Pendidikan Berkarakter PENDIDIKAN Nasional berfungsi me- ngembangkan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermanfaaat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, bertujuan untuk perkembangan potensi peserta didik agar menjadi ma- nusia yang beriman dan bertakwa kepada tuhan yang maha esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab. (pasal 3 UU Sistem Pendidikan Nasional No.2 tahun 2003). Kebudayaan Jawa merupakan kebuda- yaan yang dianut oleh masyarakat Jawa yang mengutamakan keseimbangan, ke- selarasan serta keserasian dalam kehi- dupan. Harus selaras, akur, damai dan saling co- cok dengan yang lain. Bahasa jawa juga mempunyai tingkatan seperti ngoko, ngoko andhap, madya, madhyantara, kromo, kromo inggil, bagongan, kdaton. Budaya jawa banyak terkandung tata nilai, keyakinan, kebiasaan, konsepsi dan simbol-simbol yang hidup dan berkem- bang dalam kehidupan masyarakat jawa seperti toleransi, gotong royong, andap ashor, kemanusiaan, nilai hormat, tau akan terimakasih. Penerapan budaya jawa pada pen- didikan berkarakter akan menjadi pe- nompang atau pondasi pendidikan budi pekerti bangsa. Pendidikan karakter dan budaya jawa kaitannya cukup besar karena menerap- kan nilai-nilai moral pada peserta didik. Nilai-nilai moral merupakan nilai ter- tinggi masnusia yang menampilkan hati nurani, rasa tanggung jawab, nilai moral memberikan ajaran-ajaran, wejangan- wejangan, patokan-patokan, agara ma- nusia harus hidup dan bertindak menjadi manusia yang baik. Pengembangan disekolah dengna cara memberikan keteladanan secara langsung sesuai dengan nilai-nilai kultur bahasa dan satra jawa. (kepala MANU 03 Brebes) Kenapa Tidak Ke-Madrasah ??? MADRASAH merupakan sebuah kata dalam Bahasa Arab yang artinya sekolah, asal kata dari Darosa yang artinya Mengajar. Madrasah dikhususkan sebagai se- kolah umum yang pelajarannya ten- tang keislaman. Madrasah juga mem- punyai jenjang Madrasah Ibtida'iyyah (MI) yang setingkat dengan sekolah dasar(SD), Madrasah Tsanawiyyah (MTs) yang setingkat dengan SMP, Madrasah Aliyah (MA) yang setingkat dengan SMA, SMK. Madrasah Aliyah (MA) adalah jen- jang pendidikan menengah atas dipen- didikan formal Indonesia yang dikelola oleh Kementrian Agama Republik In- donesia. Pendidikan yang ditempuh selah 3 tahun siswa mempunyai kuri- kulum yang sama seperti sekolah lain yang saat ini sedang berkembang. Di SMA prosesntase pelajaran umum dominan lebih banyak. Akan tetapi di Madrasah Aliyah prosesntase pendidikan agama islam lebih domi- nan, seperti Aqidah akhlak, fiqih, Al- qur'an hadits, Bahasa Arab dan masih banyak ilmu-ilmu agama islam yang dipelajari. Kenyataan saat ini masyarakat eng- gan untuk memasukkan anaknya di sekolah agama (Madrasah). Menurut penelitian, anak muda saat ini kurang memahami tentang moral apalagi un- tuk memahami tentang aqidah agama. Bertolak dari kenyataan ini, arah pengembangan pendidikan di Ma- drasah Aliyah bertujuan untuk dapat "Mengantarkan peserta didik menjadi manusia yang beriman dan bertakwa, berakhlak mulia, berkepribadian, me- nguasai ilmu pengetahuan dan tekno- logi, serta mampu mengaktualisasikan diri dalam kehidupan bermasyarakat berbangsa dan bernegara". Perubahan struktur kehidupan ma- syarakat bangsa Indonesia khususnya pemuda semakin hari semakin tidak mengenal tugas manusia kepada sang pencipta Allah SWT, dengan kenya- taan seperti itu siapa yang salah. Apa orang tua yang kurang me- ngajari tentang pendidikan agama atau lembaga pendidikan yang kurang akan pelajaran-pelajaran agama. Madrasah Aliyah sekolah atas lem- baga pendidikan yang lengkap untuk mengantarkan peserta didik menjadi manusia yang religius, beradab, ber- akhlak, punya rasa tanggung jawab kepada Allah SWT dan mampu me- nguasai IPTEK. Tinggal kesadaran masyarakat mau memasuk-kan anaknya pada pendidikan Madrasah agar generasi penerus bangsa mempunyai jiwa moral yang baik dan menguasai ilmu- ilmu agama. (tim MMR) Ikan Bakar Yu Roh Ramaikan Kuliner PARIN Brebes BREBES - Pantai Ran- dusanga Indah meru- pakan salah satu obyek wisata di kabupaten Bre- bes selain Kaligoa, Wa- duk Malahayu dll. Disini ada banyak ku- liner yang bisa disajikan kepada konsumen, dari mulai tempat pemanci- ngan mapun warung ma- kan yang mempunyai su- asana nyaman dan in- dah. Warung makan Ibu Yu Roh yang menyediakan makanan laut seperti Ke- piting, cumi, udang, ikan bakar, cah kangkung de- ngan rasa yang pedas, sedap dan perpaduan bumbu yang menambah kelezatan ikan bakar memanjakan lidah. Kebetulan saya tadi makan menu ikan bakar sambal terasi, menurut saya rasanya enak. Rasa ikannya empuk, pokoke enak lah mungkin karena ikannya masih segar.(suara konsumen). Dari pengalaman dan pendidikan di Madrasah Aliyah NU 03 Brebes Bagus Puspaizin dan orang tuanya mencoba untuk memperbaiki tempat berjualan ikan bakarnya di lokasi Obyek Wisata Pantai Randu Sanga Indah Brebes. Dengan bangga Bagus menunjukan perubahan rumah makannya yang sekarang, semakin lengkap dengan fasilitas Karoke dan keramahan penyajian. Alhamdulillah rumah makan saya ini semakin ramai dikunjungi para pelanggan dari dalam kota dan luar kota Brebes, terimakasih Madra- sahku atas sarannya.ujar bagus pusfaizin Alumni Madrasah Aliyah NU 03 Brebes ankatan ke-2 ini selalu sabar. Ketekunan, kerja keras, pantang menyerah kini dapat me- rasakan sebuah jerih payah walau harus tatap berjuang untuk me- ningkatkan kualitas dari persaingan. (tim MMR) Istighosah dan Sungkeman Memperkuat Mental Siswa BREBES - Madrasah Aliyah NU 03 Bre- bes mengadakan istighosah dan sung- keman dalam rangka memperkuat men- tal untuk sukses Ujian Nasional yang akan dilaksanakan 15 April 2013. Dengan paket soal ujian nasional tahun 2013 semakin berat Madrasah Aliyah NU 03 Brebes mempersiapkan siswa dengan menambah jam pelajaran serta memper- kuat mental siswa dengan mengadakan acara istighosah dan sungkeman kepada orang tua agar jalan sukses semakin dekat dengan restu orang tua. Menurut kepala Madrasah Aliyah NU 03 Brebes Sungkeman kepada orang tua merupakan hal yang mudah akan tetapi susah untuk dilakukan. Perbuatan terpuji ini lambang penghormatan dan permo- honan maaf kepada oang tua, meminta maaf kepada orang tua dan berjanji untuk tidak mengulangi perbuatan yang tidak baik. 40 siswa (kelas XII) mengikuti acara istighosah dengan rasa mengharu saat ustadz memberikan bimbingan tentang kehidupan dalam beragama agar selalu taat kepada Allah SWT dalam kondisi apapun. Kepala Madrasah Aliyah NU 03 Bre- bes juga memberikan sambutan dan motivasi kepada siswa maupun wali murid. Dalam sambutannya beliau me- ngajak kepada orang tua agar mem- perhatikan dan membimbing anak- anaknya di lingkungan keluarga dan memberikan motivasi agar siap meng- hadapi Ujian Nasional dalam bentuk apapun. (Tim MMR) DOK.SEKOLAH Acara istighosah dan sungkeman kepada orang tua agar jalan sukses semakin dekat dengan restu orang tua. DARI pertanyaan yang ada di Facebook Sekolah Slankers Brebes Bpk.Sulawestio, SH (kepala MANU 03 Brebes) mencoba untuk menjelaskan yang sebenarnya. 1. "Kenapa MANU 03 Brebes ter- kenal dengan Sekolah Slankers ?" 2. "Apakah siswanya dalam ber- pakaian juga ala Slankers ?" 3. "Kapan di Tegal ada sekolah slan- kers ?" 4. "Apa kurikulumnya berbeda de- ngan sekolah lain ?" Terimakasih atas partisipasi Anda dalam Facebook kami Sekolah Slan- kers Brebes. Madrasah Aliyah NU 03 Brebes merupakan Lembaga Pendidikan Formal yang ada dikabupaten Brebes dan didirikan oleh Bpk.Sulawes- tio,SH pada tanggal 15 Juli 2005. Kuri- kulum pendidikan kamipun sama dengan sekolah-sekolah yang ada di Indonesia, bahkan Madrasah Aliyah NU 03 Brebes Sudah Ter-Akreditasi. Tujuan Bpk.Sulawestio,SH mendi- rikan Madrasah Aliyah NU 03 Brebes sebagai sarana anak muda untuk ber- kreasi dan menampung semua anak- anak yang bermasalah maupun anak- anak yang berkebutuhan khusus*. Siswa Angkatan perta- ma (2005) berjumlah 50 orang yang 90% adalah anak-anak musik yang berjiwa Slankers. Seiring berjalannya waktu mereka (masyara- kat) menyebut Madrasah Aliyah NU 03 Brebes seba- gai Sekolah Slankers sam- pai sekarang. Karena ba- nyak masyarakat menge- nal sekolah kami sebagi Slankersnya dari pada aslinya, maka kami siap dikenal dengan sebutan Slankers. Ketika mendengar kata Slankers saya yakin dalam pikiran Anda adalah anak-anak nakal, anak- anak yang pakaiannya semrawut, slengean dan lain sebagainya. Yang harus Anda ketahui adalah mereka itu anak penerus bangsa, anak muda yang penuh dengan kesalahan tanpa ada bimbingan. Mereka juga punya hati, mereka juga punya masa depan untuk meru- bah bangsa Indonesia agar semakin baik. Kalau bukan kita yang merubah mereka siapa lagi ? Anda pasti sering banget melihat anak-anak punk yang berkeliaran diluar atau di lampu me- rah, kalo mereka dibiarkan akan jadi apa penerus bangsa ini. Dan buktinya banyak alumni- alumni Madrasah Aliyah NU 03 Bre- bes yang dulunya anak Slengean se- karang berubah menjadi manusia yang berhasil seperti halnya mereka menjadi PNS, bahkan banyak men- jadi Polisi dan Anggota TNI. Sedikit sekali sekolah atau lembaga pendidikan yang mau menerima anak-anak yang seperti itu. Maka dengan pimpinan Bpk.Sulawestio,SH kami siap untuk merubah penerus bangsa agar lebih baik dan bermasa depan. (Kamad NU 03 Brebes) JAWABAN... Membuat Daftar Isi dan Daftar Gambar Otomatis MESKIPUN sering dilakukan, masih banyak orang awam yang membuat daftar isi dengan cara manual. Padahal, sejak Microsoft Office 2003 dikeluarkan, fasilitas yang ada untuk membuat daftar isi secara otomatis telah disempurnakan dan mudah menggunakannya. Kali ini saya akan mencoba membuat daftar isi secara otomatis di Mirosoft Word 2007. Tidak perlu keahlian khusus atau kursus com- puter, kita manfaatkan fasilitas yang langsung tampak di hadapan kita. Cara membuat daftar isi otomatis sebagai berikut: TIPS & TRIK 2. Setelah semua selesai, letakkan kursor di halaman untuk daftar isi (di dokumen yang sama). Kemudian, klik tab References. 3. Di sebelah kiri, klik icon Table of Contents, lalu pilih (klik) bentuk daftar isi yang diinginkan. 1. Blok judul bab atau sub-bab yang akan dicantumkan di daftar isi. Kemudian, tentukan heading untuk masing-masing bab atau sub- bab. Urutan heading menunjukkan hierarki dalam daftar isi (judul bab heading 1, sub-bab heading 2, sub-bab heading 3, sub-bab heading 4 dst). 4. Hasilnya akan seperti gambar di bawah ini. Tulisan Table of content bisa diubah, misalnya: Daftar Isi. Kuliner Perpaduan bumbu yang menambah kelezatan ikan bakar memanjakan lidah pelanggan. DOK. SEKOLAH

Upload: alif-maning

Post on 21-Nov-2015

260 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

  • KAMIS, 11 APRIL 2013 24RADAR TEGAL

    CMYK

    Penerapan Budaya JawaPada Pendidikan Berkarakter

    PENDIDIKAN Nasional berfungsi me-ngembangkan dan membentuk watakserta peradaban bangsa yang bermanfaaatdalam rangka mencerdaskan kehidupanbangsa, bertujuan untuk perkembanganpotensi peserta didik agar menjadi ma-nusia yang beriman dan bertakwa kepadatuhan yang maha esa, berakhlak mulia,sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri danmenjadi warga negara yang demokratisserta bertanggung jawab. (pasal 3 UUSistem Pendidikan Nasional No.2 tahun2003).

    Kebudayaan Jawa merupakan kebuda-yaan yang dianut oleh masyarakat Jawayang mengutamakan keseimbangan, ke-selarasan serta keserasian dalam kehi-dupan.

    Harus selaras, akur, damai dan saling co-cok dengan yang lain. Bahasa jawa jugamempunyai tingkatan seperti ngoko,ngoko andhap, madya, madhyantara,kromo, kromo inggil, bagongan, kdaton.

    Budaya jawa banyak terkandung tata

    nilai, keyakinan, kebiasaan, konsepsi dansimbol-simbol yang hidup dan berkem-bang dalam kehidupan masyarakat jawaseperti toleransi, gotong royong, andapashor, kemanusiaan, nilai hormat, tau akanterimakasih.

    Penerapan budaya jawa pada pen-didikan berkarakter akan menjadi pe-nompang atau pondasi pendidikan budipekerti bangsa.

    Pendidikan karakter dan budaya jawakaitannya cukup besar karena menerap-kan nilai-nilai moral pada peserta didik.

    Nilai-nilai moral merupakan nilai ter-tinggi masnusia yang menampilkan hatinurani, rasa tanggung jawab, nilai moralmemberikan ajaran-ajaran, wejangan-wejangan, patokan-patokan, agara ma-nusia harus hidup dan bertindak menjadimanusia yang baik.

    Pengembangan disekolah dengna caramemberikan keteladanan secara langsungsesuai dengan nilai-nilai kultur bahasa dansatra jawa. (kepala MANU 03 Brebes)

    Kenapa Tidak Ke-Madrasah ???MADRASAH merupakan sebuah

    kata dalam Bahasa Arab yang artinyasekolah, asal kata dari Darosa yangartinya Mengajar.

    Madrasah dikhususkan sebagai se-kolah umum yang pelajarannya ten-tang keislaman. Madrasah juga mem-punyai jenjang Madrasah Ibtida'iyyah(MI) yang setingkat dengan sekolahdasar(SD), Madrasah Tsanawiyyah(MTs) yang setingkat dengan SMP,Madrasah Aliyah (MA) yang setingkatdengan SMA, SMK.

    Madrasah Aliyah (MA) adalah jen-jang pendidikan menengah atas dipen-didikan formal Indonesia yang dikelolaoleh Kementrian Agama Republik In-donesia. Pendidikan yang ditempuhselah 3 tahun siswa mempunyai kuri-kulum yang sama seperti sekolah lainyang saat ini sedang berkembang.

    Di SMA prosesntase pelajaranumum dominan lebih banyak. Akantetapi di Madrasah Aliyah prosesntasependidikan agama islam lebih domi-nan, seperti Aqidah akhlak, fiqih, Al-qur'an hadits, Bahasa Arab dan masihbanyak ilmu-ilmu agama islam yangdipelajari.

    Kenyataan saat ini masyarakat eng-gan untuk memasukkan anaknya disekolah agama (Madrasah). Menurutpenelitian, anak muda saat ini kurangmemahami tentang moral apalagi un-tuk memahami tentang aqidah agama.

    Bertolak dari kenyataan ini, arahpengembangan pendidikan di Ma-drasah Aliyah bertujuan untuk dapat"Mengantarkan peserta didik menjadi

    manusia yang beriman dan bertakwa,berakhlak mulia, berkepribadian, me-nguasai ilmu pengetahuan dan tekno-logi, serta mampu mengaktualisasikandiri dalam kehidupan bermasyarakatberbangsa dan bernegara".

    Perubahan struktur kehidupan ma-syarakat bangsa Indonesia khususnyapemuda semakin hari semakin tidakmengenal tugas manusia kepada sangpencipta Allah SWT, dengan kenya-taan seperti itu siapa yang salah.

    Apa orang tua yang kurang me-ngajari tentang pendidikan agama ataulembaga pendidikan yang kurang akanpelajaran-pelajaran agama.

    Madrasah Aliyah sekolah atas lem-baga pendidikan yang lengkap untukmengantarkan peserta didik menjadimanusia yang religius, beradab, ber-akhlak, punya rasa tanggung jawabkepada Allah SWT dan mampu me-nguasai IPTEK.

    Tinggal kesadaran masyarakatmau memasuk-kan anaknya padapendidikan Madrasah agar generasipenerus bangsa mempunyai jiwamoral yang baik dan menguasai ilmu-ilmu agama. (tim MMR)

    Ikan Bakar Yu Roh RamaikanKuliner PARINBrebes

    BREBES - Pantai Ran-dusanga Indah meru-pakan salah satu obyekwisata di kabupaten Bre-bes selain Kaligoa, Wa-duk Malahayu dll.

    Disini ada banyak ku-liner yang bisa disajikankepada konsumen, darimulai tempat pemanci-ngan mapun warung ma-kan yang mempunyai su-asana nyaman dan in-dah.

    Warung makan Ibu YuRoh yang menyediakanmakanan laut seperti Ke-piting, cumi, udang, ikanbakar, cah kangkung de-ngan rasa yang pedas,sedap dan perpaduan

    bumbu yang menambah kelezatan ikan bakar memanjakan lidah.Kebetulan saya tadi makan menu ikan bakar sambal terasi, menurut

    saya rasanya enak. Rasa ikannya empuk, pokoke enak lah mungkinkarena ikannya masih segar.(suara konsumen).

    Dari pengalaman dan pendidikan di Madrasah Aliyah NU 03 BrebesBagus Puspaizin dan orang tuanya mencoba untuk memperbaikitempat berjualan ikan bakarnya di lokasi Obyek Wisata Pantai RanduSanga Indah Brebes.

    Dengan bangga Bagus menunjukan perubahan rumah makannyayang sekarang, semakin lengkap dengan fasilitas Karoke dankeramahan penyajian.

    Alhamdulillah rumah makan saya ini semakin ramai dikunjungi parapelanggan dari dalam kota dan luar kota Brebes, terimakasih Madra-sahku atas sarannya.ujar bagus pusfaizin

    Alumni Madrasah Aliyah NU 03 Brebes ankatan ke-2 ini selalusabar. Ketekunan, kerja keras, pantang menyerah kini dapat me-rasakan sebuah jerih payah walau harus tatap berjuang untuk me-ningkatkan kualitas dari persaingan. (tim MMR)

    Istighosah dan SungkemanMemperkuat Mental Siswa

    BREBES - Madrasah Aliyah NU 03 Bre-bes mengadakan istighosah dan sung-keman dalam rangka memperkuat men-tal untuk sukses Ujian Nasional yang akandilaksanakan 15 April 2013.

    Dengan paket soal ujian nasional tahun2013 semakin berat Madrasah Aliyah NU03 Brebes mempersiapkan siswa denganmenambah jam pelajaran serta memper-kuat mental siswa dengan mengadakanacara istighosah dan sungkeman kepadaorang tua agar jalan sukses semakin dekatdengan restu orang tua.

    Menurut kepala Madrasah Aliyah NU03 Brebes Sungkeman kepada orang tuamerupakan hal yang mudah akan tetapisusah untuk dilakukan. Perbuatan terpujiini lambang penghormatan dan permo-honan maaf kepada oang tua, meminta

    maaf kepada orang tua dan berjanji untuktidak mengulangi perbuatan yang tidakbaik.

    40 siswa (kelas XII) mengikuti acaraistighosah dengan rasa mengharu saatustadz memberikan bimbingan tentangkehidupan dalam beragama agar selalutaat kepada Allah SWT dalam kondisiapapun.

    Kepala Madrasah Aliyah NU 03 Bre-bes juga memberikan sambutan danmotivasi kepada siswa maupun walimurid. Dalam sambutannya beliau me-ngajak kepada orang tua agar mem-perhatikan dan membimbing anak-anaknya di lingkungan keluarga danmemberikan motivasi agar siap meng-hadapi Ujian Nasional dalam bentukapapun. (Tim MMR)

    DOK.SEKOLAH

    Acara istighosah dan sungkeman kepada orang tua agar jalan sukses semakindekat dengan restu orang tua.

    DARI pertanyaan yang ada diFacebook Sekolah Slankers BrebesBpk.Sulawestio, SH (kepala MANU 03Brebes) mencoba untuk menjelaskanyang sebenarnya.

    1. "Kenapa MANU 03 Brebes ter-kenal dengan Sekolah Slankers ?"

    2. "Apakah siswanya dalam ber-pakaian juga ala Slankers ?"

    3. "Kapan di Tegal ada sekolah slan-kers ?"

    4. "Apa kurikulumnya berbeda de-ngan sekolah lain ?"

    Terimakasih atas partisipasi Andadalam Facebook kami Sekolah Slan-kers Brebes.

    Madrasah Aliyah NU 03 Brebesmerupakan Lembaga PendidikanFormal yang ada dikabupaten Brebesdan didirikan oleh Bpk.Sulawes-tio,SH pada tanggal 15 Juli 2005. Kuri-kulum pendidikan kamipun samadengan sekolah-sekolah yang ada diIndonesia, bahkan Madrasah AliyahNU 03 Brebes Sudah Ter-Akreditasi.

    Tujuan Bpk.Sulawestio,SH mendi-rikan Madrasah Aliyah NU 03 Brebessebagai sarana anak muda untuk ber-kreasi dan menampung semua anak-anak yang bermasalah maupun anak-anak yang berkebutuhan khusus*.

    Siswa Angkatan perta-ma (2005) berjumlah 50orang yang 90% adalahanak-anak musik yangberjiwa Slankers.

    Seiring berjalannyawaktu mereka (masyara-kat) menyebut MadrasahAliyah NU 03 Brebes seba-gai Sekolah Slankers sam-pai sekarang. Karena ba-nyak masyarakat menge-nal sekolah kami sebagiSlankersnya dari padaaslinya, maka kami siapdikenal dengan sebutanSlankers.

    Ketika mendengar kataSlankers saya yakin dalam pikiranAnda adalah anak-anak nakal, anak-anak yang pakaiannya semrawut,slengean dan lain sebagainya. Yangharus Anda ketahui adalah mereka ituanak penerus bangsa, anak mudayang penuh dengan kesalahan tanpaada bimbingan.

    Mereka juga punya hati, merekajuga punya masa depan untuk meru-bah bangsa Indonesia agar semakinbaik. Kalau bukan kita yang merubahmereka siapa lagi ? Anda pasti seringbanget melihat anak-anak punk yangberkeliaran diluar atau di lampu me-rah, kalo mereka dibiarkan akan jadiapa penerus bangsa ini.

    Dan buktinya banyak alumni-alumni Madrasah Aliyah NU 03 Bre-bes yang dulunya anak Slengean se-karang berubah menjadi manusiayang berhasil seperti halnya merekamenjadi PNS, bahkan banyak men-jadi Polisi dan Anggota TNI.

    Sedikit sekali sekolah atau lembagapendidikan yang mau menerimaanak-anak yang seperti itu. Makadengan pimpinan Bpk.Sulawestio,SHkami siap untuk merubah penerusbangsa agar lebih baik dan bermasadepan. (Kamad NU 03 Brebes)

    JAWABAN...

    Membuat Daftar Isi danDaftarGambarOtomatis

    MESKIPUN sering dilakukan, masih banyak orang awam yangmembuat daftar isi dengan cara manual.

    Padahal, sejak Microsoft Office 2003 dikeluarkan, fasilitas yangada untuk membuat daftar isi secara otomatis telah disempurnakandan mudah menggunakannya.

    Kali ini saya akan mencoba membuat daftar isi secara otomatis diMirosoft Word 2007. Tidak perlu keahlian khusus atau kursus com-puter, kita manfaatkan fasilitas yang langsung tampak di hadapankita. Cara membuat daftar isi otomatis sebagai berikut:

    TIPS & TRIK

    2. Setelah semua selesai, letakkan kursor di halaman untuk daftarisi (di dokumen yang sama). Kemudian, klik tab References.

    3. Di sebelah kiri, klik icon Table of Contents, lalu pilih (klik) bentukdaftar isi yang diinginkan.

    1. Blok judul bab atau sub-bab yang akan dicantumkan di daftar isi.Kemudian, tentukan heading untuk masing-masing bab atau sub-

    bab. Urutan heading menunjukkan hierarki dalam daftar isi (judul babheading 1, sub-bab heading 2, sub-bab heading 3, sub-bab heading4 dst).

    4. Hasilnya akan seperti gambar di bawah ini. Tulisan Table ofcontent bisa diubah, misalnya: Daftar Isi.

    Kuliner

    Perpaduanbumbu yangmenambahkelezatanikan bakarmemanjakanlidahpelanggan. DOK. SEKOLAH