laporan kinerja instansi pemerintah (lkj ip) tahun...

36
LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU KABUPATEN DEMAK TAHUN 2018

Upload: buidung

Post on 20-Aug-2019

228 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

LAPORAN KINERJA

INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP)

DINAS PENANAMAN MODAL DAN

PELAYANAN TERPADU SATU PINTU KABUPATEN DEMAK

TAHUN 2018

Page 2: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

i | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan puji syukur ke hadirat Allah SWT atas rahmat dan

karuniaNya, Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten

Demak telah dapat menyelesaikan penyusunan Laporan Kinerja Instansi Pemerintah

(LKjIP) Tahun 2018. Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat Daerah

Tahun 2018 merupakan bentuk komitmen nyata Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu dalam mengimplementasikan Sistem Akuntabilitas

Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) yang baik sebagaimana diamanatkan dalam

Instruksi Presiden Nomor 7 tahun 1999 tentang Akuntabilitas Kinerja Instansi

Pemerintah sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden No. 29 Tahun 2014

tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah.

Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP) Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu Tahun 2018 disusun sesuai dengan kaidah dan

sistematika sebagaimana ditetapkan dalam Peraturan Menteri Negara

Pemberdayaan Aparatur Negara Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis

Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja dan Tata Cara Reviu atas Laporan Kinerja

Instansi Pemerintah. Melalui Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP),

diharapkan akan didapatkan gambaran mengenai prinsip-prinsip “good governance”

dalam rangka terwujudnya transparansi dan akuntabilitas di instansi pemerintah.

Demikian Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP) Dinas Penanaman

Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak ini disusun, dengan

harapan dapat memacu kami untuk memperbaiki kinerja di masa mendatang serta

dapat memberikan manfaat yang sebesar – besarnya bagi pihak-pihak yang

berkepentingan sebagaimana mestinya.

Demak, 2019

Page 3: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

ii | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ............................................................................................. i

DAFTAR ISI .......................................................................................................... ii

DAFTAR BAGAN ................................................................................................... iii

DAFTAR TABEL .................................................................................................... iv

BAB I PENDAHULUAN …………………………………………………………….. 1

A. Gambaran Umum Organisasi ………………………….………………. 1

B. Fungsi Strategis dan Permasalahan Utama yang dihadapi ………… 4

BAB II PERENCANAAN KINERJA ……………………………...…………………. 5

A. Perencanaan Strategis …………………………………….………….. 5

1. Rencana strategis ( Renstra ) ………………………….…………… 5

2. Indikator Kinerja Utama (IKU)……………………………………. 7

3. Target Indikator Kinerja sasaran Strategis ……….…………….. 8

B. Rencana Kinerja Tahunan …………………………………………..… 8

C. Perjanjian Kinerja …….…………………………..……………………. 9

BAB III AKUNTABILITAS KINERJA TAHUN 2018 ………………………….…… 12

A. Capaian Kinerja Organisasi……………………………….…………… 12

1. Perbandingan antara Target dan Realisasi Kinerja Tahun 2018. 13

2. Perbandingan Realisasi Kinerja Selama Tiga Tahun …………… 14

3. Perbandingan Realisasi Kinerja s.d Tahun 2018 dengan Target

Jangka Menengah ………………………………………………….. 15

4. Capaian Kinerja Sasaran ………………………………………….. 16

B. Realisasi Anggaran …………………………………………………… 26

C. Penghargaan …………………………………………………………… 28

BAB IV PENUTUP …………………………………………………………………. 29

A. Tinjauan Umum Capaian Kinerja Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak………………… 29

B. Strategi untuk Peningkatan Kinerja di Masa Datang……..………..... 30

Page 4: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

iii | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

DAFTAR BAGAN

Bagan 1.1 Struktur Organisasi Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak ………………..…. 2

Page 5: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

iv | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Sumber Daya Manusia berdasarkan Jabatan, Golongan dan

Jenis Kelamin ………………………………………………………… 3

Tabel 1.2 Sumber Daya Manusia berdasarkan Pendidikan.. ……………..….. 3

Tabel 1.3 Sumber Daya Manusia berdasarkan Eselon.. …………………..….. 3

Tabel 1.4 Sumber Daya Asset Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu

Satu Pintu Kabupaten Demak………………………………………..… 4

Tabel 2.1 Indikator Sasaran Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu

Satu Pintu Kabupaten Demak Tahun 2017 - 2021……………..…..… 8

Tabel 2.2 Rencana Kinerja Tahunan (Tahun 2018) ……………………………… 9

Tabel 2.3 Perjanjian Kinerja Tahun 2018 ………………………..…………………

10

Tabel 2.4 Perjanjian Kinerja Perubahan Tahun 2018 ……………………………..

11

Tabel 3.1 Skala Pengukuran Kinerja Laporan Kinerja Instansi Pemerintah…….. 12

Tabel 3.2 Perbandingan Antara Target dan Realisasi Kinerja Tahun 2018 ……. 13

Tabel 3.3 Perbandingan Realisasi Kinerja Selama Tiga Tahun …………………. 14

Tabel 3.4 Perbandingan Realisasi Kinerja s.d Tahun 2018 denganTarget

Jangka Menengah …………………………………………………………. 15

Tabel 3.5 Capaian Kinerja Sasaran 1 dan Program/Kegiatan …………………... 16

Tabel 3.6 Capaian Kinerja Sasaran 2 dan Program/Kegiatan ………………….... 19

Tabel 3.7 Capaian Kinerja Sasaran 3 dan Program/Kegiatan …………………... 21

Tabel 3.8 Capaian Kinerja Sasaran 4 dan Program/Kegiatan …………………... 24

Tabel 3.9 Realisasi Penggunaan Anggaran Tahun 2018 ……….…………….... 26

Tabel 3.9 Pencapaian Kinerja dan Anggaran Tahun 2018 ………...................... 28

Page 6: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

1 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

BAB I PENDAHULUAN

A. Gambaran Umum Organisasi

Berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Demak Nomor 5 Tahun 2016

tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Demak,

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak

merupakan lembaga teknis daerah yang bertugas melaksanakan urusan

pemerintahan di bidang penanaman modal dan pelayanan terpadu satu pintu yang

menjadi kewenangan daerah.

Berdasarkan Peraturan Bupati Demak Nomor 47 Tahun 2016 tentang

Susunan Organisasi, Kedudukan, Tugas dan Fungsi Serta Tata Kerja Dinas

Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak.

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak

merupakan lembaga teknis daerah yang berbentuk Dinas dan dipimpin oleh

Kepala Dinas.

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten

Demak beralamat di Jl. Kyai Mugni Nomor 1018A Demak nomor telepon ( 0291 )

681011 / fax (0291) 681644.Susunan Organisasi Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak terdiri dari :

1. Kepala Dinas.

2. Sekretariat, yang membawahkan :

1. Sub Bagian Program dan Keuangan; dan

2. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian.

3. Bidang Pengembangan Data dan Promosi, yang membawahkan :

1. Seksi Pengembangan Data dan Tehnologi Informasi ; dan

2. Seksi Promosi dan Pengembangan Usaha.

4. Bidang Perizinan, yang membawahkan :

1. Seksi Perizinan Bidang Pembangunan; dan

2. Seksi Perizinan Bidang Ekonomi

5. Bidang Pengendalian,Pengawasan dan Penindakan, yang membawahkan

1. Seksi Pengendalian dan Pengaduan; dan

2. Seksi Pengawasan dan Penindakan.

Page 7: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

2 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

Adapun struktur organisasi Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu

Pintu Kabupaten Demak dapat digambarkan sebagai berikut:

Bagan 1.1

Struktur organisasi Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak

Kepala

Bidang pengembangan Data

dan Promosi

Bidang

Perizinan

Kelompok Jabatan

Fungsional

Sub.Bag Program dan Keuangan

Sub.Bag Umum dan Kepegawaian

Seksi Perizinan

Bidang Ekonomi

Seksi Perizinan

Bidang

Pembangunan

Seksi

Pengembangan Data dan

Teknologi

Informasi

Seksi

Promosi dan Pegembangan

Usaha

Bidang Pengendalian,

Pengawasan dan Penindakan

Seksi Pengendalian

dan

Pengaduan

Seksi Pengawasan

dan Penindakan

Sekretaris

UPTD

Page 8: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

3 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

Dalam rangka pelaksanaan tugas pokok dan fungsinya, Dinas Penanaman

Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak didukung oleh

sumber daya manusia dan aset sebagai berikut :

Tabel 1.1

Sumber Daya Manusia Berdasarkan Jabatan,

Golongan dan Jenis Kelamin

No

Jabatan

PNS Golongan dan Jenis Kelamin

IV III II I

L P L P L P L P

1 Kepala DINPM PTSP 1

2 Pejabat Struktural 2 3 4 3

3 Pelaksana 9 2 2 4

Jumlah 3 3 13 5 2 4

Tabel 1.2

Sumber Daya Manusia Berdasarkan Pendidikan

No Pendidikan

PNS Berdasarkan Pendidkan dan Jenis

Kelamin

S2 S1 D3 SMA

L P L P L P L P

1 Kepala DINPM PTSP 1

2 Pejabat Struktural 3 6 3

3 Staf 6 1 2 1 3 4

Jumlah 1 3 12 4 2 1 3 4

Tabel 1.3

Sumber Daya Manusia Berdasarkan Eselon

No

Eselon

PNS Berdasarkan Pendidikan dan Jenis

Kelamin

S2 S1 D3 SMA

L P L P L P L P

1 II a 1

2 III a 1

3 III b 1 2

4 IV a 2 4 2

Jumlah 1 3 7 2 0 0 0 0

Page 9: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

4 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

Tabel 1.4

Sumber Daya Asset Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak

No Jenis Barang Satuan Jumlah Kondisi

1. Alat – alat besar Unit 1 Baik

2. Alat – alat Angkutan Unit 19 Baik

3. Alat – alat ukur Unit 6 Baik

4. Alat – alat Kantor dan Rumah Tangga buah 492 Baik

5. Alat Studio dan Komunikasi buah 18 Baik

B. Fungsi Strategis dan Permasalahan Yang Dihadapi

Keberadaan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu

Pintu Kabupaten Demak sebagaimana disebutkan dalam Peraturan Daerah

Kabupaten Demak Nomor 5 Tahun 2016 dan Peraturan Bupati Nomor 47 Tahun

2016 merupakan lembaga teknis daerah yang bertugas melaksanakan urusan

pemerintahan di bidang penanaman modal dan pelayanan terpadu satu pintu yang

menjadi kewenangan daerah.

Permasalahan utama yang dihadapi Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak tahun 2018 adalah :

1. Kurangnya Sumber Daya Manusia, baik kualitas maupun kuantitasnya

berdasarkan tugas pokok dan fungsi

2. Ketersediaan sarana dan prasarana penunjang operasional pelayanan masih

kurang

3. Keterbatasan pendanaan / anggaran pada Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu

4. Adanya Peraturan dari Pusat terkait penyelengaraan pelayanan perizinan dan

penanaman modal

5. Kurangnya minat investor untuk berinvestasi di Kabupaten Demak.

6. Belum terbangunnya jaringan investasi guna mendukung perkembangan

investasi

7. Revisi RTRW Kabupaten Demak belum terselesaikan.

Page 10: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

5 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

BAB II PERENCANAAN KINERJA

A. Perencanaan Strategis

1. Rencana Strategis (Renstra)

Sesuai amanat Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang

Sistem Perencanaan Nasional dan Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004

tentang Pemerintahan Daerah beserta perubahannya, setiap Satuan

Perangkat Kerja Daerah diwajibkan untuk menyusun Rencana Strategis

(Renstra) untuk periode 5 (lima) tahun.

Sebagai suatu proses yang berorientasi pada hasil yang akan dicapai

selama kurun waktu lima tahun, penyusunan Renstra harus memperhitungkan

potensi, peluang, tantangan dan hambatan yang timbul.

Renstra Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu

Pintu Kabupaten Demak Tahun 2016 – 2021 merupakan bagian integral dari

kebijakan dan program Pemerintah Daerah Kabupaten Demak dan merupakan

landasan dan pedoman bagi seluruh Aparat dalam pelaksanaan tugas

penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan selama kurun waktu

5 (lima) tahun mulai tahun 2016 sampai dengan 2021.

Rencana Strategis Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu

Satu Pintu Kabupaten Demak Tahun 2016–2021 dibuat berdasar pada

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten

Demak Tahun 2016–2021 yang ditetapkan dengan Peraturan Daerah

Kabupaten Demak Nomor 11 Tahun 2016 tentang Rencana Pembangunan

Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Demak Tahun 2016–2021.

a. Visi

Sebagai salah satu unsur perangkat daerah di jajaran Pemerintah

Kabupaten Demak, Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu

Pintu Kabupaten Demak dalam penyusunan Renstra Perangkat Daerah

diselaraskan dengan visi Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah terpilih

Kabupaten Demak Tahun 2016-2021 yaitu “ Terwujudnya Masyarakat Demak

yang Agamis Lebih Sejahtera, Mandiri, Maju, Kompetitif, Kondusif,

Berkepribadian Dan Demokratis”.

Page 11: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

6 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

b. Misi

Misi Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah terpilih Kabupaten

Demak Tahun 2016-2021 ada 9 (Sembilan) :

1. Menjadikan nilai-nilai agama melekat pada setiap kebijakan pemerintah

dan perilaku masyarakat ;

2. Mewujudkan tata kelola pemerintahan yang lebih bersih, efektif, efisien,

dan akuntabel;

3. Meningkatkan kedaulatan pangan dan ekonomi kerakyatan berbasis

potensi lokal serta mengurangi tingkat pengangguran ;

4. Mengakselerasikan pembangunan infrastruktur strategis, pemba-ngunan

kewilayahan dan menyerasikan pembangunan antara kota dan desa ;

5. Meningkatkan Pelayanan Pendidikan, kesehatan dan perlindungan sosial

sesuai standar ;

6. Menciptakan keamanan, ketertiban dan lingkungan yang kondusif.

7. Mengembangkan kapasitas pemuda, olahraga, seni-budaya,

meningkatkan keberdayaan perempuan, perlindungan anak dan

mengendalikan pertumbuhan penduduk;

8. Mewujudkan kualitas pelayanan Investasi dan meningkatkan

kualitas pelayanan publik;

9. Mewujudkan kelestarian lingkungan hidup dalam pengelolaan Sumber daya

alam

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

Kabupaten Demak memiliki tugas untuk mendukung dan melaksanakan

tercapainya misi ke 8 (delapan) yaitu “ Mewujudkan Kualitas Pelayanan

Investasi Dan Meningkatkan Kualitas Pelayanan Publik “.

c. Tujuan

Guna mewujudkan misi tersebut, tujuan yang akan dicapai oleh

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten

Demak adalah Meningkatnya nilai dan jumlah investasi di Kabupaten Demak.

d. Sasaran

Adapun sasaran yang hendak dicapai atau dihasilkan dalam kurun

waktu 5 (lima) tahun adalah sebagai berikut :

a. Sasaran meningkatnya Kinerja SDM dalam penyelenggaranaan

pelayanan perizinan dan penanaman modal, dengan indikator kinerja

Prosentase SDM perijinan dan penanaman modal yang terampil

Page 12: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

7 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

b. Sasaran meningkatnya sarana dan prasarana mendukung

penyelenggaraan pelayanan perizinan dan penanaman modal dalam

kondisi baik, dengan indikator kinerja Persentase sarana dan prasarana

dalam kondisi baik

c. Sasaran meningkatnya jumlah investasi baik PMA maupun PMDN,

dengan indikator kinerja Nilai Investasi PMA dan Nilai Investasi PMDN

d. Sasaran meningkatnya jumlah perizinan dan non perizinan yang dilayani

oleh Pelayanan Terpadu Satu Pintu , dengan indikator kinerja Jumlah

izin yang dilayani PTSP (Pelayanan Terpadu Satu Pintu)

e. Strategi

Guna tercapainya tujuan yang telah ditetapkan tersebut maka

diperlukan strategi sebagai berikut :

a. Meningkatkan kapasitas SDM melalui pendidikan, pelatihan dan

Bimbingan teknis di bidang pelayanan perizinan dan penanaman modal

dengan kebijakan peningkatan kapasitas SDM di prioritaskan pada

penguasaan prosedur dan aplikasi pelayanan berbasis teknologi

informasi.

b. Meningkatkan kualitas dan kuantitas sarana prasarana melalui pengadaan

secara berkala berdasarkan kebutuhan pada masing - masing bidang

dengan kebijakan Peningkatan kualitas dan kuantitas sarana dan

prasarana diprioritaskan pada penunjang penyelenggaraan layanan

berbasis teknologi informasi.

c. Meningkatkan nilai dan jumlah investasi melalui peningkatan kualitas

pelayanan perizinan dan non perizinan, peningkatan promosi dan

pemberian insentif bagi investor dengan kebijakan Peningkatan investasi

difokuskan pada peningkatan pelayanan perizinan dan non perizinan

d. Meningkatkan jumlah perizinan dan non perizinan yang dilayani PTSP

melalui penguatan penerapan Standar Operating Prosedur (SOP) dengan

kebijakan Peningkatan penerapan Standar Operating Prosedur (SOP)

ditekankan pada pelayanan perizinan dan non perizinan .

2. Indikator Kinerja Utama

Indikator Kinerja Utama Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan

Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak yang hendak dicapai sebagai berikut :

a. Nilai Investasi PMA

b. Nilai Investasi PMDN

c. Jumlah izin yang dilayani PTSP (Pelayanan Terpadu Satu Pintu)

Page 13: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

8 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

3. Target Indikator Kinerja Sasaran Strategis

Indikator Kinerja dan target kinerja tahunan dalam dokumen Renstra Dinas

Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak

Tahun 2016 – 2021 sebagai berikut :

Tabel 2.1

Indikator Sasaran Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu

Satu Pintu Kabupaten Demak Tahun 2017 – 2021

Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target Kinerja pada tahun ke-

2017 2018 2019 2020 2021

Meningkatnya Kinerja

SDM dalam

penyelenggaranaan

pelayanan perizinan

dan penanaman

modal

Prosentase SDM

perijinan dan

penanaman modal

yang terampil 30% 30% 30% 30% 30%

Meningkatnya sarana

dan prasarana

mendukung

penyelenggaraan

pelayanan perizinan

dan penanaman

modal dalam kondisi

baik

Persentase sarana

dan prasarana

dalam kondisi baik

66% 76% 83% 85% 85%

Meningkatnya jumlah

investasi baik PMA

maupun PMDN

Nilai Investasi PMA 42.122,

88

46.335,

17

50.968

,69

56.065,

56

61.672,

11

Nilai Investasi

PMDN

2.141.6

67

2.151.7

13

2.162.

052

2.173.0

66

2.181.3

66

Meningkatnya jumlah

perijinan dan non

perijinan yang

dilayani oleh PTSP (

Pelayanan Terpadu

Satu Pintu )

Jumlah izin yang

dilayani PTSP (

Pelayanan Terpadu

Satu Pintu ) 6900 7000 7050 7100 7150

B. Rencana Kinerja Tahunan

Penjabaran yang termuat dalam RPJMD Kabupaten Demak

sebagaimana RPJMD lainnya hanya berisikan perencanaan yang global dengan

penjelasan hanya sampai kepada Program. Oleh karenanya diperlukan

perencanaan yang bersifat detail yaitu penjabaran kegiatan. Perencanaan yang

lebih detail tadi disebut dengan Rencana Kinerja Tahunan.

Page 14: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

9 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

Adapun Rencana Kinerja Tahunan Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak Tahun 2018 adalah sebagai

berikut.

Tabel 2.2

Rencana Kinerja Tahunan (Tahun 2018)

C. Perjanjian Kinerja

Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintahan yang efektif,

transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, Kepala Dinas Penanaman

Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak pada tahun 2018

telah melakukan Perjanjian Kinerja dengan Bupati Demak untuk mewujudkan

target kinerja sesuai tabel berikut.

NO SASARAN

STRATEGIS

INDIKATOR

KINERJA

TARGET KETERANGAN

1 2 3 4 5

1. Meningkatnya Kinerja SDM dalam penyelenggaranaan pelayanan perizinan dan penanaman modal

Prosentase SDM perijinan dan penanaman modal yang terampil

30%

2. Meningkatnya sarana dan prasarana mendukung penyelenggaraan pelayanan perizinan dan penanaman modal dalam kondisi baik

Persentase sarana dan prasarana dalam kondisi baik

76%

3. Meningkatnya jumlah investasi baik PMA maupun PMDN

Nilai Investasi PMA US$ 46.335.170

Nilai Investasi PMDN

Rp.2.151.713.000.000

4. Meningkatnya jumlah perijinan dan non perijinan yang dilayani oleh PTSP ( Pelayanan Terpadu Satu Pintu )

Jumlah izin yang dilayani PTSP ( Pelayanan Terpadu Satu Pintu )

7000

Page 15: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

10 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

Tabel 2.3

Perjanjian Kinerja Tahun 2018

PROGRAM ANGGARAN KETERANGAN

1. Program Pelayanan Administrasi

Perkantoran Rp.394.350.000,00 APBD 100%

2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana

Aparatur Rp.107.500.000,00 APBD 100%

3. Program Peningkatan Disiplin Aparatur Rp. 25.000.000,00 APBD 100%

4. Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya

Aparatur Rp. 30.000.000,00 APBD 100%

5. Program Peningkatan Promosi dan

Kerjasama Investasi Rp.416.898.000,00 APBD 100%

6. Program Peningkatan Iklim Investasi dan

Realisasi Investasi Rp.362.574.000,00 APBD 100%

7. Program Penyiapan Potensi Sumberdaya,

Sarana dan Prasaran Daerah Rp. 40.000.000,00 APBD 100%

Setelah dilakukan penyesuaian berdasarkan APBD Perubahan, maka

Perjanjian Kinerja Perubahan Tahun 2018 pada Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak sebagai berikut.

NO SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA TARGET

1 2 3 4

1. Meningkatnya jumlah investasi baik PMA maupun PMDN

Nilai Investasi PMA

US$ 46.335.170

Nilai Investasi PMDN Rp.2.151.713.000.000

2. Meningkatnya jumlah perijinan dan non perijinan yang dilayani oleh PTSP ( Pelayanan Terpadu Satu Pintu )

Jumlah izin yang dilayani PTSP ( Pelayanan Terpadu Satu Pintu )

7000

Page 16: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

11 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

Tabel 2.4

Perjanjian Kinerja Perubahan Tahun 2018

PROGRAM ANGGARAN KETERANGAN

1. Program Pelayanan Administrasi

Perkantoran Rp.456.100.000,00 APBD 100%

2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana

Aparatur Rp.341.750.000,00 APBD 100%

3. Program Peningkatan Disiplin Aparatur Rp. 25.000.000,00 APBD 100%

4. Program Peningkatan Kapasitas Sumber

Daya Aparatur Rp.100.000.000,00 APBD 100%

5. Program Peningkatan Promosi dan

Kerjasama Investasi Rp.474.198.000,00 APBD 100%

6. Program Peningkatan Iklim Investasi dan

Realisasi Investasi Rp.461.274.000,00 APBD 100%

7. Program Penyiapan Potensi Sumberdaya,

Sarana dan Prasaran Daerah Rp. 40.000.000,00 APBD 100%

Guna mewujudkan kinerja yang telah diperjanjikan, maka Dinas

Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak telah

melaksanakan 7 (tujuh) program dan 37 Kegiatan dengan anggaran sebelum

perubahan sebesar Rp.1.376.322.000,- dan anggaran setelah perubahan sebesar

Rp.1.898.322.000,-.

NO SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA TARGET

1 2 3 4

1. Meningkatnya jumlah investasi baik PMA maupun PMDN

Nilai Investasi PMA

US$ 46.335.170

Nilai Investasi PMDN Rp.2.151.713.000.000

2. Meningkatnya jumlah perijinan dan non perijinan yang dilayani oleh PTSP (Pelayanan Terpadu Satu Pintu ).

Jumlah izin yang dilayani PTSP ( Pelayanan Terpadu Satu Pintu )

7000

Page 17: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

12 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

BAB III AKUNTABILITAS KINERJA TAHUN 2018

A. Capaian Kinerja Organisasi

Sebagai tindak lanjut pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor

8 Tahun 2006 tentang Pelaporan Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah

dan Peraturan Presiden Nomor 29 tahun 2014 tentang Sistem Akuntabilitas

Kinerja Instansi Pemerintah, serta Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur

Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis

Perjanjian Kinerja, Laporan Kinerja Instansi Pemerintah dan Tata Cara Review

Atas Laporan Kinerja Instansi Pemerintah, setiap instansi pemerintah wajib

menyusun Laporan Kinerja yang melaporkan progres kinerja atas mandat dan

sumber daya yang digunakannya .

Dalam rangka melakukan evaluasi keberhasilan atas pencapaian

tujuan dan sasaran organisasi sebagaimana yang telah ditetapkan pada

perencanaan jangka menengah, maka digunakan skala pengukuran sebagai

berikut :

Tabel 3.1. Skala Pengukuran Kinerja Laporan Kinerja Instansi Pemerintah

NO SKALA CAPAIAN KINERJA KATEGORI

1 Lebih dari 100% Sangat Baik

2 75 – 100% Baik

3 55 – 74 % Cukup

4 Kurang dari 55 % Kurang

Hingga akhir tahun 2018, Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan

Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak telah melaksanakan seluruh program dan

kegiatan yang menjadi tanggungjawabnya.

Adapun seluruh capaian tujuan yang diuraikan dalam capaian sasaran

dapat dilihat sebagai berikut :

Page 18: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

13 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

1. Perbandingan antara Target dan Realisasi Kinerja Tahun 2018

Tabel 3.2

Perbandingan antara Target dan Realisasi Kinerja Tahun 2018

Sasaran Strategis Indikator Kinerja

Satuan Target Realisasi %

% rata-rata

pencapaian

sasaran

1 2 3 4 5 6 7

Meningkatnya Kinerja SDM dalam penyelenggaranaan pelayanan perizinan dan penanaman modal

Prosentase SDM perijinan dan penanaman modal yang terampil

% 30%

30%

100%

100%

Meningkatnya sarana dan prasarana mendukung penyelenggaraan pelayanan perizinan dan penanaman modal dalam kondisi baik

Persentase sarana dan prasarana dalam kondisi baik

% 76%

76%

100%

100%

Meningkatnya jumlah investasi baik PMA maupun PMDN

Nilai Investasi PMA

US$

46.335.170

21.461.900

46,32%

46,32%

Nilai Investasi PMDN

Rp. 2.151.713.000.000

980.089.770.903

45,55%

45,55%

Meningkatnya jumlah perijinan dan non perijinan yang dilayani oleh PTSP (Pelayanan Terpadu Satu Pintu )

Jumlah izin yang dilayani PTSP ( Pelayanan Terpadu Satu Pintu )

Dokumen

7.000 4.129 58,99%

58,99%

Dari 5 ( lima ) Indikator Kinerja Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak Tahun 2018, Indikator

Kinerja Prosentase SDM perijinan dan penanaman modal yang terampil

menunjukan capaian 100%, Persentase sarana dan prasarana dalam kondisi

baik capaian 100%, Indikator Nilai Investasi PMA mencapai 46,32%, Nilai

Investasi PMDN mencapai 45,55%, Indikator kinerja Jumlah izin yang dilayani

PTSP (Pelayanan Terpadu Satu Pintu) mencapai 58,99%.

Page 19: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

14 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

Penghitungan persentase pencapaian target kinerja menggunakan

cara, semakin tinggi realisasi menunjukkan pencapaian kinerja yang semakin

baik, maka digunakan rumus :

% pencapaian kinerja = realisasi x 100%

target

2. Perbandingan Realisasi Kinerja Selama Tiga Tahun

Tabel 3.3

Perbandingan Realisasi Kinerja Selama Tiga Tahun

Indikator Kinerja

Satuan

Realisasi

2016 2017 2018

1 2 3 4 5

Prosentase SDM perijinan dan penanaman modal yang terampil

% 25% 30% 30%

Persentase sarana dan prasarana dalam kondisi baik

% 60% 66% 76%

Nilai Investasi PMA

US$ 31.046.800 8.426.700 21.461.900

Nilai Investasi PMDN RP. 1.295.364.400.000

1.250.422.600.000

980.089.770.903

Jumlah izin yang dilayani PTSP ( Pelayanan Terpadu Satu Pintu )

Dokumen 5.722 4.689 4.129

Dari 5 ( lima ) Indikator Kinerja, Realisasi Kinerja pada Tahun 2018

dibandingkan dengan realisasi tahun 2017 dan 2016, Indikator Kinerja

Prosentase SDM perijinan dan penanaman modal yang terampil dan

Persentase sarana dan prasarana dalam kondisi baik menunjukan capaian

naik, Indikator Nilai Investasi PMA tahun 2018 naik dibandingkan pada tahun

2017 dan Nilai Investasi PMDN pada tahun 2018 turun dibandingkan Tahun

2017, hal ini karena rendahnya minat investor masuk ke Kabupaten Demak,

tingginya upah minimum di Kabupaten Demak dan belum selesainya revisi

RTRW. Indikator kinerja Jumlah izin yang dilayani PTSP (Pelayanan Terpadu

Satu Pintu) pada Tahun 2018 mengalami penurunan dibandingkan dengan

tahun 2017. Hal ini karena sejak Bulan Juli Tahun 2018 Pelayanan Perizinan

di Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten

Demak menggunakan sistem OSS (Online Single Submission) sesuai dengan

Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2018 tentang Pelayanan Perizinan

Berusaha Terintegrasi Secara Elektronik.

Page 20: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

15 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

3. Perbandingan Realisasi Kinerja s.d Tahun 2018 dengan Target Jangka

Menengah

Tabel 3.4

Perbandingan Realisasi Kinerja s.d Tahun 2018 dengan

Target Jangka Menengah

Sasaran Strategis Indikator Kinerja Satuan Target Akhir

RPJMD

Realisasi s.d tahun 2018

%

1 2 3 4 5 6

Meningkatnya Kinerja SDM dalam penyelenggaranaan pelayanan perizinan dan penanaman modal

Prosentase SDM perijinan dan penanaman modal yang terampil

% 30% 30% 100%

Meningkatnya sarana dan prasarana mendukung penyelenggaraan pelayanan perizinan dan penanaman modal dalam kondisi baik

Persentase sarana dan prasarana dalam kondisi baik

% 85% 76% 89,41%

Meningkatnya jumlah investasi baik PMA maupun PMDN

Nilai Investasi PMA

US$

61.672.110

21.461.900 34,80%

Nilai Investasi PMDN

Rp. 2.181.366.000.000

980.089.770.903

44,93%

Meningkatnya jumlah perijinan dan non perijinan yang dilayani oleh PTSP (Pelayanan Terpadu Satu Pintu )

Jumlah izin yang dilayani PTSP ( Pelayanan Terpadu Satu Pintu )

Dokumen 7150 4.129 57,75%

Dari 5 Indikator Kinerja Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan

Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak sebagaimana tercantum dalam

Renstra 2016 - 2021, ada 1 (satu) indikator yang menunjukkan capaian 100%

Tingkat ketercapaian ini menunjukkan pelaksanaan urusan yang terkait

dicapai melalui dukungan penganggaran dan kerja keras seluruh stakeholder

dalam mendukung capaian sejumlah indikator tersebut. Untuk sejumlah

target kinerja Perangkat Daerah yang tingkat pencapaiannya belum mencapai

100 % masih diperlukan upaya kinerja yang lebih keras, fokus, dan terarah

dengan pertimbangan sejumlah analisa yang mempengaruhi.

Page 21: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

16 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

Dari 5 indikator tersebut sebanyak 1 ( satu ) indikator kinerja memiliki

capaian 100 % dengan kinerja baik, 1 (satu) indikator kinerja memiliki capaian

89,41% dengan kinerja baik, 1 (satu) indikator kinerja memiliki capaian

57,75% dengan kinerja cukup, dan 2 (dua) indikator kinerja memiliki capaian

34,80% dan 44,93% yang menunjukkan kinerja kurang. Hal ini dikarenakan

rendahnya minat investor masuk ke Kabupaten Demak, tingginya upah

minimum di Kabupaten Demak dan belum selesainya revisi RTRW.

4. Capaian Kinerja Sasaran

4.1 Sasaran Strategis 1 : meningkatnya Kinerja SDM dalam

penyelenggaraan pelayanan perizinan dan penanaman modal, dengan

indikator kinerja prosentase SDM perijinan dan penanaman modal yang

terampil.

Untuk mengukur capaian kinerja pada sasaran strategis 1,

maka dilakukan pengukuran kinerja sebagai berikut:

Tabel 3.5 Capaian Kinerja Sasaran Strategis 1 dan Program / Kegiatan

Sasaran Strategis

Indikator Kinerja

2018 %

capaian

Tahun

2017

% capaian terhadap

target akhir

renstra 2021

Program/Kegiatan Pagu Anggaran Realissi

Anggaran %

Target

Realisasi

% capai

an

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Meningkatnya Kinerja SDM dalam penyelenggaranaan pelayanan perizinan dan penanaman modal

Prosentase SDM perijinan dan penanaman modal yang terampil

30% 30%

100% 100% 100% Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

456.100.000 445.610.551 97,70

%

Penyediaan jasa surat menyurat

4.000.000 4.000.000 100,00

%

Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik

21.450.000 13.135.152 61,24

%

Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan

60.000.000 59.745.000 99,58

%

Penyediaan alat tulis kantor

25.000.000 25.000.000 100,00

%

Penyediaan barang cetakan dan penggandaan

90.000.000 89.995.000 99,99

%

Penyediaan komponen instalasi listrik / penerangan bangunan kantor

5.000.000 5.000.000 100,00

%

Penyediaan peralatan dan perlengkapan kantor

11.400.000 11.400.000 100,00

%

Penyediaan peralatan rumah tangga

10.500.000 10.500.000 100,00

%

Page 22: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

17 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan

3.750.000 3.750.000 100,00

%

Penyediaan makanan dan minuman

25.000.000 25.000.000 100,00

%

Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah

140.000.000 139.874.199 99,91

%

Jasa pegawai Non PNS

60.000.000 58.211.200 97,02

%

Program Peningkatan Disiplin Aparatur

25.000.000 24.840.000 99,36

%

Pengadaan pakaian dinas

25.000.000 24.840.000 99,36

%

Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

100.000.000 99.625.000 99,63

%

Pendidikan dan Pelatihan Formal

100.000.000 99.625.000 99,63

%

Prosentase Capaian Sasaran

Strategis 1

100% 100% 100% 581.100.000 570.075.551

98,10%

Capaian indikator kinerja pada sasaran strategis 1,

meningkatnya kinerja SDM dalam penyelenggaranaan pelayanan

perizinan dan penanaman modal sebesar 100% atau dikategorikan Baik.

Capaian kinerja Tahun 2018 pada sasaran strategis 1, apabila

dibandingkan dengan tahun sebelumnya sama. Hal ini dikarenakan

adanya komitmen bersama seluruh pegawai Dinas Penanaman Modal

dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak dalam

memberikan pelayanan perizinan dan penanaman modal sesuai dengan

peraturan yang ditetapkan.

Faktor yang mempengaruhi keberhasilan pencapaian sasaran

strategis 1 adalah Sumber Daya Manusia pada Dinas Penanaman

Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak dalam

memberikan pelayanan selalu perpedoman pada Stándar Operating

Prosedur (SOP) dan Stándar Pelayanan (SP) yang telah ditetapkan

oleh Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

Kabupaten Demak.

Sedangkan faktor yang mempengaruhi kegagalan pencapaian

kinerja sasaran 1 adalah kurangnya kualitas dan kuantitas Sumber Daya

Manusia dalam memberikan pelayanan di Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak.

Page 23: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

18 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

Strategi / upaya yang dilakukan dalam penyelesaian masalah

adalah mengoptimalkan Sumber Daya Manusia yang ada, dengan

mengikutsertakan personil dalam pelatihan yang dilaksanakan secara

mandiri maupun oleh BKPP, DPMPTSP Provinsi Jateng dan BKPM RI.

Meningkatnya kinerja SDM dalam penyelenggaraan pelayanan

perizinan dan penanaman modal salah satunya ditandai dengan hasil

survey kepuasan masyarakat ( SKM ) yang dilakukan setiap tahunnya.

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten

Demak selama Tahun 2018 melayani 88 jenis perizinan/nonperizinan,

dengan jumlah pemohon sebanyak 4.160 pemohon.

Hasil pengolahan Survey Kepuasan Masyarakat (SKM) Tahun

2018 terhadap 125 responden dengan 9 (Sembilan) unsur Pelayanan

berdasarkan Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur

Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 14 Tahun 2017 menghasilkan

nilai interval capaian SKM sebesar 83,87 dengan kategori mutu

pelayanan baik dan dikelompokkan dalam kelompok kinerja B.

Realisasi sumber daya keuangan untuk pencapaian sasaran

strategis 1 adalah sebesar Rp. 570.075.551,- atau sebesar 98,10% dari

total pagu sebesar Rp. 581.100.000-. Hal ini berarti terdapat efisiensi

sebesar Rp. 11.024.449,- Atau 1,90% dari pagu yang ditentukan.

Pencapaian Kinerja Sasaran strategis 1 didukung oleh

pelaksanaan 3 ( tiga ) program dan 14 ( empat belas ) kegiatan sebagai

berikut :

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran, dengan kegiatan :

1. Penyediaan jasa surat menyurat

2. Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik

3. Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan

4. Penyediaan alat tulis kantor

5. Penyediaan barang cetakan dan penggandaan

6. Penyediaan komponen instalasi listrik / penerangan bangunan

kantor

7. Penyediaan peralatan dan perlengkapan kantor

8. Penyediaan peralatan rumah tangga

9. Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan

10. Penyediaan makanan dan minuman

11. Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah

12. Jasa pegawai Non PNS.

Page 24: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

19 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

2. Program Peningkatan Disiplin Aparatur, dengan kegiatan :

1. Pengadaan pakaian dinas

3. Program Peningkatan Kapasitas sumber Daya aparatur, dengan

kegiatan :

1. Pendidikan dan Pelatihan Formal

4.2. Sasaran Strategis 2 : meningkatnya sarana dan prasarana mendukung

penyelenggaraan pelayanan perizinan dan penanaman modal dalam

kondisi baik, dengan indikator kinerja persentase sarana dan prasarana

dalam kondisi baik.

Untuk mengukur capaian kinerja pada sasaran strategis 2,

maka dilakukan pengukuran kinerja sebagai berikut:

Tabel 3.6 Capaian Kinerja Sasaran Strategis 2 dan Program / Kegiatan

Sasaran Strategis

Indikator Kinerja

2018

% capai

an Tahu

n 2017

% capaian terhadap target

akhir renstra 2021

Program/Kegiatan Pagu

Anggaran Realissi

Anggaran %

Target

Realisasi

% capai

an

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Meningkatnya sarana dan prasarana mendukung penyelenggaraan pelayanan perizinan dan penanaman modal dalam kondisi baik

Persentase sarana dan prasarana dalam kondisi baik

76%

76% 100% 100% 89,41% Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

341.750.000 335.659.575 98,22%

Pengadaan perlengkapan gedung kantor

114.787.500

109.237.500

95,16%

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

60.000.000

60.000.000 100,00%

Pengadaan Mebelair

75.000.000

74.902.000 99,87%

Pemeliharaan rutin / berkala gedung kantor

16.962.500

16.962.500 100,00%

Pemeliharaan rutin / berkala kendaraan dinas / operasional

55.000.000

54.557.575 99,20%

Pemeliharaan rutin / berkala peralatan kantor

15.000.000

15.000.000 100,00%

Pemeliharaan rutin / berkala mebeleur

5.000.000

5.000.000 100,00%

Prosentase Capaian Sasaran Strategis 2

100% 100% 89,41% Jumlah 341.750.000 335.659.575 98,22%

Capaian indikator kinerja pada sasaran meningkatnya sarana

dan prasarana mendukung penyelenggaraan pelayanan perizinan dan

penanaman modal dalam kondisi baik sebesar 100% dan masuk dalam

kategori baik.

Page 25: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

20 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

Capaian kinerja tahun 2018 pada sasaran strategis 2, apabila

dibandingkan dengan tahun 2017 masih sama. Hal ini dikarenakan

adanya kegiatan pemeliharaan rutin / berkala gedung, peralatan,

mebelair dan kendaraan dinas/operasional.

Adapun faktor yang berpengaruh terhadap keberhasilan

pencapaian indikator yang ada dalam sasaran ini adalah adanya

penunjang penyelenggaraan layanan perizinan berbasis teknologi

informasi.

Faktor yang mempengaruhi kegagalan pencapaian kinerja

antara lain kurangnya sarana dan prasarana pendukung kegiatan

operasional Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

Kabupaten Demak dalam rangka meningkatkan volume kerja,

menghadapi 88 (delapan puluh delapan) jenis izin yang dilayani di Dinas

Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten

Demak tahun 2018.

Strategi / upaya yang dilakukan dalam penyelesaian masalah

adalah optimalisasi sarana dan prasarana yang tersedia dalam rangka

meningkatkan volume kerja, menghadapi 88 (delapan puluh delapan)

jenis perizinan dan nonperizinan di tahun 2018.

Realisasi sumber daya keuangan untuk pencapaian sasaran

strategis 2 adalah sebesar Rp. 335.659.575,- atau sebesar 98,22% dari

total pagu sebesar Rp. 341.750.000. Hal ini berarti terdapat efisiensi

sebesar Rp. 6.090.425,- atau 1,78% dari pagu yang ditentukan.

Pencapaian Kinerja Sasaran Strategis 2 didukung dengan

pelaksanaan 1 (satu) program dan 7 (tujuh) kegiatan yaitu

1. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur, dengan

kegiatan :

1. Pengadaan perlengkapan gedung kantor

2. Pengadaan Peralatan Gedung Kantor

3. Pengadaan Mebelair

4. Pemeliharaan rutin / berkala gedung kantor

5. Pemeliharaan rutin / berkala kendaraan dinas / operasional

6. Pemeliharaan rutin / berkala peralatan kantor

7. Pemeliharaan rutin / berkala mebeleur

Page 26: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

21 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

4.3. Sasaran Strategis 3 : meningkatnya jumlah investasi baik PMA maupun

PMDN, dengan indikator kinerja Nilai Investasi PMA dan Nilai Investasi

PMDN.

Untuk mengukur capaian kinerja pada sasaran strategis 3,

maka dilakukan pengukuran kinerja sebagai berikut:

Tabel 3.7 Capaian Kinerja Sasaran Strategis 3 dan Program / Kegiatan

Sasaran Strategis

Indikator Kinerja

2018

% capai

an Tahu

n 2017

% capaian terhadap target

akhir renstra 2021

Program/Kegiatan Pagu

Anggaran Realissi

Anggaran %

Target Realisasi

% capai

an

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Meningkatnya jumlah investasi baik PMA maupun PMDN

Nilai Investasi PMA

46.335.170

21.461.900

46,32

%

20,01%

34,80% Program Peningkatan Promosi dan Kerjasama Investasi

474.198.000 466.614.320 98,40

%

Nilai Investasi PMDN

2.151.171.300.

000

980.089.770.903

45,55%

58,38%

44,93% Pengembangan Potensi Unggulan Daerah

68.500.000

68.170.000

99,52%

Koordinasi Antar Lembaga dalam Pengendalian Pelaksanaan Investasi PMDN / PMA

22.800.000

17.680.000

77,54%

Peningkatan Koordinasi & Kerjasama di Bidang Penanaman Modal dengan Instansi Pemerintah dan Dunia Usaha

46.500.000

46.300.000

99,57%

Pengawasan dan Evaluasi Kinerja dan aparatur Badan Penanaman Modal Daerah

28.500.000

28.500.000

100,00%

Peningkatan Kegiatan Pemantauan, Pembinaan & Pengawasan Pelaksanaan Penanaman Modal

99.750.000

97.965.600

98,21%

Peningkatan kualiatas SDM guna peningkatan pelayanan investasi

60.648.000

60.583.500

99,89%

Penyelenggaraan Pameran Investasi

100.500.000

100.420.220

99,92%

Integrasi Sistem Informasi GIS untuk Pelayanan Perizinan dan Penanaman Modal Secara Online

18.500.000

18.495.000

99,97%

Page 27: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

22 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

Peningkatan Informasi Potensi Peluang Investasi Melalui Panggung Reklame dan Baliho

28.500.000

28.500.000

100,00%

Program Peningkatan Promosi dan Kerjasama Investasi

40.000.000 39.500.000 98,75

%

Kajian Potensi Sumberdaya yang terkait dengan investasi

40.000.000

39.500.000

98,75%

Jumlah 514.198.000 506.114.320

98,43%

Capaian indikator kinerja pada Sasaran strategis 3 yaitu

meningkatnya jumlah investasi PMA sebesar 46,32% atau dikategorikan

kurang dan jumlah investasi PMDN sebesar 45,56% atau dikategorikan

kurang .

Capaian kinerja tahun 2018 pada sasaran strategis 3, apabila

dibandingkan dengan kondisi tahun 2017, maka pencapaian kinerja

tahun 2018 mengalami peningkatan terutama pada indikator nilai

investasi PMA. Hal ini terjadi terutama karena adanya komitmen

pimpinan yang kuat untuk meningkatkan jumlah dan nilai investasi.

Adapun faktor yang mempengaruhi keberhasilan pencapaian

kinerja adalah adanya kawasan industri di Kabupaten Demak

Sedangkan faktor-faktor yang mempengaruhi kegagalan

pencapaian kinerja antara lain :

- Minat Investor di Kabupaten Demak masih rendah.

- Revisi RTRW Kabupaten Demak belum terselesaikan.

- Belum optimalnya kegiatan pembinaan dan pengawasan serta

pengendalian perizinan berada di Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak, sehingga

masih ditemukan banyak usaha-usaha yang menyimpang dari izin-

izin yang telah diberikan, misalnya pengembangan/perluasan

perusahaan tanpa diikuti dengan perizinan yang tidak sesuai dengan

RTRW dan masih banyak ditemukan para pelaku usaha/rumah

tempat tinggal yang belum ber IMB.

Adapun strategi / upaya yang dilakukan untuk mencapai

target pada tahun selanjutnya melalui :

- Mengikuti kegiatan pameran investasi tingkat lokal, regional dan

nasional

- Melakukan koordinasi dan komunikasi dengan dinas terkait

Page 28: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

23 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

- Mengoptimalkan pembinaan dan pengawasan serta pengendalian

perizinan berada di Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan

Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak dengan membuat rencana

pembinaan, pengawasan dan pengendalian secara detail.

Realisasi sumber daya keuangan untuk pencapaian sasaran

strategis 3 adalah sebesar Rp. 506.114.320 atau sebesar 98,43% dari

total pagu sebesar Rp. 514.198.000. Hal ini berarti terdapat efisiensi

sebesar Rp. 8.083.680,- Atau 1,57% dari pagu yang ditentukan.

Pencapaian Kinerja Sasaran 3 didukung oleh pelaksanaan 2

(dua) program dan 10 (sepuluh) kegiatan, sebagai berikut :

1. Program Peningkatan Promosi dan Kerjasama Investasi, dengan

kegiatan :

1. Pengembangan Potensi Unggulan Daerah

2. Koordinasi Antar Lembaga dalam Pengendalian Pelaksanaan

Investasi PMDN / PMA

3. Peningkatan Koordinasi & Kerjasama di Bidang Penanaman

Modal dengan Instansi Pemerintah dan Dunia Usaha

4. Pengawasan dan Evaluasi Kinerja dan aparatur Badan

Penanaman Modal Daerah

5. Peningkatan Kegiatan Pemantauan, Pembinaan & Pengawasan

Pelaksanaan Penanaman Modal

6. Peningkatan kualiatas SDM guna peningkatan pelayanan

investasi

7. Penyelenggaraan Pameran Investasi

8. Integrasi Sistem Informasi GIS untuk Pelayanan Perizinan dan

Penanaman Modal Secara Online

9. Peningkatan Informasi Potensi Peluang Investasi Melalui

Panggung Reklame dan Baliho

2. Program Peningkatan Promosi dan Kerjasama Investasi, dengan

kegiatan :

1. Kajian Potensi Sumberdaya yang terkait dengan investasi

4.4. Sasaran Strategis 4 : meningkatnya jumlah perizinan dan non perizinan

yang dilayani oleh Pelayanan Terpadu Satu Pintu , dengan indikator

kinerja Jumlah izin yang dilayani PTSP (Pelayanan Terpadu Satu Pintu).

Untuk mengukur capaian kinerja pada sasaran strategis 4,

maka dilakukan pengukuran kinerja sebagai berikut:

Page 29: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

24 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

Tabel 3.8 Capaian Kinerja Sasaran Strategis 4 dan Program / Kegiatan

Sasaran Strategis

Indikator Kinerja

2018

% capai

an Tahu

n 2017

% capaia

n terhad

ap target akhir

renstra 2021

Program/Kegiatan Pagu

Anggaran Realissi

Anggaran %

Target

Realisasi

% capaian

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Meningkatnya jumlah perijinan dan non perijinan yang dilayani oleh PTSP (Pelayanan Terpadu Satu Pintu )

Jumlah izin yang dilayani PTSP ( Pelayanan Terpadu Satu Pintu )

7.000 Dokumen

4.129 58,99%

67,96%

57,75%

Program Peningkatan Promosi dan Kerjasama Investasi

461.274.000 453.901.737 98,40

%

Memfasilitas dan koordinasi kerjasama di bidang investasi

22.500.000

22.059.000

98,04%

Pengembangan System Informasi Penanaman Modal

42.500.000

42.493.700

99,99%

Penyusunan Sistem Informasi Penanaman Modal di Daerah

22.800.000

19.592.637

85,93%

Penyederhanaan Prosedur Perizinan dan Peningkatan Pelayanan Penanaman Modal

306.274.000

303.975.400

99,25%

Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan

25.000.000

24.881.000

99,52%

Kegiatan Fasilitasi dan Penyelesaian / Penanganan Pengaduan Masyarakat

42.200.000

40.900.000

96,92%

Prosentase Capaian Sasaran Strategis 4 58,99

% 67,96

% 57,75

% 461.274.000 453.901.737 98,40

%

Capaian indikator kinerja pada sasaran Meningkatnya jumlah

perijinan dan non perijinan yang dilayani oleh PTSP (Pelayanan Terpadu

Satu Pintu) sebesar 58,99% dan masuk dalam kategori cukup. Hal ini

diukur dari Jumlah izin yang dilayani PTSP (Pelayanan Terpadu Satu

Pintu) Tahun 2018.

Capaian kinerja Tahun 2018 pada sasaran strategis 4, apabila

dibandingkan dengan Tahun 2017 mengalami penurunan sebesar

8,97%. Hal ini dikarenakan Sejak Bulan Juli Tahun 2018 Pelayanan

Perizinan di Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu

Pintu Kabupaten Demak menggunakan sistem OSS (Online Single

Submission) sesuai dengan Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun

2018 tentang Pelayanan Perizinan Berusaha Terintegrasi Secara

Elektronik, sehingga banyak pelaku usaha yang belum memahami

system ini.

Page 30: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

25 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

Faktor yang mempengaruhi keberhasilan pencapaian indikator

adalah adanya kegiatan sosialisasi perizinan dan penanaman modal

kepada masyarakat untuk mengurus perizinan.

Adapun faktor yang menyebabkan kegagalan atas pencapaian

indikator ini antara lain :

- masih adanya rekomendasi dari dinas / instansi diluar PTSP.

- Sistem OSS (Online Single Submission) belum banyak dipahami oleh

pelaku usaha

Adapun strategi / upaya yang telah dilakukan melalui :

- Mengoptimalkan koordinasi dengan dinas / instansi terkait.

- Melakukan sosialisasi perizinan dan penanaman modal kepada

pelaku usaha dan masyarakat.

Realisasi sumber daya keuangan untuk pencapaian sasaran

strategis 4 adalah sebesar Rp. 453.901.737,- atau sebesar 98,40% dari

total pagu sebesar Rp. 461.274.000,-. Hal ini berarti terdapat efisiensi

sebesar Rp. 7.372.263,- Atau 1,60% dari pagu yang ditentukan.

Pencapaian Kinerja Sasaran strategis 4 didukung oleh

pelaksanaan 1 (satu) program dan 8 (delapan) kegiatan, sebagai

berikut :

1. Program Peningkatan Iklim Investasi dan Realisasi Investasi,

dengan kegiatan :

1. Penyusunan Kebijakan Investasi bagi Pembangunan Fasilitas

Infrastruktur

2. Memfasilitas dan koordinasi kerjasama di bidang investasi

3. Pengembangan System Informasi Penanaman Modal

4. Penyusunan Sistem Informasi Penanaman Modal di Daerah

5. Penyederhanaan Prosedur Perizinan dan Peningkatan

Pelayanan Penanaman Modal

6. Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan

7. Kegiatan Pendataan Investasi Non Fasilitasi,Investasi

Pemerintah dan Investasi Menengah

8. Kegiatan Fasilitasi dan Penyelesaian / Penanganan Pengaduan

Masyarakat

Page 31: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

26 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

B. Realisasi Anggaran

Dalam rangka mendukung tugas pokok dan fungsi Dinas Penanaman

Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak dalam pelaksanaan

urusan Penanaman Modal, pada Tahun Anggaran 2018, didukung dengan

Anggaran Belanja sebelum perubahan sebesar Rp. 4.146.322.000,- dan setelah

perubahan sebesar Rp. 4.762.834.500,- yang semuanya bersumber dari APBD

Kabupaten Demak.

Anggaran belanja tersebut terdiri dari Belanja Tidak Langsung sebesar

Rp. 2.864.512.500,- dan Belanja Langsung sebesar Rp. 1.898.322.000,- Anggaran

belanja setelah perubahan terealisasi sebesar Rp. 4.577.963.549,-. atau 96,12%.

Realisasi Belanja Tidak Langsung sebesar Rp. 2.712.212.366,- atau 94.68% dan

Realisasi Belanja Langsung sebesar Rp.1.865.751.183,- atau 98,28 %.

Penggunaan anggaran belanja langsung apabila diperinci dalam

mendukung pencapaian sasaran strategis sebagai berikut :

Tabel 3.9

Realisasi Penggunaan Anggaran Tahun 2018

Sasaran Strategis Program/Kegiatan 2018 Realisasi

Pagu Anggaran Realisasi % 2017

1 2 3 4 5 6

Meningkatnya Kinerja SDM dalam penyelenggaranaan pelayanan perizinan dan penanaman modal

Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 456.100.000 445.610.551 97,70% 95,79%

Penyediaan jasa surat menyurat 4.000.000 4.000.000 100,00% 100,00%

Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik

21.450.000 13.135.152 61,24% 93,41%

Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan 60.000.000 59.745.000 99,58% 99,60%

Penyediaan alat tulis kantor 25.000.000 25.000.000 100,00% 100,00%

Penyediaan barang cetakan dan penggandaan 90.000.000 89.995.000 99,99% 100,00%

Penyediaan komponen instalasi listrik / penerangan bangunan kantor

5.000.000 5.000.000 100,00% 100,00%

Penyediaan peralatan dan perlengkapan kantor 11.400.000 11.400.000 100,00% 100,00%

Penyediaan peralatan rumah tangga 10.500.000 10.500.000 100,00% 100,00%

Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan

3.750.000 3.750.000 100,00% 100,00%

Penyediaan makanan dan minuman 25.000.000 25.000.000 100,00% 99,73%

Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah

140.000.000 139.874.199 99,91% 89,39%

Jasa pegawai Non PNS 60.000.000 58.211.200 97,02% 98,67%

Program Peningkatan Disiplin Aparatur 25.000.000 24.840.000 99,36% 99,92%

Pengadaan pakaian dinas 25.000.000 24.840.000 99,36% 99,92%

Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

100.000.000 99.625.000 99,63% 100,00%

Pendidikan dan Pelatihan Formal 100.000.000 99.625.000 99,63% 100,00%

Meningkatnya sarana dan prasarana mendukung penyelenggaraan pelayanan perizinan dan penanaman modal dalam kondisi baik

Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

341.750.000 335.659.575 98,22% 95,73%

Pengadaan perlengkapan gedung kantor 114.787.500 109.237.500 95,16% 100,00%

Pengadaan Peralatan Gedung Kantor 60.000.000 60.000.000 100,00% 100,00%

Pengadaan Mebelair 75.000.000 74.902.000 99,87% 100,00%

Pemeliharaan rutin / berkala gedung kantor 16.962.500 16.962.500 100,00% 100,00%

Pemeliharaan rutin / berkala kendaraan dinas / operasional

55.000.000 54.557.575 99,20% 99,25%

Pemeliharaan rutin / berkala peralatan kantor 15.000.000 15.000.000 100,00% 84,97%

Pemeliharaan rutin / berkala mebeleur 5.000.000 5.000.000 100,00% 100,00%

Page 32: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

27 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

Meningkatnya jumlah investasi baik PMA maupun PMDN

Program Peningkatan Promosi dan Kerjasama Investasi

474.198.000 466.614.320 98,40% 96,63%

Pengembangan Potensi Unggulan Daerah 68.500.000 68.170.000 99,52% 98,86%

Koordinasi Antar Lembaga dalam Pengendalian Pelaksanaan Investasi PMDN / PMA

22.800.000 17.680.000 77,54% 18,75%

Peningkatan Koordinasi & Kerjasama di Bidang Penanaman Modal dengan Instansi Pemerintah dan Dunia Usaha

46.500.000 46.300.000 99,57% 100,00%

Pengawasan dan Evaluasi Kinerja dan aparatur Badan Penanaman Modal Daerah

28.500.000 28.500.000 100,00% 87,83%

Peningkatan Kegiatan Pemantauan, Pembinaan & Pengawasan Pelaksanaan Penanaman Modal

99.750.000 97.965.600 98,21% 99,55%

Peningkatan kualiatas SDM guna peningkatan pelayanan investasi

60.648.000 60.583.500 99,89% 100,00%

Penyelenggaraan Pameran Investasi 100.500.000 100.420.220 99,92% 99,80%

Integrasi Sistem Informasi GIS untuk Pelayanan Perizinan dan Penanaman Modal Secara Online

18.500.000 18.495.000 99,97% 97,61%

Peningkatan Informasi Potensi Peluang Investasi Melalui Panggung Reklame dan Baliho

28.500.000 28.500.000 100,00% 100,00%

Program Peningkatan Promosi dan Kerjasama Investasi

40.000.000 39.500.000 98,75% 99,80%

Kajian Potensi Sumberdaya yang terkait dengan investasi

40.000.000 39.500.000 98,75% 99,80%

Meningkatnya jumlah perijinan dan non perijinan yang dilayani oleh PTSP (Pelayanan Terpadu Satu Pintu )

Program Peningkatan Promosi dan Kerjasama Investasi

461.274.000 453.901.737 98,40% 97,54%

Memfasilitas dan koordinasi kerjasama di bidang investasi

22.500.000 22.059.000 98,04% 99,85%

Pengembangan System Informasi Penanaman Modal

42.500.000 42.493.700 99,99% 98,22%

Penyusunan Sistem Informasi Penanaman Modal di Daerah

22.800.000 19.592.637 85,93% 87,52%

Penyederhanaan Prosedur Perizinan dan Peningkatan Pelayanan Penanaman Modal

306.274.000 303.975.400 99,25% 97,52%

Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 25.000.000 24.881.000 99,52% 99,93%

Kegiatan Fasilitasi dan Penyelesaian / Penanganan Pengaduan Masyarakat

42.200.000 40.900.000 96,92% 100,00%

Jumlah 1.898.322.000 1.865.751.183 98,28% 96,80%

Realisasi anggaran tahun 2018 sebesar 98,28%, apabila dibandingkan dengan

realisasi anggaran pada tahun 2017 sebesar 96,80% mengalami kenaikan sebesar

1,48%. Dalam pencapaian kinerja tahun 2018 terdapat efisiensi anggaran sebesar

Rp. 32.570.817,- atau 1,71%. Adapun realisasi dan efisiensi anggaran terperinci

sebagaimana tabel berikut:

Page 33: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

28 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

Tabel 3.9

Pencapaian Kinerja dan Anggaran Tahun 2018

No Sasaran Strategis

Indikator Kinerja

Kinerja Anggaran

Selisih ( Rp)

Efisiensi ( % )

Target Realisasi %

Pagu / Target

Realisasi %

(Rp) (Rp)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

1

Meningkatnya Kinerja SDM dalam penyelenggaranaan pelayanan perizinan dan penanaman modal

Prosentase SDM perijinan dan penanaman modal yang terampil

30% 30% 100% 581.100.000

570.075.551

98,10%

11.024.449 1,90%

2

Meningkatnya sarana dan prasarana mendukung penyelenggaraan pelayanan perizinan dan penanaman modal dalam kondisi baik

Persentase sarana dan prasarana dalam kondisi baik

76% 76% 100% 341.750.000

335.659.575

98,22%

6.090.425 1,78%

3

Meningkatnya jumlah investasi baik PMA maupun PMDN

Nilai Investasi PMA

US$

46.335.170

US$

21.461.900 46,32%

514.198.000

506.114.320

98,43%

8.083.680 1,57% Nilai Investasi PMDN

Rp.

2.151.713.000.000

Rp. 980.089.770.903

45,55%

4

Meningkatnya jumlah perijinan dan non perijinan yang dilayani oleh PTSP (Pelayanan Terpadu Satu Pintu )

Jumlah izin yang dilayani PTSP ( Pelayanan Terpadu Satu Pintu )

7.000

4.129

58,99%

461.274.000

453.901.737

98,40%

7.372.263 1,60%

C. Penghargaan

1. Pada tanggal 12 Juli 2018 Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu

Satu Pintu mendapatkan Penghargaan sebagai nominasi / nominee Invesment

Award Penyelenggara Pelayanan Terpadu Satu Pintu ( PTSP) Kabupaten

Terbaik Tahun 2018 dari Badan Koordinasi Penanaman Modal.

2. Pada tanggal 5 Desember 2018 mendapat penghargaan sebagai Perangkat

Daerah dengan Nilai Evaluasi Akuntabilitas Kinerja Terbaik Tahun 2017 dari

Pemerintah Kabupaten Demak.

Page 34: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

29 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

BAB IV PENUTUP

A. Tinjauan Umum Capaian Kinerja Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan

Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP) ini diharapkan

dapat berperan sebagai alat kendali kualitas kinerja serta alat pendorong terwujudnya

pemerintahan yang bersih dan berwibawa (good governance). Dari pengukuran

pencapaian sasaran serta pembobotan seperti yang telah diuraikan, maka dapat

diambil suatu kesimpulan bahwa pencapaian sasaran yang telah dilaksanakan oleh

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak

Tahun 2018 sebesar 69,11% yang dikategorikan cukup.

Dari hasil evaluasi terhadap kinerja Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak Tahun 2018 dapat disimpulkan

bahwa sasaran sasaran pada tujuan yang ditetapkan pada Rencana Strategis

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak

Tahun 2016 – 2021 dikategorikan cukup. Dari 4 (empat) sasaran dengan 5 (lima)

indikator kinerja , sebanyak 2 (dua) sasaran dengan 2 (dua) indikator kinerja

capaian dikategorikan baik, 1 (satu) sasaran dengan 2 indikator kinerja capaian

dikategorikan kurang dan 1 (satu) sasaran dengan 1 indikator kinerja capaian

dikategorikan cukup. Hal tersebut didukung dengan data sebagai berikut :

1. Hasil pengukuran rata-ata pencapaian seluruh sasaran strategis Dinas

Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak

Tahun 2018 sebesar 69,11% (cukup) dan tingkat efisiensi total penggunaan

anggaran sebesar 1,71%.

2. Pencapaian sasaran strategis “meningkatnya kinerja SDM dalam

penyelenggaranaan pelayanan perizinan dan penanaman modal, dengan

indikator kinerja prosentase SDM perijinan dan penanaman modal yang

terampil ” sebesar 100% (Baik) dan tingkat efisiensi penggunaan anggaran

sebesar 1,90%.

3. Pencapaian sasaran strategis “meningkatnya sarana dan prasarana

mendukung penyelenggaraan pelayanan perizinan dan penanaman modal

dalam kondisi baik” sebesar 100% (baik) dan tingkat efisiensi penggunaan

anggaran sebesar 1,78%.

Page 35: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

30 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

4. Pencapaian sasaran strategis “meningkatnya jumlah investasi baik PMA

maupun PMDN, dengan indikator kinerja “nilai investasi PMA” sebesar 46,32%

dikategorikan kurang dan “nilai investasi PMDN” sebesar 45,55%

dikategorikan kurang dan tingkat efisiensi penggunaan anggaran sebesar

1,57%.

5. Pencapaian sasaran strategis “meningkatnya jumlah perijinan dan non

perijinan yang dilayani oleh PTSP (Pelayanan Terpadu Satu Pintu)” sebesar

58,99% dan tingkat efisiensi penggunaan anggaran sebesar 1,60%.

B. Strategi Untuk Peningkatan Kinerja di Masa Datang

Beberapa faktor yang mendukung keberhasilan pencapaian kinerja Dinas

Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak selama

Tahun 2018 yaitu:

1) Peningkatan kapasitas SDM di prioritaskan pada penguasaan prosedur dan

aplikasi pelayanan berbasis teknologi informasi

2) Tersedianya layanan informasi dan data perizinan dan non perizinan secara

elektronik

Beberapa faktor penghambat keberhasilan pencapaian kinerja antara lain :

1). Kurangnya kualitas dan kuantitas SDM dalam memberikan pelayanan di Dinas

Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak.

2). Kurangnya sarana dan prasarana pendukung kegiatan operasional Dinas

Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak

dalam rangka meningkatkan volume kerja, menghadapi 88 (delapan puluh

delapan) jenis izin yang dilayani di Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan

Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak Tahun 2018.

3). Kurangnya minat investor untuk berinvestasi di Kabupaten Demak

4). Revisi RTRW Kabupaten Demak belum terselesaikan.

Strategi yang diperlukan untuk meningkatkan kinerja di masa datang pada

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak

antara lain :

1). Mengoptimalkan SDM yang ada, dengan mengikutsertakan personil dalam

pelatihan yang dilaksanakan secara mandiri maupun oleh BKPP, DPMPTSP

Provinsi dan BKPM RI.

2). Mengoptimalkan Sarana dan prasarana yang tersedia dalam rangka

meningkatkan volume kerja, menghadapi 88 (delapan puluh delapan) jenis

perizinan dan nonperizinan di Tahun 2018.

Page 36: LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKj IP) TAHUN 2018bpptpmdemak.com/pub/wp-content/uploads/2019/03/2018-LKJIP-DINPM-PTSP-.… · Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LkjIP) Perangkat

31 | Laporan Kinerja Instansi Pemerintah DINPM PTSP Kab. Demak Tahun 2018

3). Mengikuti pameran investasi tingkat lokal, regional dan nasional.

4) Melakukan koordinasi dan komunikasi dengan dinas terkait RTRW

5) Melakukan jemput bola kepada calon – calon investor

Demikian Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP) Dinas Penanaman

Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Demak Tahun 2018

disusun, semoga dapat menjadi bahan pertimbangan/evaluasi untuk kegiatan/

kinerja yang akan datang.

Demak, 2019