laporan kegiatan - indonesia stock exchange...laporan kegiatan public expose live 2019 pt aneka...

44
LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53, Jakarta 12190 21 Agustus 2019

Upload: others

Post on 27-Oct-2020

12 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

LAPORAN KEGIATAN

Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53, Jakarta 12190 21 Agustus 2019

Page 2: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

2 Laporan Kegiatan Public Expose Live 2019

I. UMUM

A. Latar Belakang Paparan Publik (Public Expose) PT Aneka Tambang Tbk (“ANTAM”) diselenggarakan dalam rangka:

Memenuhi peraturan BEJ No. I-E: Tentang Kewajiban Penyampaian Informasi

Memenuhi surat PT Bursa Efek Indonesia (BEI) No. S–03825/BEI.PPU/07-2019 tanggal 10 Juli 2019 perihal Udangan untuk Mengikuti Public Expose Live 2019 yang diselenggarakan dalam rangka HUT ke-42 Pasar Modal

B. Waktu dan Tempat Penyelenggaraan

Acara : Public Expose Live 2019 Penyelenggara : PT Bursa Efek Indonesia Tempat : Ruang Seminar 1 Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52-53, Jakarta 12190 Tanggal : 21 Agustus 2019

C. Manajemen Perusahaan yang Hadir 1. Direktur Utama : Arie Prabowo Ariotedjo, M.Sc. 2. Direktur Keuangan : Dimas Wikan Pramudhito, B.Sc., MBA 3. Direktur Operasi dan Produksi : Hartono, S.T.

D. Urutan Acara

1. Pembukaan 2. Presentasi Manajemen atas Kinerja, Strategi dan Outlook Perusahaan 3. Tanya Jawab 4. Penutupan 5. Press Conference

E. Peserta yang Hadir

Public Expose ANTAM di acara Public Expose Live 2019 dihadiri oleh 138 peserta, yang terdiri dari 72 peserta sesi presentasi korporat dan 66 peserta dari wartawan dalam sesi press conference sebagaimana terlihat pada lampiran daftar hadir.

F. Materi Presentasi

Sebagaimana terlampir

Page 3: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

3 Laporan Kegiatan Public Expose Live 2019

II. RINGKASAN TANYA JAWAB

Bagian 1: Sesi Presentasi Korporasi

1. Bapak Edwin Santoso – EWP Capital

Bagimana ANTAM melihat outlook harga emas dan nikel di tahun 2020 mendatang?

Cadangan emas ANTAM akan habis dalam berapa tahun?

Untuk pabrik Smelter Grade Alumina Refinery (SGAR) Mempawah yang akan produksi komersial pada tahun 2022, akan menyumbang berapa persen dari total pendapatan Perusahaan?

Mewakili para investor, mohon informasinya apakah lebih baik membeli saham ANTAM atau emas ANTAM?

Jawaban:

Outlook nikel dalam rencana jangka panjang ANTAM berharap tetap dalam tingkat yang positif seiring dengan pertumbuhan harga nikel global sudah mencapai level USD7,2/pon. Peningkatan harga nikel global pada satu bulan terakhir ini mungkin dikarenakan adanya sentimen peningkatan kebutuhan logam nikel global dan sentiment mengenai EV Batteries.

Terkait dengan outlook emas, lebih kepada issue mengenai perang dagang (Trade War) antara Amerika dan Tiongkok. Jika dilihat secara jangka panjang harga emas global akan dikisaran USD1300-an/troy ons di tahun 2020. Trendnya harga emas akan relative stabil. karena emas merupakan suatu save heaven di beberapa negara.

Jika dilihat dari consensus para analis, harga saham ANTAM diproyeksikan pada kisaran tingkat harga Rp1.200/saham. Saat ini harga saham ANTAM sudah mencapai kisaran harga Rp1.000-an/saham.

Harga emas global saat ini juga sudah cukup tinggi, sebelumnya pernah sampai dengan harga Rp1.600/troy ons, pada beberapa tahun terakhir harga emas dunia relative di harga Rp1.200-1.300/troy ons.

Pabrik Smelter Grade Alumina Refinery (SGAR) di Mempawah, memiliki kapasitas 1 juta ton SGA per tahun pada Tahap 1 yang bekerjasama dengan PT INALUM (Persero) sebagai Holding Industri Pertambangan.

Tambang emas ANTAM terdapat di Pongkor, Jawa Barat dan Cibaliung, Banten (dioperasikan oleh Entitas Anak PT Cibaliung Sumberdaya).

Terkait tambang emas ANTAM di Pongkor, Izin Usaha Pertambangan (IUP) di Pongkor akan habis pada tahun 2021. Direncanakan ANTAM akan mengajukan perpanjangan izin untuk 10 tahun operasi kedepan.

ANTAM memiliki potensi-potensi emas yang baru, contohnya ANTAM memiliki tambang emas di Oksibil, Papua, saat ini sudah tahap eksplorasi, statusnya 100% milik ANTAM.

Page 4: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

4 Laporan Kegiatan Public Expose Live 2019

Pada komoditas emas, ANTAM juga memiliki beberapa aset lainnya, seperti pada PT Sumbawa Timur Mining, dimana ANTAM memiliki kepemilikan saham sebesar 20% dan 80% dimiliki oleh Eastern Star Resources Pty Ltd (ESR) yang terafiliasi dengan Vale Internasional. Selain itu, ANTAM memiliki kepemilikan saham pada PT Gorontalo Minerals dimana ANTAM memiki sebesar 20% dan pada PT Nusa Halamahera Mineral dengan kepemilikan ANTAM sebesar 25% bekerja sama dengan Newcrest Mining Limited.

2. Bapak Agustono – Asosiasi Pensiun Bank Indonesia

Kondisi dari awal Desember sampai dengan saat ini nilai ekspor nikel sangat bagus sekali. Namun ada kebijakan, bahwa nikel mendadak akan dihentikan. Apa dampaknya bagi para investor maupun investment dari ANTAM?

Mengenai kebijakan larangan ekspor ini, nantinya akan berdampak pada program hilirisasi, misalnya pada ANTAM dan INCO, pada akhirnya akan menambah Capital Expenditure (CAPEX) bagi Perusahaan.

Capital Expenditure (CAPEX) apakah akan direvisi kembali? Jawaban:

Harga saham ANTAM saat ini di level Rp1.050/saham atau naik sekitar 37% dibandingkan harga pada akhir Desember 2018. ANTAM berbeda dengan VALE, karena VALE merupakan perusahaan yang sepenuhnya berbasis pada komoditas nikel. ANTAM memiliki 3 basis komoditas utama yaitu bauksit, nikel dan emas.

Dari komoditas nikel, yaitu feronikel dan bijih nikel, memberikan kontribusi sebesar 29% dari total pendapatan Perusahaan, dimana dari feronikel berkontribusi sebesar 22% sedangkan bijih nikel berkontribusi sekitar 7%.

Sementara untuk komoditas bauksit tidak terpengaruh, bahkan kita mendapatkan izin bijih bauksit tambahan pada Juni 2019 sebesar 2,48 juta wet metric ton (wmt), dari tahun lalu yang sebesar 840 ribu wmt.

Terdapat beberapa dampak jika memang ekspor ore dilarang. Pendapatan dari bijih nikel akan berkurang sebesar Rp2 triliun, atau setara nilainya dengan 7% dari estimasi pendapatan Perusahaan sebesar Rp30 triliun di tahun 2019. Namun hal ini akan dikompensasi melalui peningkatan penjualan feronikel, emas dan juga bauksit. Harus dipahami bahwa bijih nikel mengkontribusikan sekitar 7% dari total pendapatan ANTAM.

Belanja modal Perusahaan tidak akan banyak mengalami perubahan. ANTAM sudah membuat rencana mengenai beberapa proyek yang akan dilakukan, sehingga pada saat 2022 dimana ekspor ore akan dihentikan, maka ANTAM sudah siap, misalnya dengan pembangunan smelter feronikel (tahap I) yang ada di Halmahera Timur, dimana sampai dengan periode Juni 2019 progres fisik sudah mencapai 97%. Dan beberapa proyek Pengembangan yang akan dilakukan sudah dirangkum dalam Rencana Jangka Panjang Perusahaan (RJPP).

Page 5: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

5 Laporan Kegiatan Public Expose Live 2019

3. Melalui Webinar Jika tujuan utama ekspor ANTAM ke China dan negara-negara ASEAN mengalami penurunan demand dan berdampak pada revenue ANTAM, bagaimana strategi ANTAM untuk menghadapi situasi tersebut? Jawaban:

Sebagai Perusahaan berbasis pertambangan, harga komoditas merupakan salah satu faktor ekternal yang mempengaruhi kinerja saham dan pendapatan Perusahaan, namun harga komoditas tersebut tidak dapat dikendalikan oleh Perusahaan karena mengikuti mekanisme pasar internasional.

Sebagai Perusahaan pertambangan dengan cakupan portofolio bisnis yang beragam mulai dari kegiatan hulu hingga hilir (eksplorasi, penambangan & pengolahan mineral), pengendalian biaya operasional menjadi salah satu kunci kesuksesan Perusahaan.

Manajemen senantiasa melakukan upaya strategis untuk menjaga level biaya tunai produksi pada semua komoditas ANTAM sehingga margin positif dari setiap komoditas Perusahaan dapat senantiasa terjaga.

Bagian 2: Press Conference

1. Bapak Vincent – Media Insight Terkait upcoming project ANTAM, apakah ada rencana proyek-proyek pengembangan lainnya, berapa biaya investasi, sumber dana, lokasi dan tekonologinya akan dari mana? Jawaban:

Upcoming project ANTAM salah satunya adalah SGAR dengan kapasitas 1 juta ton SGA per tahun (Tahap 1) bekerjasama dengan PT INALUM (Persero) sebagai Holding Industri Pertambangan. Statusnya saat ini sudah selesai proses tender Engineering, Procurement and Construction (EPC) dan saat ini dalam tahap pembukaan harga dan proses negosiasi. Diharapkan pada awal Sept 2019 akan dilakukan ground breaking. CAPEX yaitu sebesar USD900 Juta Dollar, lokasinya di Mempawah Kalimantan Barat.

Selanjutnya, dalam Proyek Pengembangan Pabrik Nickel Pig Iron (NPI) Halmahera Timur ANTAM melakukan kerja sama dengan mitra strategis yaitu Ocean Energy Nickel International Pte. Ltd (OENI), statusnya sedang dalam tahap finalisasi financial closing. Diharapakan setelah financial closing selesai, pada awal Sept 2019 akan dilakukan ground breaking. Dalam proyek ini, ANTAM minoritas di awal, namun pada tahun ke-10 ANTAM akan menjadi mayoritas. Dananya full dari OENI, ANTAM menyediakan bahan baku nickel ore nya. Proyek NPI memiliki total kapasitas produksi mencapai 320.000 ton NPI atau setara dengan 30.000 ton nikel yang terdiri dari 8 lini produksi, dengan kapasitas pabrik

Page 6: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

6 Laporan Kegiatan Public Expose Live 2019

tahap pertama yang akan dibangun sebesar 80.000 ton NPI (atau setara 8.000 ton nikel dalam NPI).

Proyek Pembangunan Pabrik Feronikel Halmahera Timur (P3FH) Tahap I di Halmahera Timur, memiliki kapasitas produksi sebesar 13.500 ton nikel dalam feronikel (TNi), progres konstruksi sampai dengan Juni 2019 sudah mencapai 97%. Rencananya ANTAM akan melakukan pembangunan smelter feronikel Tahap II dengan kapasitas yang sama yaitu 13.500 TNi. Untuk teknologinya, ANTAM akan mencari teknologi yang berbeda dengan Pabrik Feronikel yang ada di Pomalaa, Sulawesi Tenggara dan P3FH dengan harga yang lebih kompetitif.

2. Bapak Thomas – Petromindo.com

Rencana di Pulau Gag, sampai dengan semester I Produksi bijih nikel dari Pulau Gag berapa? Kabarnya bahwa akan ada rencana peningkatan produksi sampai dengan 3 juta ton pada tahun depan? Apa persiapan dari ANTAM, apakah ada investasi khusus untuk peningkatan tersebut?

Terkait dengan izin ekspor ore nikel, berapa yang sudah realisasi dan sisa kuota sd akhir tahun 2019?

Cadangan di Cibaliung dan Pongkor, apakah ada rencana akusisi tambang baru atau akan menambah kepemilikan saham di beberapa kerja samanya misalnya dengan VALE atau Newcrest?

Jawaban:

Total target produksi bijih nikel tahun 2019 dari Pulau Gag sebesar 1,8 juta wmt. Sampai dengan Semester I Tahun 2019, produksi sudah mencapai kisaran 800 ribu wmt. Untuk tahun 2020, target produksi akan dikisaran 1,8 juta, karena ANTAM harus melakukan maintenance untuk konsep cadangan proyek-proyek pengembangunan di masa depan. Tidak ada peningkatan investasi untuk pengembangan produksi nikel nya.

Sampai dengan Juni 2019 total realisasi ekspor ore sebesar 2,6 juta wmt.

Dalam akuisi tambang, jika terkait VALE penugasannya ada di Inalum selaku Holding Pertambangan. Saat ini ANTAM berfokus untuk meningkatkan portofolio cadangan dan sumber daya emas dengan melakukan aktivitas eksplorasi secara berkesinambungan baik di daerah sekitar tambang emas ANTAM maupun daerah prospek lainnya.

Eksplorasi emas lain yang dilakukan oleh ANTAM, yaitu di daerah Oksibil, Papua. ANTAM sudah mendapatkan Izin Pinjam Pakai Kawasan Hutan (IPPKH).

Page 7: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

7 Laporan Kegiatan Public Expose Live 2019

III. FOTO KEGIATAN

###

Page 8: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,
Page 9: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

1

Page 10: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

2

Page 11: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

3

Page 12: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,
Page 13: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

5

Page 14: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

6

Page 15: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

7

Page 16: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

8

Page 17: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

9

Page 18: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

10

Page 19: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,
Page 20: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

12

Page 21: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

13

Page 22: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

14

Page 23: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

15

Page 24: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

16

Page 26: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,
Page 27: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

19

±

Page 28: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

20

±

Page 29: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

21

Outlook Bauksit

±

Page 30: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,
Page 31: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

23

±

Page 32: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

24

Page 33: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

25

Page 34: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

26

Electric Room

Pump RoomUtility Room

Page 35: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

27

Page 36: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,
Page 37: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,
Page 38: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

No. Tanggal Waktu Ruangan Emiten Name Instansi E-mail Checked-In Ti...

1 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Evan Fajrin Fa... PT Paramitra... [email protected] 10:18

2 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Edwin Santoso EWP CAPITAL santoso.edwin92@ho... 14:10

3 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Agustono Asosiasi Dana... tonoagus03@yahoo.... 14:10

4 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Tita Moeslim Lainnya tita.mustikarini@yaho... 14:10

5 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Dustin Dana P... PT Millenium... dustindana@mcmfun... 14:11

6 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Ratna Lim PT Waterfront... [email protected] 14:11

7 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... ivan kasulthan PT Erdikha Eli... kasulthansss@yahoo... 14:11

8 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Henry Japardi PT Erdikha Eli... [email protected] 14:11

9 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Ghazi Ahmad Lainnya ghaziahmad61@gma... 14:11

10 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Ahmad Misluha Lainnya mishluhahmad@gmai... 14:11

11 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Bayu Satria PT Pratama C... bayusatria@pratama... 14:11

12 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Mimi Halimin PT Mirae Ass... mimi.halimin@miraea... 14:12

13 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Christine Nata... PT Mirae Ass... natasya@miraeasset.... 14:12

14 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Andrew sainle... andrew.bisns@gmail.... 14:13

15 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Siti Liza Pertiwi Lainnya [email protected] 14:13

16 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... kerenth Lainnya kerenthwijaya04@gm... 14:13

17 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Ayu Krisnawati Lainnya ayu.krisnawatiii02@g... 14:14

18 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Jessica Lainnya jessica.anggraini27.ja... 14:14

19 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Tegar Pangestu Lainnya tegarpangestu162@g... 14:14

20 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Yeremia Erico yeremia.erico16@gm... 14:14

21 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Maranatha Ch... Lainnya natachristiani1@gmai... 14:14

22 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Tiara Rahmadi... Lainnya rahmadiantiara@gma... 14:14

23 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Santi Maryati Lainnya 23santimaryati@gmai... 14:15

24 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Denny Bimant... Lainnya bimantaradn11@gma... 14:15

25 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Eliza Nur Fau... Lainnya nurfauziyaheliza@gm... 14:15

26 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Aisyah Dinda... Lainnya aisyahdinda65@gmai... 14:15

27 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Elsa Deani Lainnya [email protected] 14:15

28 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Rachma Fauzi... fauziawatirachma@g... 14:15

29 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Nandi To Ilahi Lainnya nandhieto2014@gma... 14:16

30 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Rizki Akbar Fa... Lainnya rizkiakbarfad@gmail.... 14:16

31 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Siti Yuli Maulid... Lainnya sitimaulida98@gmail.... 14:16

32 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Anggi Novia N... Lainnya angginovianr@gmail.... 14:16

33 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Dana Pensiun... Dana Pensiun... dp.smart@sinarmas-... 14:16

34 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Imara Fikri Ab... Lainnya imarapratiwi32@gmai... 14:16

35 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Yoshua Agusti... PT Ekuator S... [email protected] 14:16

36 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Aly Fikri PT Reliance S... [email protected] 14:17

37 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Lanjar Nafi PT Reliance S... lanjar@reliancesekuri... 14:17

38 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Kevin Angga PT. Setiabudi I... octavius.ang@outloo... 14:17

39 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Lingga Pratiwi PT Binaartha... [email protected] 14:18

40 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Mohammad R... PT Pratama C... mohammadraga@pr... 14:18

41 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Fajar Nur Rac... PT. Lautandha... [email protected]... 14:18

42 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Revita Dhiah... PT Binaartha... [email protected] 14:18

43 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... steffi tarigan Himpunan Pe... [email protected]... 14:19

44 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Bill Aliffian 0 allifianwelasabil@gm... 14:19

45 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Mutmainah Lainnya mutmainah2723@gm... 14:19

46 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Muhammad F... [email protected] 14:19

47 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Maya nurjani Lainnya [email protected]... 14:20

48 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Riska Susilawati Lainnya riskasusilawati107@g... 14:20

49 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Noor Ain Lainnya [email protected] 14:20

50 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Deby Eka Hen... [email protected] 14:20

51 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Risa Haidil Fitri Lainnya [email protected] 14:20

52 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Saskia Delfian... Lainnya saskiasiahaan2@gm... 14:20

Page 39: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,

No. Tanggal Waktu Ruangan Emiten Name Instansi E-mail Checked-In Ti...

53 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Dyah Shinta Lainnya [email protected]... 14:20

54 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Sriludia Lainnya [email protected] 14:21

55 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Rosi Julianti Lainnya juliantirosi999@gmail... 14:21

56 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Kintan Adela P... Lainnya putriadela8910@gma... 14:21

57 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... novia yuniar Lainnya noviayuniar15@gmail... 14:21

58 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Evi Sihombing Lainnya evhi.sihombing@gma... 14:21

59 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Lina Rosalina Lainnya linarosalina26@gmail... 14:21

60 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Abner Manoah PT Shinhan S... rafaelabner0310@gm... 14:21

61 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Teuku Hendry... PT Shinhan S... hendry@shinhanseku... 14:22

62 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Verina Gisella Lainnya verinagisella@gmail.... 14:22

63 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Thomas Radityo PT Ciptadana... radityothomas@cipta... 14:22

64 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Immanuel And... PT Paramitra... immanuel.andrew24... 14:24

65 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Julius sandika PT Henan Puti... sandikasand@gmail.... 14:28

66 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... sharlita lutfiah... PT Lotus And... sharlita.malik@lotuss... 14:28

67 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Aisyah Lainnya [email protected] 14:30

68 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Artha Juita Sit... PT Panca Glo... [email protected]... 14:31

69 21-08-2019 14:30-15:30 Seminar 1 PT Aneka Tam... Jonatan Wijaya Lainnya jonatanwijaya2312@... 14:32

Page 40: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,
Page 41: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,
Page 42: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,
Page 43: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,
Page 44: LAPORAN KEGIATAN - Indonesia Stock Exchange...LAPORAN KEGIATAN Public Expose Live 2019 PT Aneka Tambang Tbk Ruang Seminar 1, Gedung Bursa Efek Indonesia Jl. Jend. Sudirman Kav. 52–53,