laporan audit akademik tanggal 5 -6 des 2017 - ptm.ft.unp

24
UNIVERSITAS NEGERI PADANG PADANG 2017 HASIL AUDIT AKADEMIK TANGGAL 5-6 DESEMBER 2017 Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017

Upload: others

Post on 02-Nov-2021

1 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

UNIVERSITAS NEGERI PADANG

PADANG

2017

HASIL AUDIT AKADEMIK

TANGGAL 5-6 DESEMBER 2017

Laporan Audit Akademik

Tanggal 5 -6 Des 2017

Page 2: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

Berikut ini gambaran jumlah perkuliahan per fakultas di Universitas Negeri Padang

Tabel 1. Jumlah Perkuliahan per Fakultas di Universitas Negeri Padang

N

O UNIT

Jumlah Perkuliahan

1 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 1

8

1 FPP 2 8 4 7 29 32

2 FT

4 2 1 23 16 19 18 70 179 235 280 105 1

3 FIP

1 3 11 32 130 141 100 7 1

4 FBS

1 4 1 22 117 304 250

5 FIS

1 1 1 3 4 8 17 58 146 126 72 2

6 PPs

1 1 1 5 15 16

7 FIK

1 4 5 8 11 5 19 34 81 215 195

8 FE

2 1 8 2 8 11 10 18 21 143 244 62

9 FMIPA 3 2 3 4 7 8 14 14 97 69 116

10 MKU 7

9 14 29 33 48

11 KAMPUS

BUKITTINGI 1 3 3 2 2 4 8 27 65 20

12

KAMPUS

BANDAR

BUAT

1 14 7 14 18 57

Grafik 1. Jumlah Perkuliahan per Fakultas di Universitas Negeri Padang

1. FAKULTAS PERHOTELAN DAN PARIWISATA

Hasil audit internal Fakultas Pariwisata dan Perhotelan, kehadiran masih ada dibawah

14 kali pertemuan, seluruh matakuliah sudah dilengkapi dengan silabus dan SAP,

kontrak perkuliahan, surat tugas mengajar, batas perkuliahan dan soal UTS.

Page 3: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

Tabel 2. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada FPP

No Prodi Jumlah Perkuliahan

10 11 12 13 14 15 16

1 Pendidikan Kesejahteraan Keluarga S1

4

2 Manajemen Perhotelan D4

6

3

Pendidikan Tata Rias dan Kecantikan

D4 2

2

4 Tata Boga D3

6 23 8

5 Tata Busana D3

1 6 24

Jumlah 2

8 4 7 29 32

Grafik 2. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada FPP

2. FAKULTAS TEKNIK

Tabel 3. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada FT

No Prodi Jumlah Perkuliahan

4 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 18

1 Pendidikan Teknik Elektro (S1)

1

3 13 11 11 23 5 1

2 Pendidikan Teknik Mesin (S1)

1 5 2

5 3 9 31 21

3 Pendidkan Teknik Otomotif (S1)

3

1 3 11 16 39 19

4 Pendidikan Teknik Informatika (S1)

3

2 3

Page 4: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

No Prodi Jumlah Perkuliahan

4 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 18

5 Pendidikan Teknologi dan Kejuruan

(S2) 1 3 3 3 3 11 4 14 2 2

6 Pendidikan Teknik Bangunan (S1)

1 2

3 5 18 10 2

7 Pendidikan Teknik Elektronika (S1)

17 15 13 7

8 Teknik Elektro Industri (D4)

16 34 57 14

9 Teknik Elektronika (D3)

1

6

4 9 6 13 2

10 Teknik Listrik (D3)

5 6 9 29 29 14

11 Pendidikan Teknologi dan Kejuruan

(S3) 4

9 2 3 2 4 1 5 1 1

12 Teknik Pertambangan (S1)

11 63

1 3

13 Teknik Otomotif (D3)

2 5 11 19 8 2

14 Teknik Pertambangan (D3)

32 23

15 Teknik Mesin (D3)

1

2 5 14 14 4

16 Teknik Sipil Bangunan Gedung (D3)

1 4 2 4 2 1 11 13 16 9

Jumlah 4 2 1 23 16 19 18 70 179 235 280 105 1

Grafik 3. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada FT

Hasil Audit Internal Fakultas Teknik menunjukkan bahwa jumlah perkuliahan masih

ada yang baru 6, 8 dan 9 kali pertemuan.

A. S1 Prodi Pendidikan Teknik Mesin

1. Dari 117 seksi MK, 77 seksi yang perangkat pembelajarannya tersedia untuk

observasi.

2. Ada beberapa seksi MK yang jumlah pertemuannya masih 6, 8 dan 9 kali

pertemuan dosen yang mengajar bertim sehingga absen belum digabung.

3. Beberapa dosen tidak mengisi kontrak dan catatan perkuliahan, serta tidak

mengisi tanggal dan menandatangani daftar hadir.

4. Beberapa dosen tidak menyerahkan daftar perkuliahan.

B. S1 Prodi Pendidikan Teknik Elektro

Page 5: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

1. Dari 117 seksi MK, 77 seksi yang perangkat pembelajarannya tersedia untuk

observasi.

2. Ada seksi MK yang jumlah pertemuannya masih 8 kali pertemuan.

3. Beberapa dosen tidak mengisi kontrak perkuliahan, catatan perkuliahan, dan

daftar hadir perkuliahan.

4. Beberapa soal UTS belum tersedia di prodi

C. S1 Program Studi Pendidikan Teknik bangunan

1. 27% perkuliahan di bawah 14 kali

2. 15% belum melengkapi kontrak perkuliahan

3. > 50% dokumen UTS tidak ada di Program Studi

D. S2 Pendidikan Teknologi dan Kejuruan

a. 92% dokumen ada di Prodi

b. 50% perkuliahan di bawah 14 kali

c. 30% belum melengkapi Kontrak perkuliahan

d. 25% belum melengkapi catatan perkuliahan

E. D3 Teknik Elektronika

1. Silabus sebagian besar tidak ada di prodi

2. Masih banyak dosen yang tidak ada mengisi batas perkuliahan

3. Masyoritas tidak melengkapi soal UTS

F. D3 Teknik Listik

1. beberapa dosen belum meletakkan dokumen di prodi

2. banyak dosen tidak membuat catatan batas kuliah

3. soal UTS tidak ada di file

G. S1 Pendidikan Teknik Elektro

1. Dosen tidak membuat kontrak perkuliahan

2. Dosen tidak mengisi catatan perkuliahan

3. Soal UTS belum lengkap

H. S1 Pendidkan Teknik Mesin

1. Dosen tidak membuat kontrak perkuliahan

2. Dosen tidak mengisi catatan perkuliahan

3. Soal UTS belum lengkap

I. S1 Pendidikan Teknik Informatika

1. Mayoritas pertemuan perkuliahan di <14 kali

2. Hanya dilakukan peemriksaan pada 4 file dosen, karena file tidak ada di

program studi

3. Pada saat audit tidak dihadapi oleh Kaprodi, tapi hanya oleh Tata Usaha

4. Laporan Audit tidak di tanda tangani oleh kaprodi, karena kaprodi tidak ada

dan tidak mengangkat telpon auditor

J. Pendidikan Teknik Otomotif

1. Perkuliahan masih <14 kali, bahkan masih ada yang 9 kali pertemuan

2. Dosen masih ada yang tidak memiliki kontrak perkuliahan

3. Ada dosen yang tidak memiliki catatan batas kuliah

4. Dosen tidak meletakkan dokumen di prodi.

K. S3 Pendidikan Teknologi dan Kejuruan

1. 22 Matakuliah dari 29 matakuliah pertemuannya <14 kali

Page 6: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

bahkan ada yang baru 4 kali pertemuan kode dosen 5429/5162, banyak yang

baru 8 kali pertemuan

2. mayoritas dosen tidak membuat kontrak perkuliahan (tidak ada dokumen

kontrak perkuliahan)

3. Soal UTS tidak ada dalam file

L. S1 Teknik Pertambangan

1. Masih ada dosen yang kuliah <14

2. Dokumen soal UTS tidak ada dalam file

3. Hanya di temuan 10 file matakuliah

M. S1 Pendidikan Teknik Elektronika

1. 18 Seksi tidak dapat diaudit karena file di bawa dosen

2. masih banyak dosen yang masuk <14 kali

N. D4 Teknik Elektro Industri

1. Masih banyak dosen yang kuliah <14 kali

2. Sebagian dosen tidak mengarsipkan sola UTS

O. D3 Teknik Sipil dan Bangunan Gedung

- Jumlah pertemuan pada MK Konstruksi Bangunan (20170620033) sampai

minggu ke-16 baru 10x pertemuan, seharusnya sudah 15x pada semester Jul-

Des 2017.

- Ditmukan pada matakuliah manajemen proyek, kontrak perkuliahan tidak

ditandatangani oleh mahasiswa pada SMT Juli-Des 2017.

- Tidak ditemukan daftar hadir perkuliahan, kontrak, catatan perkuliahan dan

Soal UTS mata kuliah B. Inggris.

- Tidak ditemukan soal UTS untuk beberapa MK

P. D3 Teknik Mesin

- Tidak ditemukan data kelengkapan perkuliahan (daftar hadir, kontrak kuliah,

catatan perkuliahan, dan soal UTS) DOSEN atas nama Dr. Refdinal, MT.,

Hendri Nurdin, ST., MT., Dr. Waskito., Febri Prasetya, S.Pd., M.Pd.T., Junil

Adri, S.Pd.T., Bulkia Rahim, S.Pd., M.Pd.

- Kontrak perkuliahan mata kuliah pemograman CNC tidak ditandatangani oleh

dosen dan perwakilan mahasiswa.

- Tidak ditemukan kontrak perkuliahan dan catatan perkuliahan untuk semua

MK yang diampu Drs. Yufrizal A, M.Pd.

- Daftar hadir perkuliahan semua MK yang diampu oleh Bapak Budi Syahri, S.Pd., M.Pd.T tidak ditandatangani oleh dosen ybs dan catatan perkuliahan

tidak diisi sesuai jumlah pertemuan.

Q. D3 Teknik Otomotif

- Ada beberapa MK yang tidak ditemukan berkasnya ditempat pada hari

pelaksanaan audit

- Ada beberapa dosen yang belum mencukupi perkuliahan 14x

- Ada beberpa dosen yang tidak ditemukan kontrak perkuliahan dan catatan

perkuliahan.

R. D3 Teknik Pertambangan

- Tidak ditemukan soal UTS pada map dosen

- Pada saat audit ada beberapa dosen yang belum memenuhi 14x pertemuan

Page 7: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

3. FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN

Tabel 4. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada FIP

N

o Prodi

Jumlah Perkuliahan

1

0

1

1 12 13 14 15 16

1

7

1 Bimbingan Dan Konseling (S2)

1 1 3 4

2 Administrasi Pendidikan (S2)

1 2 3

3 Administrasi Pendidikan (S1)

1 8 8 20 20

4 Bimbingan Dan Konseling (S1) 1

4 7 14 25 9

5 Pendidikan Luar Sekolah (S1)

41 38 1

6 Teknologi Pendidikan (S1)

5 9 14 6 1

7 Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (S1)

1 3 3 12 16 11

8 Pendidikan Guru Sekolah Dasar (S1)

2 2 7 7 3 10

9 Pendidikan Luar Biasa (S1)

25 18 11 6

10 Psikologi (S1)

9

11 Profesi Konselor (S1)

6

12 Bimbingan dan Konseling (S3)

11

13 Pendidikan Dasar (S2)

15

Jumlah 1 3

1

1

3

2

13

0

14

1

10

0 7

Page 8: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

Grafik 4. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada FIP

A. S1 Bimbingan Konseling

1. 113 kode seksi hanya 57 Matakuliah yang dokumennya ada di prodi

2. terdapat matakuliah yang pertemuannya masih 12 kali

B. S1 AIP

1. Kaprodi tidak “welcome” terhadap pelaksanaan audit dan kepada auditor

2. 57 Seksi/ 20 dosen matakuliah yang dokumennya tidak ada di prodi

3. masih ada matakuliah yang baru 12 kali

4. masih ada matakuliah yang tidak mencatat batas perkuliahan

5. hanya 25 seksi yang ada UTS nya

C. S1KTP

1. Masih ada dosen yang <14 kali pertemuan, bahkan ada yang baru 12 kali

pertemuan

D. S1 PLS

E. S1 PGPAUD

1. 18 Matakuliah dokumen nya tidak ada di Prodi

2. 7 orang matakuliah pertemuannya <14

3. 8 orang dosen catatan perkuliahan tidak sama dengan kehadiran mahasiswa

4. tidak semua matakuliah ada soal UTS

F. S1 PGSD

1. 7 Matakuliah dokumen tidak tersedia di prodi

2. 10 seksi matakuliah pertemuan <14

3. tidak semua matakuliah ada soal UTS

G. S2 BK

Page 9: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

1. 2 matakuliah pertemuan <14

H. S2 AP

1. 10 matakuliah dokumen tidak ada di prodi

2. tidak ada satupun surat tugas

3. tidak ada satupun soal uts

4. dosen tidak menuliskan batas perkuliahan

I. Profesi Konselor - nihil

J. S3 BK - nihil

K. S2 Pendas - nihil

4. FAKULTAS BAHASA DAN SENI

Tabel 5. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada FBS

No Prodi Jumlah Perkuliahan

10 11 12 13 14 15 16

1 Pendidikan Seni Rupa (S1)

14 53 36

2 Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia (S1)

1 54 29

3 Pendidikan Bahasa Inggris (S1)

3 10 27 28

4 Sastra Indonesia (S1)

3 5 10 23

5 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (S2)

1 3 2 10

6 Pendidikan Seni Drama, Tari Dan Musik (S1)

1 4 6 35 49

7 Sastra Inggris (S1)

28 29 18

8 Informasi, Perpustakaan dan Kearsipan (D3)

17 26 19

9 Pendidikan Bahasa Inggris (S2)

3 4 5 8

10 Pendidikan Bahasa Jepang (S1)

4 13 10 6

11 Desain Komunikasi Visual (S1) 1 4

4 16 53 24

Jumlah 1 4 1 22 117 304 250

Page 10: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

Grafik 5. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada FBS

A. S2 Pendidikan Bahasa Indonesia

1. Masih ada matakuliah yang pertemuannya <14

2. Masih ada catatan perkuliahan yang tidak diisi

3. UTS tidak terdokumentasi

B. S2 Pendidikan Bahasa Inggris

1. Balnko daftar hadir belum update, daftar hadir masih di tulis tangan

2. Dosen tidak memberikan paraf pada daftar hadir mahasiswa

3. Dosen tidak memberikan tanggal dalam catatan perkuliahan

4. Masih ada dosen yang matakuliah <14 kali

C. S1 Desin Komunikasi Visual

1. Dosen tidak memberikan paraf pada daftar hadir mahasiswa

2. Dosen tidak mencatat pada batas perkuliahan

3. Masih ada matakuliah yang pertemuannya <14

4. Ada matakuliah yang daftar hadirnya tidak ada

D. S1 Pendidikan Bahasa Jepang

1. Dosen tidak menandatangani/ tidak memberikan paraf pada daftar hadir

mahasiswa

2. Masih ada matakuliah yang pertemuannya <14

E. S1 Pendidikan Bahasa Inggris

1. masih ada dokumen dosen yang tidak ada di jurusan

2. 15 seksi pertemuannya <14

F. Pendidikan Sastra Indonesia

1. Masih ada dokumen yang tidak ada di Prodi

2. 3 seksi pertemuannya <14

3. masih ada matakuliah yang tidak ada kontrak, tidak catatan perkuliahan

G. Pendidikan Seni Drama, Tari, dan Musik

Page 11: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

1. seksi matakuliah pertemuan <14

2. masih ada catatan perkuliahan belum diisi

3. kontrak perkuliahan tidak ada

4. masih ada yang tidak ada UTS

5. FAKULTAS ILMU SOSIAL

Tabel 6. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada FIS

No Prodi Jumlah Perkuliahan

5 6 8 9 10 11 12 13 14 15 16 18

1 IAN (S2) 1

2 4 5 3 3

2

Pend. Sosiologi dan

Antropolgi (S1) 17 21 5

3 Pend. Geografi (S1) 1 1 2 8 36 13 12

4 PPKN (S1) 1 10 14 28 26

5 Pend Geografi (S2) 3 2 4 4 8

6 Geografi (s1) 2 13 25 12 5 2

7 IAN (S1) 1 1

2

3 7 14 19 17 8

8 Pend. Sejarah (S1) 4 2 2 7 26 28 5

Jumlah 1 1 1 3 4 8 17 58 146 126 72 2

Page 12: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

Grafik 6. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada FIS

a. IAN (S2)

- Kode seksi 80008, kode dosen 4128, 4125 11 kali pertemuan

- Kode seksi 80028, kode dosen H 9 kali pertemuan

- Kode seksi 80030, kode dosen 4137, 4269 13 kali pertemuan

- Kode seksi 80024, kode dosen 4142 13 kali pertemuan

b. Pend. Sosiologi dan Antropolgi (S1) Tidak ada temuan

c. Pend. Geografi (S1)

- Pelaksanaan perkuliahan baru 13 kali sebanayak 8 seksi, 12 kali sebanyak 2 seksi, 11 kali

sebanyak 1 seksi, dan 8 kali sebanyak 1 seksi.

- Ada dua seksi yang tidak ada silabus yaitu 0039 dan 0019

- Dua seksi tidak tersedia kontrak perkuliahan yaitu seksi 0011, dan 0060

d. PPKN (S1)

- 10 seksi pelaksanaan perkuliahan baru 13 kali dan satu seksi 12 kali.

e. Pend Geografi (S2)

- Ada 5 seksi yang jumlah perkuliahannya masih dibawah 14 kali pertemuan.

- Pada umumnya dosen belum melampirkan/memasukkan soal UTS pada berkas.

-

f. Geografi (s1)

- Ada 36 seksi mata kuliah dengan 10 orang dosen tidak menyerahkan berkas perkuliahan

(silabus, absensi, batas perkuliahan, UTS, dan kontrak perkuliahan ke prodi.

- Soal UTS pada umumnya tidak ada pada berkas/dikumpulkan

- Masih ada 15 seksi mata kuliah yang jumlah perkuliahannya dibawah 14 kali pertemuan

g. IAN (S1)

- Hampir seluruh mata kuliah di jurusan ini tidak memiliki dokumen soal ujian tengah

semester

- Sebagian besar mata kuliah tidak memiliki dokumen silabus.

- Dari silabus yang ada masih banyak yang belum menggunakan format KKNI dan tidak

mencantumkan semester serta tahun ajaran/akademik

- 4. Ada dosen yang tidak mengisi dengan lengkap seluruh mata kuliah yang diampunya.

h. Pend. Sejarah (S1)

- Sebagian mata kuliah di jurusan ini tidak memiliki dokumen soal ujian tengah semester

- Sebagian mata kuliah tidak memiliki dokumen silabus.

- Dari silabus yang ada masih ada yang belum menggunakan format KKNI dan tidak

mencantumkan semester serta tahun ajaran/akademik

6. PASCASARJANA

Tabel 7. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada PPs

No Prodi Jumlah Perkuliahan

Page 13: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

5 10 12 13 14 15

1 Ilmu Pendidikan (S3) 1 1 2 4 15

2 Pendidikan IPS (S2) 1

3 11 1

Jumlah 1 1 1 5 15 16

Grafik 7. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada PPs

a. Ilmu Pendidikan (S3)

- Sebagian besar soal tengah semester belum terkumpul (terkumpul 2 soal UTS dari 23

MK)

- Dosen pengampu mata kuliah sebagian kecil tidak memaraf secara lengkap kehadiran

pertemuan kuliah ( 2 MK dari 23 mata Kuliah

- Satu mata kuliah jumlah kehadiran mhs tidak diisi

- 2 mata kuliah silabusnya belum dikumpulkan

b. Pendidikan IPS (S2)

- Soal Ujian tengah semester belum terkumpul

- Sebagian kecil kontrak perkuliahan tdk dtandatangani dosen pengampu dan perwakilan

mahasiswa (3 seksi dari 16 mata kuliah)

- Satu mata kuliah hingga minggu ke 14, pertemuan baru 5 kali, dan jumlah kehadiran

mahasiswa 4 kali perkuliahan tdk diisi

7. FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN (FIK)

Tabel 8. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada FIK

No Prodi Jumlah Perkuliahan

4 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16

1 PO (S2) 1 3 3 5 6 3 5 4 8 5 3

2 IKOR (S1) 1 16 62 67

3 PENJASKESREK (S1) 2 9 14 33 106 108

4 KEPPEL (S1) 1 2 1 5 2 5 15 24 42 17

Page 14: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

Jumlah 1 4 5 8 11 5 19 34 81 215 195

Grafik 8. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada FIK

a. PO (S2)

- Ditemukan beberapa batas perkuliahan yang tidak diisi dengan lengkap dan

ditandatangani oleh dosen ybs pada saat audit dilakukan (Minggu 16)

- Ditemukan lebih dari setengah (29 ) sesi MK yang diaudit (46) belum memenuhi jumlah

kehadiran minimal (14x).

- Sebagian kontrak perkuliahan belum ditandatangani oleh dosen ybs.

b. Ilmu Keolahragaan (S1)

- Belum semua dosen melengkapi soal UTS matakuliah yang diampu sampai saat diaudit.

Sebagian dosen menyimpan soal UTS sendiri-sendiri.

- Pada saat diaudit ada beberapa dosen yang belum memenuhi 15 kali pertemuan.

c. Penjaskesrek (S1)

- Soal UTS matakuliah yang diampu belum didokumentasikan di prodi. Sebagian dosen

menyimpan soal UTS sendiri-sendiri

- Ada beberapa dosen yang belum memenuhi 15 kali pertamuan sampai saat diaudit.

d. Keppel (S1)

- Ditemukan 113 dari total 233 seksi yang tidak memiliki daftar kehadiran mahasiswa,

kontrak, silabus, soal UTS dan batas perkuliahan.

- Ditemukan sejumlah MK dan seksiMK tidak memenuhi batas minimal perkuliahan

- Ditemukan sejumlah seksi tidak memiliki kontrak perkuliahan dan batas perkuliahan

- Detemukan sejumlah daftar kehadiran mahasiswa belum ditandatangani dosen yang

mengajar.

- Ditemukan sejumlah kontrak yang belum ditandatangani dosen yang megajar

- Ditemukan sejumlah batas perkuliahan yang tidak ditandatangani dosen yang megajar

- Ditemukan sejumlah seksi tidak memiliki soal UTS.

Page 15: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

8. FAKULTAS EKONOMI (FE)

Tabel 9. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada FE

No Prodi Jumlah Perkuliahan

4 5 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16

1 Manajemen (S1)

1 3 134 2

2 Pendidikan Ekonomi (S1)

83 2

3 Ekonomi Pembangunan (S1)

20 28 23

4 Ilmu Ekonomi (S2) 1

3 1 5 2 1 1

5 Manajemen (S2)

1 2 1 3 4 3 3 3

6 Pendidikan Ekonomi (S2) 1 6 1 2 4 2 1 1

7 Akuntansi (S1)

1 3 5 7 20 36 23

8 Akuntansi (D3)

1 1 1 6 22 13

9 Manajemen Perdagangan (D3)

1 1 3 10 11 17

Jumlah 2 1 8 2 8 11 10 18 21 143 244 62

Page 16: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

Grafik 9. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada FE

a. Manajemen (S1)

- Semua dosen sudah mempersiapkan perangkat pembelajaran, khusus silabus/SAP dosen

memasukkan pada E-Learning

- Sebagian besar dosen sudah melaksanakan perkuliahan 15-16 kali perkuliahan, namun

masih dijumpai perkuliahan kecil 13 dan 14 kali pertemuan

b. Pendidikan Ekonomi (S1)

- Semua dosen sudah mempersiapkan perangkat pembelajaran, khusus silabus/SAP dosen

memasukkan pada E-Learning

- Sebagian besar dosen sudah melaksanakan perkuliahan 15-16 kali perkuliahan, namun

masih dijumpai perkuliahan kecil 13 dan 14 kali pertemuan

c. Ekonomi Pembangunan (S1)

- Kontrak perkuliahan masih ada yang belum ditandatangani perwakilan mahasiswa dan

ketua prodi

- Masih ada identitas pada batas/catatan perkuliahan yang belum diisi

- Paraf dan ceklis masih bervariasi di absen

- Silabus/RPS formatnya belum seragam.

d. Ilmu Ekonomi (S2)

- Paraf dan ceklis masih bervariasi di absen

- Silabus/RPS formatnya belum seragam

- Kehadiran dosen masih ada belum mencapai 14 kali pertemuan dikarenakan hari libur,

dosen dengan tugas tambahan, dan perjalanan dinas.

e. Manajemen (S2)

- Masih banyak Mata kuliah yang pertemuannya kurang dari 14 kali tatap muka

- Silabus mata kuliah masih banyak yang belum ada

- Kontrak perkuliahan masih ada yang belum ditanda tangani

- Beberapa mata kuliah belum ada soal UTS

f. Pendidikan Ekonomi (S2)

- Masih banyak Mata kuliah yang pertemuannya kurang dari 14 kali tatap muka

- Silabus mata kuliah masih banyak yang belum ada

- Kontrak perkuliahan masih ada yang belum ditanda tangani

- Beberapa mata kuliah belum ada soal UTS

Page 17: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

g. Akuntansi (S1)

- Paraf kontrak perkuliahan oleh Ka Prodi belum diisi.

- Masih ada RPS dalam bentuk format lama

- Masih ada silabus yang belum ada dikumpulkan

1. Akuntansi (D3)

- Pertemuan perkuliahan masih ada yang kurang 14x pertemuan

- Kontrak perkuliahan masih ada yang belum tanda tangan dosen dan mahasiswa

h. Manajemen Perdagangan (D3)

- Silabus MK ada yang belum ada

- Soal sama dosen ybs

- Surat tugas mengajar sebagian dilampirkan di file, sebagian di pegang pada dosen ybs.

9. FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM (FMIPA)

Tabel 10. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada FMIPA

No Prodi Jumlah Perkuliahan

4 5 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16

1 Pendidikan Fisika (S1)

4 9 14

2 Biologi (S1)

10 6 10

3 Fisika (S1)

34

4 Pendidikan Kimia (S1)

1 2 2 1 2

5 Pendidikan Biologi (S2)

1 2 3 5 3

6 Pendidikan Fisika (S2)

1 4 2 2 2 3

7 Pendidikan Kimia (S2)

1 1 1 2 2 1 1 1

8 Kimia (S1)

2 1 1 1 2

9 Matematika (S1)

17 8 21

10 Pendidikan Biologi (S1)

3 4 7 19

11 Pendidikan Matematika (S1)

3 3 9 20 28

12 Statistika (D3)

1 3 7 21

13 Pendidikan Matematika (S2)

1

1 1 3 3 7 4 3

Jumlah 0 3 2 3 4 7 8 14 14 97 69 116

Page 18: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

Grafik 10. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada FMIPA

a. Pendidikan Fisika (S1)

Sebagian besar meletakka MAP di Jurusan setelah ditelpon Ka Prodi

90% dokumen kelengkapan kuliah sudah terdapat pada MAP perkuliahan

b. Biologi (S1)

Sebagian besar dokumen silabus tidak terdapat pada MAP perkuliahan

c. Fisika (S1)

Ada beberapa dosen yang jumlah perkuliahan belum mencukupi batas minimal

d. Pendidikan Kimia (S1)

Ditemukan jumlah perkuliahan dibawah 14 x pertemuan

e. Pendidikan Biologi (S2)

- Telah tersedia kelengkapan pembelajaran seperti surat tugas mengajar dosen pengampu

mata kuliah, absen pertemuan, tetapi catatan perkuliahan dan kontrak perkuliahan belum

terisi secara optimal

- Beberapa mata kuliah belum mencapai pertemuan minimal 13 kali pertemuan

f. Pendidikan Fisika (S2)

- Telah tersedia kelengkapan pembelajaran seperti surat tugas mengajar dosen pengampu

mata kuliah, absen pertemuan, tetapi catatan perkuliahan dan kontak perkuliahan belum

terisi secara optimal

- Beberapa mata kuliah belum mencapai 13 kali pertemuan

g. Pendidikan Kimia (S2)

- Tidak ditemukan dokumen perangkat perkuliahan (absen,kontak,dan daftar kemajuan)

sebanyak

- Jumlah Pertemuan Perkuliahan matakuliah dengan kode

seksi:201711760017,201711760016,201711760004,201711760001 tidak sampai 14 kali

pertemuan

- Kontrak perkuliahan tidak diisi oleh dosen pada Prodi S2 Kimia

- Soal Ujian Midsemester tidak ditemukan pada Prodi S2 Kimia

h. Kimia (S1)

Page 19: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

- Tidak ditemukan dokumen perangkat perkuliahan (absen,kontak,dan daftar kemajuan)

sebanyak 63 mata kuliah dari 70 mata kuliah di prodi Kimia

- Berdasarkan dokumen yang ada, jumlah pertemuan perkuliahan masing-masing

matakuliah di Prodi Kimia masih dibawah 14 kali pertemuan

- Soal Ujian Midsemester tidak ditemukan pada Prodi Kimia

i. Matematika (S1) - nihil

j. Pendidikan Biologi (S1) - nihil

k. Pendidikan Matematika (S1)

Catatan Perkuliahan untuk seksi dibawah ini tidak ada:

- 201710290100 MAT1.61.1101 Aplikasi Komputer 172007

- 201710290042 MAT019 Aktuaria 3152

- 201710290050 MAT763 Media Pembelajaran Matematika 3152

l. Statistika (D3)

Jumlah perkuliahan untuk seksi dibawah ini baru dilaksanakan sebanyak 12x pertemuan:

201710370022 STK025 Aktuaria 3152

201710370018 STK040 Metode Sampling 172019

201710370014 STK012 Basis Data 3156

m. Pendidikan Matematika (S2) - nihil

Page 20: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

10. KAMPUS BUKITTINGGI (PRODI PSIKOLOGI DAN PGSD)

Tabel 11. Jumlah Perkuliahan per Prodi pada Kampus Bukittingi

No Prodi Jumlah Perkuliahan

1 6 7 10 11 12 13 14 15 16

1 PGSD UPP4 2 1 2 2 5 7 11 3

2 Psikologi (S1) 2 3 20 54 17

3 Manajemen Perhotelan 3 3 1 1

Jumlah 3 3 3 2 2 4 8 27 65 20

Grafik 11. Jumlah Perkuliahan Prodi pada Kampus Bukittinggi

1. Psikologi

- Ada beberapa dosen yang perangkat pembelajarannya tidak tersedia untuk diobservasi

- Beberapa dosen tidak melampirkan soal UTS pada perangkat pembelajaran.

2. MANAJEMEN PERHOTELAN

- Matakuliah MKDK yang untuk program studi D3 Manajemen Perhotelan sangat minim,

bahkan ada dosen MKDK yang masuk baru 1 kali.

3. PGSD

- Tidak ditemukan soal ujian tengah semester + 75% dari semua MK yang ada disemester

Juli-Desember 2017

- Kehadiran dosen pada perkuliahan MK pengembangan muatan local dengan kode seksi

201711290085 a.n Bapak Mansudin kurang dari 75% (7 pertemuan dari 15 pertemuan).

- Kehadiran dosen pada perkuliahan MK pembelajaran seni rupa dengan kode seksi

201711290380 kurang dari 75% (7 pertemuan dari 15 pertemuan).

- Kemajuan kegiatan perkuliahan MK pembelajaran seni rupa dengan kode seksi

201711290380, diisi baru sampai pertemuan minggu ke-4 yang seharusnya sudah

minggu ke-15.

Page 21: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

11. KAMPUS BANDAR BUAT (PRODI UPP3 PGSD FIP)

Tabel 12. Jumlah Perkuliahan di Kampus Indarung

No Prodi Jumlah Perkuliahan

10 11 12 13 14 15 16

1 UPP3 PGSD FIP 1 14 7 14 18 57

Page 22: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

Grafik 12. Jumlah Perkuliahan Prodi pada Kampus Bandar Buat

Temuan:

- Terdapat 49 seksi MK yang tidak memiliki silabus, hal ini tidak sesuai dengan prosedur

dokumen prosesi pembelajaran.

- Terdapat 58 mata kuliah yang tidak memiliki soal UTS, hal ini tidak sesuai dengan

prosedur dokumen prosesi pembelajaran.

12. MKU

Tabel 13. Jumlah Perkuliahan per Mata Kuliah Umum

No Mata Kuliah Jumlah Perkuliahan

4 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16

1 Bahasa Inggris 3 7 15 12 31

2 Pancasila 5” 2 4 7 8 8

3 PKN 2” 4 2 2 6

4

Dasar-dasar Ilmu

Pendidikan 1 3 5 7

5 Psikologi Pendidikan 1

6

Administrasi dan

Supervisi Pendidikan 2 1 2

Page 23: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

No Mata Kuliah Jumlah Perkuliahan

4 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16

Jumlah 7 0 9 14 29 33 48

Grafik 13 . Jumlah Perkuliahan per Mata Kuliah Umum

1. Bahasa Inggris

- Disarankan catatan perkuliahan (daftar kemajuan perkuliahan) dibuat seragam dan

sederhana, agar diisi oleh dosen secara disiplin

- Disarankan membuka seksi MK MKU sesuai dengan kebutuhan per fakultas (prodi),

agar pelaksanaan kuliah tidak dipecah dan tidak ada penggabungan kuliah jenjang SI

dengan D3

- Seharusnya soal UTS berbeda karena jadwal UTS berbeda sesuai jadwal kuliah, sehingga

menghindari kebocoran soal.

- Disarankan untuk memperjelas job description tenaga pendidik (admin) agar kegiatan

akademik dapat terlayani dengan baik.

- Sebaiknya Ketua MKU dan setiap coordinator mata kuliah MKU membuat monitoring

pelaksanaan perkuliahan.

- Disarankan untuk mensosialisasikan audit internal dan pembritahuan ke dosen mengenai

pelaksanaan audit internal termasuk kepada coordinator Mata Kuliah di MKU

- Disarankan surat tugas mengajar setiap dosen dilampirkan dalam map perangkat

perkuliahan agar diketahui jumlah mata kuliah dan SKS yang diampu.

2. Pancasila

- Disarankan catatan perkuliahan (daftar kemajuan perkuliahan) dibuat seragam dan

sederhana, agar diisi oleh dosen secara disiplin

- Disarankan membuka seksi MK MKU sesuai dengan kebutuhan per fakultas (prodi),

agar pelaksanaan kuliah tidak dipecah dan tidak ada penggabungan kuliah jenjang SI

dengan D3

- Disarankan untuk memperjelas job description tenaga pendidik (admin) agar kegiatan

akademik dapat terlayani dengan baik.

- Sebaiknya Ketua MKU dan setiap coordinator mata kuliah MKU membuat monitoring

pelaksanaan perkuliahan.

- Disarankan untuk mensosialisasikan audit internal dan pembritahuan ke dosen mengenai

pelaksanaan audit internal termasuk kepada coordinator Mata Kuliah di MKU

- Disarankan surat tugas mengajar setiap dosen dilampirkan dalam map perangkat

perkuliahan agar diketahui jumlah mata kuliah dan SKS yang diampu.

- Perkuliahan yang masih 10 kali pertemuan disebabkan karena setelah UTS diganti

dengan dosen lain, absensi belum dipindahkan.

Page 24: Laporan Audit Akademik Tanggal 5 -6 Des 2017 - ptm.ft.unp

3. PKN

- tidak ditemukan surat tugas mengajar semua dosen

- hanya ada 7 map perangkat pembelajaran dosen yang tersedia, selain itu tidak ada,

sehingga tidak dapat diaudit.

- Auditee tidak ditempat (auditor hanya didampingi oleh administrasi (tendik)), sehingga

penyebab masalah, tindakan koreksi, dan batas waktu penyelesaian tidak tertulis (diisi).

- Perkuliahan yang masih 10 kali pertemuan disebabkan karena setelah Dosen yang

sebelumnya mengajar sakit dan diganti dengan dosen lain, absensi belum dipindahkan.

4. Dasar-dasar Ilmu Pendidikan

- Dari 54 seksi MK yang ada, hanya 16 seksi yang perangkat pembelajarannya tersedia.

- surat tugas mengajar setiap dosen tidak dilampirkan dalam map perangkat perkuliahan

agar diketahui jumlah mata kuliah dan SKS yang diampu.

5. Psikologi Pendidikan

- Dari 45 seksi MK yang ada, hanya 1 seksi yang perangkat pembelajarannya tersedia.

- surat tugas mengajar dosen tidak dilampirkan dalam map perangkat perkuliahan agar

diketahui jumlah mata kuliah dan SKS yang diampu.

6. Administrasi dan Supervisi Pendidikan

- Dari 32 seksi MK yang ada, hanya 5 seksi yang perangkat pembelajarannya tersedia.

- surat tugas mengajar setiap dosen tidak dilampirkan dalam map perangkat perkuliahan

agar diketahui jumlah mata kuliah dan SKS yang diampu.

Padang, Desember 2017

Kepala Pusat Penjaminan Mutu,

Dr. Edwin Musdi, M .Pd. Dr. M Giatman, M.SIE

NIP. 196008311984031001 NIP. 195901211985031002