lampiran 10 edit

15
Lampiran 10 INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP 3 (KEGIATAN PEMBUATAN PRODUK) Nama Sekolah : SMA Negeri 1 Klaten Mata Pelajaran : Fisika Kelas / Semester : X / Genap Materi Pokok : Elastisitas dan Hukum Hooke Sub Materi Pokok : Hukum Hooke dan Susunan Pegas Seri-Paralel Kegiatan Pembelajaran : Pembuatan Produk Alokasi Waktu : 20 menit Deskripsi Penilaian : Penilaian sikap ini ditujukan kepada siswa kelas X SMA pada mata pelajaran fisika dengan sub materi elastisitas dan hukum hooke. Penilaian sikap terdiri dari tiga komponen yaitu kognisi, afeksi dan konasi. Dalam kegiatan pembuatan produk ini, siswa membentuk kelompok yaitu 5 orang siswa dalam satu kelompok, setiap kelompok membuat produk

Upload: cherrypratama

Post on 15-Sep-2015

220 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

Lampiran 10 Edit

TRANSCRIPT

Lampiran 10

INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP 3 (KEGIATAN PEMBUATAN PRODUK)

Nama Sekolah: SMA Negeri 1 KlatenMata Pelajaran: FisikaKelas / Semester: X / GenapMateri Pokok: Elastisitas dan Hukum HookeSub Materi Pokok: Hukum Hooke dan Susunan Pegas Seri-ParalelKegiatan Pembelajaran: Pembuatan ProdukAlokasi Waktu: 20 menit Deskripsi Penilaian : Penilaian sikap ini ditujukan kepada siswa kelas X SMA pada mata pelajaran fisika dengan sub materi elastisitas dan hukum hooke.Penilaian sikap terdiri dari tiga komponen yaitu kognisi, afeksi dan konasi. Dalam kegiatan pembuatan produk ini, siswa membentuk kelompok yaitu 5 orang siswa dalam satu kelompok, setiap kelompok membuat produk berupa poster tentang aplikasi sifat elastisitas bahan dalam teknologi kemudian membuat makalah sesuai tema dalam poster tersebut, dan pada akhir pembelajaran siswa mempresentasikan dan menunjukkan karya dan makalahnya, guru menilai sikap siswa pada saat siswa presentasi di depan kelas.Tujuan: Mengetahui sikap siswa pada saat presentasi karya siswa dalam kelompok berupa poster dan makalah pada sub materi Elastisitas dan Hukum Hooke.

KISI-KISI PENILAIAN SIKAP 3NoAspekIndikatorNomor Butir Pernyataan

KognisiAfeksikonasi

1.KesiapanPenampilan produk berupa poster aplikasi hukum hooke dalam teknologi dan makalahnya di meja sebelum presentasi 1

Sikap siap dan tenang sebelum presentasi produk berupa poster dan makalah2

2.ToleransiPemberian kesempatan kepada anggota kelompok yang lain untuk berpendapat dalam presentasi3

Penghargaan terhadap pendapat yang disampaikan teman lain dalam presentasi4

3.KecakapanKecakapan menyampaikan pendapat dalam presentasi5

Kecakapan bertanya selama presentasi6

Kecakapan menjawab pertanyaan dalam presentasi7

Kecakapan memberikan solusi dalam presentasi8

4..Partisipasi Bekerjasama dengan semua anggota kelompoknya selama presentasi9

Aktif berdiskusi dengan anggota kelompok untuk menjawab pertanyaan audience10

5.Tanggung jawabMengikuti kegiatan presentasi sampai selesai11

Menjawab pertanyaan audience dengan tepat dan logis12

6.KebijaksanaanMau memberikan maaf dan atau meminta maaf kepada anggota maupun audience13

Menahan sabar selama presentasi14

LEMBAR PENILAIAN SIKAP 3Petunjuk:Berilah tanda centang () pada salah satu angka pada tabel di bawah ini jika perilaku siswa sesuai dengan pernyataan dalam rubrik.NoPernyataanSkor

1234

1.Siswa menampilkan produk berupa poster aplikasi hukum hooke dalam teknologi dan makalahnya di meja sebelum presentasi

2.Siswa menunjukkan sikap siap dan tenang sebelum presentasi produk berupa poster dan makalah

3.Siswa memberi kesempatan kepada teman satu kelompoknya untuk berpendapat dalam presentasi

4.Siswa menghargai pendapat yang disampaikan temannya dalam presentasi

5.Siswa mengemukakan pendapat dengan logis dan lancar

6.Siswa bertanya tentang konsep yang belum dipahami

7.Siswa dapat menjawab pertanyaan teman dengan lancar dan logis

8.Siswa dapat memberikan solusi atau pemecahan masalah secara lancar dan logis

9.Bekerjasama dengan semua anggota kelompoknya selama presentasi

10.Siswa menunjukkan sikap antusias berdiskusi bersama anggota kelompok saat menjawab pertanyaan dari audience

11.Siswa mengikuti kegiatan presentasi sampai selesai

12.Siswa menjawab pertanyaan yang diajukan audience dengan tepat dan logis

13.Siswa mau meminta maaf dan memberi maaf kepada teman setelah presentasi

14.Siswa menunjukkan sikap mampu menahan emosi dan sabar selama presentasi

Rubrik Penilaian Sikap 3 :NoPernyataanRubrik

1234

1.Siswa menampilkan produk berupa poster aplikasi hukum hooke dalam teknologi dan makalahnya di meja sebelum presentasiTidak menampilkan produk dan makalahnya di meja dan justru lebih memperhatikan produk dan makalah kelompok lainMenampilkan produk posternya dan makalahnya di meja tetapi masih fokus pada produk kelompok lainMenampilkan produk poster dan makalahnya di meja tapi masih menyelesaikan produknya yang kurangMenampilkan produk poster dan makalahnya di meja dan fokus pada produk tersebut yang sudah siap

2.Siswa menunjukkan sikap siap dan tenang sebelum presentasi produk berupa poster dan makalahTidak bersikap siap dan tenang sebelum presentasi dengan mondar-mandir dan membuat gaduhKurang siap dan tenang sebelum presentasi, kadangkala mondar mandir dan sering membuat gaduh Kurang siap dan tenang sebelum presentasi, tidak mondar mandir, tapi kadangkala membuat gaduh Bersikap siap dan tenang sebelum presentasi dengan tidak mondar-mandir dan tidak membuat gaduh

3.Siswa memberikan kesempatan kepada temannya untuk berpendapat dalam presentasiTidak memberikan kesempatan kepada semua temannya untuk berpendapatMemberikan kesempatan temannya untuk berpendapat, tetapi hanya teman dekat sajaMemberikan kesempatan temannya untuk berpendapat, tetapi hanya hanya teman dekat dan beberapa teman lainMemberikan kesempatan kepada semua teman untuk berpendapat

4.Siswa menghargai pendapat yang disampaikan temannya dalam presentasiTidak menghargai semua pendapat yang disampaikan temannya dan tidak merespon dengan baik pendapat tersebutMenghargai pendapat teman dekatnya saja dan tidak merespon dengan baik pendapat tersebutMenghargai pendapat teman dekat dan beberapa teman lain dengan sedikit respon respon terhadap pendapat tersebutMenghargai pendapat semua temannya dengan merespon baik pendapat tersebut

5.Siswa mengemukakan pendapat dengan logis dan lancar Tidak pernah mengemukakan pendapat dengan logis dan lancarJarang mengemukakan pendapat dengan kalimat logis dan lancarKadangkala mengemukakan pendapat dengan kalimat yang logis dan lancarSelalu mengemukakan pendapat dengan logis dan lancar

6.Siswa bertanya tentang konsep yang belum dipahami Tidak bertanya sama sekaliJarang bertanya tentang konsep yang belum dipahamiSering bertanya tentang konsep yang belum dipahamiSelalu bertanya tentang konsep yang belum dipahami

7.Siswa dapat menjawab pertanyaan teman dengan lancar dan logisTidak pernah menjawab pertanyaan teman dengan lancar dan logisJarang menjawab pertanyaan teman dengan lancar dan logisSering menjawab pertanyaan teman dengan lancar dan logisSelalu menjawab pertanyaan teman dengan lancar dan logis

8.Siswa dapat memberikan solusi atau pemecahan masalah secara lancar dan logis Tidak pernah memberikan solusi atau pemecahan masalah secara lancar dan logisJarang memberikan solusi atau pemecahan masalah secara lancar dan logisSering memberikan solusi atau pemecahan masalah secara lancar dan logisSelalu memberikan solusi atau pemecahan masalah secara lancar dan logis

9.Siswa menunjukkan sikap kerjasama dengan anggota kelompoknya selama presentasi berlangsungTidak pernah membantu kelompoknya sebelum dan selama presentasiHanya membantu kelompoknya mempersiapkan produk di meja sebelum presentasiMembantu kelompoknya mempersiapkan produk makalah dan perlengkapan untuk presentasiMembantu kelompoknya mempersiapkan segala keperluan presentasi hingga membantu menjawab pertayaan audience

10.Siswa menunjukkan sikap antusias berdiskusi bersama anggota kelompok saat menjawab pertanyaan dari audienceTidak berantusias diskusi dengan anggota kelompok saat sesi menjawab pertanyaanMendengarkan diskusi anggota kelompok yang lain saat akan menjawab pertanyaanMendengarkan dan memberi tanggapan saat berdiskusi dengan kelompokMendengarkan, memberi tanggapan, dan memberikan solusi terbaik untuk menjawab pertanyaan audience

11.Siswa mengikuti kegiatan presentasi sampai selesai Tidak mengikuti presentasiMengikuti sebentar, lalu tidak ijin meninggalkan kelas dan tidak kembali ke kelasMengikuti sebentar, lalu ijin meninggalkan kelas lalu kembali ke kelasMengikuti sampai selesai presentasi

12.Siswa menjawab pertanyaan yang diajukan audience dengan tepat dan logisTidak bisa menjawab pertanyaan dengan diam sajaMenjawab pertanyaan dengan melemparkan lagi jawaban dari sudut pandang penanyaBisa menjawab pertanyaan tetapi kurang tepat Bisa menjawab pertanyaan dengan tepat dan logis

13.Siswa mau meminta maaf dan memberi maaf kepada teman setelah presentasiTidak mau meminta maaf dan tidak mau memberi maaf kepada teman Mau meminta maaf dan mau memberi maaf kepada teman satu kelompok sajaMau meminta maaf dan mau memberi maaf kepada teman satu kelompok dan beberapa teman Mau meminta maaf dan memberi maaf kepada semua teman

14.Siswa menunjukkan sikap tidak mampu menahan emosi dan mudah marah selama presentasiTidak mampu dalam menahan emosi dan mudah marah selama presentasiKadang mampu dalam menahan emosi dan amarah selama presentasiSering mampu dalam menahan emosi dan amarah selama presentasiSelalu mampu dalam menahan emosi dan amarah selama presentasi

Total Bobot= 100 %Skor maksimal= 56Nilai Total = Nilai Maksimal = 100