lampiran 1 instrumen penelitian -...

57
LAMPIRAN 1 INSTRUMEN PENELITIAN

Upload: hoangphuc

Post on 30-Mar-2019

227 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

LAMPIRAN 1

INSTRUMEN PENELITIAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

SIKLUS I

Satuan Pendidikan : SD Negeri Dukuh 3

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)

Kelas/ Semester : V (lima) / II

Alokasi Waktu : 4 x 35 menit

Hari Pelaksanaan : Pertemuan 1:

Pertemuan 2:

I. Standar Kompetensi

7. Memahami perubahan kenampkan yang terjadi di alam dan hubungannya dengan

sumber daya alam

II. Kompetensi Dasar

7.6 Mengidentifikasi peristiwa yang terjadi di Indonesia dan dampaknya bagi

makhluk hidup dan lingkungannya

III. Indikator Pencapaian

1. Menjelaskan dampak dari peristiwa alam terhadap kehidupan manusia, hewan, dan

lingkungannya

2. Memberi saran atau usulan cara mencegah banjir.

IV. Tujuan Pembelajaran

1. Melalui kegiatan kelompok siswa dapat menjelaskan dampak dari peristiwa alam

terhadap kehidupan manusia, hewan, dan lingkungannya

2. Melalui kegiatan kelompok siswa dapat memberi saran atau usulan cara mencegah

banjir.

V. Materi Ajar

Peristiwa Alam

VI. Model Pembelajaran

Problem Based Learning

VII. Kegiatan Pembelajaran

No. Kegiatan guru/siswa Nilai karakter Waktu

1.

Pertemuan 1

Kegiatan Awal (pra pembelajaran)

Guru mempersiapkan ruang, alat, dan media

pembelajaran.

Guru mengucapkan salam dan memandu siswa

untuk berdoa.

Guru memeriksa kesiapan siswa.

Guru melakukan apersepsi dengan menunjukkan

beberapa gambar tentangperistiwa alam.

Guru menginformasikan tujuan pembelajaran.

Jujur, menghargai

keberagaman

8 menit

2. Kegiatan Inti

a. Eksplorasi

Siswa mendapat penjelasan mengenai materi

pembelajaran.

Bertanya jawab mengenai materi yang dijelaskan

oleh guru.

Guru membagi siswa ke dalam beberapa

kelompok.

Siswa mendapat penjelasan mengenai kegiatan

kelompok yang akan dilakukan yakni kegiatan

untuk mengidentifikasiberbagai peristiwa alam

dan dampaknya.

b. Elaborasi

Guru membagikan LKS ke masing-masing

kelompok.

Di dalam kelompok, siswa saling berdiskusi

untuk mendiskusikan materi dan soal yang ada di

LKS .

Jujur, rasa ingin

tahu, peduli sosial,

komunikatif, kreatif,

dan tanggung jawab

55 menit

Siswa menyusun solusi sesuai dengan hasil

diskusi guna menjawab permasalahan.

Setiap kelompok mempresentasikan hasil dari

soal yang telah dikerjakan

c. Konfirmasi

Guru memimbing siswa untuk melakukan

evaluasi dengan kegiatan diskusi bersama.

Siswa diberi kesempatan untuk mengemukakan

pendapat dan bertanya terkait kegiatan kelompok

yang telah dilakukan.

Guru memberikan penjelasan terhadap materi

yang dirasa kurang jelas bagi siswa.

3. Kegiatan akhir

Siswa bersama guru menyimpulkan materi dari

KBM yang telah dilaksanakan.

Guru memberikan motivasi.

Guru memberikan tugas rumah.

Doa dan salam penutup.

Demokratis,

menghargai

perbedaan, dan

religius

7 menit

1.

Pertemuan 2

Kegiatan Awal

Guru mempersiapkan ruang, alat, dan media

pembelajaran.

Guru mengucapkan salam dan memandu siswa

untuk berdoa.

Guru memeriksa kesiapan siswa.

Guru melakukan apersepsi dengan menanyakan

materi ajar dari pertemuan sebelumnya

Guru menginformasikan tujuan pembelajaran.

Jujur, menghargai

keberagaman

8 menit

2. Kegiatan Inti

a. Eksplorasi

Siswa mendapat penjelasan mengenai materi

ajar.

Bertanya jawab mengenai materi yang dijelaskan

oleh guru.

Guru membagi siswa ke dalam beberapa

kelompok.

Siswa mendapat penjelasan mengenai kegiatan

kelompok yang akan dilakukan yakni kegiatan

untuk menyebutkan cara untuk mencegah banjir.

b. Elaborasi

Guru membagikan LKS ke masing-masing

kelompok.

Di dalam kelompok, siswa saling berdiskusi

untuk merancang solui dari permasalahan yang

diberikan guru.

Siswa menyusun solusi sesuai dengan hasil

diskusi guna menjawab permasalahan yang

diberikan oleh guru.

Setiap kelompok mempresentasikan hasil dari

diskusinya.

c. Konfirmasi

Guru memimbing siswa untuk melakukan

evaluasi dengan kegiatan diskusi bersama.

Siswa diberi kesempatan untuk mengemukakan

pendapat dan bertanya terkait kegiatan kelompok

yang telah dilakukan.

Guru memberikan penjelasan terhadap materi

yang dirasa kurang jelas bagi siswa.

Jujur, rasa ingin

tahu, peduli sosial,

komunikatif, kreatif

dan tanggung jawab

55 menit

3. Kegiatan akhir

Siswa bersama guru menyimpulkan materi dari

Demokratis,

7 menit

KBM yang telah dilaksanakan.

Guru memberikan tindak lanjut berupa

pemberian tugas rumah.

Doa dan salam penutup.

menghargai

perbedaan, dan

religius

VIII. Sumber Pembelajaran

Choiril, dkk. 2008. Ilmu Pengetahuan Alam Untuk SD Dan MI Kelas V. Jakarta

:Departemen Pendidikan Nasional.

Heri S, Edy W. 2008. Ilmu Pengetahuan Alam Untuk SD Dan MI Kelas V. Jakarta

:Departemen Pendidikan Nasional.

S. Rositawaty, Aris M . 2008. Senang Belajar Ilmu Pengetahuan Alam Untuk Kelas V

SD/ MI. Jakarta :Departemen Pendidikan Nasional

IX. Penilaian Hasil Belajar

a. Prosedur : penilaian hasil

b. Teknik : tes

c. Bentuk : tertulis (pilihan ganda)

KRITERIA PENILAIAN

Nilai =

Salatiga, Rabu 20 April 2016

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

SIKLUS II

Satuan Pendidikan : SD Negeri Dukuh 3

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)

Kelas/ Semester : V (lima) / II

Alokasi Waktu : 4 x 35 menit

Hari Pelaksanaan : Pertemuan 1:

Pertemuan 2:

X. Standar Kompetensi

7. Memahami perubahan kenampkan yang terjadi di alam dan hubungannya dengan

sumber daya alam

XI. Kompetensi Dasar

7.6 Mengidentifikasi beberapa kegiatan manusia yang dapat mengubah permukaan

bumi (pertanian, perkotaan, dsb)

XII. Indikator Pencapaian

3. Mendeskripsikan beberapa kegiatan manusia yang berpengaruh pada permukaan bumi

4. Menjelaskan dampak dari kegiatan manusia yang dapat mengubah permukaan bumi

XIII. Tujuan Pembelajaran

3. Melalui kegiatan kelompok siswa dapat mendeskripsikan beberapa kegiatan manusia

yang berpengaruh pada permukaan bum

4. Melalui kegiatan kelompok siswa dapat menjelaskan dampak dari kegiatan manusia

yang dapat mengubah permukaan bumi

XIV. Materi Ajar

Peristiwa Alam

XV. Model Pembelajaran

Problem Based Learning

XVI. Kegiatan Pembelajaran

No. Kegiatan guru/siswa Nilai karakter Waktu

1.

Pertemuan 1

Kegiatan Awal (pra pembelajaran)

Guru mempersiapkan ruang, alat, dan media

pembelajaran.

Guru mengucapkan salam dan memandu siswa

untuk berdoa.

Guru memeriksa kesiapan siswa.

Guru melakukan apersepsi dengan menunjukkan

beberapa gambar tentangperistiwa alam.

Guru menginformasikan tujuan pembelajaran.

Jujur, menghargai

keberagaman

8 menit

2. Kegiatan Inti

d. Eksplorasi

Siswa mendapat penjelasan mengenai materi

pembelajaran.

Bertanya jawab mengenai materi yang dijelaskan

oleh guru.

Guru membagi siswa ke dalam beberapa

kelompok.

Siswa mendapat penjelasan mengenai kegiatan

kelompok yang akan dilakukan yakni kegiatan

untuk mendeskripsikan kegiatan manusia yang

berpengaruh pada permukaan bumi.

e. Elaborasi

Guru membagikan LKS ke masing-masing

kelompok.

Di dalam kelompok, siswa saling berdiskusi

untuk mendiskusikan materi dan soal yang ada di

LKS .

Siswa menyusun solusi sesuai dengan hasil

Jujur, rasa ingin

tahu, peduli sosial,

komunikatif, kreatif,

dan tanggung jawab

55 menit

diskusi guna menjawab permasalahan.

Setiap kelompok mempresentasikan hasil dari

soal yang telah dikerjakan

f. Konfirmasi

Guru memimbing siswa untuk melakukan

evaluasi dengan kegiatan diskusi bersama.

Siswa diberi kesempatan untuk mengemukakan

pendapat dan bertanya terkait kegiatan kelompok

yang telah dilakukan.

Guru memberikan penjelasan terhadap materi

yang dirasa kurang jelas bagi siswa.

3. Kegiatan akhir

Siswa bersama guru menyimpulkan materi dari

KBM yang telah dilaksanakan.

Guru memberikan motivasi.

Guru memberikan tugas rumah.

Doa dan salam penutup.

Demokratis,

menghargai

perbedaan, dan

religius

7 menit

1.

Pertemuan 2

Kegiatan Awal

Guru mempersiapkan ruang, alat, dan media

pembelajaran.

Guru mengucapkan salam dan memandu siswa

untuk berdoa.

Guru memeriksa kesiapan siswa.

Guru melakukan apersepsi dengan menanyakan

materi ajar dari pertemuan sebelumnya

Guru menginformasikan tujuan pembelajaran.

Jujur, menghargai

keberagaman

8 menit

2. Kegiatan Inti

d. Eksplorasi

Siswa mendapat penjelasan mengenai materi

Jujur, rasa ingin

55 menit

ajar.

Bertanya jawab mengenai materi yang dijelaskan

oleh guru.

Guru membagi siswa ke dalam beberapa

kelompok.

Siswa mendapat penjelasan mengenai kegiatan

kelompok yang akan dilakukan yakni

mendeskripsikan dampak dari kegiatan manusia

yang dapat mengubah kenampakan bumi.

e. Elaborasi

Guru membagikan LKS ke masing-masing

kelompok.

Di dalam kelompok, siswa saling berdiskusi

untuk merancang solui dari permasalahan yang

diberikan guru.

Siswa menyusun solusi sesuai dengan hasil

diskusi guna menjawab permasalahan yang

diberikan oleh guru.

Setiap kelompok mempresentasikan hasil dari

diskusinya.

f. Konfirmasi

Guru memimbing siswa untuk melakukan

evaluasi dengan kegiatan diskusi bersama.

Siswa diberi kesempatan untuk mengemukakan

pendapat dan bertanya terkait kegiatan kelompok

yang telah dilakukan.

Guru memberikan penjelasan terhadap materi

yang dirasa kurang jelas bagi siswa.

tahu, peduli sosial,

komunikatif, kreatif

dan tanggung jawab

3. Kegiatan akhir

Siswa bersama guru menyimpulkan materi dari

Demokratis,

7 menit

KBM yang telah dilaksanakan.

Guru memberikan tindak lanjut berupa

pemberian tugas rumah.

Doa dan salam penutup.

menghargai

perbedaan, dan

religius

XVII. Sumber Pembelajaran

Choiril, dkk. 2008. Ilmu Pengetahuan Alam Untuk SD Dan MI Kelas V. Jakarta

:Departemen Pendidikan Nasional.

Heri S, Edy W. 2008. Ilmu Pengetahuan Alam Untuk SD Dan MI Kelas V. Jakarta

:Departemen Pendidikan Nasional.

S. Rositawaty, Aris M . 2008. Senang Belajar Ilmu Pengetahuan Alam Untuk Kelas V

SD/ MI. Jakarta :Departemen Pendidikan Nasional

XVIII. Penilaian Hasil Belajar

d. Prosedur : penilaian hasil

e. Teknik : tes

f. Bentuk : tertulis (pilihan ganda)

KRITERIA PENILAIAN

Nilai =

Salatiga, Kamis 5 Mei 2016

Soal Validitas Siklus I

Pilihlah jawaban yang benar dengan memberi tanda (x) pada pilihan a, b, c, atau

d!

1. Kelompok bencana alam yang dapat kita cegah adalah ….

a. banjir dan gunung meletus

b. gempa bumi dan tanah longsor

c. banjir dan tanah longsor

d. putting beliung dan tanah longsor

2. Pembuatanterasering di lerengbukitbertujuanuntuk ….

a. memperbaikisusunantanah

b. mencegahtanahlongsor

c. menyuburkanlapisantanah

d. mencegahbanjir

3. AdanyapergesarankerakBumidapatmenyebabkanterjadinyabencana ….

a. tanahlongsor

b. gempabumivulkanik

c. gempabumitektonik

d. angina putting beliung

4. Alat yang digunakanuntukmengukurgetarangempayaitu ….

a. barometer

b. hydrometer

c. termometer

d. seismograf

5. Gempabumi yang terjadi di dasarlautdapatmenyebabkanterjadinyagelombangbesar.

Gelombang air lautinidisebut ….

a. episentrum

b. tsunami

c. vulkanik

d. tektonik

6. Cairanpanas yang dikeluarkangunungapisaatmeletusdisebut ….

a. magma

b. vulkanik

c. lava

d. kawah

7. Gempabumivulkanikdisebabkanoleh….

a. bergesernyakerakbumi

b. letusangunungberapi

c. tanahlongsor

d. getaranpermukaanbumi

8. Tindakan yang benaruntukmencegahbanjiryaitu ….

Nama :

Nomorabsen :

Kelas :

a. membuangsampah di sungai

b. mendirikanbangunan di tepisungai

c. mnebangipohon-pohon yang tidakberguna

d. melakukanreboisasi

9. Anginkencang yang bergerakmemutardisebut ….

a. putingbeliung

b. topan

c. angina laut

d. angina darat

10. Bencanaalam yang padadasarnyadisebabkanolehpenggundulanhutanyaitu….

a. gempabumidan tsunami

b. gunungmeletusdanbanjir

c. banjirdantanahlongsor

d. angina putting beliungdan tsunami

11. Berikutiniakibatburuk yang ditimbulkandaripenebanganhutansecara liar adalah ….

a. tersedia air bersih

b. banyaktersediakayu

c. hargakayumurah

d. tanahlongsor

12. Dari gambarberikut yang merupakanakibatdariperistiwaalamiadalah ….

a.

b.

c.

d.

13. Berikutiniadalahkegiatanmanusia yang menyebabkanbanjiradalah …

a. membuangsampahpadatempatnya

b. membuangsampah di sungai

c. mencucibaju di sungai

d. membersihkansampah di parit

14. Penanamankembalihutan yang sudahditebang di sebut ….

a. reboisasi

b. tebangpilih

c. tsunami

d. ekosistem

15. Banjir yang terjadi di kota-kotabesarumumnyadisebabkanoleh ….

a. penggundulanhutan

b. meluapnya air laut

c. tidakmemilikisaluran air

d. berkurangnyadaerahresapan air

16. Langkahawal yang dilakukanapabilaakanmenyusunlaporantentangperistiwaalamadalah

….

a. mengumpulkaninformasi

b. memilihjudul

c. menjilidlaporan

d. menulislengkaplaporan

17. Berikutinibeberapainformasi yang

perludilaporkandalammembuatlaporantentangperistiwaalam, kecuali ….

a. tempatkejadian

b. penyebabkejadian

c. namakepaladaerah

d. dampak yang ditimbulkan

18. Salah satuupaya yang dapatdilakukanuntukmencegahbanjiradalah ….

a. menebangpepohonan yang ada di hutansecara liar

b. mengadakanpenghijauanterhadaplahan-lahankosong

c. membuangsampah di sungai

d. menebangpohondipinggirjalan

19. Hasilhutan yang seringdigunakanmanusiauntukmembuatbahanbangunan, meja,

dankursiadalah ….

a. jati

b. bambu

c. jambu

d. padi

20. Berikutinidampak yang terjadiakibatpenggundulanhutan, kecuali ….

a. erosi

b. tsunami

c. banjir

d. kekeringan

21. Perubahankenampakanbumi yang terjadiakibatpenggundulanhutanyaitu ….

a. strukturtanahmenjaditidakkuat

b. tumbuhanperdusemakinbanyak

c. tanahmenjaditandusdangersang

d. hewan yang tinggal di hutanberpindahtempat

22. Pembendunganaliran air untuksaranairigasidanperikananmenghasilkan ….

a. danau

b. waduk

c. sungai

d. laut

23. Peristiwaalamberikutakibatcampurtanganmanusiakecuali ….

a. kekeringan

b. gunungmeletus

c. banjir

d. tanahlongsor

24. Gempa yang dapatmenimbulkan tsunami adalah ….

a. gempaolehletusangunung

b. gempavulkanik

c. gempalautan

d. gempadaratan

25. Berikutinicontohcarapenghematan air kecuali ….

a. menutupkransetelahdigunakan

b. menyiramtanamandengan air bekascucian

c. mencucipakaiansedikit demi sedikit

d. mencucikendaraanjikakotor

26. Kurangnyacadangan air dapat di atasidengan ….

a. penggaliansungaisedalammungkin

b. pembuatanirigasisebanyakmungkin

c. penghijauankembalihutangundul

d. perluasantanahpertanian

27. Dalamkehidupansehari-haripenggunaan air untukmasak, mandi, minumdan lain-lain

harus ….

a. boros

b. seenaknya

c. hemat

d. berlebihan

28. Air dipermukaanbumiselalutersediakarenaadanya ….

a. daur air

b. danau

c. lautan

d. sumbermata air

29. Di bawahinimerupakanmanfaat air dalamkehidupanmannusia, kecuali….

a. mencuci

b. minum

c. mandi

d. mengecat

30. Gempatektonikdisebabkanoleh ….

a. pergeserankerakbumi

b. letusangunungberapi

c. gempalaut

d. gempadaratan

KUNJI JAWABAN

1. C

2. B

3. C

4. D

5. B

6. C

7. B

8. D

9. A

10. C

11. D

12. A

13. B

14. A

15. D

16. A

17. C

18. B

19. A

20. B

21. C

22. C

23. B

24. C

25. C

26. C

27. C

28. D

29. D

30. A

Soal Validitas Siklus II

Pilihlahjawaban yang benardenganmemberitanda (x) padapilihan a, b, c, atau d!

1. Semua bahan yang tersedia di alam dan dapat dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan

manusia disebut ….

a. sumber daya alam

b. kekayaan alam

c. bahan alam

d. keanekaragaman alam

2. Sumber daya alam berikut ini yang dapat diperbaharui adalah ….

a. besi

b. air

c. batubara

d. minyak bumi

3. Perhatikanjeni-jenissumberdayaalamberikut ….

1. Minyakbumi

2. Tumbuhan

3. Air

4. Batubara

Sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui yaitu ….

a. 1 dan 2

b. 1 dan 4

c. 2 dan 3

d. 2 dan 4

4. Kegiatan manusia yang dapat mengubah permukaan bumi yaitu ….

a. pembakaran hutan

b. penangkapan ikan di laut

c. penanaman padi di sawah

d. pembangunan gedung sekolah

5. Sistem perladangan dengan meninggalkan lahan setelah panen disebut perladangan ….

a. semusim

b. sementara

c. berpindah

d. tidaktetap

Nama :

Nomorabsen :

Kelas :

6. Penebangan liar di Indonesia di mulai di hutan ….

a. Kalimantan

b. Sulawesi

c. Sumatra

d. Papua

7. Perubahan permukaan bumi yang terjadi akibat penggundulan hutan yaitu….

a. struktur tanah menjadi tidak kuat

b. tumbuhan perdu semakin banyak

c. tanah menjadi tandus dan gersang

d. hewan yang hidup di hutan berpindah tempat

8. Bahan tambang yang berada jauh di bawah permukaan bumi yaitu ….

a. besi

b. bijih

c. tembaga

d. batubara

9. Logam-logam yang terendap di dalam batuan di dasar sungai diambil dengan cara….

a. digali

b. ditambang

c. dikeruk

d. disaring

10. Akibat yang sering ditimbulkan dari kegiatan penambangan yaitu….

a. tanah runtuh

b. lapisan humus terangkat

c. tanah menjadi padat

d. susunan lapisan tanah berubah

11. Penghijauan berguna untuk ….

a. melindungi kelestarian tumbuhan saja

b. melestarikan kehidupan hewan

c. melestarikan tumbuhan dan hewan

d. menyimpan air dan melindungi tumbuhan serta hewan

12. Sikap yang perlu dilakukan untuk melindungi sumber daya alam yaitu …

a. menebangi hutan

b. membuat terasering di lahan miring

c. membuka lahan sawah baru dengan cara membakar hutan

d. menanam satu jenis tanaman secara terus menerus

13. Perubahan permukaan bumi dari lahan pertanian menjadi perkotaan ditandai dengan

adanya kegiatan ….

a. pembangunan gedung-gedung bertingkat

b. pembuatan sawah tadah hujan

c. pembakaran hutan

d. penebangan pohon

14. Untuk memenuhi kebutuhan industri logam manusia melakukan kegiatan yang

mengakibatkan permukaan bumi. Tanah yang semula datar ditumbuhi aneka pepohonan

menjadi tanah yang penuh lubang-lubang dan tandus .Kegiatan yang dimaksud adalah …

a. penambangan sumber daya mineral

b. pembuatan sawah tadah hujan

c. pembakaran hutan

d. penebangan hutan

15. Di kota-kota besar didirikan berbagai macam pabrik atau industri. Sebagian besar pabrik

membuang limbah nya kesungai tanpa diolah lebih dahulu. Pembuangan limbah pabrik

ke sungai dapat mengakibatkan ….

a. populasi tumbuhan air semakin meningkat

b. meningkatnya kandungan oksigen di dalam air

c. musnahnya kehidupan di sungai

d. ikan dapat berkembang biak dengan cepat

16. Kegiatan manusia yang tidak mengubah permukaan bumi adalah ….

a. membangun perumahan

b. membersihkan sungai

c. membangun waduk

d. pertambangan

17. Untuk memenuhi kebutuhan pangan, manusia melakukan pembangunan di bidang ….

a. transportasi

b. perumahan

c. pemukiman

d. pertanian

18. Berikut dampak postif dari kegiatan manusia dalam mengubah permukaan bumi, kecuali

….

a. dapat meningkatkan hasil pangan

b. hilangnya daerah resapan air

c. mudahnya jalur transportasi

d. terpenuhinya kebuutuhan tempat tinggal

19. Salah satu contoh kegiatan manusia yang paling mengakibatkan perubahan pada muka

bumi adalah ….

a. perkebunan

b. pengelolaan hutan

c. pemukiman

d. pertanian

20. Pembendunganaliran air untuksaranairigasidanperikananmeghasilkan ….

e. danau

f. waduk

g. sungai

h. laut

21. Perluasanlahanpertanianmendorongmanusiauntukmelakukan ….

e. pembakaranhutan

f. penanamanpohon

g. reboisasi

h. peremajaanhutan

22. Selainmengubahpermukaanbumi, kebakaranhutanjugamenimbulkan ….

e. kabutasap

f. kabutdingin

g. cuacadingin

h. peningkatansuhu

23. Kepulanasap yang berwarnahitamdarilokomotifkunomerupakanakibatdaripemakaian ….

e. bambu

f. bensin

g. pertamax

h. batubara

24. Proses pengolahanminyakbumidisebut proses ….

e. pemanasan

f. penyulingan

g. pembakaran

h. penyaringan

25. Jikadiletakanpadaudaralembab, bahantambang yang paling cepatberkaratadalah ….

e. alumunium

f. perak

g. tembaga

h. besi

26. Banjirmerukaanpersoalanrumit di wilayahperkotaan. Salah

satucaramencegahbanjirmerupakanbentukpengubahanpermukaanbumiyaitu ….

e. pembuatanjembatan

f. pembangunankanalbanjil

g. pemindahanrumah di bantaransungai

h. pembangunankawasankota yang lebihrendah

27. Sumberdayaalam yang tidakdapatdiperbaharuibersifat ….

e. dapathidupkembali

f. dapatberkembangbiak

g. mengalamidaur

h. dapathabisdantidakdapatkembali

28. Secaralangsungatautidaklangsungsemuakebutuhanmanusiadisediakanoleh….

a. tumbuhan

b. alam

c. hewan

d. orang tua

29. Sebuahlembaga yang bertugasmengamatikondisicuacaadalah ….

a. meteorologi

b. astronomi

c. geofisika

d. geologi

30. Berikutmerupakancontohsumberdayaalam yang tidakdapatdiperbaharuiadalah ….

a. tumbuhan

b. air

c. minyakbumi

d. hewan

KUNJI JAWABAN

1. A

2. B

3. B

4. A

5. C

6. A

7. C

8. B

9. C

10. A

11. D

12. B

13. A

14. A

15. C

16. B

17. D

18. B

19. B

20. B

21. A

22. A

23. D

24. B

25. D

26. B

27. D

28. B

29. A

30. C

LAMPIRAN 2

REKAP NILAI

REKAP NILAI SIKLUS 1

No Nama Siswa Soal

Nilai Keterangan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 0 1 1 0 1 1 1 0 0 1 0 1 1 0 1 1 1 1 1 1 70 TUNTAS

2 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 0 0 1 1 1 1 1 0 1 80 TUNTAS

3 0 1 1 0 0 1 1 1 0 0 1 1 1 1 1 1 0 0 1 1 65 TUNTAS

4 1 0 0 1 1 1 0 0 0 0 1 1 1 1 1 0 0 1 0 0 50 TIDAK TUNTAS

5 0 1 1 0 1 0 1 1 1 1 0 1 1 1 0 1 1 0 1 0 65 TUNTAS

6 1 1 1 0 0 1 0 0 0 1 1 0 0 0 1 0 0 1 1 0 45 TIDAK TUNTAS

7 1 0 1 1 1 1 1 0 1 1 1 0 0 1 1 1 0 1 1 1 75 TUNTAS

8 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 0 1 85 TUNTAS

9 0 0 1 0 1 1 1 1 0 0 1 1 1 1 1 1 1 0 0 1 65 TUNTAS

10 1 0 0 1 0 1 0 1 1 1 0 1 1 1 0 1 0 1 1 1 65 TUNTAS

11 0 1 0 1 1 0 1 0 1 1 1 1 0 0 1 0 1 1 0 0 55 TIDAK TUNTAS

12 1 0 1 0 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 0 1 1 1 80 TUNTAS

13 1 1 0 1 1 0 1 1 0 0 1 1 0 1 0 0 1 1 1 1 65 TUNTAS

14 1 1 1 0 0 1 1 1 1 1 1 1 0 0 1 1 1 0 1 0 70 TUNTAS

REKAP NILAI SIKLUS 2

No Nama Siswa Soal

Nilai Keterangan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 1 0 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 85 TUNTAS

2 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 90 TUNTAS

3 1 1 1 1 0 1 1 0 0 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 80 TUNTAS

4 1 1 0 1 1 1 0 1 1 1 1 1 0 1 1 1 0 1 0 0 70 TUNTAS

5 1 1 1 0 0 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 0 75 TUNTAS

6 0 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 0 0 1 0 1 1 1 70 TUNTAS

7 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 0 1 1 1 1 1 1 1 0 1 85 TUNTAS

8 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 100 TUNTAS

9 0 1 1 1 0 1 0 0 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 75 TUNTAS

10 1 1 0 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 85 TUNTAS

11 1 0 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 0 1 1 1 0 75 TUNTAS

12 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 95 TUNTAS

13 0 1 1 1 1 0 1 1 1 0 1 1 0 1 1 0 1 1 1 1 75 TUNTAS

14 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 0 1 1 0 1 1 1 1 1 1 85 TUNTAS

LAMPIRAN 3

DOKUMENTASI PENELITIAN

(Dok. Siklus 1. Guru memulai pembelajaran dengan apersepsi)

(Dok. Siklus 1. Guru memulai pembelajaran dengan menyampaikan tujuan pembelajaran)

(Dok. Siklus 1. Guru menuliskan materi pembelajaran yang akan di laksanakan)

(Dok. Siklus 1. Guru menjelaskan secara singkat materi pembelajaran)

(Dok. Siklus 1. Guru menjelaskan materi pembelajaran)

(Dok. Siklus 1. Guru menjelaskan materi pembelajaran)

(Dok. Siklus 1. Guru menjelaskan materi pembelajaran)

(Dok. Siklus 1. Guru menjelaskan materi pembelajaran)

(Dok. Siklus 1. siswa mengerjakan tugas kelompok)

(Dok. Siklus 1. Guru membimbing siswa saat mengerjakan tugas kelompok)

(Dok. Siklus 1. Guru membimbing siswa saat mengerjakan tugas kelompok)

(Dok. Siklus 1. siswa mengerjakan tugas kelompok)

(Dok.Siklus II, Guru membimbing siswa yang sedang mempresentasikan hasil kelompok)

(Dok.Siklus II, Guru membimbing siswa yang sedang mempresentasikan hasil kelompok)

(Dok.Siklus II, Guru menyampaikan kesimpulan )

(Dok.Siklus II, Guru menutup pembelajaran )

LAMPIRAN 4

SURAT IJIN PENELITIAN