kuliah 6_dragged gear_18 oktober 2013

45
METODE PENANGKAPAN IKAN FISH CA TCHING Andreas von Brandt, 2005 METHODS OF THE WORLD Bagian TPI Dept. PSP FPIK IPB 6. DRAGGED GEAR

Upload: fikrihidayatullah

Post on 22-Nov-2015

13 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

FPIK

TRANSCRIPT

  • METODE PENANGKAPAN IKAN

    FISH CATCHING

    Andreas von Brandt, 2005

    METHODSOF THE WORLD

    Bagian TPI Dept. PSP FPIK IPB

    6. DRAGGED GEAR

  • Nama : Dr. Roza Yusfiandayani, S.Pi.

    TTL : Telukbetung-Lampung, 23 Agustus 1975

    Status : K/1/2

    Pendidikan : S1 Institut Pertanian Bogor 1997

    S3 Institut Pertanian Bogor 2004

    Profesi : Staf Pengajar di Bagian Teknologi

    Penangkapan Ikan, Dep. PSP

    Rumah : Cilebut Bumi Pertiwi, Blok AY No. 8

    Email : [email protected]

  • SUMBERDAYA IKAN

    PELAGIS

    BESAR

    PELAGIS

    KECIL

    IKAN

    DEMERSAL

    IKAN

    KARANG

    CEPHALODA

    UDANG,

    KEPITING,

    RAJUNGAN

    TINGKAH LAKU IKAN

    ALAT PENANGKAP IKAN SESUAI TARGET

    PENDEKATAN PEMILIHAN ALAT PENANGKAPAN IKAN

  • TUJUAN PENANGKAPAN UNTUK MENANGKAP

    IKAN-IKAN DEMERSAL

    DRAGGED GEAR DIBEDAKAN ATAS :

    1. SWEEP NETS

    2. RUNNER NETS

    3. DREDGES

    * HAND DREDGES

    * BOAT DREDGES

    * MECHANICAL DREDGES

    4. BOTTOM TRAWLS

    * WITH ONE BOAT BROADSIDE SAILING

    * WITH TWO BOATS, PAIR TRAWLING

    * BEAM TRAWLS

    * OTTER TRAWLS

    5. MIDWATER TRAWLS

    * ONE BOAT OTTER TRAWLS

    * TWO BOAT TRAWLS

  • SWEEP NET (JARING SAPU)

    ALAT TANGKAP YANG DIOPERASIKAN DENGAN DITARIK DI

    DASAR PERAIRAN DENGAN MENGGUNAKAN KAPAL

    YANG TUJUANNYA UNTUK MENYAPU DASAR PERAIRAN

    JARING BERADA DI DASAR PERAIRAN DAN DITARIK OLEH

    KAPAL SEHINGGA ALAT BERGESER MENYAPU DASAR

    PERAIRAN.

    TERDIRI ATAS :

    1. SEPASANG SAYAP (WING)

    2. TALI PENARIK/SELAMBAR YANG SANGAT PANJANG

    (TOWING WARP)

    3. BADAN (BODY)

    4. KANTONG (BAG)

    FISHING GROUND : BERPASIR, BERLUMPUR, BERBATU

    IKAN TARGET : UDANG, IKAN DASAR

  • DREDGES

    ALAT TANGKAP BERUPA PUKAT YANG DITARIK

    HAND DREDGESPUKAT YANG DITARIK DENGAN TANGAN DITUJUKAN

    UNTUK MENGAMBIL KERANG-KERANGAN, DIOPERASIKAN

    DI DASAR PERAIRAN DENGAN DISERET

    BOAT DREDGESPUKAT YANG DITARIK DENGAN PERAHU

    MECHANICAL DREDGESPUKAT YANG DITARIK DENGAN MENGGUNAKAN

    TENAGA MEKANIK

    FISHING GROUND : PERAIRAN BERPASIR, BERLUMPUR,

  • Figure 25.6 French dredge, Dutch type, with teeth for

    collecting venus shells. (Photo: R. Piboubes, Brest.)Figure 25.7 Icelandic khfiskplgur for dredgingArctica islandica. (Photo: G. Thorsteinsson, 1968.)

    Figure 25.8 Dutch shellfish dredge, upside down, with

    netting on the upper side and a mat of rings on the lower

    side.

  • BOTTOM TRAWLS

    ALAT PENANGKAPAN IKAN YANG BERBENTUK KERUCUT

    YANG TERDIRI DARI SAYAP DAN KANTUNG YANG DITARIK

    DENGAN KAPAL.

    * WITH ONE BOAT BROADSIDE SAILING

    BOTTOM TRAWL YANG DIOPERASIKAN DENGAN PERAHU

    DAN DARI SALAH SATU SISINYA

    WITH TWO BOATS, PAIR TRAWLINGBOTTOM TRAWL YANG DIOPERASIKAN DENGAN DITARIK

    DUA KAPAL

    BEAM TRAWLSTRAWL YANG TERBUKA MULUTNYA KARENA ADANYA

    RANGKA/BEAM PADA MULUT JARING. BIASANYA RANGKA

    TERBUAT DARI BESI/KAYU

    OTTER TRAWLSTRAWL YANG DILENGKAPI SEPASANG PAPAN OTTER

    BOARDS YANG GUNANYA UNTUK MEMBUKA MULUT

    JARING.

  • Definisi

    Trawl sebagai alat yang terbuat dari bahanjaring berbentuk kerucut dengan salah satuujung terbuka lebar sebagai mulut danujung yang lain sebagai kantong yang dapatdibuka dan ditutup. Bagian depan trawl yaitu di kanan kiri mulut terdapat sepasangsayap. Sewaktu dioperasikan bagian sayapdan mulut trawl akan menyapu permukaandasar perairan dengan kecepatan danjangka waktu tertentu (von Brandt, 2005)

  • Kepmen 06/MEN/2010 menyebutkan

    kelompok jenis alat penangkapan ikan

    (pukat hela) adalah terbuat dari jaring

    berkantong yang dilengkapi dengan atau

    tanpa alat pembuka mulut jaring dan

    pengoperasiannya dengan cara dihela

    disisi atau dibelakang kapal yang sedang

    melaju (SNI 7277.5:2008)

  • Perkembangan trawl di Indonesia

    Trawl merupakan alat tangkap yang efektif untuk memanfaatkan sumberdaya demersal

    Industri perikanan udang di Indonesia berkembang semenjak 1969

    Sebelum tahun 1980 namanya pukat harimau

    Konflik dengan nelayan tradisional

    Keppres no 39 tahun 1980 mengenai pelarangan pengoperasian pukat harimau di Indonesia

    Keppres no 85 tahun 1982 tentang pengoperasian pukat udang dilengkapi BED dengan koordinat 130o BT

  • Bagian dari pukat udang

    Bagian jaring pukat udang terdiri atas tiga bagian :

    Sayap (wing)Badan (body)Kantong (codend)

  • (1) Tali ris atas (headrope) dan tali ris bawah (ground rope)

    (2) Pelampung (float) dan pemberat (sinker)

    (3) Otterboard berbentuk empat persegi panjang

    terbuat dari besi atau kayu

    (4) Rantai pengejut (tickler chain)

    (5) Tali penarik (warp)

    (6) Alat pereduksi ikan (Bycatch excluder device,

    Turtle excluder device)

  • Pukat

  • 13.4. Bottom Trawl.13.4.1. with one boat sailing broadside

  • 13.4. Bottom Trawl.13.4.2. with two boat, pair trawling

  • 13.4. Bottom Trawl.

    13.4.3. beamtrawls

  • 13.4. Bottom Trawl.

    13.4.3. beamtrawls

  • 13.4. Bottom Trawl.

    13.4.3. beamtrawls

  • 13.4. Bottom Trawl.13.4.3. beamtrawls

  • 13.4. Bottom Trawl.13.4.4. otter trawls

  • 13.4. Bottom Trawl.13.4.4. otter trawls

    Tipe-tipe trawl: a) mid water trawl, b) Semi pelagic trawl, c) high-opening bottom trawl

  • MID WATER TRAWLS

    TRAWL YANG DIOPERASIKAN PADA BAGIAN

    PERTENGAHAN LAPISAN AIR, YANG TERMASUK TRAWL

    YANG DIOPERASIKAN PADA BAGIAN PELAGIS (BAGIAN

    ATAS)

    ONE BOAT OTTER TRAWLSTRAWL YANG DILENGKAPI DENGAN OTTER BOARDS

    DIOPERASIKAN DENGAN MENGGUNAKAN SATU KAPAL DI

    BAGIAN PERTENGAHAN PERAIRAN

    TWO BOAT TRAWLSSAMA DENGAN ONE BOAT, TETAPI DENGAN

    MENGGUNAKAN DUA KAPAL. BISA DIGUNAKAN DENGAN

    OTTER TRAWL

  • 13.5. Mid-water trawls .(pelagic-trawls including surface trawl)

    13.5.1. one-boat otter trawls

  • 13.5. Mid-water trawls .(pelagic-trawls including surface trawl)

    13.5.1. one-boat otter trawls

  • 13.5. Mid-water trawls .(pelagic-trawls including surface trawl)

    13.5.1. two-boat trawls

  • 13.5. Mid-water trawls .(pelagic-trawls including surface trawl)

    13.5.1. two-boat trawls

  • 13.5. Mid-water trawls .(pelagic-trawls including surface trawl)

    13.5.1. two-boat trawls

  • HASIL TANGKAPAN

    IKAN DEMERSAL

  • GAMBAR 6. PENGOPERASIAN PUKAT UDANG WITH BED

  • Permasalahan pukat

    Hasil tangkap sampingan (bycatch)

    Ikan berukuran kecil (juvenile)

    Pembuangan hasil tangkap sampingan (bycatch) berdampak terhadap lingkungan

  • Super shooter

  • LAJU TANGKAP HASIL TANGKAP SAMPINGAN

    5.1

    8.4

    2.2

    13.6

    1.30.8

    2.3

    0.9 0.6 0.2 0.1 0.1 0.5 0.3 0.4 0.3 0.41.2 1.1 1 1 1.3 1.3

    10.7

    0

    2

    4

    6

    8

    10

    12

    14

    16P

    ep

    ep

    rek

    Ge

    rot-

    ge

    rot

    ku

    ris

    i

    Gu

    lam

    ah

    Ba

    wa

    l p

    utih

    Ba

    wa

    l

    Ka

    ka

    p

    Ke

    mb

    un

    g

    Ku

    we

    Ke

    rap

    u

    Te

    ri

    Se

    lar

    Ma

    ny

    un

    g

    Alu

    -alu

    Biji

    Na

    ng

    ka

    Se

    be

    lah

    Te

    ng

    gir

    i

    La

    yu

    r

    Ba

    mb

    an

    ga

    n

    Le

    nc

    am

    La

    ya

    ng

    Cu

    mi-

    cu

    mi

    Mo

    llus

    ca

    La

    in-l

    ain

    Jenis Ikan

    La

    ju T

    an

    gk

    ap

    (k

    g/j

    am

    )

  • THANK YOU FOR YOUR ATTENTION

    DOMO ARIGATOU GOZAIMASU

  • JARING YANG MEMUAT SELURUH BAGNET YANG BERADA DI

    DALAM AIR, DIMANA ALAT TANGKAP BERSIFAT AKTIF

    TERHADAP IKAN

    TERDIRI ATAS :

    1. SAYAP (WING) YANG DIPASANG PADA KEDUA

    SISI MULUT JARING

    2. TALI PENARIK/SELAMBAR (WARP)

    3. BADAN (BODY)

    4. KANTONG (BAG)

    METODE PENGOPERASIAN :

    ALAT TANGKAP DISERET DI DASAR PERAIRAN DENGAN

    MENGGUNAKAN KAPAL/PERAHU YANG TUJUANNYA UNTUK

    MENYAPU DASAR PERAIRAN.

  • PE No. 9, = 17 cm, L = 1 m

    PE No. 6, = 1 cm, L = 4 m = @ 2 m

    PE No. 3, = 1 cm, L = 10 m @ 2 m

    PE No. 9, = 7 cm, L = 1 m PE No. 9, = 10 cm, L = 1 m

    PE No. 9, = 10 cm, L = 0.5 m

    PE No. 9, = 17 cm, L = 48.5 m

    PE No. 9, = 17 cm, L = 1 m

    15 cm

    50 m51 m

    Gambar 1. Desain alat tangkap

    payang Bugis di Pasauran

  • 32

    4

    Arah arus

    1

    5 6

    Gambar 2. Metode operasi penangkapan ikan di sekitar rumpon dengan

    menggunakan payang Bugis