kontrak perkuliahan - · pdf filec. studi kasus 6. ... tumor otak asuhan keperawatan pada...

16
Stikes Bhamada Slawi | Kontrak Perkuliahan MA KMB III 0 KONTRAK PERKULIAHAN PROGRAM STUDI D III KEPERAWATAN PROGRAM REGULER STIKES BHAMADA MATA KULIAH : KMB III SMT/TA : SEMESTER IV/TA 2011 2012 SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN BHAKTI MANDALA HUSADA SLAWI (STIKES BHAMADA SLAWI) Jl. Cut Nyak Dhien No. 16, Desa Kalisapu, Kec. Slawi Kab. Tegal 52416 Telp.(0283) 6197571 Fax. (0283) 6198450 Website : www.stikesbhamada.ac.id Email : [email protected]

Upload: lenhu

Post on 31-Jan-2018

230 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: KONTRAK PERKULIAHAN - · PDF filec. Studi kasus 6. ... Tumor otak Asuhan keperawatan pada klien dengan ... 1.7 Asuhan keperawatan pada klien dengan Gagal Ginjal Akut yang meliputi

Stikes Bhamada Slawi | Kontrak Perkuliahan MA KMB III 0

KONTRAK PERKULIAHAN PROGRAM STUDI D III KEPERAWATAN

PROGRAM REGULER STIKES BHAMADA

MATA KULIAH : KMB III

SMT/TA : SEMESTER IV/TA 2011 – 2012

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN

BHAKTI MANDALA HUSADA SLAWI

(STIKES BHAMADA SLAWI) Jl. Cut Nyak Dhien No. 16, Desa Kalisapu, Kec. Slawi – Kab. Tegal 52416

Telp.(0283) 6197571 Fax. (0283) 6198450 Website : www.stikesbhamada.ac.id Email : [email protected]

Page 2: KONTRAK PERKULIAHAN - · PDF filec. Studi kasus 6. ... Tumor otak Asuhan keperawatan pada klien dengan ... 1.7 Asuhan keperawatan pada klien dengan Gagal Ginjal Akut yang meliputi

Stikes Bhamada Slawi | Kontrak Perkuliahan MA KMB III 1

KONTRAK PERKULIAHAN

MATA KULIAH : KMB III

KODE : WAT 3.09

KOORDINATOR : Ns. Arifin Dwi Atmaja, S. Kep. CWCCA

BEBAN STUDI : 4 SKS (PBC : 2, PBP : 2) Pengampu M.A. :

1. Ns. Arifin Dwi Atmaja, S. Kep. (08122801998)

2. Deni Irawan, S. Kep., Ns. (085865652042)

3. Uswatun Insani, S. Kep., Ns. (08156578261)

4. Muslich, S. Kep. (08164248794)

5. Slamet Solehudin, S. Kep. (08156527701)

SMT/THN AKADEMIK : SEMESTER IV (TA 2011 – 2012)

HARI PERKULIAHAN/JAM :

HARI KLS A KLS B

SENIN 10.00 – 11.40 WIB 08.00 – 09.40 WIB

SELASA 08.00 – 09.40 WIB 10.00 – 11.40 WIB

RABU 10.00 – 11.40 WIB 08.00 – 09.40 WIB

KAMIS 08.00 – 09.40 WIB 10.00 – 11.40 WIB

JUM’AT 10.00 – 11.40 WIB 08.00 – 09.40 WIB

RUANG KULIAH : F3 dan F4

1. MANFAAT MATA KULIAH

1. Memiliki pengetahuan, pengertian & pemahaman tentang asuhan keperawatan sistem

persarafan, endokrin, perkemihan, muskuloskelatal, imunitas dan integument.

2. Terampil dalam menerapkan tindakan keperawatan pada klien dengan gangguan system

persarafan, endokrin, perkemihan, muskuloskelatal, imunitas dan integument.

2. DESKRIPSI PERKULIAHAN

Mata ajaran ini membahas tentang masalah kesehatan yang lazim terjadi pada usia

dewasa, akut, maupun kronik yang meliputi gangguan fungsi tubuh mencakup

gangguan sistem Persyarafan, Endokrin, Perkemihan dan Muskuloskletal , Imunitas dan

Integumen oleh karena berbagai penyebab patologis seperti peradangan/infeksi,

kongenital, neoplasma, trauma dan degeneratif. Proses pembelajaran difokuskan pada

diskusi dan ceramah di kelas dan pengalaman praktikum di laboratorium dan klinik.

Penugasan individu dan kelompok seperti menyajikan materi dalam bentuk seminar dan

membuat pelaporan tentang praktikum di laboratorium dan klinik akan melengkapi

pengalaman mahasiswa dalam mencapai kompetensi mahasiswa.

3. TUJUAN INSTRUKSIONAL

Setelah menyelesaikan mata ajaran ini peserta didik mampu :

1. Memahami asuhan keperawatan pada pasien dengan gangguan sistem persyarafan

akibat proses peradangan/infeksi, neoplasma, degenerasi dan trauma

2. Memahami asuhan keperawatan pada pasien dengan gangguan sistem endokrin akibat

peradangan/infeksi, degenerasi, genetik-idiopatik dan neoplasma yang akan

menyebabkan penurunan atau peningkatan sekresi kelenjar endokrin

3. Memahami asuhan keperawatan pasien gangguan sistem perkemihan akibat proses

peradangan/infeksi, neoplasma, obstruksi dan trauma

4. Memahami asuhan keperawatan pada pasien dengan gangguan sistem muskuloskletal

akibat proses peradangan/infeksi, neoplasma, degeneratif dan trauma

5. Memahami asuhan keperawatan pada pasien dengan gangguan sistem immunitas

akibat faktor genetik-idiopatik

6. Memahami asuhan keperawatan pada pasien dengan gangguan sistem integumen

akibat proses peradangan/infeksi, reaksi alergi, dan trauma.

Page 3: KONTRAK PERKULIAHAN - · PDF filec. Studi kasus 6. ... Tumor otak Asuhan keperawatan pada klien dengan ... 1.7 Asuhan keperawatan pada klien dengan Gagal Ginjal Akut yang meliputi

Stikes Bhamada Slawi | Kontrak Perkuliahan MA KMB III 2

7. Memahami asuhan keperawatan pasien Pre dan post operatif gangguan sistem

persarafan, endokrin, perkemihan, muskuloskletal, imunitas dan integumen.

4. ORGANISASI MATERI

1. Asuhan keperawatan system persarafan

2. Asuhan keperawatan system endokrin

3. Asuhankeperawatan system perkemihan

4. Asuhan keperawatan system musculoskeletal

5. Asuhan keperawatan system imunitas

6. Asuhan keperawatan system integumen

5. STRATEGI PERKULIAHAN

a. Ceramah

b. Diskusi

c. Studi kasus

6. MATERI BACAAN

1. Brunner and Suddarth,s (1996), Textbook of Medical – Surgical Nursing, Eight

Edition, Philadelphia : JB. Lippincott Company

2. Donna D., Marilyn V., (1991), Medical Surgical Nursing : A Nursing Process

Approach Philadelphia, WB Sounders Company

3. Long, Barbara C., (1992), Medical Surgical Nursing, Toronto, CV Mosby Company

4. Luckman and Sorensen, (1993), Medical Surgical Nursing, A. Psychophysiologie

Approach. Tokyo : WB Saunders, Co.

5. Peter C., Hayer & Thomas, Diagnostik & Terapi, EGC Jakarta

6. Purnawan Junardi, dkk., Kapita Selekta Kedokteran, Media Ausculapius, Jakarta

7. R. Syamsuhidayat. Wim de Jong , (1997), Buku Ajar Ilmu Bedah, Cetakan 1 :

Jakarta EGC.

8. Syaifulloh Noor, (1996), Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam. Edisi Ketiga : Jakarta :

Balai Penerbit FKUI

9. Schwatz St Shires GT : Spencer, TC , (1989). Principles of Surgery 5 th

ed. , New

York

7. KRITERIA PENILAIAN

a. Ujian akhir : 50 %

b. Ujian Lab : 25 %

c. Diskusi : 15 %

d. Sikap : 10 %

8. KALENDER AKADEMIK

a. PBM : 4 Juni – 14 Juli 2012

b. UAS : 16 – 21 Juli 2012

c. Ujian Lab. : 23 – 28 Juli 2012

Pembobotan ditentukan oleh coordinator mata kuliah dengan merujuk pada peraturan

Akademik STIKES Bhamada Slawi.

Rentang nilai konversi

Nilai Absolut Angka Nilai Maksimum Lambang

79,00 – 100 3,51 – 4,00 A

68,00 – 78,90 2,76 – 3,50 B

56,00 – 67,90 2,00 – 2,75 C

41,00 – 55,99 1,00 – 1,99 D

00,00 – 40,99 0,00 – 0,99 E

Page 4: KONTRAK PERKULIAHAN - · PDF filec. Studi kasus 6. ... Tumor otak Asuhan keperawatan pada klien dengan ... 1.7 Asuhan keperawatan pada klien dengan Gagal Ginjal Akut yang meliputi

Stikes Bhamada Slawi | Kontrak Perkuliahan MA KMB III 3

Hari/Tanggal TIK PB/SPB MTD Pengajar

IIA IIB

SENIN 4 Juni 2012 10.00 – 11.40

SENIN 4 Juni 2012 08.00 – 09.40

Mahasiswa mengerti dan lebih siap dalam menerima perkuliahan.

Kuliah pertama Penjelasan umum kontrak perkuliahan dan materi secara umum.

PBC Ns. Arifin Dwi

Atmaja, S.Kep.

SELASA 5 Juni 2012 08.00 – 09.40

SELASA 5 Juni 2012 10.00 – 11.40

SISTEM PERSARAFAN 1. Mahasiswa mampu menjelaskan

asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem persarafan : Meningitis

2. Mahasiswa mampu menjelaskan

asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem persarafan : Enchepalitis

1.1 Asuhan keperawatan pada klien dengan

Meningitis yang meliputi : - konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

1.2 Asuhan keperawatan pada klien dengan

Enchepalitis yang meliputi : - konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBC

Muslich, S.Kep.

Page 5: KONTRAK PERKULIAHAN - · PDF filec. Studi kasus 6. ... Tumor otak Asuhan keperawatan pada klien dengan ... 1.7 Asuhan keperawatan pada klien dengan Gagal Ginjal Akut yang meliputi

Stikes Bhamada Slawi | Kontrak Perkuliahan MA KMB III 4

SELASA 12 Juni 2012 08.00 – 09.40

SELASA 12 Juni 2012 10.00 – 11.40

3. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem persarafan : Poliomielitis

4. Mahasiswa mampu menjelaskan

asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem persarafan : Tetanus

Asuhan keperawatan pada klien dengan Poliomielitis yang meliputi : - konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

Asuhan keperawatan pada klien dengan

Tetanus yang meliputi : - konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBD Muslich, S.Kep.

SELASA 19 Juni 2012 08.00 – 09.40

SELASA 19 Juni 2012 10.00 – 11.40

5. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem persarafan : Tumor otak

Asuhan keperawatan pada klien dengan Tumor Otak yang meliputi : - konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBC Muslich, S.Kep.

SELASA 26 Juni 2012 08.00 – 09.40

SELASA 26 Juni 2012 10.00 – 11.40

6. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem persarafan : Trauma Kepala

Asuhan keperawatan pada klien dengan Trauma Kepala yang meliputi : - konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBC Muslich, S.Kep.

Page 6: KONTRAK PERKULIAHAN - · PDF filec. Studi kasus 6. ... Tumor otak Asuhan keperawatan pada klien dengan ... 1.7 Asuhan keperawatan pada klien dengan Gagal Ginjal Akut yang meliputi

Stikes Bhamada Slawi | Kontrak Perkuliahan MA KMB III 5

SELASA 3 Juli 2012 08.00 – 09.40

SELASA 3 Juli 2012 10.00 – 11.40

7. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem persarafan : Mielopati

Asuhan keperawatan pada klien dengan Mielopati yang meliputi : - konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBC Muslich, S.Kep.

SELASA 10 Juli 2012 08.00 – 09.40

SELASA 10 Juli 2012 10.00 – 11.40

8. Mahasiswa mampu mendemonstrasikan tindakan prosedur klien dengan gangguan sistem persarafan.

Tindakan Kep. - Bladder Training - Bowel Training - Latihan ROM - Perawatan luka kraniotomy - Perawatan klien dengan gangguan

kesadaran

PBP Muslich, S.Kep.

SENIN 11 Juni 2012 10.00 - 11.40

SENIN 11 Juni 2012 08.00 - 09.40

SISTEM ENDOKRIN

1. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Endokrin : Hiperpituitarisme

1.1 Asuhan keperawatan pada klien dengan Hiperpituitarisme yang meliputi :

- konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBC

Ns. Arifin Dwi

Atmaja, S.Kep.

Page 7: KONTRAK PERKULIAHAN - · PDF filec. Studi kasus 6. ... Tumor otak Asuhan keperawatan pada klien dengan ... 1.7 Asuhan keperawatan pada klien dengan Gagal Ginjal Akut yang meliputi

Stikes Bhamada Slawi | Kontrak Perkuliahan MA KMB III 6

SENIN 18 Juni 2012 10.00 - 11.40

SENIN 18 Juni 2012 08.00 - 09.40

2. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Endokrin : Hiperparatiroidisme

3. Mahasiswa mampu menjelaskan

asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Endokrin : Hiperadrenalisme

1.2 Asuhan keperawatan pada klien dengan Hiperparatiroidisme yang meliputi :

- konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

1.3 Asuhan keperawatan pada klien dengan

Hiperadrenalisme yang meliputi : - konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBD

Ns. Arifin Dwi

Atmaja, S.Kep.

SENIN 25 Juni 2012 10.00 - 11.40

SENIN 25 Juni 2012 08.00 - 09.40

4. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Endokrin : Hipopituitarisme

5. Mahasiswa mampu menjelaskan

asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Endokrin : Hipotiroidisme

1.4 Asuhan keperawatan pada klien dengan Hipopituitarisme yang meliputi :

- konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

1.5 Asuhan keperawatan pada klien dengan

Hipotiroidisme yang meliputi : - konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBC Ns. Arifin Dwi

Atmaja, S.Kep.

Page 8: KONTRAK PERKULIAHAN - · PDF filec. Studi kasus 6. ... Tumor otak Asuhan keperawatan pada klien dengan ... 1.7 Asuhan keperawatan pada klien dengan Gagal Ginjal Akut yang meliputi

Stikes Bhamada Slawi | Kontrak Perkuliahan MA KMB III 7

SENIN 2 Juli 2012 10.00 - 11.40

SENIN 2 Juli 2012 08.00 - 09.40

6. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Endokrin : Diabetes Melitus

1.6 Asuhan keperawatan pada klien dengan Diabetes Melitus yang meliputi :

- konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBC Ns. Arifin Dwi

Atmaja, S.Kep.

SENIN 9 Juli 2012 10.00 - 11.40

SENIN 9 Juli 2012 08.00 - 09.40

7. Mahasiswa mampu mendemonstrasikan tindakan prosedur klien dengan gangguan sistem endokrin.

1.7 Tindakan Kep. - Penyuntikan insulin - Penkes diit DM - Perawatan luka gangren

PBP Ns. Arifin Dwi

Atmaja, S.Kep.

JUM’AT 8 Juni 2012 10.00 - 11.40

JUM’AT 8 Juni 2012 08.00 - 09.40

SISTEM PERKEMIHAN

1. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Perkemihan : Uretro Sistitis

2. Mahasiswa mampu menjelaskan

asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Perkemihan : Pielonefritis

1.1 Asuhan keperawatan pada klien dengan Uretro Sistitis yang meliputi :

- konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

1.2 Asuhan keperawatan pada klien dengan

Pielonefritis yang meliputi : - konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBC

Uswatun Insani,

S.Kep., Ns.

Page 9: KONTRAK PERKULIAHAN - · PDF filec. Studi kasus 6. ... Tumor otak Asuhan keperawatan pada klien dengan ... 1.7 Asuhan keperawatan pada klien dengan Gagal Ginjal Akut yang meliputi

Stikes Bhamada Slawi | Kontrak Perkuliahan MA KMB III 8

JUM’AT 15 Juni 2012 10.00 - 11.40

JUM’AT 15 Juni 2012 08.00 - 09.40

3. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Perkemihan : Glomerulonefritis

4. Mahasiswa mampu menjelaskan

asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Perkemihan : Neprolithiasis

1.3 Asuhan keperawatan pada klien dengan Glomerulonefritis yang meliputi :

- konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

1.4 Asuhan keperawatan pada klien dengan

Neprolithiasis yang meliputi : - konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBD Uswatun Insani,

S.Kep., Ns.

JUM’AT 22 Juni 2012 10.00 - 11.40

JUM’AT 22 Juni 2012 08.00 - 09.40

5. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Perkemihan : Uretrolithiasis

1.5 Asuhan keperawatan pada klien dengan Uretrolithiasis yang meliputi :

- konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBC Uswatun Insani,

S.Kep., Ns.

JUM’AT 29 Juni 2012 10.00 - 11.40

JUM’AT 29 Juni 2012 08.00 - 09.40

6. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Perkemihan : Trauma ginjal

1.6 Asuhan keperawatan pada klien dengan Trauma ginjal yang meliputi :

- konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBC

Uswatun Insani,

S.Kep., Ns.

Page 10: KONTRAK PERKULIAHAN - · PDF filec. Studi kasus 6. ... Tumor otak Asuhan keperawatan pada klien dengan ... 1.7 Asuhan keperawatan pada klien dengan Gagal Ginjal Akut yang meliputi

Stikes Bhamada Slawi | Kontrak Perkuliahan MA KMB III 9

JUM’AT 6 Juli 2012 10.00 - 11.40

JUM’AT 6 Juli 2012 08.00 - 09.40

7. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Perkemihan : Gagal Ginjal Akut

8. Mahasiswa mampu menjelaskan

asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Perkemihan : Gagal Ginjal Kronik

1.7 Asuhan keperawatan pada klien dengan Gagal Ginjal Akut yang meliputi :

- konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

1.8 Asuhan keperawatan pada klien dengan

Gagal Ginjal Kronik yang meliputi : - konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBC

Uswatun Insani,

S.Kep., Ns.

JUM’AT 13 Juli 2012 10.00 - 11.40

JUM’AT 13 Juli 2012 08.00 - 09.40

9. Mahasiswa mampu mendemonstrasikan tindakan prosedur klien dengan gangguan sistem perkemihan.

1.9 Tindakan Kep. - Kateterisasi urine - Vulva Hiegene - Perawatan neprostomi - Penkes GGK & Hemodialisa - Pengelolaan Kolik Ureter

PBP Uswatun Insani,

S.Kep., Ns.

RABU 6 Juni 2012 10.00 - 11.40

RABU 6 Juni 2012 08.00 - 09.40

SISTEM MUSKULOSKELETAL

1. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem muskuloskeletal : Osteomielitis

1.1 Asuhan keperawatan pada klien dengan Osteomielitis yang meliputi :

- konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBC

Slamet

Solehudin, S.

Kep.

Page 11: KONTRAK PERKULIAHAN - · PDF filec. Studi kasus 6. ... Tumor otak Asuhan keperawatan pada klien dengan ... 1.7 Asuhan keperawatan pada klien dengan Gagal Ginjal Akut yang meliputi

Stikes Bhamada Slawi | Kontrak Perkuliahan MA KMB III 10

RABU 13 Juni 2012 10.00 - 11.40

RABU 13 Juni 2012 08.00 - 09.40

2. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem muskuloskeletal : Rematoid Artritis

3. Mahasiswa mampu menjelaskan

asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem muskuloskeletal : Gout

1.2 Asuhan keperawatan pada klien dengan Rematoid Artritis yang meliputi :

- konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

1.3 Asuhan keperawatan pada klien dengan

Gout yang meliputi : - konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBC Slamet

Solehudin, S.

Kep.

RABU 20 Juni 2012 10.00 - 11.40

RABU 20 Juni 2012 08.00 - 09.40

4. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem muskuloskeletal : Karsinoma tulang

1.4 Asuhan keperawatan pada klien dengan Karsinoma tulang yang meliputi :

- konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBC Slamet

Solehudin, S.

Kep.

RABU 27 Juni 2012 10.00 - 11.40

RABU 27 Juni 2012 08.00 - 09.40

5. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem muskuloskeletal : Fraktur

1.5 Asuhan keperawatan pada klien dengan Fraktur yang meliputi :

- konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBD Slamet

Solehudin, S.

Kep.

Page 12: KONTRAK PERKULIAHAN - · PDF filec. Studi kasus 6. ... Tumor otak Asuhan keperawatan pada klien dengan ... 1.7 Asuhan keperawatan pada klien dengan Gagal Ginjal Akut yang meliputi

Stikes Bhamada Slawi | Kontrak Perkuliahan MA KMB III 11

RABU 4 Juli 2012 10.00 - 11.40

RABU 4 Juli 2012 08.00 - 09.40

6. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem muskuloskeletal : Dislokasi

7. Mahasiswa mampu menjelaskan

asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem muskuloskeletal : Osteoporosis

1.6 Asuhan keperawatan pada klien dengan Dislokasi yang meliputi :

- konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

1.7 Asuhan keperawatan pada klien dengan

Osteoporosis yang meliputi : - konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBC

Slamet

Solehudin, S.

Kep.

RABU 11 Juli 2012 10.00 - 11.40

RABU 11 Juli 2012 08.00 - 09.40

8. Mahasiswa mampu mendemonstrasikan tindakan prosedur klien dengan gangguan sistem muskuloskelatal.

1.8 Tindakan Kep. - Perawatan pasien dengan traksi - Perawatan pasien dengan gips

PBP Slamet

Solehudin, S.

Kep.

KAMIS 7 Juni 2012 08.00 – 09.40

KAMIS 7 Juni 2012 10.00 - 11.40

SISTEM IMUNITAS

1. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem imunitas : Urtikaria

1.1 Asuhan keperawatan pada klien dengan Urtikaria yang meliputi :

- konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBC

Deni Irawan,

S.Kep., Ns

Page 13: KONTRAK PERKULIAHAN - · PDF filec. Studi kasus 6. ... Tumor otak Asuhan keperawatan pada klien dengan ... 1.7 Asuhan keperawatan pada klien dengan Gagal Ginjal Akut yang meliputi

Stikes Bhamada Slawi | Kontrak Perkuliahan MA KMB III 12

KAMIS 14 Juni 2012 08.00 – 09.40

KAMIS 14 Juni 2012 10.00 - 11.40

2. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem imunitas : HIV-AIDS

3. Mahasiswa mampu

mendemonstrasikan tindakan prosedur klien dengan gangguan sistem imunitas.

1.2 Asuhan keperawatan pada klien dengan HIV-AIDS yang meliputi :

- konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

1.3 Tindakan Kep.

- Perawatan di ruang isolasi - Penkes klien dengan HIV-AIDS

PBC Deni Irawan,

S.Kep., Ns

KAMIS 21 Juni 2012 08.00 – 09.40

KAMIS 21 Juni 2012 10.00 - 11.40

SISTEM INTEGUMEN

1. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Integumen : Combustio

1.1 Asuhan keperawatan pada klien dengan Combustio yang meliputi :

- konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBC

Deni Irawan,

S.Kep., Ns

Page 14: KONTRAK PERKULIAHAN - · PDF filec. Studi kasus 6. ... Tumor otak Asuhan keperawatan pada klien dengan ... 1.7 Asuhan keperawatan pada klien dengan Gagal Ginjal Akut yang meliputi

Stikes Bhamada Slawi | Kontrak Perkuliahan MA KMB III 13

KAMIS 28 Juni 2012 08.00 – 09.40

KAMIS 28 Juni 2012 10.00 - 11.40

2. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Integumen : Dermatitis

3. Mahasiswa mampu menjelaskan

asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Integumen : Psoriasis

1.2 Asuhan keperawatan pada klien dengan Dermatititis yang meliputi :

- konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

1.3 Asuhan keperawatan pada klien dengan

Psoriasis yang meliputi : - konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBC

Deni Irawan,

S.Kep., Ns

KAMIS 5 Juli 2012 08.00 – 09.40

KAMIS 5 Juli 2012 10.00 - 11.40

4. Mahasiswa mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Integumen : Infeksi kulit (bakteri, virus, mikotik)

5. Mahasiswa mampu menjelaskan

asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem Integumen : Ulkus & tumor kulit

1.4 Asuhan keperawatan pada klien dengan Infeksi kulit (bakteri, virus, mikotik)

yang meliputi : - konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

1.5 Asuhan keperawatan pada klien dengan

Ulkus & tumor kulit yang meliputi : - konsep dasar - pengkajian - diagnosa keperawatan - perencanaan - evaluasi

PBD Deni Irawan,

S.Kep., Ns

Page 15: KONTRAK PERKULIAHAN - · PDF filec. Studi kasus 6. ... Tumor otak Asuhan keperawatan pada klien dengan ... 1.7 Asuhan keperawatan pada klien dengan Gagal Ginjal Akut yang meliputi

Stikes Bhamada Slawi | Kontrak Perkuliahan MA KMB III 14

KAMIS 12 Juli 2012 08.00 – 09.40

KAMIS 12 Juli 2012 10.00 - 11.40

6. Mahasiswa mampu mendemonstrasikan tindakan prosedur klien dengan gangguan sistem imunitas.

1.6 Tindakan Kep. - Perawatan luka bakar - Debridemen - Penkes perawatan luka

PBP Deni Irawan,

S.Kep., Ns

Ka Prodi D III Keperawatan Koordinator MA KMB III

Ns. Arifin Dwi Atmaja, S. Kep. Ns. Arifin Dwi Atmaja, S. Kep.

NIPY 1975.07.04.03.032 NIPY 1975.07.04.03.032

Page 16: KONTRAK PERKULIAHAN - · PDF filec. Studi kasus 6. ... Tumor otak Asuhan keperawatan pada klien dengan ... 1.7 Asuhan keperawatan pada klien dengan Gagal Ginjal Akut yang meliputi

Stikes Bhamada Slawi | Kontrak Perkuliahan MA KMB III 15

KELOMPOK SEMINAR

KMB III STIKES BHAMADA SLAWI

TAHUN 2012

KELAS A

KELOMPOK 1 KELOMPOK 2 KELOMPOK 3

AHMAD TAZAKKA

YUDO KUNCORO

SITI MASLIKHATUN

DESTINA RATIH WIDYA I.

RENI ARISTYA

AHMAD YUSUF

TOMY YUNIANTO

NUR LAELI SAFITRI

TIARA MEITA RIZKY

DINTA AYU MONICA

ALFIAN NUR PERMADI

TEGUH MAELANA

MAR’AINA

ULVATUN ISTIKHAROH

SITI MARKONAH

KELOMPOK 4 KELOMPOK 5 KELOMPOK 6

ASEP WAKHIDIN

SLAMET RIYADI

ADE MAWAR

NENENG SRI MURNI

BAGUS FAKHRUDIN

RESTU DEWANTORO

FUZI URIP PURNIAWAN

ELLA OCTAVIANI

DIDIK AGUNG P.

M KHERUL IMAM

DHIYAH SINTA A.

SULISTRI APRIYANA

KELOMPOK 7 KELOMPOK 8 KELOMPOK 9

ENUS SODIKIN

M. ROMEDON

VINA ALFIANI

FITRIA NUR RIZKI AA.

HERI PRASETIYO

IDRIS PRASTIAN

NURJANAH

SITI NUR AISAH

HILMAWAN BURHANUDIN

APRILIANA TRI W.

SRI DIAN KUSUMAWATI

MOCH RIZKI DWI K.

KELAS B

KELOMPOK 1 KELOMPOK 2 KELOMPOK 3

ADI PUJIANTO

MUHAMMAD IMAM G.

SITI MAEMUNAH

RINI WAHYU WIDIANI

ELMA CHODI A.

AHMAD ANWAR

SIGIT HIDAYAT

WILDANITA

SITI LUT MUTIA NINGSIH

JUNI SUSYANTI

ALI PRIYONO

SOLIKHIN

DESTIA PRESIKHA R.

SINTA KUSUMA W.

MAE SEPTIANA

KELOMPOK 4 KELOMPOK 5 KELOMPOK 6

ARIS SETIAWAN

TANZIL AZIZ

NUR FITRIA I.

NUR AENI WIJAYANTI

ADETIYA PURWANDA

BAYU SENJAYA

YUSUF RIZKY ARDY

APRILYA RIESATRIAWAN

SHELLA MONICA S.

DEDI ERIYANTO

HILMAN RUDIYANSAH

GALUH TRI BETARI

YANUAR FAJRI A.

KELOMPOK 7 KELOMPOK 8 KELOMPOK 9

HAUKCHEN NORIS

TANTI MULYANI

DESI MIFTAHATURRIZQI

ULFIYA FATCHUL J.

HERI SAPUTRA

MARIYAH

AYU INDAH AGGRAENI

ISTIKOMAH

MIKO KURNIAWAN

VIVI ARDILAH

FETA FAIZAH

DWI NINDAH SUCI H.

KET ;

1. ASKEP POLIOMIELITIS

2. ASKEP TETANUS

3. ASKEP HIPERPARATIROIDISME

4. ASKEP HIPERADRENALISME

5. ASKEP GLOMERULONEFRITIS

6. ASKEP NEPROLITHIASIS

7. ASKEP KARSINOMA TULANG

8. ASKEP INFEKSI KULIT

9. ASKEP ULKUS DAN TUMOR KULIT