konsep perencanaan keuangan keluarga islami.ppt

11
Konsep Perencanaan Keuangan Keluarga Islami DASAR HUKUM Perintah Allah untuk mempersiapkan masa depan : ون ل م ع ت ما ب ر ي ب خ له ل ا له ان ل وا ا ق ت د وا غ ل ت م د س ما ق ف ت ر& ظ ن) ت ل له و ل وا ا ق ت وا ا ن م ءا ن ي الد ها ي ا ي“Hai orang-orang yang beriman, bertakwalah kepada Allah dan hendaklah setiap diri memperhatikan apa yang telah dibuat untuk hari esok (masa depan). Dan bertakwalah kepada Allah, sesungguhnya Allah Maha Mengetahui yang kamu kerjakan.” (al-Hasyr : 18)

Upload: vodang

Post on 27-Jan-2017

295 views

Category:

Documents


7 download

TRANSCRIPT

Konsep Perencanaan Keuangan Keluarga Islami

DASAR HUKUM Perintah Allah untuk mempersiapkan masa depan :

ان الله واتقوا لغد قدمت ما نفس ولتنظر الله اتقوا ءامنوا الذين يها ياتعملون بما خبير الله

“Hai orang-orang yang beriman, bertakwalah kepada Allah dan hendaklah setiap diri memperhatikan apa yang telah dibuat untuk hari esok (masa depan). Dan bertakwalah kepada Allah, sesungguhnya Allah Maha Mengetahui yang kamu kerjakan.”

(al-Hasyr : 18)

Konsep Perencanaan Keuangan Keluarga Islami

Anjuran Rasullullah untuk mempersiapkan masa depan sejak dini:

“Pergunakanlah lima hal sebelum datangnya lima perkara; muda sebelum tua, sehat sebelum sakit, kaya sebelum miskin, lapang sebelum sempit dan hidup sebelum mati.” (Hadist riwayat Muslim)

“setiap orang dari kamu adalah pemikul tanggung jawab dan setiap kamu

bertanggung jawab terhadap orang-orang yang di bawah tanggung jawab kamu.”

(HR. Bukhari dan Muslim)

“sesungguhnya orang yang beriman ialah barang siapa yang memberikan

keselamatan dan perlindungan terhadap harta dan jiwa manusia.” (HR. Ibnu Majah)

Surah Al-Baqarah (2:240)

Ayat ini menegaskan bahwa para suami disamping berkewajiban memberikan nafkah kepada isteri dan anak-anaknya sesuai dengan standar kelayakan, maka mereka juga dituntut untuk mempersiapkan dana ‘state of emergency’ yang cukup bagi para isteri untuk jangka waktu setahun lamanya.

Persiapan jaminan social security untuk orang-orang yang tercinta dan terdekat dengan kita.Mereka adalah seluruh ahli waris kita.

Konsep Perencanaan Keuangan Keluarga Islami

Hal-hal berkaitan dengan masa depan yang perlu kita persiapkan sejak dini antara lain adalah:

BIAYA PENDIDIKAN BIAYA KEHIDUPAN SETELAH PENSIUN PERLINDUNGAN KELUARGA PELUNASAN HUTANG BELI RUMAH Pergi Menunaikan Ibadah Haji Dan lainnya

TAHAPAN KEHIDUPAN MANUSIADari impian-impian Anda tersebut, mana yang menjadi focus Anda ?

Apa yang sudah anda lakukan untuk dapat mewujudkan impianAnda tersebut ?

DEPOSITO

PROPERTI

INVESTASI

TABUNGAN

YANG LAINNYA ?

PendapatanPengeluaran

25 35 45 50 55/ 60…

PerkawinanKeluarga Muda

Usia

PERENCANAAN KEUANGAN MASA DEPAN

PADA SETIAP FASE KEHIDUPAN

impianimpian

impian

KemandirianPutra - putri

Pendidikan Anak

MenikmatiPensiun

PendapatanPengeluaran

25 35 45 50 55/ 60…

GUBUKKERJA KERAS

KemandirianPutra - putri

Pendidikan Anak

MenikmatiPensiun

PerkawinanKeluarga Muda

KONDISI KRITISDAN

CACAT TOTALTETAP

Usia

TERLANTAR

JIKA TERJADI RESIKO KEHIDUPAN

RESIKO DALAM KEHIDUPANPenghasilanPenghasilan

SAKITSAKIT (stroke,kanker,jantung,dll)(stroke,kanker,jantung,dll)

CACATCACAT

MENINGGALMENINGGAL

TABUNGANTABUNGAN

MASALAH?MASALAH?

Penghasilan Penghasilan terpaksa terpaksa

BERHENTI!BERHENTI!

PENGELUARANBIAYA HIDUP

BAGAIMANA SOLUSINYA ?

Kerja/Usaha

BANK

2 Jt /blnVV

2 in 1 HOKI

2 Jt /blnVV

+ 2 Jt / bln+ 2 Jt / bln+ 2 Jt / bln

s/d. Usia 65 th.

+ Biaya Hidup

+ Biaya Hidup

+ Biaya Hidup

400jt 400jt 400jt

Kerja Income TabungRpTabung

Jual HartaPinjam

Sumbangan

Rawat Inap Rp 1.000.000/hrICU Rp 2.000.000/hrOperasi Rp 2.5 jt - 10 jtSakit Kritis Rp 400.000.000Cacat Total Rp 600.000.000* Meninggal Rp 600.000.000 ** Rp 1,2 Milyar *** Rp 1.8 Milyar

Rp Biaya Hidup Tabung/InvestasiSisa

1. DANA HARI TUA2. DANA PENDIDIKAN ANAK3. DANA DARURAT

IMPIAN :

PILIHANTERBAIK

10 – 20 TAHUN

BANK + ASURANSI

2 Jt /blnVV

ThanksThanksFor more InformationFor more Information

Please Contact:Please Contact:

Dr.H. SYAMSUL ANDI HAKIMDr.H. SYAMSUL ANDI HAKIM0818767702/021-824199280818767702/021-82419928