konsep kepemimpinan

14
KONSEP KEPEMIMPINAN BY QUROTUL A’YUN,S.Kep.,Ns

Upload: unmer-surabaya-n-smk-roudlotul-hikmah

Post on 23-Jun-2015

102 views

Category:

Health & Medicine


1 download

DESCRIPTION

Konsep kepemimpinan

TRANSCRIPT

Page 1: Konsep kepemimpinan

KONSEP KEPEMIMPINA

NBY

QUROTUL A’YUN,S.Kep.,Ns

Page 2: Konsep kepemimpinan

TEORI KEPEMIMPINAN Teori Bakat (Trait Theory) Teori perilaku Teori kontingensi dan situasional Teori kontemporer (kepemimpinan dan

manajemen) Teori motivasi Teori interaktif

Page 3: Konsep kepemimpinan

TEORI BAKAT

lahir Karakteristik tertentu

Lebih baik dari orang

lain

Great man theory

Pemimpin dibawa sejak lahir, bukan di dapatkan

Page 4: Konsep kepemimpinan

TEORI PERILAKU(GAYA KEPEMIMPINAN SEORANG MANAGER DALAM SUATU ORGANISASI)

Apa yang dilkukan???

Bagaimana peran

manajer???

Teori perilaku

Page 5: Konsep kepemimpinan

GAYA KEPEMIMPINAN YANG BISA DITERAPKAN DALAM SUATU ORGANISASI

Tannenbau dan

warrant H.schmitdl

likert Teori X dan teori Y

Robert House

Hersey dan Blanchard

Lippits dan K.white

Kekuasaan dan

wewenang

Page 6: Konsep kepemimpinan

TEORI KONTINGENSI DAN SITUASIONAL

bawaan

perilaku

situasi

Manajer yang

efektif

Page 7: Konsep kepemimpinan

TEORI KONTEMPORER(PERLU ADANYA DUKUNGAN TEORI MOTIVASI,INTERAKSI DAN TEORI TRANSFORMASI)

Manajer

Staf dan atasan

Pekerjaanl

Ingkungan

Tujuan organisasi

Page 8: Konsep kepemimpinan

TEORI MOTIVASI(MASLOW,ALDEFER,HERZBERG,MCCELLAND,ADAMS DAN VROOM)

Page 9: Konsep kepemimpinan

PERBANDINGAN BEBERAPA TEORI MOTIVASI BERDASARKAN ISINYA (CONTENT)

Teori Penjelasan

1. Hiierarki kebutuhan (maslow) Fisiologis = gaji pokokAman = perencanaan yang regular (gaji)Kasinh syang = kerja sama secara timHarga diri = pencapaian posisiAktualisasi = tantangan dalam bekerja

2. Teori ERG (Clayton Alderfer) E = exitence (fisiologis)R = relatedness (kasih sayang)G = growth (harga diri dan aktualisasi)

3. Teori Dua faktor (frederich Herzberg)

Motivatiors = kepuasan kerjaHygiene = lingkungan yang kondusif

4. Teori Belajar (McClelleand) Affiliation = bersahabatPower = memerintah orang lainAchievement = suka tantangan, kompetisi, dan menyelesaikan masalah secara detail

Page 10: Konsep kepemimpinan

PERBANDINGAN BEBERAPA TEORI MOTIVASI BERDASARKAN PROSESNYA

Teori Penjelasan

1. Teori keadlilan Berdasarkan nilai – nilai dan keadilan terhadap karyawan

2. Teori harapan (georgropoulos moheny,jones dan vromm)

Rumus =M=job outcome x valences x expectancy x instrumentalityKet=Job outcome : penghargaan (promosi,kenaikan gaji, dan pengakuan)Valences : keinginan / perasaan berhasilExpentancy : kemungkinan berhasil dengan kerja kerasInstrumentality : kemungkinan akan berhasil berdasarkan kerja keras dan situasi

3.Teori penguatan ( B.F.Skinner) Stimulus – respon – kondsekuensi

4. Teori belajar (McClelleand) Tujuan yang harus dicapai oleh suatu organisasi

Page 11: Konsep kepemimpinan

MASALAH MOTIVASI DAN SOLUSINYA

Masalah motivasi Potensial solusi

1. Pembagian tugas yang tidak jelas

Penjabaran job descriptionPenjabaran standart pelaksaanTujuan:Umpan balik pelaksanaan

2. Hambatan dalam pelaksanaan

Seleksi karyawan yang baikPenyusunan ulang penugasanMenciptakan lingkungan yang sehat (aman dan nyaman, gaji, waktu istirahat, peralatan yang lengkap dll)

3. Kurang atau tidak adanya penghargaan (rewards)

ReinforcementPenghargaan secara adilPeningkatan kualitas karyawanPeningkatan harga diri dan pemberian peranPeningkatan kerja sama antar karyawan dan atasan

Page 12: Konsep kepemimpinan

TEORI ZOLEH OUCHI (1981)

Menekankan pada staff dari pada produksi

Pengambilan keputusan

dan kesepakatan

Menempatkan pegawai

sesuai keahlian

Keamanan pekerjaan

Promosi yang lambat

Pendekatan yang holistik

terhadap staf

Page 13: Konsep kepemimpinan

TEORI INTERAKTIFSTAFF ATAU PEGAWAI ADALAH MANUSIA SEBAGAI SUATU SISTEM TERBUKA YANG SELALU BERONTERAKSI DENGAN SEKITARNYA DAN BERKEMBANG SECARA DINAMIS

Menurut Holander (1978) pemimpin yang efektif memerlukan kemampuan untuk menggunakan proses penyelesaian masalah, mempertahankan kelompok secara efektif, mempunyai kemampuan komunikasi yang baik, menunjukkan kejujuran dalam memimpin, kompeten, kreatif, dan kemampuan mengembangkan identifikasi kelompok

Page 14: Konsep kepemimpinan

TERIMAKASIH