komposit nanofiller

4
KompositNanofiller Merupakan bahan restorasi universal yang diaktifasi oleh visible light yang dirancang untuk keperluan merestorasi gigi anterior maupun posterior. Memiliki sifat kekuatan dan ketahanan hasil poles yang sangat baik. Dikembangkan dengan konsep nanotechnology, yang biasanya digunakan untuk membentuk suatu produk yang dimensi komponen kritisnya adalah sekitar 0.1 hingga 100 nanomer. Secara teori, nanotechnology digunakan untuk membuat suatu produk baru yang lebih ringan, lebih kuat, lebih murah, dan lebih tepat. Jika produk dengan konsep nanotechnology ini digunakan untuk untukmembuatbadanpesawatudarasebagaipengganti metal, makaberatbadanpesawatudarainiakan 50 kali lebihringan, tetapimemilikikekuatan yang samadengan yang dibuatdari metal. Salahsatutujuanutamadariteknologiiniadalahmenciptakannilaitambahsuatu produk. 1 Karenabersifat universal, kompositbisadigunakanuntukgigi anterior maupun posterior.Indikasikompositinicukupluas, meliputirestorasidirekgigi anterior maupun posterior, sandwich technique bersamadenganbahan resin glass ionomer, cusp buildup, core buildup,splinting, restorasiindirekgigi anterior maupun posterior termasuk inlay, onlay and veneer. 1 Komposisibahankompositiniterdiridarisistem resin yang bersifatdapatmengurangipenyusutan, yaitu BIS-GMA, BIS-EMA, UDMA dansejumlahkecil TEGDMA.Sedangkanfillernyaberisikombinasiantara filler nanosilica 20 nm yang tidakberkelompok,dannanocluster (Gambar 1) zirconia/silica yangmudahberikatanmembentukkelompok, dimanakelompoktersebutterdiridaripartikelzirconia/silica denganukuran 5-20 nm. Ukuranpartikelsatu cluster adalahberkisarantara 0.6 -1.4 mikron. Muatan filler kompositiniadalah78.5% berat.Ukuransuatunanomersetaradengan 1/1,000,000,000 meter atau 1/1000mikron.Iniadalahsekitar 10 kali

Upload: hamidahazzahra

Post on 13-Jul-2015

779 views

Category:

Documents


13 download

TRANSCRIPT

Page 1: Komposit nanofiller

KompositNanofiller

Merupakan bahan restorasi universal yang diaktifasi oleh visible light yang

dirancang untuk keperluan merestorasi gigi anterior maupun posterior. Memiliki

sifat kekuatan dan ketahanan hasil poles yang sangat baik. Dikembangkan dengan

konsep nanotechnology, yang biasanya digunakan untuk membentuk suatu produk

yang dimensi komponen kritisnya adalah sekitar 0.1 hingga 100 nanomer. Secara

teori, nanotechnology digunakan untuk membuat suatu produk baru yang lebih

ringan, lebih kuat, lebih murah, dan lebih tepat. Jika produk dengan konsep

nanotechnology ini digunakan untuk

untukmembuatbadanpesawatudarasebagaipengganti metal,

makaberatbadanpesawatudarainiakan 50 kali lebihringan, tetapimemilikikekuatan

yang samadengan yang dibuatdari metal.

Salahsatutujuanutamadariteknologiiniadalahmenciptakannilaitambahsuatu

produk.1

Karenabersifat universal, kompositbisadigunakanuntukgigi anterior

maupun posterior.Indikasikompositinicukupluas, meliputirestorasidirekgigi

anterior maupun posterior, sandwich technique bersamadenganbahan resin glass

ionomer, cusp buildup, core buildup,splinting, restorasiindirekgigi anterior

maupun posterior termasuk inlay, onlay and veneer. 1

Komposisibahankompositiniterdiridarisistem resin yang

bersifatdapatmengurangipenyusutan, yaitu BIS-GMA, BIS-EMA, UDMA

dansejumlahkecil TEGDMA.Sedangkanfillernyaberisikombinasiantara filler

nanosilica 20 nm yang tidakberkelompok,dannanocluster (Gambar 1)

zirconia/silica yangmudahberikatanmembentukkelompok,

dimanakelompoktersebutterdiridaripartikelzirconia/silica denganukuran 5-20 nm.

Ukuranpartikelsatu cluster adalahberkisarantara 0.6 -1.4 mikron. Muatan filler

kompositiniadalah78.5% berat.Ukuransuatunanomersetaradengan

1/1,000,000,000 meter atau 1/1000mikron.Iniadalahsekitar 10 kali

Page 2: Komposit nanofiller

garistengahsuatu atom hidrogenatau 1/80,000 tebalrambutmanusia.1

Gambar 1

Diambildari: 3M ESPE. Technical product profile – Filltek Z350 universal

restorative, St paul, USA 20051

Terdapatperbedaandalamhalukuranpartikel filler padakomposit hybrid

dengannano.Ukuranpartikel filler yang relatifbesarpadakomposit hybrid membuat

filler loading

kompositinimenjadilebihtinggisehinggameningkatkankekuatankompositini.Komp

onen filler padakompositnanoberisikombinasi yang unikantarananopartikel

individual dannanocluster.Nanopartikeladalahpartikel yang

terpisahdantidakberkelompokyang berukuran 20 nm.

Nanoclusterterdiridaripartikel-partikeldenganukurannano

yangdenganmudahberikatanmembentukkelompokpartikel.Kelompokpartikeliniber

tindaksebagai unit tunggal yang memungkinkan filler loading dankekuatan yang

tinggipadakompositini.Kombinasinanopartikeldengannanoclusterakanmengurangi

jumlahruang interstitial

antarpartikelfillersehinggadapatmeningkatkansifatfisisdanhasil poles yang

lebihbaikbiladibandingkandengankomposit yang lain.1

Page 3: Komposit nanofiller

Selamapemakaiankompositdidalammulut, hanyananopartikel yang

akanterkelupas,sementarapermukaan cluster masihtetap

rata,sehinggaketahananhasilpolesnyaakansangatbaik. Sedangkanpadakomposit

hybrid, akanterjadiefek ‘Pot-Hole‘

akibatterkelupasnyasatupartikelseukurannanocluster. Hal

inimenyebabkanpenurunanketahananhasil

polesberupaberkurangnyakilappermukaan (Gambar2).

Komposit hybrid

Kompositnano

Gambar 2

Diambildari :3M ESPE. Technical product profile – Filltek Z350 universal

restorative, St paul, USA 20051

Sistem Resin

padakompositinimerupakanhasilmodifikasidaribeberapasistem resin

untukmendapatkanpeningkatansifat-sifatfisikkomposit.Jumlah TEGMA yang

besardalamsuatusistem resin akanmeningkatkanjumlahikatansilang resin matriks,

sehinggakompositmenjadilebihviskos,

kerasdankakunamunpenyusutanmenjadilebihtinggi. Jumlah TEGDMA padasistem

resin

kompositnanodikurangi.Sebagaigantinyadilakukanpenambahanjumlahcampuran

UDMA (urethane dimethacrylate) danBis-Ema (BisphenolApolyetheylene glycol

dietherdimethacrylate).TEGDMA

Page 4: Komposit nanofiller

tetapdigunakannamundalamjumlahkeciluntuksifatviskositas. Resin UDMA

danBis-Ema yang memilikiberatmolekular yang tinggi,

berdampakpadalebihsedikitpenyusutandankompositinijugamenjadilebihlembutseh

inggamudahdalam pengaplikasiannya.1

Kompositmikrotelahdikenalkarenahasil poles yang

sempurna.Walaupunkompositinisempurnauntukindikasitertentu,

namunkebanyakanpabrikmembatasiindikasikompositini,

halinidisebabkankarakteristikkekuatannyakurangsempurna disbanding

dengankomposit hybrid.1

Komposit hybrid, padasisi lain,

telahmembuktikankeunggulannyadalamberbagaimacamrestorasidirek.Walaupunk

ompositinimemilikisifatklinis yang baik, sepertitingkatkeausan yang

sangatrendah, namunhasilpolesnyatidaksebaikkomposit mikro.1

Kompositnano yang

dikembangkandenganmenggunakantekniknanotechnology,memilikihasil poles

sepertipadakompositmikrotetapimemilikikekuatandantingkatkeausansepertipadak

omposit hybrid.1

Reference:

3M ESPE. Technical product profile – Filltek Z350 universal restorative, St paul 2005

diambildari Indonesia journal of dentistry 2008; 15 (3): 239-246

http//www.fkg.ui.edu