kesebangunan dan kekongruenan laili barokah (06081181320031)

6
KESEBANGUNAN DAN KEKONGRUENAN LAILI BAROKAH 06081181320031 PENDIDIKAN MATEMATIKA

Upload: lailibarokah

Post on 30-Jul-2015

3.463 views

Category:

Education


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Kesebangunan dan kekongruenan Laili Barokah (06081181320031)

KESEBANGUNAN DAN KEKONGRUENAN

• LAILI BAROKAH

•06081181320031

•PENDIDIKAN MATEMATIKA

Page 2: Kesebangunan dan kekongruenan Laili Barokah (06081181320031)

Dapatkah kalian menentukan pasangan gambar yang sebangun dan yang kongruen?

Page 3: Kesebangunan dan kekongruenan Laili Barokah (06081181320031)

Sebangun atau kongruenkah kedua boneka di bawah ini?

Page 4: Kesebangunan dan kekongruenan Laili Barokah (06081181320031)

Dapatkah kalian menyimpulkan kapan dua bangun dikatakan sebagun?

Kemudian, kapan dua bangun dikatakan kongruen?

Apakah setiap dua bangun yang sebangun pasti juga kongruen?

Lalu, apakah setiap dua bangun yang kongruen pasti juga sebangun?

Page 5: Kesebangunan dan kekongruenan Laili Barokah (06081181320031)

Kesimpulan

Dalam matematika, dua bangun dikatakan sebangun jika perbandingan sisi yang bersesuaian sama besar dan besar sudut-sudut yang bersesuaian sama besar.

Dua bangun dikatakan kongruen apabila kedua bangun tersebut memiliki bentuk dan ukuran yang sama.

Jadi, dua bangun yang dikatakan sebangun belum tentu juga kongruen. Namun, dua bangun yang dikatakan kongruen pastilah juga sebangun.

Page 6: Kesebangunan dan kekongruenan Laili Barokah (06081181320031)