kes.dan lingkungan kerja

35
PENGAWASAN PENGAWASAN KESEHATAN DAN LINGKUNGAN KERJA Oleh : I KETUT ARYADI, S.Sos.

Upload: triwibowo1985

Post on 06-Feb-2016

235 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

K3

TRANSCRIPT

Page 1: Kes.dan Lingkungan Kerja

PENGAWASANPENGAWASAN

KESEHATAN DAN LINGKUNGAN KERJAOleh :

I KETUT ARYADI, S.Sos.

Page 2: Kes.dan Lingkungan Kerja

KESEHATAN KERJAADALAH :

- SPESIALISASI ILMU KESEHATAN/- SPESIALISASI ILMU KESEHATAN/ KEDOKTERAN DAN PRAKTEKNYAKEDOKTERAN DAN PRAKTEKNYA

- - BERTUJUAN AGAR TENAGA KERJA BERTUJUAN AGAR TENAGA KERJA MEMPEROLEH DERAJAT KESEHATAN MEMPEROLEH DERAJAT KESEHATAN YANG SETINGGI-TINGGINYA BAIK FISIK, YANG SETINGGI-TINGGINYA BAIK FISIK, MENTAL MAUPUN SOSIALMENTAL MAUPUN SOSIAL - - DILAKUKAN DENGAN USAHA- USAHA DILAKUKAN DENGAN USAHA- USAHA

PROMOTIF, PREVENTIF, KURATIF DAN PROMOTIF, PREVENTIF, KURATIF DAN REHABILITATIFREHABILITATIF

Page 3: Kes.dan Lingkungan Kerja

TUJUAN KESEHATAN KERJA(ILO/WHO 1995)

1.Promosi dan pemeliharaan kesehatan fisik, mental dan sosial dari pekerja;

2.Pencegahan gangguan kesehatan yang disebabkan oleh kondisi kerja;

3.Perlindungan pekerja dari risiko faktor-faktor yang mengganggu kesehatan;

4.Penempatan dan pemeliharaan pekerja dalam lingkungan kerja yang sesuai kemampuan fisik dan psikologis pekerja;

5.Penyesuaian setiap orang kepada pekerjaannya.

Page 4: Kes.dan Lingkungan Kerja

SPEKTRUM NEGATIFKESEHATAN KERJA

GANGGUAN KESEHATAN YANG TIMBUL AKIBAT PEKERJAAN

FATAL KECELAKAAN DAN PENYAKIT AKIBAT KERJA

-CIDERA/CACAT -PENY. AKIBAT KERJA-CIDERA/CACAT -PENY. AKIBAT KERJA-KERUSAKAN ASSET-KERUSAKAN ASSET -KERUSAKAN LINGKUNGAN -KERUSAKAN LINGKUNGAN

-GANGGUAN PROSES - MENINGKATKAN LIABILITAS-GANGGUAN PROSES - MENINGKATKAN LIABILITAS

Page 5: Kes.dan Lingkungan Kerja

SPEKTRUM POSITIF KESEHATAN KERJA

* PENCEGAHAN KEC. DAN PAK* PROMOSI KES. DI TEMPAT KERJA

* PEMELIHARAAN KESEHATAN

DERAJAT KES. FISIK, MENTAL DAN EMOSIONAL YANG TINGGI

-Menekan tk. Absensi - Meningkatkan Kepuasan Kerja-Efisiensi Biaya - Produktivitas Kerja

- Kualitas Produk - Meminimumkan tk. Kecelakaan

Page 6: Kes.dan Lingkungan Kerja

LINGKUNGAN KERJA

Adalah Kondisi lingkungan di tempat kerja

yang terdiri dari faktor : •Fisik

•Kimia •Biologi •Fisiologi•Psikologi

Page 7: Kes.dan Lingkungan Kerja

FAKTOR BAHAYAFAKTOR BAHAYADI LINGKUNGAN KERJADI LINGKUNGAN KERJA

MANAJEMEN PERUSAHAANMANAJEMEN PERUSAHAAN

POTENSI BAHAYA(HAZARD)

MANUSIA

MESIN MEDIA

PROSES

FISIK KIMIA

BIOLOGIS ERGONOMI

Page 8: Kes.dan Lingkungan Kerja

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KESEHATAN TENAGA KERJAKESEHATAN TENAGA KERJA

KAPASITASKAPASITASKERJA :KERJA :

•Keterampilan•Kesegaran

Jasmani•Gizi

•Kelamin•Usia

•Ukuran Tubuh•Motivasi

BEBAN BEBAN KERJAKERJA

• Fisik•Mental•Sosial

LINGKUNGANLINGKUNGANKERJAKERJA

•Fisik•Kimia•Biologi

•Fisiologi•Psikologi

Page 9: Kes.dan Lingkungan Kerja

TUJUAN PENGAWASAN TUJUAN PENGAWASAN KESEHATAN KERJA DAN LINGKUNGAN KESEHATAN KERJA DAN LINGKUNGAN

KERJAKERJA

Upaya perlindungan kepada :•Tenaga KerjaTenaga Kerja•Orang LainOrang Lain

Dari potensi bahaya yang berasal dari :l

1.Mesin, pesawat, alat kerja dan bahan serta energi1.Mesin, pesawat, alat kerja dan bahan serta energi2.Lingkungan kerja2.Lingkungan kerja

3.Sifat pekerjaan3.Sifat pekerjaan4. Cara kerja4. Cara kerja

5. Proses produksi5. Proses produksi

Page 10: Kes.dan Lingkungan Kerja

LANDASAN HUKUM (1)LANDASAN HUKUM (1)

Konvensi ILO No. 120 (UU No. 3 tahun 1969 Konvensi ILO No. 120 (UU No. 3 tahun 1969 tentang Hygiene Dalam Perniagaan dan tentang Hygiene Dalam Perniagaan dan Kantor-Kantor)Kantor-Kantor)

Undang-Undang No.13 tahun 2003 tentang Undang-Undang No.13 tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan Ketenagakerjaan

Undang-undang No.1 tahun 1970 tentang Undang-undang No.1 tahun 1970 tentang Keselamatan KerjaKeselamatan Kerja

Peraturan Pemerintah No. 7 tahun 1973 Peraturan Pemerintah No. 7 tahun 1973 tentang Pengawasan atas Peredaran, tentang Pengawasan atas Peredaran, Penyimpanan dan Penggunaan PestisidaPenyimpanan dan Penggunaan Pestisida

Page 11: Kes.dan Lingkungan Kerja

LANDASAN HUKUM (2)LANDASAN HUKUM (2)

Kep.Pres. No. 22 tahun 1993 tentang Penyakit Yang Timbul Kep.Pres. No. 22 tahun 1993 tentang Penyakit Yang Timbul Karena Hubungan KerjaKarena Hubungan Kerja

PMP No. 7 tahun 1964 tentang Syarat Kesehatan, PMP No. 7 tahun 1964 tentang Syarat Kesehatan, Kebersihan serta Penerangan Dalam Tempat KerjaKebersihan serta Penerangan Dalam Tempat Kerja

Per. Men. Tenaga Kerja No. 1 tahun 1976 tentang Kewajiban Per. Men. Tenaga Kerja No. 1 tahun 1976 tentang Kewajiban Latihan Hyperkes bagi Dokter PerusahaanLatihan Hyperkes bagi Dokter Perusahaan

Per. Men. Tenaga Kerja No. 1 tahun 1979 tentang Kewajiban Per. Men. Tenaga Kerja No. 1 tahun 1979 tentang Kewajiban Latihan Hyperkes bagi Paramedis PerusahaanLatihan Hyperkes bagi Paramedis Perusahaan

Page 12: Kes.dan Lingkungan Kerja

LANDASAN HUKUM (3)LANDASAN HUKUM (3)

Per.Men. Tenaga Kerja No. 2 tahun 1980 tentang Per.Men. Tenaga Kerja No. 2 tahun 1980 tentang Pemeriksaan Kesehatan Tenaga Kerja Dalam Pemeriksaan Kesehatan Tenaga Kerja Dalam Penyelenggaraan Keselamatan KerjaPenyelenggaraan Keselamatan Kerja

Per. Men. Tenaga Kerja No. 1 tahun 1981 tentang Kewajiban Per. Men. Tenaga Kerja No. 1 tahun 1981 tentang Kewajiban Melapor Penyakit Akibat KerjaMelapor Penyakit Akibat Kerja

Per. Men. Tenaga Kerja No. 3 tahun 1982 tentang Pelayanan Per. Men. Tenaga Kerja No. 3 tahun 1982 tentang Pelayanan Kesehatan KerjaKesehatan Kerja

Per. Men. Tenaga Kerja No. 3 tahun 1985 tentang Per. Men. Tenaga Kerja No. 3 tahun 1985 tentang Keselamatan dan Kesehatan Kerja Pemakaian AsbesKeselamatan dan Kesehatan Kerja Pemakaian Asbes

Page 13: Kes.dan Lingkungan Kerja

LANDASAN HUKUM (4)LANDASAN HUKUM (4)

Per.Men. Tenaga Kerja No. 3 tahun 1986 tentang Syarat-Per.Men. Tenaga Kerja No. 3 tahun 1986 tentang Syarat-Syarat K3 di Tempat Kerja Yang Mengelola PestisidaSyarat K3 di Tempat Kerja Yang Mengelola Pestisida

Per. Men. Tenaga Kerja No. 1 tahun 1998 tentang Per. Men. Tenaga Kerja No. 1 tahun 1998 tentang Penyelenggaraan Jaminan Pemeliharaan Kesehatan dgn Penyelenggaraan Jaminan Pemeliharaan Kesehatan dgn Manfaat Lebih BaikManfaat Lebih Baik

Kep. Men. Tenaga Kerja No. 333 tahun 1989 tentang Kep. Men. Tenaga Kerja No. 333 tahun 1989 tentang Diagnosis dan Pelaporan Penyakit Akibat KerjaDiagnosis dan Pelaporan Penyakit Akibat Kerja

Kep. Men. Tenaga Kerja No. 62A tahun 1992 tentang Kep. Men. Tenaga Kerja No. 62A tahun 1992 tentang Pedoman Diagnosis dan Penilaian Cacat Karena Pedoman Diagnosis dan Penilaian Cacat Karena Kecelakaan dan Penyakit Akibat KerjaKecelakaan dan Penyakit Akibat Kerja

Kep. Men. Tenaga Kerja No. 51 tahun 1999 tentang NAB Kep. Men. Tenaga Kerja No. 51 tahun 1999 tentang NAB Faktor Fisika di Tempat KerjaFaktor Fisika di Tempat Kerja

Page 14: Kes.dan Lingkungan Kerja

LANDASAN HUKUM (5)LANDASAN HUKUM (5)

Kep. Men. Tenaga Kerja No. 187 tahun 1999 tentang Kep. Men. Tenaga Kerja No. 187 tahun 1999 tentang Pengendalian Bahan Kimia Berbahaya di Tempat KerjaPengendalian Bahan Kimia Berbahaya di Tempat Kerja

Surat Edaran Men. Tenaga Kerja No. 1 tahun 1979 Surat Edaran Men. Tenaga Kerja No. 1 tahun 1979 tentang Kantin dan Ruang Makantentang Kantin dan Ruang Makan

Surat Edaran Men.Tenaga Kerja No. 1 tahun 1997 Surat Edaran Men.Tenaga Kerja No. 1 tahun 1997 tentang Nilai Ambang Batas (NAB) Faktor Kimia di Udara tentang Nilai Ambang Batas (NAB) Faktor Kimia di Udara Lingkungan KerjaLingkungan Kerja

Kepts. Dirjen Binawas No. 157 tahun 1989 tentang Tata Kepts. Dirjen Binawas No. 157 tahun 1989 tentang Tata Cara dan Bentuk Laporan Penyelenggaraan Pelayanan Cara dan Bentuk Laporan Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan KerjaKesehatan Kerja

SE Dirjen Binawas No. 86 tahun 1989 tentang SE Dirjen Binawas No. 86 tahun 1989 tentang Perusahaan Katering yang Mengelola Makanan bagi Perusahaan Katering yang Mengelola Makanan bagi Tenaga KerjaTenaga Kerja

Page 15: Kes.dan Lingkungan Kerja

OBJEK PENGAWASAN OBJEK PENGAWASAN KESEHATAN KERJA & LINGK. KESEHATAN KERJA & LINGK.

KERJA (1)KERJA (1) Pelayanan Kesehatan Kerja Dokter Perusahaan Pemeriksaan Kesehatan Tenaga Kerja Penyakit Akibat Kerja Paramedis Perusahaan Penggunaan Pestisida Katering / Pengelola Makanan Untuk Tenaga Kerja

Page 16: Kes.dan Lingkungan Kerja

OBJEK PENGAWASAN OBJEK PENGAWASAN KESEHATAN KERJA & LINGK. KERJA (2)KESEHATAN KERJA & LINGK. KERJA (2)

Dokter Pemeriksa Kesehatan Tenaga Kerja Pengendalian Bahan Kimia Berbahaya di Tempat Kerja Ahli K3 Kimia Petugas K3 Kimia Pembinaan / Training KK & LK Informasi / Laporan Data KK & LK Informasi / Data Kasus Khusus KK & LK

Page 17: Kes.dan Lingkungan Kerja

MEKANISME PENGAWASAN MEKANISME PENGAWASAN KESEHATAN KERJA DAN KESEHATAN KERJA DAN LINGKUNGAN KERJALINGKUNGAN KERJA

Monitoring Lingkungan kerjaMonitoring Lingkungan kerja

Pemeriksaan Kesehatan Tenaga KerjaPemeriksaan Kesehatan Tenaga Kerja

Page 18: Kes.dan Lingkungan Kerja

LINGKUP PENGAWASAN LINGKUP PENGAWASAN KESEHATAN KERJA DAN KESEHATAN KERJA DAN

LINGKUNGAN KERJALINGKUNGAN KERJA1. Identifikasi dan Evaluasi Faktor-faktor Bahaya1. Identifikasi dan Evaluasi Faktor-faktor Bahaya (Fisik, Kimia, Biologi, Fisiologi/Ergonomi, Psikologi)(Fisik, Kimia, Biologi, Fisiologi/Ergonomi, Psikologi)

2. Identifikasi Sumber Bahaya2. Identifikasi Sumber Bahayaa.a. Keadaan Mesin, Pesawat, Alat-alat Kerja, BahanKeadaan Mesin, Pesawat, Alat-alat Kerja, Bahanb. Lingkungan Kerjab. Lingkungan Kerjac. Sifat Pekerjaanc. Sifat Pekerjaand. Cara Kerjad. Cara Kerjae. Proses Produksie. Proses Produksi

3. Identifikasi Objek Pengawasan KK & LK3. Identifikasi Objek Pengawasan KK & LK (Lembaga, Sarana, Petugas K3, Dokumen Monitoring LK)(Lembaga, Sarana, Petugas K3, Dokumen Monitoring LK)

Page 19: Kes.dan Lingkungan Kerja

PENGAWASAN LINGKUNGAN KERJAPENGAWASAN LINGKUNGAN KERJA

InformasiInformasi Pengukuran LingkunganPengukuran LingkunganKerjaKerja

Indeks Indeks PertimbanganPertimbangan Standar EvaluasiStandar Evaluasi

Persyaratan Persyaratan PengendalianPengendalian

Perbaikan LingkunganPerbaikan LingkunganKerjaKerja

Page 20: Kes.dan Lingkungan Kerja

PROBLEM SOLVING CYCLE

CURRENTSITUATION

DESIREDSITUATION

Criteria(Standards)

PROBLEM RECOGNITION AND DESCRIPTION

COMPARISON

PROBLEM ANALYSIS (CAUSES)

SETTING PRIORITIES

DEVELOPMENT OF SOLUTIONS(T/H/O/S)

CHOICE OF SOLUTIONS

IMPLEMENTATION

MONITORING AND EVALUATION OF THE CHOOICES

PLANNING UNFORESEEN CIRCUMTANCES AND RESIDUAL RISK

Page 21: Kes.dan Lingkungan Kerja

Bahan Kimia BerbahayaPengendalian

Penyediaan Lembar Data Keselamatan dan Label

Penunjukan Petugas K3 Kimia dan Ahli K3 Kimia

Page 22: Kes.dan Lingkungan Kerja

PEMERIKSAAN KESEHATAN TENAGA KERJA

Untuk memenuhi 2 kebutuhan :

Mendiagnosa dan memberikan terapi bagi yang menderita penyakit umum

Melakukan pencegahan dan mendiagnosa penyakit akibat kerja

Page 23: Kes.dan Lingkungan Kerja

PEMERIKSAAN KESEHATAN PEMERIKSAAN KESEHATAN TENAGA KERJATENAGA KERJA

Pemeriksaan KesehatanPemeriksaan KesehatanAwalAwal

Pemeriksaan KesehatanPemeriksaan KesehatanBerkalaBerkala

Pemeriksaan Kesehatan Pemeriksaan Kesehatan KhususKhusus

Page 24: Kes.dan Lingkungan Kerja

PEMERIKSAAN KESEHATAN AWALPEMERIKSAAN KESEHATAN AWAL

Dilakukan oleh dokter sebelum sebelum diterima untuk melakukan pekerjaan

Tujuan untuk penempatan tenaga kerja, agar : - berada dalam kondisi kesehatan yang optimal

- tidak menderita peny. menular - sesuai kemampuan fisik pekerjaan yang akan

dilakukan

Page 25: Kes.dan Lingkungan Kerja

PEMERIKSAAN KESEHATAN PEMERIKSAAN KESEHATAN BERKALABERKALA

Dilakukan oleh dokter pada waktu-waktu tertentu secara berkala

Sekurang-kurangnya 1 tahun sekali Tujuan :

- mempertahankan derajat kesehatan tenaga kerja- menilai kemungkinan adanya pengaruh dari

pekerjaan seawal mungkin

Page 26: Kes.dan Lingkungan Kerja

PEMERIKSAAN KESEHATAN PEMERIKSAAN KESEHATAN KHUSUSKHUSUS

Dilakukan oleh dokter secara khusus terhadap tenaga kerja tertentu

Dilakukan pula terhadap tenaga kerja :- mengalami kecelakaan atau penyakit yang dirawat diatas 2 minggu- usia > 40 th/wanita/cacat/muda yang melakukan pekerjaan tertentu- diduga mendapat gangguan kesehatan

Tujuan : Menilai adanya pengaruh pekerjaan tertentu

terhadap tenaga kerja atau kelompok tenaga kerja

Page 27: Kes.dan Lingkungan Kerja

HASIL PEMERIKSAAN KESEHATANHASIL PEMERIKSAAN KESEHATAN

DILAPORKAN DAN DIKIRIMKAN KEDILAPORKAN DAN DIKIRIMKAN KEDINAS NAKER SETEMPAT OLEH PERSHDINAS NAKER SETEMPAT OLEH PERSH.

DINAS NAKER SETEMPAT MENYAMPAIKAN DINAS NAKER SETEMPAT MENYAMPAIKAN KEPADA DITJEN BINAWASKEPADA DITJEN BINAWAS

Page 28: Kes.dan Lingkungan Kerja

PELAYANAN KESEHATAN KERJAPELAYANAN KESEHATAN KERJA

TUJUANTUJUAN :: Memberikan bantuan kepada tenaga kerja dalam Memberikan bantuan kepada tenaga kerja dalam

penyesuaian diri dan pekerjaanpenyesuaian diri dan pekerjaan Melindungi tenaga kerja dari setiap gangguan

kesehatan yang timbul dari pekerjaan dan lingkungan kerja

Meningkatkan kesehatan badan, kondisi mental Meningkatkan kesehatan badan, kondisi mental dan kemampuan fisik tenaga kerjadan kemampuan fisik tenaga kerja

Memberikan pengobatan, perawatan dan Memberikan pengobatan, perawatan dan rehabilitasirehabilitasi

Page 29: Kes.dan Lingkungan Kerja

TUGAS POKOK PELAYANAN KESEHATAN KERJAPELAYANAN KESEHATAN KERJA

Pemeriksaan kesehatan tenaga kerjaPemeriksaan kesehatan tenaga kerja Pembinaan dan Pengawasan atas penyesuaian pekerjaanPembinaan dan Pengawasan atas penyesuaian pekerjaan Pembinaan dan Pengawasan terhadap lingkungan kerjaPembinaan dan Pengawasan terhadap lingkungan kerja Pembinaan dan Pengawasan perlengkapan SanitairPembinaan dan Pengawasan perlengkapan Sanitair Pembinaan dan Pengawasan perlengkapan kesehatan tenaga Pembinaan dan Pengawasan perlengkapan kesehatan tenaga

kerjakerja Pencegahan dan Pengobatan thd penyakit umum dan PAKPencegahan dan Pengobatan thd penyakit umum dan PAK Pertolongan Pertama Pada KecelakaanPertolongan Pertama Pada Kecelakaan Pendidikan Kesehatan dan Latihan P3KPendidikan Kesehatan dan Latihan P3K Memberikan nasehat ttg perencanaan tempat kerja, pemilihan Memberikan nasehat ttg perencanaan tempat kerja, pemilihan

APD, penyelenggaraan gizi dan makananAPD, penyelenggaraan gizi dan makanan Pembinaan dan Pengawasan thd tenaga kerja yang memiliki Pembinaan dan Pengawasan thd tenaga kerja yang memiliki

kelainan tertentukelainan tertentu Memberikan laporan berkala kepada Pengurus PerusahaanMemberikan laporan berkala kepada Pengurus Perusahaan

Page 30: Kes.dan Lingkungan Kerja

GIZI KERJA :

Ilmu gizi yang diterapkan kepada tenaga kerja dengan tujuan untuk meningkatkan taraf kesehatan tenaga kerja sehingga tercapai produktivitas dan efisiensi kerja yang setinggi-tingginya

Page 31: Kes.dan Lingkungan Kerja

PENYELENGGARAAN MAKANAN DI TEMPAT KERJA :

Mencakup semua proses, mulai dari merencanakan anggaran belanja kebutuhan makanan tenaga kerja sampai kepada panyajian makanan yang siap untuk dikonsumsi oleh tenaga kerja

Page 32: Kes.dan Lingkungan Kerja

DALAM PENYELENGGARAAN MAKANAN YANG PERLU DIPERHATIKAN

1. Penyelenggaraan Makanan2. Petugas Penyelenggara Makanan3. Sistem Pelayanan Makanan4. Susunan Menu dan Nilai Gizi Makanan5. Dapur dan Ruang Makan6. Hygiene dan Sanitasi

Page 33: Kes.dan Lingkungan Kerja

PengawasanPengawasanLingkunga KerjaLingkunga Kerja

Pengawasan KesehatanPengawasan KesehatanKerjaKerja

- Umum- Umum- Tehnis- Tehnis

- Individual- Individual- Medis- Medis

Page 34: Kes.dan Lingkungan Kerja

PENGAWASAN PENGAWASAN DILAKUKAN OLEH :DILAKUKAN OLEH :

Pegawai Pengawas KetenagakerjaanPegawai Pengawas Ketenagakerjaan Dokter Perusahaan/Dokter PemeriksaDokter Perusahaan/Dokter Pemeriksa Ahli K3Ahli K3 Ahli K3 KimiaAhli K3 Kimia Pengawas PestisidaPengawas Pestisida

Page 35: Kes.dan Lingkungan Kerja