kepribadian(sosiologi3)

Upload: anik-susanti

Post on 24-Feb-2018

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Kepribadian(sosiologi3)

    1/15

    Kepribadian

    Nasrudin

  • 7/25/2019 Kepribadian(sosiologi3)

    2/15

    Kepribadian

    Susunan unsur-unsur akal dan

    jiwa yang menentukan perbedaan

    tingkah laku atau tindakan dari

    tiap-tiap induvidu. Atau ciri-ciri

    watak seseorang induvidu yang

    konsisten, yang memberikan

    kepadanya suatu identitassebagai induvidu yang khusus.

  • 7/25/2019 Kepribadian(sosiologi3)

    3/15

    Unsur-unsur Kepribadian

    . !engetahuan

    unsur-unsur yang mengisi akal dan

    alam jiwa seseorang yang sadar,

    secara nyata terkandung dalamotaknya. Kemampuan akal manusia

    untuk membentuk konsep, serta

    kemampuannya untuk ber"antasi

    sudah tentu sanga penting bagi

    makhluk manusia

  • 7/25/2019 Kepribadian(sosiologi3)

    4/15

    -

    #. !erasaan

    Kecuali pengetahuan, alam

    kesadaran manusia juga mengandung

    berbagai perasaan. !erasaan adalah

    suatu keadaan dalam kesadaran

    manusia yang karena pengaruh

    pengetahuannya dinilainya sebagaikeadaan yang positi" dan negati".

  • 7/25/2019 Kepribadian(sosiologi3)

    5/15

    $orongan Naluri

    Kesadaran manusia juga mengandung

    perasan lain yang tidak ditimbulkan

    karena pengaruh pengetahuannya

    melainkan karena sudah terkandung

    dalam organismanya, dan khususnya

    dalam gennya sebagai naluri.

    Kemauan yang sudah merupakannaluri pada tiap manusia disebut juga

    dorongan%drive&

  • 7/25/2019 Kepribadian(sosiologi3)

    6/15

    'acam-macam $orongan Naluri

    . $orongan untuk mempertahankan

    hidup.

    $orongan ini merupakan suatu

    kekuatan biologis yang juga adapada semua mahluk di dunia ini

    yang menyebabkan bahwa semua

    jenis mahluk mampu

    mempertahankan hidupnya dimukabumi ini.

  • 7/25/2019 Kepribadian(sosiologi3)

    7/15

    -#. $orongan Se(

    $orongan ini timbul pada tiapindividu yang normal tanpa terkena

    pengaruh pengetahuan, dan memang

    dorongan ini mempunyai landasan

    biologi yang mendorong mahluk

    manusia ntuk membentuk keturunan

    yang melanjutkan jenisnya.

  • 7/25/2019 Kepribadian(sosiologi3)

    8/15

    -). $orongan untuk usaha mencari

    makan

    $orongan ini tidak perlu

    dipelajari, dan sejak bayipun manusia

    sudah mennjukkan dorongan untukmencari makan, yaitu dengan mencari

    susu ibunya.

  • 7/25/2019 Kepribadian(sosiologi3)

    9/15

    -*. $orongan untuk bergaul atauberinteraksi dengan sesama manusia.

    $orongan ini memang

    merupakan landasan biologi dari

    kehidupan masyarakat manusiasebagai mahluk kolekti".

  • 7/25/2019 Kepribadian(sosiologi3)

    10/15

    -

    +. $orongan untuk meniru tingkah lakusesamanya.

    $orongan ini merupakan sumber

    dari adanya beraneka warnakebudayaan diantara mahluk

    manusia , karena adanya dorongan ini

    manusia mengembangkan adat yang

    memaksanya berbuat menyesuaikandengan manusia sekitarnya.

  • 7/25/2019 Kepribadian(sosiologi3)

    11/15

    -. $orongan untuk berbakti

    $orongan ini mungkin ada dalam

    naluri manusia, karena manusia

    meruakan mahluk kolekti", sehingga

    untuk hidup bersama dengan manusialain secara serasi ia perlu mempunyai

    suatu landasan biologi untuk

    mengembangkan rasa simpati, rasa

    cinta yang memungknkan hidupbersama.

  • 7/25/2019 Kepribadian(sosiologi3)

    12/15

    -. $orongan akan keindahan, dalam

    arti keindahan bentuk, warna, suara

    atau gerak.

    !ada seorang bayi dorongan ini

    sudah sering tampak pada gejalatertariknya seorang bayi kepada

    bentuk-bentuk tertentu dari benda-

    benda sekitarnya, kepada warna-

    warna cerah, suara nyaring danberirama dan gerak gerik yang selaras.

  • 7/25/2019 Kepribadian(sosiologi3)

    13/15

    Aneka warna Kebutuhan pribadi

    . Kebutuhan organik yang bernilai !ositi"

    - 'akan dan minum

    - stirahat dan tidur

    - se(

    - /erna"as

    - /uang hajat

    #. Kebutuhan organik bernilai negati", karenatidak dipenuhi 0

    - 'akan dan minum tidak le1at- stirahat dan tidur terganggu

  • 7/25/2019 Kepribadian(sosiologi3)

    14/15

    - - Kegagalan se(

    - Kesulitan buang hajat - /erna"as sesak

    ). Kebutuhan psikologi yang bernilaipositi"

    - /ersantai - Kemesraan

    - /ercinta

    - Kepuasaan ego

    - Kehormatan

    - Kebanggaan mencapai tujuan

  • 7/25/2019 Kepribadian(sosiologi3)

    15/15

    -*. $orongan psikologi yang bernilai negati" 2

    - Ketegangan

    - Kebencian

    - 3goisme ekstrem, yang menimbulkan

    kebenci-

    an terhadap orang lain.

    - !enghinaan

    - 4idak percaya pada diri sendiri