kegiatan pemasangan alat monitoring kualitas air limbah ... · kualitas air sungai dan air limbah...

8
Kegiatan Pemasangan Alat Monitoring Kualitas Air Limbah secara Otomatik, Kontinyu dan Online Heru Dwi Wahyono, B.Eng.M.Kom

Upload: dodan

Post on 20-Mar-2019

248 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Kegiatan Pemasangan Alat

Monitoring Kualitas Air

Limbah secara Otomatik,

Kontinyu dan Online

Heru Dwi Wahyono, B.Eng.M.Kom

INDUSTRI YANG WAJIB

JENIS INDUSTRI YANG WAJIB MEMASANG ALAT

MONITORING KUALITAS AIR :

1. RAYON

2. PULP & PAPER

3. PERTAMBANGAN

4. PETROKIMIA HULU

5. KAWASAN INDUSTRI

MONITORING

KUALITAS AIR SUNGAI DAN AIR LIMBAH TELEMETRI

(OTOMATIS DAN KONTINYU DAN ONLINE)

SISTEM PENEMPATAN SENSOR

I. Pemantauan parameter kimia

A. RTU Set Kimia, terdiri dari :

1. Smart data logger

2. GSM modem

3. Sistem wiring panel box

4. Sistem solar cell

5. Batere / Aki kering

B. Sensor Kualitas Air

1. 30m Connection Cable

2. Singel Sensor Parameter: COD

3. Multi probe sensor:Parameter ukur : Temp, Cond, TDS,

Sal, DO, pH, turbidity, SwSG, Depth, Amonia, Nitrat,

ORP

II. Sistem pengambilan sampling air :

1. Pompa air

2. Meja dan Tangki Air

3. Timer control

4. Perpipaan

III. Pusat Data :

A. Personal Komputer Server

B. GSM Modem

C. Sistem Software, terdiri dari :

1. MS Window 7

2. MS Access / Runtime

3. SMS Gateway

4. DB Online Monitoring

5. Sistem informasi web onlimo

6. Server Xampp

Komponen Peralatan

SPESIFIKASI SENSOR

APLIKASI SOFTWARE

HTTP://PPKL.MENLHK.GO.ID

Materi dapat diunduh di