kata pengantar...i kata pengantar kami panjatkan puji syukur ke hadirat allah swt, tuhan yang maha...

34
i

Upload: others

Post on 06-Feb-2021

4 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • i

  • i

  • i

    KATA PENGANTAR Kami panjatkan puji syukur ke hadirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa,

    atas rahmat dan hidayah-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan Kajian

    Fiskal Regional Tingkat Wilayah Triwulan I Tahun 2020 Provinsi Kepulauan

    Riau dengan baik.

    Kajian Fiskal Regional diterbitkan oleh Kantor Wilayah Direktorat Jenderal

    Perbendaharaan Provinsi Kepulauan Riau berdasarkan Peraturan Direktur

    Jenderal Perbendaharaan Nomor PER-34/PB/2018 dan Surat Edaran

    Direktur Jenderal Perbendaharaan Nomor SE-61/PB/2017 sebagai sarana

    untuk membangun komunikasi dua arah dalam pertukaran data dan informasi

    ekonomi baik dengan stakeholders internal maupun eksternal dan

    memberikan sumbangsih bagi perekonomian daerah.

    Dengan kajian tersebut diharapkanpara pemangku kepentingan dalam hal ini

    Pemerintah Daerah, Satuan Kerja Pemerintah Pusat, pelaku usaha, serta

    akademisi di lingkup Provinsi Kepulauan Riau dapat memperoleh masukan

    dalam merumuskan kebijakan pengembangan ekonomi daerah, sehingga bisa

    memberikan manfaat untuk pembangunan daerah dan peningkatan

    kesejahteraan masyarakat di masa mendatang.

    Beberapa dimensi yang menjadi bahasan utama dalam kajian adalah

    perkembangan ekonomi regional, perkembangan pelaksanaan APBN,

    perkembangan pelaksanaan APBD, perkembangan pelaksanaan anggaran

    konsolidasian APBN dan APBD, serta isu fiskal regional terpilih.

    Dalam penyusunan Kajian Fiskal Regional Provinsi Kepulauan Riau Triwulan

    I Tahun 2020, ini kami memperoleh dukungan dari Badan Pusat Statistik

    Provinsi Kepulauan Riau, Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Kepulauan

    Riau, dan seluruh Pemerintah Daerah lingkup Provinsi Kepulauan Riau. Oleh

    karena itu, kami menyampaikan apresiasi yang sebesar-besarnya kepada

    semua pihak, semoga kerjasama yang telah terjalin selama ini dapat lebih

    ditingkatkan di masa yang akan datang.

    Kami menyadari penyusunan Kajian Fiskal Regional Triwulan I Tahun 2020

    ini masih jauh dari sempurna, untuk itu kami mengharapkan masukan yang

    konstruktif untuk dapat meningkatkan kualitas Kajian Fiskal Regional Tingkat

    Wilayah sehingga dapat memberikan manfaat bagi kemajuan dan

    kemakmuran masyarakat Provinsi Kepulauan Riau.

    Tanjungpinang, 12 Mei 2020

    Kepala Kantor,

    Teguh Dwi Nugroho

  • ii

    TIM PENYUSUN

    Pengarah dan Penanggung Jawab

    Kepala Kanwil Ditjen Perbendaharaan Provinsi Kepulauan Riau Teguh Dwi Nugroho

    Ketua

    Kepala Bidang PPA II Kartika Chandra

    Wakil Ketua

    Andry Maurens (Kasi PPA II-B)

    Editor

    Andry Maurens (Kasi PPA II-B) Paskah Mentari A. Pasaribu (Pelaksana Seksi PPA II-B)

    Layout dan Desain

    Fika Yarits A. (Pelaksana Seksi PPA II-A)

    Kontributor

    Amoeng Priyo Sigit P. (Kasi PPA II-A)

    Syaipuloh (Kasi PPA II-C)

    Fika Yarits A. (Pelaksana Seksi PPA II-A)

  • iii

    DAFTAR ISI KATA PENGANTAR ...................................................................................................................................... i

    TIM PENYUSUN ........................................................................................................................................... ii

    DAFTAR ISI ................................................................................................................................................. iii

    DAFTAR TABEL ........................................................................................................................................... v

    DAFTAR GRAFIK ........................................................................................................................................ vi

    I. PERKEMBANGAN DAN ANALISIS INDIKATOR EKONOMI REGIONAL ................................................. 1

    I.I. Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) ........................................................................................... 1

    I.II. Inflasi .................................................................................................................................................. 3

    I.III. Indikator Kesejahteraan ..................................................................................................................... 3

    II. PERKEMBANGAN DAN ANALISIS PELAKSANAAN APBN .................................................................... 5

    II.I. Pendapatan Negara ........................................................................................................................... 5

    II.I.I. Pajak Penghasilan (PPh) ............................................................................................................. 6

    II.I.II Pajak Pertambahan Nilai (PPN) &Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM) ..................... 7

    II.I.III. Pajak Pusat Lainnya (BM, BK, Cukai, PBB, dan Pajak Lainnya) ............................................... 7

    II.I.IV Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) ................................................................................. 7

    II.II. Belanja Negara .................................................................................................................................. 8

    II.II.I Belanja dan Transfer Pemerintah Pusat ...................................................................................... 8

    II.II.II. Pengelolaan BLU ..................................................................................................................... 10

    II.II.III. Manajemen Investasi .............................................................................................................. 10

    II.III Prognosis Realisasi APBN .............................................................................................................. 11

    III. PERKEMBANGAN DAN ANALISIS PELAKSANAAN APBD ................................................................. 12

    III.I Pendapatan Daerah ......................................................................................................................... 13

    III.I.I. Pajak Daerah ............................................................................................................................ 13

    III.I.II. Retribusi Daerah ...................................................................................................................... 14

    III.I.III. Penerimaan Daerah Lainnya (HPKD, LLPAD, dan LLPD) ...................................................... 14

    III.I.IV. Penerimaan Transfer .............................................................................................................. 15

    III.II. Belanja Daerah ............................................................................................................................... 16

    III.III. Pengelolaan BLUD ........................................................................................................................ 17

    III.IV. Prognosis Realisasi APBD ............................................................................................................ 18

    IV. PERKEMBANGAN DAN ANALISIS PELAKSANAAN ANGGARAN KONSOLIDASIAN (APBN dan

    APBD) ......................................................................................................................................................... 20

    IV.I. Pendapatan Konsolidasian ............................................................................................................. 20

    IV.II. Belanja Konsolidasian .................................................................................................................... 21

  • iv

    IV.III. Analisis Dampak Kebijakan Fiskal Terhadap Kesejahteraan Regional ......................................... 21

    V. ISU FISKAL REGIONAL TERPILIH........................................................................................................ 23

    Kontirbusi Penerapan Pola Penyerapan Anggaran Terhadap Pertumbuhan Ekonomi .......................... 23

  • v

    DAFTAR TABEL Tabel 1 Pencapaian Sasaran RKP dan RPJMD Kepri Tahun 2020 ............................................................. 1

    Tabel 2 Pagu dan Realisasi APBN Lingkup Provinsi Kepulauan Riau s.d. Triwulan I 2020 ......................... 5

    Tabel 3 Pagu dan Realisasi Pendapatan Lingkup Provinsi Kepulauan Riau s.d. Triwulan I 2020 ................ 5

    Tabel 4 Pagu dan Realisasi APBN Lingkup Provinsi Kepulauan Riau s.d. Triwulan I 2020 ......................... 8

    Tabel 5 Realisasi APBN per Kewenangan s.d triwulan I 2020 di Kepri (dalam miliaran rupiah) ................... 8

    Tabel 6 Realisasi APBN 5 K/L terbesar s.d triwulan I2020 di Kepri (dalam miliaran rupiah) ........................ 9

    Tabel 7 Realisasi APBN per Fungsi s.d triwulan I 2020 di Kepri (dalam miliaran rupiah) ............................ 9

    Tabel 8 Ringkasan Data Keuangan BLU di Kepri (dalam miliaran rupiah) ................................................ 10

    Tabel 9 Penyaluran KUR dan UMi di Kepri Per 30 Maret 2020 (jutaan rupiah) ..................................... 10

    Tabel 10 Prognosis Realisasi APBN per triwulan I tahun 2020 .................................................................. 11

    Tabel 11 Model Prognosis Realisasi APBN pada per triwulan I tahun 2019 ............................................... 11

    Tabel 12 Prognosis Realisasi APBN Lingkup Provinsi Kepulauan Riau Tahun 2019 ................................. 12

    Tabel 13 Pagu dan Realisasi APBD Lingkup Provinsi Kepulauan Riau s.d. Triwulan I2020 ...................... 12

    Tabel 14 Realisasi APBD per Jenis Belanja s.d Triwulan I 2020 di Kepri (dalam miliaran rupiah) ............ 16

    Tabel 15 Profil Satuan Kerja BLUD di Provinsi Kepulauan Riau (dalam rupiah) ........................................ 17

    Tabel 16 Prognosis Realisasi APBD tahun 2019 ........................................................................................ 18

    Tabel 17 Prognosis APBD Tahun 2019 ...................................................................................................... 18

    Tabel 18 Prognosis Realisasi APBD Lingkup Provinsi Kepulauan Riau Tahun 2019 (miliar rupiah) .......... 19

    Tabel 19 Realisasi Konsolidasian (Lingkup Provinsi Kepulauan Riau s.d. Triwulan I 2020 ....................... 20

    Tabel 20 Realisasi APBN ............................................................................................................................ 23

    Tabel 21 Penyerapan Anggaran Tahun 2019-2020 .................................................................................... 24

  • vi

    DAFTAR GRAFIK Grafik 1 Pertumbuhan Ekonomi (q-to-q) ....................................................................................................... 1

    Grafik 2 Pertumbuhan Ekonomi (yoy) ........................................................................................................... 1

    Grafik 3 Komposisi PDRB ADHB Lapangan Usaha Kepri TW I 2020 ........................................................... 2

    Grafik 4 4 Kontributor Tertinggi Pertumbuhan PDRB Kepri (triwulan I 2020 YoY %) ................................. 2

    Grafik 5 Komposisi PDRB ADHB Pengeluaran Kepri Triwulan I 2020 .......................................................... 2

    Grafik 6 Share PDRB Regional Sumatera .................................................................................................... 2

    Grafik 7 Inflasi (mom).................................................................................................................................... 3

    Grafik 8 Inflasi (yoy) ...................................................................................................................................... 3

    Grafik 9 Tingkat Pengangguran Terbuka dan Jumlah Penganggur .............................................................. 3

    Grafik 10 Perbandingan TPT ........................................................................................................................ 3

    Grafik 11 Jumlah dan Persentase Penduduk Miskin .................................................................................... 4

    Grafik 12 Perbandingan Kemiskinan ............................................................................................................ 4

    Grafik 13 Kemiskinan Desa di Kepri ............................................................................................................. 4

    Grafik 14 Perkembangan PPh di Kepri (dalam miliar rupiah) ....................................................................... 6

    Grafik 15 Perkembangan PPN dan PPNBM di Kepri (dalam miliar rupiah) .................................................. 7

    Grafik 16 Komposisi Pajak Pusat Lainnya .................................................................................................... 7

    Grafik 17 Komposisi Akad KUR Skema Penyaluran per 30 Maret 2020 ..................................................... 10

    Grafik 19 Komposisi Jenis Pendapatan Daerah s.d. Triwulan I 2020 ......................................................... 13

    Grafik 19 Kontribusi Daerah terhadap Total Pendapatan Daerah Triwulan I 2020 ..................................... 13

    Grafik 20 Perkembangan Pajak Daerah di Kepri (dalam jutaan rupiah) ..................................................... 13

    Grafik 21 Perkembangan Retribusi Daerah di Kepri (dalam jutaan rupiah) ................................................ 14

    Grafik 22 Komposisi Penerimaan Daerah Lainnya s.d. Triwulan I 2020 ..................................................... 14

    Grafik 23 Perkembangan Penerimaan Lainnya di Kepri (dalam jutaan rupiah) .......................................... 15

    Grafik 24 Perkembangan Penerimaan Transfer di Kepri (dalam jutaan rupiah) ......................................... 15

    Grafik 26 Komposisi Transfer Triwulan I 2020 ............................................................................................ 16

    Grafik 26 Rasio Transfer terhadap Penerimaan Pemda s.d. Triwulan I Tahun 2020 .................................. 16

    Grafik 27 Perkembangan Belanja per Pemda Triwulan I 2020 (dalam jutaan rupiah) ................................ 17

    Grafik 28 Capaian Target Penerimaan Pusat dan Daerah selain Transfer Pusat Lingkup Kepri ................ 20

    Grafik 29 Perkembangan Penerimaan Pusat & Daerah selain Transfer Pusat (dalam miliar) .................... 20

    Grafik 31 Komposisi Penyusun Realisasi Penerimaan Pusat & Daerah ..................................................... 21

    Grafik 31 Komposisi Realisasi Penerimaan Pusat & Daerah selain Transfer Pusat ................................... 21

    Grafik 35 Perkembangan Belanja Pusat & Daerah selain Transfer Pusat (dalam miliar rupiah) ................ 21

    Grafik 35 Capaian Belanja Pusat & Daerah per Jenis Belanja s.d. Q1 2020 .............................................. 21

    Grafik 35 Komposisi Alokasi Belanja Pusat & Daerah selain Transfer Pusat 2020 .................................... 21

    Grafik 35 Komposisi Realisasi Belanja Pusat dan Daerah selain Transfer Pusat s.d. Q1 2020 ................. 21

    Grafik 36 Komparasi Perkembangan Kesejahteraan dan Fiskal di Kepri ................................................... 22

    Grafik 37 Realisasi Belanja Triwulan I 2019-2020 (dalam miliar rupiah)..................................................... 24

    Grafik 38 Persentase penyerapan Triwulan I 2019-2020 ............................................................................ 25

    file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265346file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265347file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265348file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265349file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265350file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265351file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265352file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265353file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265354file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265355file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265357file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265361file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265362file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265363file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265364file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265367file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265370file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265371file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265373file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265374file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265375file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265376file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265377file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265378file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265379file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265380file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265382file:///C:/Users/riris/Documents/02%20PPA%20II/Kajian%20Fiskal%20Regional/KFR%202020/Triwulan%20I/KFR%20Triwulan%20I%202020_4.docx%23_Toc40265383

  • 1

    I. PERKEMBANGAN DAN ANALISIS INDIKATOR EKONOMI REGIONAL

    Tabel 1 Pencapaian Sasaran RKP dan RPJMD Kepri Tahun 2020

    Indikator Ekonomi Q1 2020 Target RKP Target

    RPJMD

    Pertumbuhan Ekonomi (Y o Y) 2,06% 5,3% 6,91%

    Inflasi (YoY) 1,09% 3,1% 5,0-7,0%

    Tingkat Pengangguran Terbuka 5,57% 4,8%-5 % 5,5%

    Persentase Penduduk Miskin 5,80% 8,5% – 9% 4,53%

    Sumber: BAPPENAS, RPJMD Pemprov Kepri dan BPS Kepri

    Pertumbuhan PDRB, inflasi, tingkat pengangguran terbuka (TPT), dan

    kemiskinan di Provinsi Kepulauan Riau berturut-turut sebesar 2.06 persen,

    1,09 persen, 5,57 persen, dan 5,80 persen. Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau

    melaksanakan kebijakan kebijakan pelaksanaan pembangunan ekonomi untuk

    mencapai sasaran RPJMD tahun 2020. Capaian inidikator dalam RPJMD yang dapat

    dicapai pada triwulan I tahun 2020 adalah indikator inflasi yang mencapai 1,09 persen.

    Perekonomian Provinsi Kepulauan Riau triwulan I tahun 2020 selama masa pandemi

    covid-19 dipengaruhi antara lain penurunan sektor pariwisata, penurunan harga minyak

    dunia dan penurunan permintaan bahan bakar akibat penurunan aktivitas transportasi.

    I.I. Produk Domestik Regional Bruto (PDRB)

    Pertumbuhan PDRB Provinsi Kepri triwulan I tahun 2020 secara (YoY) sebesar 2,06

    persen lebih lambat dibanding pertumbuhan ekonomi tahun 2019 sebesar 4.76 persen.

    Pertumbuhan ekonomi Prov.Kepri triwulan I tahun 2020 sebesar 2,06 persen

    Pertumbuhan PDRB Provinsi Kepri triwulan I tahun 2020 terpaut selisih 91 basis poin

    dibandingkan dengan pertumbuhan ekonomi secara nasional. Pertumbuhan ekonomi

    Provinsi Kepri triwulan I tahun 2020 masih didominasi oleh sektor industri utama yakni

    industri pengolahan sebesar 38,58 persen, konstruksi sebesar 19,34 persen,

    pertambangan dan penggalian sebesar 12,79 persen.

    “Ekonomi Kepri triwulan I tahun 2020 sebesar

    2,06 persen (YoY)

    Inflasi triwulan I tahun 2020

    sebesar 1.09 persen mencapai target dari RPJMD

    dan RKP tahun 2020

    “Ekonomi Kepri triwulan I tahun 2020 sebesar

    2,06 persen (YoY)

    2,05%

    3,09%

    4,46%

    Q1 Q2 Q3 Q4 Q1 Q2 Q3 Q4 Q1 Q2 Q3 Q4 Q1

    2017 2018 2019 2020Kepri Nasional Industri Kepri

    3,74%

    4,89%

    2,06%

    5,17%

    3,53%

    Q1 Q2 Q3 Q4 Q1 Q2 Q3 Q4 Q1 Q2 Q3 Q4 Q1

    2017 2018 2019 2020

    Target RKP Target RPJMD

    Sumber: BAPPENAS, RPJMD Prov. Kepri BPS Pusat & BPS Kepri (diolah)

    Grafik 2 Pertumbuhan Ekonomi (yoy) Grafik 1 Pertumbuhan Ekonomi (q-to-q)

  • 2

    Kondisi pertumbuhan ekonomi Kepri didorong oleh kegiatan ekonomi di Batam.

    Membaiknya perkonomian Kepri tidak terlepas dari dampak perbaikan ekonomi

    dunia(AS, Tiongkok, dan Singapura)sejalan dengan tujuan ekspor Kepri.Pada triwulan I

    tahun 2020, total ekspor sebesar 3.164,89 juta USD, dengan ekspor non migas sebesar

    2.464,58 juta USD. Total impor triwulan I tahun

    2020 sebesar 2.883,15 juta USD, dengan

    impor non migas sebesar 2.372,27 juta USD.

    Neraca perdagangan triwulan I tahun 2020

    surplus sebesar 281,74 juta USD.Dari sisi

    lapangan usaha motor penggerak ekonomi

    Kepri tidak pernah lepas dari empt sektor

    utama, yaitu industri pengolahan, konstruksi,

    pertambangan, dan penggalian serta perdagangan besar.

    Posisi Kepri sangat strategis di

    perdagangan internasional seharusnya

    mampu menangkap peluang dan kondisi

    global terkait kebutuhan perdagangan

    internasional. Dari pendekatan pengeluaran,

    komponen pembentuk PDRB Kepri terbesar di

    triwulan I 2020 adalah Investasi (PMTB),

    Konsumsi RT, dan disusul oleh Net Ekspor

    dengan share distribusi masing-masing

    sebesar 43,48 persen, 42,42 persen, dan

    10,75 persen. Besarnya porsi investasi yang ditunjukan dengan dengan porsi terbesar

    PDRB menurut pendekatan pengeluaran adalah PMTB. Hal ini menunjukkan pentingnya

    investasi bagi Kepri dan menciptakan urgensi untuk menjaga iklim investasi.

    Dalam nominal, PDRB ADHB dan ADHK triwulan I tahun 2020 secara berturut-turut

    mencapai Rp 65.758,56 milliar dan Rp45.199,63 milliar. Nilai PDRB ADHB tersebut

    menunjukkan Kepri masih berada di peringkat 5 dari 10 Provinsi di Sumatera, dengan

    kontribusi spasial 7.61 persen.

    Grafik 4 4 Kontributor Tertinggi Pertumbuhan PDRB Kepri (triwulan I 2020 YoY %)

    Sumber: BPS Kepri (diolah)

    38,58

    19,3412,79

    9,134,29 4,7

    -0,96 0,81

    Industri Konstruksi Pertambangan PerdanganbesarKontribusi Pertumbuhan

    Ekonomi Kepri masih berada

    pada peringkat 5 di tingkat

    Sumatera dengan

    porsi 7,61 persen

    “Iklim invesatasi tahu 2020 di i kepri sangat

    dominan mempengaruhi ekonomi kepri”

    Sumber: BPS Kepri (diolah)

    Industri; 38,58%

    Konstruksi; 19,34%Pertambangan; 12,79%

    Perdagangan; 9,13%

    Pertanian & Perikanan; 3,36%

    Akomodasi dan Makan Minum; 1,64% Lainnya; 0,35%

    “Neraca perdagangan

    Kepri triwulan I 2020 suprlus

    sebesar 281,74

    juta. USD”

    Grafik 3 Komposisi PDRB ADHB Lapangan Usaha Kepri TW I 2020

    Sumber: BPS Kepri (diolah)

    PMTB; 43,48%

    Konsumsi Rumah Tangga; 42,42%Net

    Ekspor; 10,75%

    Konsumsi Pemerintah; 3,24%

    LNPRT; 0,26%

    Grafik 6 Share PDRB Regional Sumatera

    Sumber: BPS Kepri (diolah)

    Sumut23,97%

    Riau22,08%

    Sumsel13,45%

    Lampung10,46%

    Kepri7,61%

    Sumbar7,16%

    Jambi6,21%

    Aceh4,77%

    Babel; 2,15%

    Bengkulu2,14%

    Grafik 5 Komposisi PDRB ADHB Pengeluaran Kepri Triwulan I

    2020

  • 3

    I.II. Inflasi

    Inflasi Provinsi Kepulauan Riau triwulan I tahun 2020 sebesar 1,09 persen masih

    dibawah target RPJMD dan masih lebih rendah 187 basis poin dari inflasi nasional 2,96

    persen(YoY). Kondisi inflasi di triwulan I tahun 2020 dominan dipengaruhi bahan

    makanan.

    I.III. Indikator Kesejahteraan

    Sumber: RPJMD Pemprov Kepri, BPS Pusat & BPS Kepri (diolah)

    Tingkat pengangguran terbuka periode

    Februari 2020 sebesar 5,57 persen

    (YoY) lebih rendah dibandingkan dengan

    TPT per Februari 2019 sebesar 6,41

    persen (YoY) dan terpaut 58 basis poin

    dibandingkan dengan TPT Nasional

    sebesar 4,99 persen. Tingkat

    pengangguran terbuka periode Februari

    2020 mengalami penurunan sebesar

    13,10 persen dengan jumlah angkatan

    kerja sebanyak 1.062.087 orang terdiri dari 1.002.917 orang bekerja dan 59.710 orang

    yang menganggur. Jumlah penduduk yang bekerja Februari 2020 mengalami kenaikan

    sebanyak 30.342 atau sebesar 3,11 persen.

    48,08 46,95 58,76 81,02 55,32 82,47 71,62 67,80 69,16 68,56 149,90 66,55 69,47 59,17

    6,25%5,70% 5,94% 5,81%

    6,18%5,50% 5,61% 5,33% 5,50% 5,13% 5,34% 5,01% 5,28% 4,99%

    5,63% 5,26%

    6,69%

    9,05%

    6,20%

    9,03%7,69%

    6,44%7,16%

    6,43%7,12%

    6,41%6,91%

    5,57%

    20

    40

    60

    80

    100

    2%

    4%

    6%

    8%

    10%

    2013-Agu 2014-Agu 2015-Agu 2016-Agu 2017-Agu 2018-Agu 2019-Agu

    Penganggur (ribu org;LHS) TPT Nasional (%;RHS) TPT Kepri (%;RHS) Target RKP (%;RHS) Target RPJMD (%;RHS)

    Inflasi Pov.Kepri triwulan I tahun 2020

    sebesar

    1.09%(YoY).

    Grafik 10 Perbandingan TPT

    Sumber: BPS Pusat & BPS Kepri(diolah)

    8,01%

    5,57%4,99%

    4,56%

    2,80%1,21%

    Banten Kepri Indonesia KalimantanBarat

    NTT Bali

    1,06%

    1,40%

    1,09%1%

    3%

    5%

    Jan-19

    Feb-19

    Mar-19

    Apr-19

    Mei-19

    Jun-19

    Juli-19

    Ags-19

    Sept19

    Okt-19

    Nov-19

    Des-19

    Jan-20

    Feb-20

    Mar-20

    Indonesia Batas Bawah Batas Atas

    -1%

    0%

    1%

    2%

    Jan-19

    Feb-19

    Mar-19

    Apr-19

    Mei-19

    Jun-19

    Jul-19

    Ags-19

    Sept-19

    Okt-19

    Nov-19

    Des-19

    Jan-20

    Feb-20

    Mar-20

    Batam Tanjungpinang Kepri

    TPT per Februari 2020 sebesar 5,57

    persen

    Grafik 8 Inflasi (yoy) Grafik 7 Inflasi (mom)

    Grafik 9 Tingkat Pengangguran Terbuka dan Jumlah Penganggur

  • 4

    Grafik 11 Jumlah dan Persentase Penduduk Miskin

    Sumber: RPJMD Pemprov Kepri, BPS Pusat & BPS Kepri (diolah)

    Tingkat kemiskinan Kepri periode bulan

    September 2019 sebesar 5,80 persen, mengalami

    penurunan sebesar 1,69 persen dibandingkan Maret

    2019. Khusus sektor perdagangan, diharapkan peran

    skema KUR dan UMi sebagai mekanisme permodalan

    yang pro bagi UMKM, dapat didukung lebih berlanjut

    dengan membina UMKM di sektor produktif yang

    potensial khusus sektor perdagangan, pertanian dan

    perikanan dapat meningkatkan produksi dan dapat meningkatkan proses kegiatan

    ekonomi masyarakat dan dapat meningkatkan pendapatan masyarakat.

    Grafik 13 Kemiskinan Desa di Kepri

    Sumber: BPS Kepri (diolah)

    Pagu dana desa tahun 2020 sebesar Rp.270,37 milyar untuk 275 desa di Kabupaten

    Bintan 36 desa, Kabupaten Karimun 42 desa, Kabupaten Natuna 70 desa, Kab,Lingga

    75 desa dan Kab.Kepulauan anambas 52 desa. Pagu dana desa se Provinsi Kepulauan

    Riau direvisi dari sebelumnya sebesar Ro.273,35 miliar menjadi Ro.270,37 milliar atau

    turun sebesar 1,09 persen dari pagu awal. Pengurangan dilakukan secara proposional

    pada semua pemerintah daerah dan hanya pada alokasi dasar yang direvisi, sedangkan

    alokasi formula dan alokasi kinerja tidak berkurang. Dana desa yang disalurkan ke desa

    dapat digunakan untuk jaring pengaman sosial sebagai dampak pandemi covid-19

    dalam bentuk BLT desa. Dalam pelaksanaannya dana desa disalurkan oleh pemerintah

    dalm 3 tahap kecuali untuk desa berstatus desa mandiri yan disalurkan hanya dalam 2

    tahapan. Penyaluran dana desa Provinsi Kepulauan Riau tahap I tahun 2020 sebesar

    Rp.133,08 milliar untuk 275 desa.

    128 124 122 115 120 119 125 128 132 125 128 128

    11,25% 10,93% 11,22% 11,13% 10,86% 10,70% 10,64%10,12% 9,82% 10,12% 9,41% 9,22%

    6,70% 6,40% 6,24%5,78% 5,98% 5,84% 6,06% 6,13% 6,20% 5,83% 5,90% 5,80%

    50

    75

    100

    125

    150

    4%

    6%

    8%

    10%

    12%

    Penduduk Miskin Kepri (ribu org; LHS) Penduduk Miskin Nasional (%; RHS) Penduduk Miskin Kepri (%; RHS)

    Target RKP (%;RHS) Target RPJMD (%;RHS)

    6,40% 6,24% 5,78% 5,98% 5,84% 6,06% 6,13% 6,20% 5,83% 5,90% 5,80%

    10,54% 10,23% 9,75% 10,43% 10,47%10,92% 10,49% 10,77% 11,26% 11,04% 10,67%

    1,09%

    0,24% 1,20% 1,53% 1,23% 1,61% 0,87% 0,99%

    0,10%

    1,58% 1,50%1,26%

    0,22% 0,26% 0,31% 0,25% 0,33% 0,15% 0,60%0,22%

    0,34% 0,35%

    Sep-2014 Mar-2015 Sep-2015 Mar-2016 Sep-2016 Mar-2017 Sep-2017 Mar-2018 Sep-2018 Mar-2019 Sep-2019

    Penduduk Miskin Kepri Penduduk Miskin Desa Kepri Kedalaman Kemiskinan Desa Keparahan Kemiskinan Desa

    Grafik 12 Perbandingan Kemiskinan

    Sumber: BPS Pusat & BPS Kepri(diolah)

    13,88%9,22%

    6,82% 5,80%4,81%

    3,42%

    Persentase kemiskinan Prov.Kepri

    periode September 2019

    sebesar 5,80

    persen.

  • 5

    II. PERKEMBANGAN DAN ANALISIS PELAKSANAAN APBN

    Tabel 2 Pagu dan Realisasi APBN Lingkup Provinsi Kepulauan Riau s.d. Triwulan I 2020 (dalam miliaran rupiah)

    Uraian Tahun 2019 Tahun 2020

    Pagu Realisasi Pagu Realisasi

    A. PENDAPATAN NEGARA 8,957.29 1,820.57 8.540,00 2.126,71

    I. PENERIMAAN PAJAK 7399.63 1385.49 8.150,28 1.765,11

    II.PNBP 1,557.66 435.08 389.73 361.60

    B. BELANJA NEGARA 15,544.87 2,957.01 14,575.71 2,758.98

    I. BELANJA PEMERINTAH PUSAT 6,642.72 804.56 7,211.95 861.20

    1.Belanja Pegawai 1,456.45 314.49 1,706.88 339.03

    2.Belanja Barang 3,274.19 431.77 3,643.39 454.04

    3.Belanja Modal 1,657.73 57.27 1,590.46 54.23

    4.Belanja Bansos 3.79 0.26 1.60 0.34

    5.Belanja Lain-lain 250.56 0.77 269.62 13.55

    II.TKDD 8,902.15 2,152.45 7,363.76 1,897.78

    1.Dana Alokasi Umum 4,550.93 1,511.42 4,338.19 1,414.55

    2.Dana Bagi Hasil 1,911.17 369.11 1,001.34 203,00

    3.Dana Alokasi Khusus 1,935.29 111.52 1,513.17 173.75

    4.Dana Insentif Daerah 243.43 121.71 240.68 -

    5.Dana Desa 261.33 38.69 270.37 106,48

    C. SURPLUS/DEFISIT -6,587.58 -1,136.44 -6239.10 -632.27

    Defisit pada triwulan I 2020 mengalami penurunan sebesar 44,36 persen atau lebih

    tinggi Rp504,17miliar dari defisit triwulan I 2019. Menurunnya angka defisit ini

    disebabkan kenaikan pendapatan negara yang lebih tinggi terlebih pada penerimaan

    pajak yang meningkat sebesar 21,51 persen dibandingkan triwulan I tahun 2019.

    Pendapatan PPN, cukai, dan pajak lainnya merupakan penyumbang angka yang tinggi

    dalam peningkatan pendapatan negara pada triwulan I tahun 2020. Penerimaan PPN

    meningkat sebesar 47,65%, pajak lainnya sebesar 65,97%, dan penyumbang terbesar

    penerimaan cukai sebesar 82,22%. Penurunan angka defisit pada triwulan I tahun 2020

    juga disebabkan menurunnya seluruh pagu APBN pada Provinsi Kepulauan Riau baik

    dari sisi pendapatan negara, belanja pemerintah pusat, dan alokasi pada Transfer ke

    Daerah dan Dana Desa dibandingkan dengan tahun 2018. Terlebih terjadinya

    pemotongan serentak pada alokasi pada TKDD dikarenakan pandemi Covid-19 yang

    terjadi belakangan ini di Indonesia.

    II.I. Pendapatan Negara

    Total Penerimaan Pemerintah Pusat di Kepri per triwulan I tahun 2020 tumbuh 16,81

    persen (YoY). Pertumbuhan penerimaan pemerintah pusat pada triwulan I tahun 2020

    didorong oleh naiknya penerimaan perpajakan 21,51 persen, terlebih peningkatan

    penerimaan PPH, cukai, dan pajak lainnya. Namun sebaliknya terjadi penurunan pada

    Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) sebesar 16,89 persen atau sebesar Rp 73,48

    miliar dibandingkan dengan triwulan I tahun 2019.

    Tabel 3 Pagu dan Realisasi Pendapatan Lingkup Provinsi Kepulauan Riau s.d. Triwulan I 2020 (dalam miliaran rupiah)

    Uraian Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020

    Pagu Realisasi Pagu Realisasi Pagu Realisasi

    A. PENDAPATAN PAJAK DALAM NEGERI 6,865.55 1,183.39 6,894.96 1,249.82 7,954.87 1,669.41

    I. PPH 5,799.57 1,009.59 5,754.74 1,143.02 6,647.29 1,445.59

    Defisit triwulan I tahun 2020

    sebesar 44,36 persen.

  • 6

    II. PPN 938 159.64 1,031.02 90.57 1,192.94 173.01

    III. PBB 35.79 1.31 35.78 0.71 30.44 0.72

    IV. Cukai 3.37 0.09 8.88 1.67 7.99 9.39

    V. Pajak Lainnya 88.83 12.76 64.54 13.85 76.22 40.70

    B. PENDAPATAN PAJAK PERDAGANGAN INTERNASIONAL

    313.91 100.81 504.67 135.67 195.41 95.70

    I. Bea Masuk 313.91 100.81 489.80 108.18 195.41 85.01

    II. Bea Keluar 0 0.01 14.87 27.49 - 10.69

    PENDAPATAN PERPAJAKAN 7,179.46 1,284.21 7,399.63 1,385.49 8,150.28 1,765.11

    PENERIMAAN NEGARA BUKAN PAJAK 1,868.46 345.72 1,557.66 435.08 389.73 361.60

    TOTAL 9,047.93 1,629.93 8,957.29 1,820.57 8,540.00 2,126.71

    Sumber: SPAN DJPb & DJP Kementerian Keuangan (diolah)

    II.I.I. Pajak Penghasilan (PPh)

    Terjadi pertumbuhan penerimaan pajak penghasilan pada triwulan I tahun 2020yang

    disumbang oleh PPh Non Migas. Sebaliknya PPh Migas mengalami penurunan yang

    signifikan pada penerimaan pajak penghasilan di triwulan I tahun 2020.

    Grafik 14 Perkembangan PPh di Kepri (dalam miliar rupiah)

    Sumber: SPAN DJPb& DJP Kementerian Keuangan (diolah)

    Dari dua sektor yang berkontribusi besar tarhadap penerimaan perpajakan, yang

    mengalami kenaikan yaitu pendapatan PPh Non Migas yang meningkat sebesar 20,29

    persen (YoY) yang jika dibandingkan total keseluruhan penerimaan PPh pada triwulan I

    tahun 2020 hanya mengalami pertumbuhan yang tidak cukup besar dibandingkan tahun

    sebelumnya. Kenaikan PPh Non Migas didukung oleh kenaikan PPh Pasal 21 dan PPh

    badan yang didorong oleh meningkatnya sektor industri Kepri. Peningkatan penerimaan

    PPh dua sektor tersebut membuktikan kebijakan tax amnesty sebagai salah satu

    kebijakan di bidang perpajakan mampu meningkatkan basis perpajakan. Sementara itu,

    di tengah penyempurnaan kebijakan pemerintah dalam pemberian insentif perpajakan

    diharapkan mampu ikut mendorong sektor investasi untuk mendongkrak penerimaan

    perpajakan dari PPh badan.

    1.183,50

    1.098,69 979,38 1.185,29

    1.009,59

    1.266,13 992,56

    1.326,29 1.143,02

    1.373,61 1.193,45

    1.342,80 1.445,59

    Q1 Q2 Q3 Q4

    2017 2018 2019 2020

    Peningkatan penerimaan PPh didominasi oleh

    kontribusi PPh Non

    Migas

  • 7

    II.I.II Pajak Pertambahan Nilai (PPN) &Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM) Grafik 15 Perkembangan PPN dan PPNBM di Kepri (dalam miliar rupiah)

    Penerimaan PPN sampai dengan triwulan I tahun 2020 meningkat sangat siginifkan

    91,02 persen (YoY). Pendapatan PPN sebagai sektor yang paling dominan dalam

    penerimaan PPN pada triwulan I tahun 2020 yang sangat mempengaruhi pertumbuhan

    penerimaan PPN yang mencapai angka Rp172,81 miliar. Hal ini mengindikasikan bahwa

    kegiatan ekonomi – perdagangan mengawali tahun 2020 dengan baik. Meskipun terjadi

    penetapan Pulau Bintan dan Karimun sebagai kawasan perdagangan bebas dan

    pelabuhan bebas sehingga dibebaskan dari pengenaan PPN atas pemasukan barang

    ke kawasan bebas dari luar daerah pabean pada tahun 2019, hal ini tidak menjadi

    penghalang penerimaan PPN pada triwulan tahun 2020.

    II.I.III. Pajak Pusat Lainnya (BM, BK, Cukai, PBB, dan Pajak Lainnya)

    Penerimaan pajak pusat lainnya di

    Provinsi Kepri sampai dengan triwulan I

    tahun 2020 mencapai Rp145,79 miliar,

    mengalami penurunan sebesar 3,57 persen

    (YoY). Hal ini disebabkan penurunan pada

    bea masuk yang memiliki kontribusi yang

    besar yaitu sebesar 58 persen dari total

    keseluruhan dalam porsi penerimaan pajak

    pusat lainnya. Meskipun mengalami

    penurunan, adapun penerimaan cukai dan

    pajak lainnya memberi kontribusi yang besar

    dalam penerimaan pajak pusat lainnya.

    Penerimaan cukai meningkat drastis sebesar 82,22 persen atau sebesar Rp7,72 miliar

    dan demikian penerimaan pajak lainnya yang naik sebesar 65,97 persen atau sebesar

    Rp26,85 miliar pada triwulan I tahun 2020 (yoy).

    II.I.IV Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP)

    PNBP Kepri sampai dengan triwulan I 2020 mencapai Rp361,60 miliar mengalami

    penurunan sebesar 16,89 persen atau sebesar Rp 73,48 miliar dibanding triwulan I 2019.

    172,1 221,0 250,2

    381,5

    159,6 151,0160,5

    310,8

    90,57129,4

    159,3

    356,5

    173,01

    Q1 Q2 Q3 Q4

    2017 2018 2019 2020

    Peningkatan penerimaan cukai dan pajak lainnya membantu angka penerimaan pajak

    pusat lainnya sehingga tidak menurun terlalu

    besar dibandingkan

    triwulan I tahun 2019

    Sumber: SPAN DJPb& DJP Kementerian Keuangan (diolah)

    PPN meningkat sangat signifikan sebesar 91,02 persen yang mendorong peningkatan

    pendapatan pajak

    Grafik 16 Komposisi Pajak Pusat Lainnya

    Sumber: DJP, DJBC, SPAN DJPb Kementerian Keuangan (Diolah)

    Cukai7%

    Pajak Lainnya

    28%Bea

    Masuk58%

    Bea Keluar

    7%

  • 8

    Di samping penerimaan PNBP yang mengalami penurunan, demikian halnya dengan

    pagu PNBP pada tahun 2020. Penurunan pagu mencapai Rp1,16 triliun. Penerimaan

    PNBP tetapi didukung oleh kontribusi dari BP Batam yang merupakan satu-satunya BLU

    di Provinsi Kepri memberikan kontribusi yang cukup besar terhadap PNBP triwulan I

    2020. Sebesar 38,82 persen atau sebesar Rp140,39 miliar dari total PNBP bersumber

    dari penerimaan PNBP BLU yang dikelola oleh BP Batam.

    II.II. Belanja Negara

    Tabel 4 Pagu dan Realisasi APBN Lingkup Provinsi Kepulauan Riau s.d. Triwulan I 2020 (dalam miliar rupiah)

    Uraian Realisasi s.d Q1

    2019 (Rp.)

    Realisasi s.d Q1

    2019 (%)

    Pagu 2020 (Rp.)

    Realisasi s.d. Q1

    2020 (Rp.)

    Realisasi s.d. Q1

    2020 (%)

    I. BELANJA PEMERINTAH PUSAT 804.56 12.11% 7,211.95 861.20 11.94%

    1. Belanja Pegawai 314.49 21.59% 1,706.88 339.03 19.86%

    2. Belanja Barang 431.77 13.19% 3,643.39 454.04 12.46%

    3. Belanja Modal 57.27 3.45% 1,590.46 54.23 3.41%

    4. Belanja Bansos 0.26 6.86% 1.60 0.34 21.40%

    5. Belanja Lain-lain 0.77 0.31% 269.62 13.55 5.03%

    II. TKDD 2,152.45 24.18% 7,363.76 1,897.78 25,77%

    1. Dana Alokasi Umum 1,511.42 33.21% 4,784.87 1,414.55 32.61%

    2. Dana Bagi Hasil Pajak 86.15 17.67% 506.99 35.33 6.97%

    3. Dana Bagi Hasil SDA 282.96 19.88% 494.35 167.67 33.92%

    4. Dana Alokasi Khusus Fisik 0 0.00% 549.12 - 0.00%

    5. Dana Alokasi Khusus Non Fisik 111.52 12.40% 964.05 175.45 18.02%

    6. Dana Insentif Daerah 121.71 50.00% 240.68 - 0.00%

    7. Dana Desa 38.69 14.81% 273.35 106.48 39.38%

    TOTAL BELANJA NEGARA 2,957.01 19.02% 14,575.71 2,758.98 18.93% Sumber: Monev PA DJPb& SIMTRADA DJPK Kementerian Keuangan (diolah

    Realisasi belanja negara sampai dengan triwulan I 2020 mencapai Rp2,76 triliun,

    mengalami penurunan sebesar 6,64 persen (YoY) yang disebabkan oleh menurunnya

    angka realisasi penyaluran transfer 11,83 persen. Hal ini diakibatkan oleh tidak

    tersalurnya dana alokasi khusus fisik dan dana insentif daerah yang tidak dapat berjalan

    dikarenakan Pandemi Covid-19 pada triwulan I tahun 2020.

    Sementara itu, capaian realisasi belanja pemerintah pusat triwulan I 2020

    menunjukkan kinerja yang sedikit lebih baik dari periode yang sama pada tahun

    sebelumnya yaitu meningkat 6,58 persen. Hal ini didorong akselerasi belanja pegawai

    yang cukup baik yaitu meningkat sebesar 7,24 persen dan dan belanja lain-lainyang

    meningkat signifikan yaitu sebesar 94,32 persen (YoY). Meskipun persentase belanja

    pemerintah pusat meningkat, namun belanja modal yang diharapkan dapat membantu

    peningkatan perekonomian Provinsi Kepri pada triwulan I 2020 turun 5,30 persen (YoY).

    II.II.I Belanja dan Transfer Pemerintah Pusat

    Berdasarkan kewenangannya, APBN Kepri sebagian besar dikelola satker Kantor

    Pusat dan Kantor Daerah (82,86persen) disamping Desentralisasi yang meliputi dana

    transfer yang porsinya sangat besar di Kepri.

    Tabel 5 Realisasi APBN per Kewenangan s.d triwulan I 2020 di Kepri (dalam miliaran rupiah)

    Jenis Kewenangan Realisasi s.d Q1

    2019 (Rp.) Realisasi s.d Q1

    2019 (%) Pagu 2020 (Rp.)

    Realisasi s.d Q1 2020 (Rp.)

    Realisasi s.d Q1 2020 (%)

    PNBP Kepri didominasi oleh PNBP BLU BP

    Batam

    Alokasi dana APBN Kepri

    sesuai dengan kewenangan pada kantor pusat dan

    kantor daerah memiliki porsi sebesar 82,86

    persen

    Realisasi belanja negara triwulan I sebesar Rp.2,76

    tirliun

  • 9

    Kantor Pusat (KP) 187.35 6.41% 2,968.36 227.02 7.65%

    Kantor Daerah (KD) 607.52 16.83% 3,923.33 628.00 16.01%

    Dekonsentrasi (DK) 7.72 9.69% 71.49 6.98 9.76%

    Tugas Pembantuan (TP) 1.99 6.80% 22.13 0.45 2.03%

    Desentralisasi (DS) 2,152.45 24.18% 1,332.14 231.10 17.35%

    Sumber: Monev PA DJPb Kementerian Keuangan (diolah)

    Berdasarkan klasifikasi Kementerian/Lembaga (K/L), 5 K/L dengan alokasi terbesar

    mengelola 51,29 persen (Rp4,6 triliun) dari total alokasi belanja APBN Kepri dan

    mencakup 48,20 persen (Rp527,05miliar) dari total realisasi. BP Batam merupakan K/L

    dengan porsi pagu paling besar (22,61persen) karena kewenangannya yang luas

    mencakup pengelolaan pelabuhan laut, pelabuhan udara, rumah sakit, air bersih, PTSP,

    lahan, dan IT Center di wilayah FTZ Batam. Dari lima K/L tersebut penyerapan tertinggi

    ada pada Kepolisian Republik Indonesia (POLRI). Realisasi penyerapan anggaran pada

    dialokasikan untuk belanja pegawai dan Kementerian Pertahanan (Kemenhan) sebesar

    16,99 persen.

    Tabel 6 Realisasi APBN 5 K/L terbesar s.d triwulan I2020 di Kepri (dalam miliaran rupiah)

    Kementerian/Lembaga Pagu 2020

    (Rp.) Realisasi s.d Q1

    2020 (Rp.) Realisasi s.d Q1

    2020 (%) Realisasi s.d Q1

    2019 (Rp.) ∆ Realisasi

    (%)

    BP Batam 2.038 143,43 7,04% 132,09 8,59%

    Kementerian PU-Pera 862,15 62,96 7,30% 48,73 29,20%

    POLRI 700,18 147,43 21,06% 143,52 2,72%

    Kemenhan 652,03 110,79 16,99% 103,01 7,55%

    Kemenhub 370,61 62,43 16,85% 53,15 17,46%

    TOTAL 4.622,98 527,05 11,40% 480,05 9,79%

    Berdasarkan porsi pagu per fungsi, prioritas pembangunan pemerintah pusat di Kepri

    adalah pada fungsi ekonomi. Tingginya porsi fungsi ekonomi (36,42 persen) tersebut

    sejalan dengan kebijakan untuk memprioritaskan pembangunan infrastruktur. Dilihat dari

    penyerapan anggaran tertinggi fungsi ketertiban dan keamanan sebesar 36,45 persen

    dan fungsi pertahanan sebesar 30,78 persen. Penyerapan anggaran pada fungsi

    ketertiban dan keamanan serta fungsi pertahanan sejalan dengan penyerapan tertinggi

    pada POLRI dan Kemenhan di triwulan I tahun 2020 yang didominasi oleh belanja

    pegawai untuk para personel. Di sisi lain, persentase penyerapan terendah yang tercatat

    adalah pada fungsi pariwisata dan budaya yang sama sekali belum ada realisasi pada

    triwulan I tahun 2020.

    Tabel 7 Realisasi APBN per Fungsi s.d triwulan I 2020 di Kepri (dalam miliaran rupiah)

    Fungsi Realisasi s.d Q1

    2019 (Rp.) Pagu 2020 (Rp.)

    Realisasi s.d Q1 2020 (Rp.)

    Realisasi s.d Q1 2020 (%)

    ∆ Realisasi (%)

    Pelayanan Umum 2,252.96 2,875.98 612.18 21.29% -72.83%

    Pertahanan 103 648.79 199.68 30.78% 93.86%

    Ketertiban & Keamanan 207.59 1,080.66 393.93 36.45% 89.76%

    Ekonomi 262.87 3,281.26 404.39 12.32% 53.84%

    Lingkungan Hidup 15.74 135.61 25.36 18.70% 61.10%

    Perumahan dan Fasum 5.34 229.66 16.10 7.01% 201.59%

    Kesehatan 25.7 201.27 43.92 21.82% 70.89%

    Pariwisata dan Budaya 0.99 2.10 - 0.00% -100.00%

    Agama 14.5 87.55 23.17 26.46% 59.77%

    Pendidikan 67.47 461.50 77.69 16.83% 15.14%

    Perlindungan Sosial 0.85 6.06 0.50 8.32% -40.65% Sumber: Monev PA DJPb Kementerian Keuangan (diolah)

    Realisasi POLRI merupakan realisasi

    tertinggi sebesar 21,06 persen.

    Realisasi fungsi ketertiban dan

    keamanan triwulan I merupakan realisasi

    tertinggi sebesar 36,45 persen.

  • 10

    II.II.II. Pengelolaan BLU

    Badan Layanan Umum (BLU) memilikifleksibilitas dalam pengelolaan keuangan

    dimana pendapatan yang diterima dapat langsung digunakan untuk dapat meningkatkan

    kualitas pelayanannya bagi masyarakat. Di wilayah Kepri terdapat 1 BLU, yakni BP

    Batam yang berperan sebagai pengelola FTZ di Batam, Kota penyumbang terbesar

    perekonomian Kepri.

    Realisasi BP Batam Triwulan I tahun 2020 sebesar Rp 143,42 miliar atau 7,03 persen

    dari total pagu. Sampai dengan akhir tahun 2019, aset BP Batam sebesar 53,81 triliun.

    Aset tersebut naik sebesar 850 mliyar (1,60 persen). Dilihat dari sisi kemandirian,

    sebagian besar dari pagu belanja BP Batam berasal dari PNBP (72,37%), yang

    menunjukkan bahwa BP Batam memiliki kemandirian keuangan yang tinggi sebagai

    BLU.

    Tabel 8 Ringkasan Data Keuangan BLU di Kepri (dalam miliaran rupiah)

    Satker Aset per

    31/12/2018 Aset per

    31/12/2019 Pagu Belanja PNBP 2019

    Pagu Belanja RM 2019

    Jumlah Pagu 2019

    Realisasi Triwulan I 2020

    BP Batam 52.965,51 53.815,70 1.475,71 562,29 2.038 143,42

    Sumber: e-rekon dan Monev PA DJPb (diolah)

    II.II.III. Manajemen Investasi

    Pemerintah Pusat juga menggunakan instrumen

    pembiayaan berupa Kredit Program dalam bentuk

    KUR dan UMi untuk pengembangan UMKM untuk

    memudahkan pembiayaan dengan adanya jaminan

    dari perikatan dengan Pemerintah Pusat.

    Pemerintah meluncurkan meluncurkan skema

    pembiayaan UMI (Ultra Mikro) dengan plafond

    pinjaman di bawah Rp10 juta. Per 30 Maret

    penyaluran UMI di Provinsi Kepri sebesar Rp 1,36

    miliar dengan 222 debitur.

    BRI, Bank Mandiri, BNI, BPD Riau Kepri, BTN, BCA , BPD Sumatera Utara, dan BRI

    Syariah telah menyalurkan KUR di Kepri sebesar Rp343,24 miliar dengan 7.079 debitur

    periode sampai dengan 30 Maret 2020 dengan didominasi sektor perdagangan sebesar

    64,89 persen. Secara total realisasi KUR dan UMi triwulan I tahun 2020 sebesar

    Rp.344,60 miliar dengan 7.301 debitur.

    Tabel 9 Penyaluran KUR dan UMi di Kepri Per 30 Maret 2020 (jutaan rupiah)

    Sektor Debitur

    2020(Org) Akad 2020

    (Rp.)

    Porsi Akad

    2017 2018 2019 2020

    Pertanian 517 17.947 4,91% 6,06% 4,74% 5,22%

    Perikanan 859 25.995 5,95% 7,23% 7,74% 7,57%

    Industri Pengolahan 505 24.958 3,86% 5,10% 4,45% 7,27%

    Perdagangan 3.257 171.537 64,89% 59,29% 62,68% 49,97%

    Penyediaan Akomodasi dan Penyediaan Makanan

    538 33.582 6,92% 8,73% 4,51% 9,78%

    Lainnya 1.625 70.590 13,46% 13,59% 15,88% 20,48%

    Jumlah* 7.301 344.609 - -

    Sumber: SIKP diolah

    Grafik 17 Komposisi Akad KUR Skema Penyaluran per 30 Maret 2020

    Sumber: SIKP DJPb Kemenkeu (diolah)

    BRI Mikro;

    53,08%

    BRI Retail2,84%

    Mandiri Mikro1,54%

    Mandiri Retail8,33%

    BNI Mikro0,59%

    BNI Retail25,18%

    Mikro Lainnya1,60%

    Retail Lainnya6,81%

  • 11

    Penerusan pinjaman (Subsidiary Loan Agreement-SLA) merupakan pinjaman

    yang diteruspinjamkan oleh Pemerintah kepada BUMN/ Pemerindah Daerah/BUMD.

    Untuk lingkup Kepri, hanya terdapat satu Penerusan Pinjaman Dalam Negeri di Provinsi

    dengan sumber dananya berasal dari Rekening Pembangunan Daerah (RPD).Pada

    tahun 2016, Pemerintah Pusat memutuskan untuk menghapus utang PDAM dalam

    rangka pencapaian sasaran 100% akses air bersih. PDAM Tirta Kepri termasuk salah

    satu PDAM yang berhasil menyelesaikan persyaratan administratifnya sehingga per

    akhir tahun 2016, kewajiban pembayaran utang PDAM Tirta Kepri telah dihapuskan dan

    pada tahun 2017 peresmian penutupan utang akan dilaksanakan. Skema penghapusan

    yang telah dilakukan tersebut adalah skema Hibah-PMD. Dengan kapasitas keuangan

    yang lebih baik, PDAM Tirta Kepri diharapkan dapat menambah investasi untuk

    meningkatkan layanan bagi masyarakat terkait dengan penyediaan akses air minum dik

    Kepulauan Riau.

    II.III Prognosis Realisasi APBN

    Prognosis realisasi APBN sampai dengan akhir tahun 2020 dilakukan dengan

    menggunakan regresi data panel realisasi APBN triwulanan periode tahun-tahun

    sebelumnya yang dilakukan pada komponen penerimaan pajak, PNBP, belanja barang,

    belanja modal, dan belanja lainnya.

    Tabel 10 Prognosis Realisasi APBN per triwulan I tahun 2020

    No Prognosis Variable Terikat Variabel Bebas Sampel Data

    1 Penerimaan Pajak Penerimaan Pajak Triwulan II dan Penerimaan Pajak tahunan

    Penerimaan Pajak Triwulan I

    Dari tahun 2014 sampai dengan tahun 2020

    2 Penerimaan PNBP PNBP Triwulan II dan Penerimaan PNBP tahunan

    PNBP Triwulan I

    Dari tahun 2013 sampai dengan 2020

    3 Belanja Barang Belanja Barang Triwulan II dan Belanja Barang tahunan

    Belanja Barang Triwulan I

    Dari tahun 2010 sampai dengan 2020

    4 Belanja Modal Belanja Modal Triwulan II dan Belanja Modal tahunan

    Belanja Modal Triwulan I

    Dari tahun 2010 sampai dengan 2020

    5 Belanja Lainnya Belanja Lainnya Triwulan II dan Belanja Lainnya tahunan

    Belanja Lainnya Triwulan I

    Dari tahun 2010 sampai dengan 2020

    6 Belanja Pegawai Belanja Pegawai Triwulan II dan Belanja Pegawai tahunan

    Belanja Pegawai Triwulan I Dari tahun 2010 sampai dengan tahun 2020

    Hasil regresi dari keenam komponen penerimaan dan belanja APBN tersebut

    menghasilkan 7 model prognosis dengan tingkat pengaruh yang berbeda beda dari

    variabel bebas terhadap variabel terikat.

    Tabel 11 Model Prognosis Realisasi APBN pada per triwulan I tahun 2019

    No Prognosis Model yang dihasilkan Prob.

    1 Penerimaan Pajak PENERIMAAN_PAJAK_QII = 0, 2426320529*PENERIMAAN_PAJAK_QI PENERIMAAN_PAJAK_TOTAL = 0, 3231010124 *PENERIMAAN_PAJAK_QI

    < 5%

    2 Penerimaan PNBP PNBP_TRIWULAN_II = 0, 7250755681 *PNBP_TRIWULAN_I PNBP_TOTAL = 2, 953471548 *PNBP_TRIWULAN_I

    < 5%

    3 Belanja Barang BELANJA_BARANG_QII = 1, 382590506 *BELANJA_BARANG_QI BELANJA_BARANG_TOTAL = 6, 173227153 *BELANJA_BARANG_QI

    < 5%

    4 Belanja Modal BELANJA_MODAL_QII = 1, 731246259 *BELANJA_MODAL_QI BELANJA_MODAL_TOTAL = 2, 79029209 *BELANJA_MODAL_QI

    < 5%

  • 12

    5 Belanja Lainnya BELANJA_LAINNYA_QII = 1, 628857775 *BELANJA_LAINNYA_Q BELANJA_LAINNYA_TOTAL = 6, 681149384 *BELANJA_LAINNYA_QI

    < 5%

    6 Belanja Pegawai BELANJA_PEGAWAI_QII = 1, 676354438*BELANJA_PEGAWAI_QI BELANJA_PEGAWAI_TOTAL = 5, 617316037 *BELANJA_PEGAWAI_QI

    < 5%

    Sumber: Kementerian Keuangan (diolah)

    Berikut adalah hasil prognosis menggunakan model dari hasil regresi di atas.

    Tabel 12 Prognosis Realisasi APBN Lingkup Provinsi Kepulauan Riau Tahun 2019 (dalam miliaran rupiah)

    Uraian

    Realisasi s.d.

    triwulan I2020 (Rp.)

    Prognosis triwulan

    II2020 (Rp.)

    Prognosis Tahun

    2020 (Rp.)

    Prognosis Tahun 2020 (%)

    Realisasi Tahun

    2019 (Rp.)

    ∆ Realisasi 2019&2020

    (%)

    PENDAPATAN NEGARA 2.021,62 2.063,3 8.667,78 100% 8.777,98 -1,26%

    Penerimaan Pajak 1.660,02 1.749,79 7.033,79 88,51% 6.911,13 1,77%

    PNBP 361,60 313,51 1.633,99 100% 1.850,99 -11,72%

    BELANJA NEGARA 861,20 1565,9 6.996,51 97,03% 6.649,83 5,21%

    Belanja Pegawai 339,03 510,97 1.805,41 100% 1.667,60 8,26%

    Belanja Barang 454,04 778,78 3.335,01 91,54% 3.197,55 4,30%

    Belanja Modal 54,23 228,47 1.559,61 98,06% 1.568,11 -0,54%

    Belanja Lainnya 13,55 47,68 296,48 100% 212,91 39,25% Sumber: DJPb, DJP, dan DJBC Kemenkeu (diolah) Ket: Prognosis belum mencakup dampak pandemi covid-19

    Pendapatan negara diperkirakan menurun 1,26 persen menjadi Rp8,67 triliun yang

    disebabkan oleh penerimaan PNBP yang menurun cukup besar sebesar 11,72 persen

    dibandingkan tahun 2019. Belanja negara diperkirakan naik 5,21 persen didorong oleh

    kenaikan belanja lainnya yang cukup besar sebesar 39,25 persen.Hasil tersebut di atas

    merupakan data perkiraan yang diperoleh berdasarkan capaian belanja dan pendapatan

    di triwulan I tahun 2020.

    III. PERKEMBANGAN DAN ANALISIS PELAKSANAAN APBD

    Tabel 13 Pagu dan Realisasi APBD Lingkup Provinsi Kepulauan Riau s.d. Triwulan I2020 (dalam miliaran rupiah)

    Uraian Tahun 2019 Tahun 2020

    Pagu Realisasi Pagu Realisasi

    PENDAPATAN 13.189,46 2.756,17 13.772,45 2.362,67

    Pendapatan Asli Daerah (PAD) 3.455,01 693,14 3.771,74 761,63

    Pajak Daerah 2.751,32 582,35 3.034,79 607,12

    Retribusi Daerah 243,22 28,18 217,39 28,19

    Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan (HPKD) 58,75 3,11 52,84 -

    Lain-Lain PAD yang Sah (LLPAD) 401,72 79,5 466,71 126,31

    Transfer Pemerintah Pusat 9.013,40 2.042,19 9.081,38 1.565,20

    Dana Bagi Hasil 2.022,41 347,17 1.885,06 193.75

    Dana Alokasi Umum 4.550,93 1.431,16 4.784,87 1.342,35

    Dana Alokasi Khusus 1.935,30 108,12 1.972,10 29,10

    Dana Insentif Daerah 243,43 117,05 168,98 -

    Dana Desa 261,33 38,69 270,37 -

    Lain-lain pendapatan daerah yang sah (LLPD) 721,05 20,84 919,33 35,84

    BELANJA 13.694,03 1.433,18 14.451,21 1.699,42

    Belanja Pegawai 3.967,20 779,85 4.168,71 886,96

    Belanja Barang 4.860,91 418,69 5.049,76 466,31

    Belanja Modal 3.081,52 100,16 3.122,86 134,54

    Belanja Bantuan Sosial 20,03 0,18 26,18 0,08

    Belanja Lainnya 1.764,37 134,30 2.083,70 211,53

    SURPLUS/DEFISIT -504,57 1.322,99 -678,76 663,25 Sumber: Pemda (diolah)

  • 13

    Sampai dengan triwulan I 2020, surplus APBD di lingkup Provinsi Kepri turun sebesar

    49,87 persen dibandingkan triwulan I tahun 2019. Hal tersebut didorong oleh kenaikan

    realisasi belanja sebesar 18,57 persen yang tidak diimbangi realisasi pendapatan.

    Realisasi pendapatan penurunan sebesar 14,27 pada periode triwulan I tahun 2020.

    Realisasi pendapatan triwulan I 2020 yang lebih rendah dari triwulan I 2019 menandakan

    bahwa iklim pendapatan pemerintah daerah masih perlu ditingkatkan sebagai langkah

    untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi tahun 2020.

    III.I Pendapatan Daerah

    Penerimaan pemda di Provinsi Kepri pada triwulan I tahun 2020 sebesar Rp2,36

    triliun, menurun sebesar 14,27 persen dibandingkan triwulan I tahun 2019. Capaian

    penerimaan asli daerah (PAD) di triwulan I tahun 2020 mengalami kenaikan sebesar

    9,88 persen dibandingkan triwulan I 2019. .

    Penerimaan transfer pemerintah pusat di triwulan I tahun 2020 sebesar 1,56 triliun

    mengalami penurunan sebesar 23,35 persen dibandingkan periode triwulan I tahun

    2019. . Sampai saat ini porsi pendapatan transfer ke daerah masih memegang peranan

    yang cukup tinggi dalam memenuhi kapasitas fiskal daerah. Sampai dengan triwulan I

    tahun 2020 pendapatan asli daerah (PAD) Kepri hanya memiliki porsi 3,23 persen dari

    total pendapatan daerah, sementara penerimaan transfer pemerintah pusat memiliki

    porsi 66,24 persen. Hal ini menunjukkan bahwa sebenarnya kapasitas fiskal daerah

    sensitif terhadap kebijakan pengalokasian dan penyaluran transfer ke daerah dari

    pemerintah pusat.

    III.I.I. Pajak Daerah Grafik 20 Perkembangan Pajak Daerah di Kepri (dalam jutaan rupiah)

    Sumber: Pemda (diolah)

    Pemprov Bintan Karimun Natuna Lingga Anambas Batam Tjpinang Agregat

    s.d Q1 2019 (LHS) 249.759 48.690 67.426 2.171 1.990 3.208 195.957 13.147 582.348

    s.d Q1 2020 (LHS) 271.957 46.457 53.939 2.582 5.722 4.010 203.428 19.031 607.126

    /Kapita 2020 (RHS) 0,13 0,203 0,345 0,034 0,064 0,097 0,159 0,092 0,146

    -

    0,1

    0,2

    0,3

    0,4

    0

    200.000

    400.000

    Grafik 19 Komposisi Jenis Pendapatan Daerah s.d. Triwulan I 2020

    Sumber: Pemda dan DJPK Kemenkeu (diolah)

    Grafik 19 Kontribusi Daerah terhadap Total Pendapatan Daerah Triwulan I 2020

    Sumber: Pemda dan DJPK Kemenkeu (diolah)

    Realisasi belanja triwulan I tahun

    2020 mengalami kenaikan sebesar

    18,57 persen

    Pendapatan Pemda di Kepri Triwulan I tahun

    2020 turun sebesar 14,27

    persen.

  • 14

    Penerimaan pajak daerah Provinsi Kepri sampai dengan triwulan I 2020 sebesar Rp

    607,12 miliar meningkat sebesar 4,25 persen dibandingkan triwulan I tahun 2019.. Dari

    sisi nominal, Pemprov Kepri dan Pemko Batam mencetak penerimaan tertinggi

    (Rp271,95 miliar dan Rp.203,42 miliar) dan berkontribusi hingga 44,79 persen dan 33,51

    persen terhadap agregat pajak daerah. Namun demikian, dalam konteks penerimaan

    relatif, Pemkab Karimun memiliki penerimaan pajak daerah terbesar (Rp345 ribu/kapita).

    III.I.II. Retribusi Daerah Grafik 21 Perkembangan Retribusi Daerah di Kepri (dalam jutaan rupiah)

    Sumber: Pemda (diolah)

    Penerimaan retribusi Kepri per triwulan I tahun 2020 sebesar Rp.28,19 miliar naik

    sebesar 0,03 persen dibandingkan triwulan I tahun 2019. Kontribusi terbesar terhadap

    retribusi daerah Kepri adalah Batam yaitu sebesar 80,31 persen. Dengan demikian, naik

    atau turunnya retribusi Kota Batam akan cukup berpengaruh terhadap total retribusi

    Kepri.

    Pada triwulan I tahun 2020, pendapatan retribusi kota batam naik sebesar 20,64

    persen (Rp 3,87 miliar) dari triwulan I tahun 2019. Angka kenaikan retribusi ini sangat

    besar dibandingkan dengan capaian retribusi di beberapa pemerintah daerah lainnya.

    III.I.III. Penerimaan Daerah Lainnya (HPKD, LLPAD, dan LLPD)

    Penerimaan daerah lainnya yang meliputi

    Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang

    Dipisahkan (HPKD), Lain-lain Pendapatan Asli

    Daerah yang Sah (LLPAD), dan Lain-lain

    Pendapatan Daerah yang Sah (LLPD) di lingkup

    Kepri mencapai Rp162,15 millar naik sebesar

    4,25 persen dibandingkan dengan periode

    triwulan I tahun 2019.

    Pemprov Bintan Karimun Natuna Lingga Anambas Batam Tjpinang Agregat

    s.d Q1 2019 (LHS) 3.978 2.798 491 36 250 959 18.773 895 28.181

    s.d. Q1 2020 (LHS) 1.207 2.412 339 146 376 111 22.648 958 28.198

    /Kapita 2019 (RHS) 0,001 0,011 0,002 0,002 0,004 0,003 0,018 0,005 0,007

    0,00

    0,01

    0,02

    0

    10.000

    20.000

    30.000

    Grafik 22 Komposisi Penerimaan Daerah Lainnya s.d. Triwulan I 2020

    Sumber: Pemda (diolah)

    100,00%

    18,78%

    9,82%

    36,19%

    65,95%

    14,79%

    28,26%

    53,47%

    42,05%

    Provinsi

    Bintan

    Karimun

    Natuna

    Lingga

    Anambas

    Batam

    Tjgpinang

    Agregat

    LLPAD LLPD

    Penerimaan Pajak Daerah Kepri TW I

    2020 meningkat sebesar 12,84

    persen.

    Retribusi Kepri sebesar 80.31

    perse berasal dari penerimaan Kota

    Batam.

  • 15

    Grafik 23 Perkembangan Penerimaan Lainnya di Kepri (dalam jutaan rupiah)

    Sumber: Pemda (diolah)

    III.I.IV. Penerimaan Transfer

    Penerimaan transfer sampai dengan triwulan I tahun 2020 sebesar 1,56 triliun turun

    sebesar 23,35 persen. Kondisi penerimaan transfer triwulan I tahun 2020 lebih rendah

    dari penerimaan tahun 2019. Kondisi ini didorong oleh turunnya penerimaan transfer

    Dana Bagi Hasil.

    Grafik 24 Perkembangan Penerimaan Transfer di Kepri (dalam jutaan rupiah)

    Sumber: SIMTRAD4 DJPK Kemenkeu (diolah)

    Pada triwulan I tahun 2020, hampir seluruh Pemda mengalami penurunan

    penerimaan transfer yang cukup siginifikan. Penurunan penerimaan tersebut

    dikarenakan semakin menurunnya harga minyak dan gas selama tahun 2019..

    Penurunan transfer ke daerah mempengaruhi penyerapan belanja masing-masing

    daerah Kapasitas fiskal pemerintah daerah sangat tergantung pada dana transfer dari

    pemerintah pusat

    Pemprov Bintan Karimun Natuna Lingga Anambas Batam Tjpinang Agregat

    s.d Q1 2019 LHS) 23.265 9.356 11.034 2.108 549 2.276 46.869 7.988 103.445

    s.d Q1 2020 (LHS) 49.509 4.304 1.647 8.274 1.730 1.966 69.545 25.175 162.151

    /Kapita 2020 (RHS) 0,02 0,02 0,01 0,11 0,02 0,05 0,05 0,12 0,04

    -

    0,20

    0,40

    0

    50.000

    100.000

    Pemprov Bintan Karimun Natuna Lingga Anambas Batam Tjpinang Agregat

    s.d QI 2019 (LHS) 614.449 224.405 190.584 247.924 81.428 196.492 280.021 206.886 2.042.190

    s.d QI 2020 (LHS) 346.100 193.598 127.011 189.864 191.605 128.032 206.405 182.557 1.565.172

    /Kapita 2020 (RHS) 0,17 0,84 0,81 2,49 2,14 3,09 0,16 0,88 0,38

    -

    1

    2

    3

    4

    0

    500.000

    1.000.000

    1.500.000

    Realisasi penerimaan

    transfer triwulan I tahun 2020 turun

    sebesar 23,52 persen

    dibandingkan triwulan I tahun

    2019

  • 16

    Dilihat dari struktur realisasi penerimaan transfer

    pada triwulan I tahun 2020, kontribusi terbesar

    berasal dari pendapatan DAU yang mencapai 85,76

    persen. Tingginya porsi DAU yang melebihi DBH

    (12,38 persen) sejalan dengan kebijakan

    penguatan desentralisasi dan perkembangan

    sektor migas yang belum membaik. Meskipun DAK

    memiliki kontribusi paling kecil (1,86 persen),

    kebijakan transfer berbasis kinerja diharapkan

    mampu mendorong pemerintah daerah untuk

    meningkatkan kualitas belanjanya.

    Kapasitas penerimaan transfer relatif

    (transfer/populasi) tertinggi adalah Pemkab

    Kepulauan Anambas (Rp3,09 juta/kapita) dan

    Pemkab Natuna (Rp2,14 juta/kapita). Tingginya

    transfer per kapita Pemkab Anambas dan Natuna

    didorong oleh produksi migas di kedua kabupaten

    tersebut.

    III.II. Belanja Daerah

    Realisasi belanja pemerintah daerah Provinsi Kepri triwulan I tahun 2020 sebesar

    1,69 triliun atau sebesar (18,57 persen) dibanding triwulan I tahun 2019. Peningkatan

    realisasi belanja di triwulan I tahun 2020 ini merupakan usaha pemda lingkup Kepri

    untuk mendorong perbaikan pertumbuhan ekonomi di tahun 2020.

    Tabel 14 Realisasi APBD per Jenis Belanja s.d Triwulan I 2020 di Kepri (dalam miliaran rupiah)

    Jenis Belanja Pagu 2020

    (Rp.) Realisasi s.d Q1

    2020 (Rp.) Realisasi s.d Q1 2020 (%)

    Realisasi s.d Q1 2019 (Rp.)

    ∆ Realisasi (%)

    Belanja Pemda 14.451,21 1.699,42 15,66 % 1.433,18 28,47%

    Belanja Pegawai 4.168,71 886,96 13,73% 779,85 13,73%

    Belanja Barang 5.049,76 466,31 11,37% 418,69 11,37%

    Belanja Modal 3.122,86 134,54 34,32% 100,16 34,32%

    Belanja Bansos 26,18 0,08 -55,55% 0,18 366,66%

    Belanja Lainnya 2.083,7 211,53 57,50% 134,30 162,61%

    Sumber: Pemda (diolah)

    Secara agregat kontribusi pengeluaran pemda di triwulan I tahun 2020 didorong oleh

    belanja lainnya 57,50 persen dan belanja lainnya sebesar 16,92 persen. Sementara itu,

    porsi pengeluaran belanja pegawai terbesar terdapat pada Pemprov.Kepri (79,77

    persen) dan belanja barang terbesar terdapat pada Pemkab.Natuna (41,62 persen).

    Grafik 26 Komposisi Transfer Triwulan I 2020

    Sumber: SIMTRAD4 DJPK Kemenkeu (diolah)

    Grafik 26 Rasio Transfer terhadap Penerimaan Pemda s.d. Triwulan I Tahun 2020

    Sumber: Pemda dan DJPK Kemenkeu(diolah)

    Realisasi belanja pemerintah daerah

    triwulan I tahun 2020 sebesar

    18,57 persen.

    Kontribusi terbesar dalam belanja

    pemda Kepri TW I 2019 adalah

    belanja lainnya sebesar 57,50

    persen.

  • 17

    Kontribusi belanja modal triwulan I tahun 2020 masih kecil apabila dibandingkan

    dengan belanja pegawai dan belanja barang. Hal ini mengindikasikan bahwa pemda

    lingkup Kepri lebih cenderung mendorong pengeluaran dari sisi yang lebih konsumtif

    dibandingkan sisi yang lebih produktif di triwulan I tahun 2020. Namun di sisi lain,

    capaian pengeluaran belanja pegawai dan belanja barang yang cukup tinggi di triwulan

    I 2020 diharapkan mampu mempertahankan peran konsumsi pemerintah dan konsumsi

    rumah tangga dalam mendorong pertumbuhan ekonomi Kepri.

    Sampai dengan triwulan I tahun 2020 pemda dengan tingkat penyerapan terbaik

    adalah Pemprov.Kepri (14,55 persen) dan Pemkab Natuna (13,21 persen). Dilihat dari

    realisasi/populasi, Pemda yang telah mengeluarkan anggaran terbanyak untuk per

    kapita masyarakatnya adalah Anambas dan Natuna dengan realisasi mencapai Rp2,67

    juta/kapita dan Rp 2,34 juta/kapita.

    Grafik 27 Perkembangan Belanja per Pemda Triwulan I 2020 (dalam jutaan rupiah)

    Sumber: Pemda (diolah)

    III.III. Pengelolaan BLUD

    Terdapat 22 BLUD di lingkup Kepri yang menginduk pada Pemkab Bintan, Pemkot

    Batam, Pemprov Kepri, Pemkab Karimun, Pemkab Lingga, Pemkot Tanjungpinang dan

    Pemkab Natuna. Pembentukan BLUD mengubah pola pengelolaan keuangan menjadi

    lebih fleksibel. Dengan fleksibilitas dalam keuangan, BLUD diharapkan dapat lebih

    mudah meningkatkan pelayanannya bagi masyarakat.

    Tabel 15 Profil Satuan Kerja BLUD di Provinsi Kepulauan Riau (dalam rupiah)

    Jenis Layanan/ Nama BLUD Pemerintah Daerah Nilai Aset per 2017

    Kesehatan

    RSUD Provinsi Kepri (Kelas B) Pemprov Kepulauan Riau 303.234.226.415

    RSUD Embung Fatimah (Kelas B) Pemkot Batam 53.302.850.791

    14,55%

    9,96%12,98%

    13,21%8,64%

    8,99%

    1,50%

    10,81%

    -

    2,0

    4,0

    0

    1.000.000

    2.000.000

    3.000.000

    4.000.000

    Provinsi Bintan Karimun Natuna Lingga Anambas Batam Tjpinang

    Pagu 2020 (LHS) Realisasi 2020 Q1 (LHS) Realisasi/Kapita 2020 (RHS)

    Kontribusi belanja modal masih kecil,

    melalui belanja pegawai dan

    belanja barang, ekonomi didorong dari sisi konsumsi pemerintah dan konsumsi rumah

    tangga

    Komposisi Realisasi Belanja per Daerah

    Sumber: Pemda (diolah)

    Komposisi Pagu Belanja per Daerah

    Sumber: Pemda (diolah)

    Kontribusi Daerah terhadap Realisasi Belanja Q-I 2020

    Sumber: Pemda (diolah)

  • 18

    RSUD Kabupaten Natuna (Kelas C) Pemkab Natuna 18.320.476.917

    RSUD Kabupaten Bintan (Kelas D) Pemkab Bintan 14.890.405.419

    Puskesmas Kawal Pemkab Bintan 3.663.904.189

    Puskesmas Kijang Pemkab Bintan 7.705.354.277

    Puskesmas Tanjung Uban Pemkab Bintan 6.419.913.258

    Puskesmas Teluk Sasah Pemkab Bintan 3.248.212.829

    Puskesmas Teluk Sebong Pemkab Bintan 5.382.571.896

    RSUD Muhammad Sani Pemkab Karimun 4.233.627.576

    Puskesmas Tanjung Balai Karimun Pemkab Karimun 240.110.000

    Puskesam Meral Pemkab Karimun 91.689.000

    Puskesmas Tanjung Batu Kundur Pemkab Karimun 116.023.334

    Puskesmas Kundur Barat Pemkab Karimun 49.576.000

    Puskesmas Tanjung Berlian Pemkab Karimun 14.550.000

    Puskesmas Tebing Pemkab Karimun 64.889.000

    RSUD Dabo Pemkab Lingga 199.910.050

    RSUD Kota Tanjungpinang Pemkot Tanjungpinang 51.806.874.219

    Lainnya

    PPK BLUD Dana Bergulir Pemkab Bintan 4.464.062.805

    UPT Pengelolaan Dana Bergulir Pemkot Batam 29.130.826.887

    UPT Pelayanan Air Bersih Pemkot Batam 1.911.078.535

    UPT Pelayanan Jasa Transportasi Pemkot Batam 3.375.485.211 Sumber: Pemda (diolah)

    III.IV. Prognosis Realisasi APBD

    Prognosis realisasi APBD triwulan I tahun 2020 dilakukan menggunakan persamaan

    regresi realisasi APBD triwulan I dan tahunan pada tahun-tahun sebelumnya untuk

    komponen PAD & LLPD, belanja barang, belanja modal dan belanja lainnya.

    Tabel 16 Prognosis Realisasi APBD tahun 2019

    No Prognosis Variable Terikat Variabel Bebas Sampel Data

    1 PAD dan LLPAD

    Penerimaan Asli Daerah dan Lain-lain Pendapatan Asli Daerah Triwulan I

    Penerimaan Asli Daerah dan Lain –Lain Pendapatan Asli Daerah Triwulan II,III, dan IV

    Tahun 2015 s.d. tahun 2019

    2 Belanja Barang

    Belanja Barang Triwulan I Belanja Barang Triwulan II, III, IV Tahun 2015 s.d. tahun 2019

    3 Belanja Modal Belanja Modal Triwulan I Belanja Modal Triwulan II,III,IV Tahun 2015 s.d. tahun 2019

    4 Belanja Lainnya

    Belanja Lainnya triwulan I Belanja Lainnya Triwulan II,III,IV Tahun 2015 s.d. tahun 2019

    Berikut adalah model regeresi berdasarkan data di atas

    Tabel 17 Prognosis APBD Tahun 2019

    No Prognosis Model yang dihasilkan Prob.

    1 PAD & LLPAD PAD_LLPD_QII = 1,93804022353802 *PAD_LLPD_QI PAD_LLPD_QIII = 3,00797885633535 *PAD_LLPD_QI PAD_LLPD_TOTAL = 3,79854181965526 *PAD_LLPD_QI

  • 19

    Berikut adalah hasil prognosis menggunakan model dari hasil regresi di atas.

    Tabel 18 Prognosis Realisasi APBD Lingkup Provinsi Kepulauan Riau Tahun 2019 (miliar rupiah)

    Uraian

    Realisasi Triwulan I

    2020 (Rp.)

    Prognosis Triwulan II

    2020 (Rp.)

    Prognosis Triwulan III

    2020 (Rp.)

    Prognosis Tahun 2020

    (Rp.)

    Prognosis Tahun 2020

    (%)

    Realisasi Tahun 2019

    (Rp.)

    ∆ Realisasi 2019 &

    2020 (%)

    PENDAPATAN 939,38 2.158,10 3.602,02 5.197,38 137,80% 4.341,19 19,72%

    PAD & LLPD 939,38 2.158,10 3.602,02 5.197,38 137,80% 4.341,19 19,72%

    BELANJA 923,29 3.400,83 4.883,96 8.895,36 92,54% 8.720,11 2,01%

    Barang 466,31 2.302,51 2.645,14 4.351,65 86,18% 4.263,69 2,06%

    Modal 134,54 490,43 1.059,28 2.786,62 89,23% 2.771,10 0,56%

    Lainnya 322,44 607,89 1.179,53 1.757,08 122,03% 1.685,32 4,26% Sumber: Kemenkeu & Pemda (diolah) Ket: Prognosis APBD belum mencakup dampak pandemi covid-19

    Pendapatan PAD dan LLPD diperkirakan meningkat 19,72 persen menjadi Rp 5,19

    triliun. Hal ini mungkin dapat terealisasi mengingat pada tahun 2020 Pemko Batam

    menaikkan tarif beberapa sektor perpajakan daerah. Selain itu, Pemprov mengeluarkan

    kebijakan pemutihan pajak kendaraan bermotor yang dilakukan untuk meningkatkan

    basis pajak kendaraan bermotor. Dari sisi belanja, realiasi belanja diperkirakan

    meningkat 2,01 persen seiring dengan peningkatan aktivitas ekonomi dalam rangka

    mendorong proses distribusi barang dan jasa dalam meningkatkan pertumbuhan

    ekonomi yang lebih baik.

  • 20

    IV. PERKEMBANGAN DAN ANALISIS PELAKSANAAN ANGGARAN KONSOLIDASIAN (APBN dan APBD)

    Tabel 19 Realisasi Konsolidasian (Lingkup Provinsi Kepulauan Riau s.d. Triwulan I 2020 (dalam miliaran rupiah)

    Uraian 2020 2019

    Pusat Daerah Konsolidasi Δ (%) Konsolidasi

    Pendapatan Negara 2.126,71 2.362,67 2.881,52 13,68% 2.534,55

    Pendapatan Perpajakan 1.765,11 607,12 2.372,23 17,04% 1.967,84

    Pendapatan Bukan Pajak 361.60 154,51 509,29 -11,27% 566,71

    Hibah - 35,84 - - -

    Transfer*) - 1.565,20 - -

    Belanja Negara 2,758.98 1.699.42 2..850,54 21,49% 2.237,74

    Belanja Pemerintah 861.20 1.656.13 2.517,34 13,64% 2.173,77

    Transfer*) 1,897.78 43,29 333,20 80,80% 63,97

    Surplus/(Defisit) -632.27 663,25 30,98 -89,56% 296,81

    Pembiayaan - 379,45 379,45 88,43% 43,90

    Penerimaan Pembiayaan Daerah - 383,95 383,95 88,43% 44,40

    Pengeluaran Pembiayaan Daerah - 4,50 4,50 88,88% 0,50

    Sisa Lebih/Kurang Pembiayaan Anggaran -632.27 1.042,70 410,43 16,98% 340,71

    *) Pendapatan Transfer dan hibah serta sebagian PNBP dieleminisasi dengan Belanja Transfer ; Sumber: Kemenkeu

    dan Pemda (diolah)

    Sampai dengan triwulan I tahun 2020, surplus konsolidasian pemerintah di lingkup

    Provinsi Kepri turun 89,56 persen dibandingkan triwulan I tahun 2019. Kenaikan sisi

    belanja konsolidasi triwulan I tahun 2020 sebesar 21,49 persen melebihi dari

    pendapatan konsolidasi. Secara agregat, capaian konsolidasi Prov.Kepri triwulan I tahun

    2020 menurun dibandingkan capaian konsolidasi Prov.Kepri triwulan I tahun 2019.

    IV.I. Pendapatan Konsolidasian

    Penerimaan pusat dan daerah selain transfer sampai dengan triwulan I tahun 2020

    di Provinsi Kepri sebesar Rp 2,81 triliun, meningkat sebesar 13,68 persen dibandingkan

    triwulan I tahun 2019 sebesar Rp.2,53 triliun. Peningkatan penerimaan ini

    mengindikasikan perekonomian Kepri semakin semakin membaik dari tahun

    sebelumnya.

    Dari sisi capaian target penerimaan pajak daerah, menunjukkan bahwa realisasi

    penerimaan pajak daerah kepri di triwulan I tahun 2020 telah mencapai 19,83 persen.

    “Penurunan surplus didorong kenaikan belanja

    sebesar 21,49

    persen.

    “Penerimaan konsolidasi triwulan I tahun 2020 naik

    sebesar 13,68

    persen

    Grafik 29 Perkembangan Penerimaan Pusat & Daerah selain Transfer Pusat (dalam miliar)

    ran)

    Sumber: Kemenkeu & Pemda (diolah)

    1.630 1.8212.127

    651584

    2.363

    0

    s.d. Q1 2018 s.d. Q1 2019 s.d. Q1 2020

    Pem Pusat Pemda

    Grafik 28 Capaian Target Penerimaan Pusat dan Daerah selain Transfer Pusat Lingkup Kepri

    Sumber: Kemenkeu & Pemda (diolah)

    21,75%

    14,50%

    53,40%

    92,78%

    24,24%17,16%

    19,83%

    PPh PPN PajakLain

    PNBP Pem.Pusat

    Pemda Agregat

  • 21

    IV.II. Belanja Konsolidasian

    Sampai dengan triwulan I tahun 2020 realisasi anggaran belanja konsolidasi sebesar

    mencapai Rp 2,85 triliun. Belanja konsolidasi triwulan I tahun 2020 mengalami kenaikan

    sebesar 21,49 persen dibandingkan triwulan I tahun 2019. Realisasi belanja konsolidasi

    secara agregat sebesar 11,42 pesen, dengan realisasi transfer sebesar 24,18 persen.

    IV.III. Analisis Dampak Kebijakan Fiskal Terhadap Kesejahteraan Regional

    Berdasarkan interpretasi atas data yang tersedia,, secara umum terlihat bahwa

    dibandingkan tahun sebelumnya, keadaan fiskal pada tahun 2019,pada sisi penerimaan

    dan belanja mengalami kenaikan. Namun, Indeks Pembangunan Manusia Kepri secara

    konstan mengalami kenaikan sejalan dengan komitmen pemerintah dalam

    Grafik 31 Komposisi Penyusun Realisasi Penerimaan Pusat & Daerah

    Sumber: Kemenkeu & Pemda (diolah)

    Grafik 31 Komposisi Realisasi Penerimaan Pusat & Daerah selain Transfer Pusat

    Sumber: Kemenkeu &Pemda (diolah

    *) HPKD, LLPAD, LLPD

    Belanja konsolidasi triwulan I tahun

    2020 naik sebesar

    21,49 persen

    Grafik 35 Perkembangan Belanja Pusat & Daerah selain Transfer Pusat (dalam miliar rupiah)

    Sumber: Kemenkeu & Pemda(diolah)

    Grafik 35 Capaian Belanja Pusat & Daerah per Jenis Belanja s.d. Q1 2020

    Sumber: DJPb Kemenkeu & Pemda (diolah)

    *) agregat pusat & daerah selain transfer pusat

    Grafik 35 Komposisi Alokasi Belanja Pusat & Daerah selain Transfer Pusat 2020

    Sumber:DJPbKemenkeu & Pemda (diolah)

    Grafik 35 Komposisi Realisasi Belanja Pusat dan Daerah selain Transfer Pusat

    s.d. Q1 2020

    Sumber: DJPb Kemenkeu & Pemda

  • 22

    penganggaran di bidang pendidikan dan kesehatan. Hal ini dibuktikan sesuai rilis BPS,

    IPM Kepri 2019 menduduki peringkat tertinggi di Sumatera dan ke-4 tertinggise-

    Indonesia sebesar 75,48. Selain itu, pada tahun 2019 pemerintah berhasil menekan

    pengangguran di tingkat yang lebih rendah dari pada tahun 2016, sebagaimana

    diketahui bahwa membaiknya pertumbuhan ekonomi Kepri di tahun 2019 dan

    berdampak pengurangan pengangguran di Kepri.

    Grafik 36 Komparasi Perkembangan Kesejahteraan dan Fiskal di Kepri

    Sumber: Kemenkeu, Pemda, dan BPS (diolah)

    -8,00%

    -4,00%

    0,00%

    4,00%

    8,00%

    -40,00%

    -20,00%

    0,00%

    20,00%

    40,00%

    2015 2016 2017 2018 2019

    Belanja APBN & APBD (LHS) Penerimaan APBN & APBD (LHS) Gini Ratio (LHS)

    Penganggur (LHS) PDRB (RHS) Inflasi (RHS)

    IPM (RHS) Orang Miskin (RHS)

  • 23

    V. ISU FISKAL REGIONAL TERPILIH

    Pemerintah pusat telah mengambil kebijakan ekonomi terkait dengan stimulus

    ekonomi dalam rangka penanganan dampak pandemi covid terhadap perekonomian

    nasional. Kebijakan stimulus dimaksudkan untuk tetap menjaga pertumbuhan ekonomi

    yang positif di tahun 2020. Pemerintah Provinsi Kepualuan Riau berupaya menjaga tren

    pertumbuhan ekonomi dengan didorong peningkatan distribusi barang dan jasa melalui

    penyerapan anggaran yang efektif.

    Kontirbusi Penerapan Pola Penyerapan Anggaran Terhadap Pertumbuhan Ekonomi

    Pertumbuhan ekonomi Provinsi Kepulauan Riau triwulan I tahun 2020 sebesar

    2,06 persen (YoY) lebih lambat 56,72 persen dibandingkan dengan triwulan I tahun 2019

    sebesar 4,76 persen (YoY). Pertumbuhan net ekspor dan konsumsi LNPRT sebesar -

    7,55 persen dan -7,23 persen. Sedangkan untuk triwulan I tahun 2019 pertumbuhan net

    ekspor dan konsumsi LNPRT sebesar 12,59 persen dan 10,13 persen. Nilai ekspor hasil

    industri mengalami kenaikan sedangkan ekspor migas mengalami penurunan yang

    tajam pada triwulan I tahun 2020 dikarenakan penurunan harga minyak dunia. Namun

    demikian terdapat peningkatan konsumsi rumah tangga, pengeluaran pemerintah dan

    pembentukan modal tetap bruto pada triwulan I tahun 2020. Peningkatan belanja

    pemerintah Provinsi Kepulauan Riau triwulan I tahun 2020 diharapkan dapat

    direalisasikan secara maksimal dengan memperhatikan pola penyerapan anggaran.

    Penerapan pola penyerapan anggaran yang efektif dapat mendorong

    pertumbuhan perekonomian yang baik karena anggaran yang terserap dengan lebih

    cepat akan lebih cepat berputar dalam perekonomian sehingga dapat berdampak

    terhadap peningkatan PDRB. Tren penyerapan anggaran pemerintah di akhir tahun

    dapat menciptakan opportunity cost dalam efek multiplier yang melambat, karena

    penyerapan anggaran yang lebih awal, jumlah uang dan barang yang dikeluarkan

    pemerintah berpotensi menciptakan kesempatan kerja dan berdampak terhadap

    peningkatan penghasilan masyarakat.

    Sampai dengan triwulan I 2020, penyerapan anggaran APBN Provinsi Kepri telah

    terealisasi sebesar Rp 861,20 milyar, mengalami kenaikan sebesar 7,03 persen

    dibandingkan triwulan I tahun 2019. Realisasi APBN Triwulan I tahun 2019 dan APBN

    Triwulan I Tahun 2020 sebagai berikut:

    Tabel 20 Realisasi APBN

    Jenis Belanja Realisasi APBN ( dalam milyar)

    Triwulan I 2019 Triwulan I 2020

    Pegawai 314,49 339,03

    Barang 431,77 454,04

    Modal 57,27 54,23

    Bansos 1,60 0,34

    Lain-lain 0,77 13,55

    Sumber : OM SPAN diolah

  • 24

    Alokasi belanja pemerintah Provinsi

    Kepulauan Riau tahun 2010 sebesar 7,21

    triliun mengalami kenaikan sebesar 8,57

    persen dibandingkan tahun 2019.

    Penyerapan anggaran diharapkan dapat

    dilaksanakan oleh kementerian

    negara/lembaga dengan langkah-langkah

    seperti percepatan penetapan pejabat

    perbendaharaan, penyusunan timeframe of

    bugget execution, peningkatan proses

    pelelangan khusus belanja modal,

    pengajuan uang persediaan. Penyerapan

    anggaran pemerintah pusat yang efektif

    dapat menggambarkan capaian realisasi

    belanja yang ideal yang diukur melalui

    kesesuaian antara perencanaan dengan pelaksanaan anggaran, efektivitas

    pelaksanaan anggaran, kepatuhan terhadap regulasi, dan efisiensi pelaksanaan

    anggaran.

    Penyerapan APBN dan pertumbuhan ekonomi Provinsi Kepulauan Riau tahun 2019,

    menunjukkan pola yang sama antara pertumbuhan ekonomi dan realisasi APBN di mana

    trend-nya semakin meningkat setiap triwulannya dengan puncak penyerapan pada

    triwulan IV. Persentase penyerapan anggaran triwulan I tahun 2019 dan triwulan I tahun

    2020 adalah sebagai berikut:

    Tabel 21 Penyerapan Anggaran Tahun 2019-2020

    Jenis Belanja PenyerapanAnggaran Tahun 2019- 2020

    Triwulan I 2019 (%) Triwulan I 2020 (%)

    Pegawai 21,59% 19, 86%

    Barang 13,19% 12,46%

    Modal 3,45% 3,40%

    Bansos 6,96% 21,25%

    Lain-lain 0,31% 5.02%

    Sumber : Om SPAN diolah

    314,49

    431,77

    57,27

    1,6

    0,77

    339,03

    454,04

    54,23

    0,34

    13,55

    0 100 200 300 400 500

    Belanja Pegawai

    Belanja Barang

    Belanja Modal

    Belanja Bansos

    Belanja Lain-Lain

    2020

    2019

    Grafik 37 Realisasi Belanja Triwulan I 2019-2020 (dalam miliar rupiah)

  • 25

    Secara agregat penyerapan anggaran

    triwulan I tahun 2020 sebesar 11,94%.

    Realisasi penyerapan anggaran triwulan I

    tahun 2020 mengalami penurunan sebesar

    dibandingkan periode triwulan I tahun 2019

    sebesar 12,11 persen. Penyerapan anggaran

    belanja pegawai, belanja barang dan belanja

    modal triwulan I tahun 2020 mengalami

    penurunan dibandingkan dengan periode

    triwulan I tahun 2019. Namun demikian

    penyerapan belanja bantuan sosial dan

    belanja lain-lain triwulan I tahun 2020

    mengalami kenaikan dibandingkan triwulan I

    tahun 2019.

    Penerapan penyerapan ideal

    diharapkan akan cenderung bersifat countercyclical, sehingga akan mendorong

    pertumbuhan ekonomi. Multiplier efek yang timbul pada perekonomian akan semakin

    besar, karena semakin cepat anggaran dibelanjakan semakin banyak uang yang

    berputar dalam transaksi sehingga semakin banyak penghasilan masyarakat yang akan

    diterima oleh masyarakat. Secara keseluruhan pertumbuhan ekonomi Provinsi

    Kepulauan Riau triwulan I tahun 2020 sebesar 2,06 persen lebih rendah 27 basis poin

    dibanding triwulan I tahun 2019 sebesar 4,76 persen. (YoY). Distribusi net ekspor

    triwulan I tahun 2020 (YoY) lebih rendah sebesar 21,87 persen dibandingkan dengan

    triwulan I tahun 2019 (YoY).

    Optimalisasi anggaran akan memberikan dampak positif terhadap peningkatan

    percepatan realisasi anggaran serta mempercepat peningkatan penyerapan tenaga

    kerja. Penetapan pola penyerapan anggaran ideal berdasar karakteristik belanja

    diharapkan dapat mengkonsolidasikan pelaksanaan anggaran kementrian/lembaga

    pada capaian output, efektivitas program , mendorong belanja infrastruktur tepat waktu

    dan rasional, mengoptimalkan peran countercyclical belanja negara terhadap

    pertumbuhan ekonomi. Belanja pemerintah sebagai stimulus terhadap peningkatan

    produk barang dan jasa akan memberikan multiflier efek terhadap pertumbuhan

    ekonomi dan peningkatan kesejahteraan masyarakat Provinsi Kepulauan Riau.

    21,59

    13,19

    3,45

    6,96

    0,31

    19,86

    12,46

    3,4

    21,25

    5,02

    0 5 10 15 20 25

    Pegawai

    Barang

    Modal

    Bansos

    Lain-Lain

    2020 2019

    Grafik 38 Persentase penyerapan Triwulan I 2019-2020

  • 26