kasus 1 - manifestasi klinis

Upload: muhammad-rifaldi

Post on 07-Aug-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/20/2019 Kasus 1 - Manifestasi Klinis

    1/1

    Manifestasi Klinis

    1. Telinga Berair (otorrhoe)Sekret bersifat purulen (kental, putih) atau mukoid (seperti air dan

    encer) tergantung stadium peradangan. Sekret yang dihasilkan oleh

    aktivitas kelenjar sekretorik telinga tengah dan mastoid. ada !"S#tipe jinak, cairan yang keluar mukopus yang tidak berbau busuk yang

    sering kali sebagai reaksi iritasi mukosa telinga tengah oleh perforasi

    membran timpani dan infeksi. #eluarnya sekret biasanya hilang timbul.

    "eningkatnya jumlah sekret dapat disebabkan infeksi saluran nafas

    atas atau kontaminasi dari liang telinga luar setelah mandi atau

    berenang.$. %angguan endengaran

     Tergantung dari derajat kerusakan tulang pendengaran. Biasanya di

     jumpai tuli konduktif namun dapat pula bersifat campuran. %angguan

    pendengaran mungkin ringan sekalipun proses patologi sangat hebat,

    karena daerah yang sakit ataupun kolesteatom dapat menghambat

    bunyi ke fenestra ovalis. Bila tidak dijumpai kolesteatom, tuli konduktif

    kurang dari $& dB ini ditandai tulang pendengaran masih baik.'. yeri Telinga (otalgia)

    yeri tidak laim dikeluhkan penderita !"S#, dan bila ada merupakan

    suatu tanda yang serius. ada !"S# keluhan nyeri dapat terjadi

    karena terbendungnya drainase pus. yeri dapat berarti adanya

    ancaman komplikasi akibat hambatan pengaliran sekret, terpaparnya

    durameter atau sinus lateralis, atau ancaman pembentukan abses

    otak. yeri telinga mungkin ada tetapi mungkin oleh adanya otitis

    eksterna sekunder. yeri merupakan tanda berkembang komplikasi!"S# seperti etrositis, subperiosteal abses atau trombosis sinus

    lateralis.*. +ertigo

    +ertigo pada penderita !"S# merupakan gejala yang serius lainnya.

    #eluhan vertigo seringkali merupakan tanda telah terjadinya stel

    labirin akibat erosi dinding labirin oleh kolesteatom. +ertigo yang

    timbul biasanya akibat perubahan tekanan udara yang mendadak atau

    pada panderita yang sensitif keluhan vertigo dapat terjadi hanya

    karena perforasi besar membran timpani yang akan menyebabkan

    labirin lebih mudah terangsang oleh perbedaan suhu. enyebaraninfeksi ke dalam labirin juga akan meyebabkan keluhan vertigo.