kartografi dasar 2

Upload: agunghadi04

Post on 02-Mar-2016

50 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kartografi

TRANSCRIPT

  • KARTOGRAFI DASARILMU TENTANG TEKNIK & SENI MENGGAMBAR PETA

    PETA :GAMBAR SEBAGIAN/ SELURUH PERMUKAAN BUMI YANG DIBUAT DALAM SKALA TERTENTU DAN PROYEKSI TERTENTU

    SKALA :PERBANDINGAN JARAK DI ATAS PETA DENGAN JARAK SESUNGGUHNYA DI LAPANGAN

    DATUM KETINGGIAN :KETINGGIAN SUATU TITIK DIMANA KETINGGIAN DI WILAYAH TERSEBUT MULAI DIHITUNG

    ARAH VERTIKAL : ARAH YANG DIPERLIHATKAN OLEH UNTING-UNTING DIMANA SEARAH ARAH GAYA BERAT BUMI DI TITIK TERSEBUT

    BIDANG HORIZONTAL : BIDANG YANG TEGAK LURUS DENGAN ARAH VERTIKAL

  • BIDANG NIVO : GARIS YANG TERLETAK PADA BIDANG NIVO

    BIDANG DATUM/ GEOID : SUATU BIDANG NIVO TERTENTU DIMANA KETINGGIAN TITIK-TITIK MULAI DIHITUNG

    BEDA TINGGI ANTARA 2 TITIK : MERUPAKAN JARAK TEGAK ANTARA DUA BIDANG NIVO YANG MELALUI KEDUA TITIK TERSEBUT

    TINGGI SUATU TITIK : MERUPAKAN JARAK TEGAK DI BAWAH ATAU DI ATAS BIDANG REFERENSI (BIDANG DATUM)

    PROYEKSI : JARAK TEGAK BEBERAPA TITIK DARI BIDANG NIVO KE BIDANG NIVO LAINNYA.

  • SURVEYING : ADALAH SENI DAN TEKNOLOGI KETERGANTUNGAN POSISI RELATIF SUATU TITIK ATAU BEBERAPA TITIK, DI ATAS, PADA ATAU DI BAWAH PERMUKAAN TANAH

    UKURAN KERTAS GAMBAR :

    Ao LEBAR X PANJANG =841 MM X 1189 MM

    A1 LEBAR X PANJANG =594 MM X 841 MM

    A2 LEBAR X PANJANG =420 MM X 594 MM

    A3 LEBAR X PANJANG =297 MM X 420 MM

    A4 LEBAR X PANJANG =210 MM X 297 MM

  • SYARAT PETA YANG BAIK :

    HARUS EQUIDISTANCE ( JARAK SEBENARNYA) CONFORM ( BENTUK YANG SEBENARNYA DENGAN YANG DI LAPANGAN )EQUIVALEN ( LUASNYA SAMA )

    PEMBAGIAN RUANG PETA / LAYOUT PETA :

    INFORMASI TEPI : MAKSIMUM SAMPAI 30 % LEBAR X TINGGI = 15 20 CM X 7.5 10 CM (LIHAT CONTOH GAMBAR !)LEBAR X TINGGI = 10 15 CM X TING. UKR. KERTAS(LIHAT CONTOH GAMBAR !)

  • BIASANYA DIPAKAI UNTUK MENEMPATKAN KOP GAMBAR DAN SIMBOL TANDA YANG BERISI :JUDUL PETA

    IDENTITAS PEMILIK PEKERJAAN

    IDENTITAS DATA UKURAN

    IDENTITAS PEMBUAT PETA

    NOMOR PETA

    IDENTITAS ARAH UTARA

    MUKA PETA : BATAS TITIK POLIGON PETA MINIMAL 1.50 CM DARI GARIS TEPI BAWAH/ ATAS/ SAMPING KIRI/ KANAN (LIHAT GAMBAR ! )

  • GRID PETA : KEGUNAANNYA UNTUK MEMUDAHKAN DALAM MENGGAMBAR DETAIL PETA DENGAN SISTEM KOORDINAT KARTENSIS ( LIHAT GAMBAR)

    SIMBOL PETA :JUDUL PETA

    IDENTITAS PEMILIK PEKERJAAN

    IDENTITAS DATA UKURAN

    IDENTITAS PEMBUAT PETA

    IDENTITAS ARAH UTARA

    LEGENDA :UMUM

    SPESIFIK

  • TEKNIK PENGGAMBARAN :

    PERKIRAKAN CAKUPAN DAERAH YANG AKAN DIPETAKAN

    2).TENTUKAN UKURAN LEMBAR PETA

    3).TENTUKAN TITIK AWAL PENGGAMBARAN

    4).BUAT GARIS-GARIS GRID

    5)TENTUKAN ARAH ORIENTASI PETA

    6)PLOT KOORDINAT TITIK-TITIK KERANGKA

    7)PLOT TITIK BANTU DARI KERANGKA

    8)PLOT TITIK-TITIK DETAIL

    9)TARIK GARIS TINGGI/ KONTUR

    10)LENGKAPI PETA TERSEBUT DENGAN SIMBOL DAN TANDA-TANDA LAINNYA

  • CARA PENENTUAN UKURAN KERTAS ; SETELAH KOORDINAT DIHITUNG :UTARAY XTIMURSELATAN

    MAKA UKURAN KERTAS SELURUHNYA ADALAH :

    PERKIRAAN CAKUPAN DAERAH YANG DIPETAKANPERKIRAKAN LUAS DAERAHNYA.HAL INI ADA HUBUNGANNYA DENGAN SKALA YANG HARUS DITERAPKAN PADA GAMBAR TERSEBUT. SKALA DAPAT SAJA ATAS PERMINTAAN PIHAK LAIN (PEMBERI TUGAS). MAKIN BESAR SKALA SEBUAH PETA AKAN SEMAKIN JELAS OBYEK-OBYEK YANG ADA. PADA PETA TERSEBUT MAKIN KECIL SEBUAH SKALA PETA SEMAKIN KECIL OBYEK-OBYEK YANG DITAMPILKAN.

  • PERLU DIINGAT BAHWA SKALA MERUPAKAN PERBANDINGAN JARAK DI ATAS KERTAS (PETA) DENGAN JARAK YANG SEBENARNYA DI LAPANGAN. JADI SKALA 1:500 AKAN LEBIH BESAR JIKA DIBANDING DENGAN SKALA 1:1000.

    TENTUKAN UKURAN LEMBAR PETA

    PADA WAKTU KITA MELAKUKAN PENGUKURAN DI LAPANGAN, KITA TELAH MEMBUAT TITIK-TITIK KERANGKA. DALAM PENENTUAN LETAK TITIK-TITIK KERANGKA (TITIK-TITIK IKAT) TERSEBUT SEBAIKNYA DIBUAT DISTRIBUSI (PENYEBARAN) TITIK YANG MERATA.MAKSUD DARI PENYEBARAN TITIK-TITIK IKAT TERSEBUT ANTARA LAIN:UNTUK MENGIKAT OBYEK-OBYEK YANG ADA DI LAPANGAN UNTUK DIGAMBARKAN NANTINYA. OBYEK-OBYEK TERSEBUT MISALNYA : JALAN, RUMAH SUNGAI, GEDUNG DAN SEBAGAINYA.DISAMPING ITU JUGA UNTUK MEMBANTU KEPERLUAN PENGGAMBARAN/ PERKIRAAN LEBAR DAN PANJANG KERTAS.GAMBAR DISTRIBUSIKERANGKA TITIK POLIGON

  • DARI GAMBAR DI ATAS AKAN DITENTUKAN UKURAN DARI KERTAS.

    CARA PENENTUAN UKURAN KERTAS, SETELAH KOORDINAT DIHITUNG. UNTUK GAMBAR SEBELAH KIRI (GUNAKAN SKALA).

    UtaraYX Timur

  • DARI GAMBAR DI ATAS AKAN DITENTUKAN UKURAN DARI KERTAS.

    CARA PENENTUAN UKURAN KERTAS, SETELAH KOORDINAT DIHITUNG. UNTUK GAMBAR SEBELAH KIRI (GUNAKAN SKALA).

    UtaraYX Timur MISAL :X6=- 62,561 MX4= + 1210,167 MY6=+ 393,266 MY4= + 390,245 MX2= + 600,775 MY2= - 100,775 MJARAK ANTARA TITIK 6 KE BATAS UTARA = 10 MJARAK ANTARA TITIK 6 KE BATAS BARAT = 10 MJARAK ANTARA TITIK 4 KE BATAS TIMUR = 15 MJARAK ANTARA TITIK 2 KE BATAS SELATAN = 5 MHITUNGAN UTARA MUKA PETA :

  • PANJANG UT-SEL= (Y - Y ) + dy + dy= +393,266 (- 100,775)+ 10= + 509,041 MPANJANG BRT-TMR= (X - X ) + dX + dX = +1210,167 -((62,561) + 15= + 1297,728 MDENGAN SKALA 1 : 1000 :JADI PANJANG UT-SEL= 509,041 / 1000 = 0,510 MPANJANG BRT TMR= 1297,728 / 1000 = 1,298 MAPABILA KITA BUAT UNTUK :

    DAERAH BATAS= 5 CM , DIATAS GAMBAR

    DAERAH TEPI= 10 CM , DIATAS GAMBAR

    MAKA UKURAN KERTAS SELURUHNYA ADALAH :

    CARI TITIK YANG PALING UTARA. MISALNYA TITIK 6.

    CARI TITIK PALING SELATAN. MISALNYA TITIK 2.

    TENTUKAN PANJANG ANTARA DUA TITIK TERSEBUT.

    PANJANG ANTARA DUA TITIK = Y6 - Y2.PANJANG KERTAS UNTUK MUKA PETA = (Y 6 - Y2) + (Y1 + Y2)

    Y1 = JARAK ANTARA TITIK 6 DENGAN BATAS DAERAH PENGUKURAN KE UTARA (PERKIRAAN).

    Y2 = JARAK ANTARA TITIK 2 DENGAN BATAS DAERAH PENGUKURAN KE SELATAN (PERKIRAAN).

  • APABILA KITA BUAT UNTUK :

    DAERAH BATAS= 5 CM , DIATAS GAMBAR

    DAERAH TEPI= 10 CM , DIATAS GAMBAR

    MAKA UKURAN KERTAS SELURUHNYA ADALAH :

    CARI TITIK YANG PALING UTARA. MISALNYA TITIK 6.

    CARI TITIK PALING SELATAN. MISALNYA TITIK 2.

    TENTUKAN PANJANG ANTARA DUA TITIK TERSEBUT.

    PANJANG ANTARA DUA TITIK = Y6 - Y2.PANJANG KERTAS UNTUK MUKA PETA = (Y 6 - Y2) + (Y1 + Y2)

    Y1 = JARAK ANTARA TITIK 6 DENGAN BATAS DAERAH PENGUKURAN KE UTARA (PERKIRAAN).

    Y2 = JARAK ANTARA TITIK 2 DENGAN BATAS DAERAH PENGUKURAN KE SELATAN (PERKIRAAN).

  • TENTUKAN TITIK YANG PALING TIMUR. MISALNYA TITIK 4.TENTUKAN TITIK YANG PALING BARAT. MISALNYA TITIK 6.TENTUKAN LEBAR ANTARA,TITIK TERSEBUT = X4 X6.

    LEBAR KERTAS UNTUK MUKA PETA = (X4 X6) + (X1 + X2)X1 = JARAK ANTARA TITIK 4 DENGAN BATAS DAERAH PENGUKURAN KE TIMUR.

    X2 = JARAK NATARA TITIK 6 DENGAN BATAS DAERAH PENGUKURAN KE BARAT.

    CONTOH :PETA AKAN DIBUAT SKALA 1: 1000 HASIL PENGUKURAN DAN PERHITUNGAN (LIHAT GAMBAR CONTOH DISTRIBUSI TITIK IKAT YANG SEBELAH KIRI). X6= - 62,561 m Y6= + 393,266 mX4= + 1210,167 mX4= + 390,245 mX2= + 600,775 mY2= - 100,775 m

  • JARAK ANTARA TITIK 6 KE BATAS UTARA= 10 m (PERKIRAAN). JARAK ANTARA TITIK 6 KE BATAS BARAT= 10 m JARAK ANTARA TITIK 4 KE BATAS TIMUR = 15 m JARAK ANTARA TITIK 4 KE BATAS SELATAN= 5 m

    HITUNGAN UNTUK MUKA PETA.

    PANJANG UTARA - SELATAN = (X6 X2) + (X1 + X2)= + 393,266 - (-100,775) +10+5 m = + 509,041 m LEBAR BARAT -TIMUR = (X4 X6) + (X1 + X2)= + 1210,167 - (62,561)+15+10 m = + 1297,728 m SKALA 1 : 1000 JADI PANJANG UTARA SELATAN = 509,041 m /1000= 0,510 m

    LEBAR BARAT - TIMUR = 1297,728 m/1000 = 1,298 m APABILA KITA GAMBAR UNTUK :

    DAERAH BATAS = 5 cm DIKERTAS GAMBAR.DAERAH TEPI = 10 cm DIKERTAS GAMBAR, MAKA UKURAN KERTAS SELURUHNYA.

  • 129,8 cm ;159,8 cm ;81 cm;10 cm; 5 cm

  • Tentukan titik awal penggambaran

    Disini dimaksud sebagai titik referensi, misalnya dibuat titik 1 sebagai koordinat lokal. X1 = + 0,000 m Y1 = + 0,000 m Z1 = + 0,000 m Jadi untuk titik-titik yang sebelah kanan titik 1 bertanda positif (+) dan sebelah kiri bertanda negatif (-). Atau jika ada titik tetap suatu sistim koordinat yang telah ada disitu, dapatlah salah satu titik (misalnya titik 1) kita ikatkan padanya. Buat garis grid

    Garis grid dimaksudkan sebagai "wakil" dari salib sumbu X dan Y. Jadi setiap titik di peta koordinat planimetris (X, Y) diwakili oleh garis grid. Garis grid ditulis pada daerah batas, biasanya merupakan kelipatan bilangan bulat.

  • Contoh :

    Tentukan arah orientasi peta Arah orientasi dari biasanya dinyatakan arah utara sebagai sumbu Y dari peta. Arah utara tidak harus menunjuk keatas persis pada sebuah peta. Tetapi boleh membentuk sudut. Hal ini perlu diperhitungkan juga tentang kehematan kertas dan keindahan.

  • Contoh :Daerah yang dipetakan relatif membentuk persegi panjang, maka arah utara akan lebih baik jika dibuat kearah atas. Daerah yang dipetakan memberituk sudut yang mempunyai perbandingan panjang dan lebar besar, arah utara akan lebih baik membentuk sudut juga.

    Plot koordinat titik-titik ikat (kerangka) :Gambarkan/plot titik-titik ikat dari kerangka. Pada sebuah peta ada yang tidak menghubungkan garis-garis antara titik-titik ikat, tetapi ada pula yang menghubungkan dalam penggambaran. Sebaiknya garis penghubung antara titik-titik utama tersebut dibuat/digambar. Hal ini untuk mengetahui jaring-jaring titik utama yang kita buat.

    Plot titik-titik bantu dari kerangkaKoordinat dari titik-titik bantu sering tidak diperhatikan dalam peta. Juga garis hubung antara titik-titik tersebut. Untuk lengkapnya, maka titik-titik tersebut dan penghubungnya diplot/digambar juga.Plot titik-titik detail

    Titik detail disini dapat berupa titik detail tinggi di lapangan, pojok-pojok rumah, jalan, sungai dan sebagainya. Dengan di plotnya titik-titik tersebut, maka akan ter- lihatlah obyek yang kita ukur jika perlu mana yang kurang dapat dilengkapi.

  • PERKIRAKAN CAKUPAN DAERAH YANG AKAN DIPETAKAN

  • TENTUKAN UKURAN LEMBAR PETA

    TENTUKAN TITIK AWAL PENGGAMBARAN

  • BUAT GARIS-GARIS GRID

  • TENTUKAN ARAH ORIENTASI PETA

  • PLOT KOORDINAT TITIK-TITIK KERANGKA

  • PLOT TITIK BANTU DARI KERANGKA

  • PLOT TITIK-TITIK DETAIL

    TARIK GARIS TINGGI/ KONTUR

  • 10.LENGKAPI PETA TERSEBUT DENGAN SIMBOL DAN TANDA-TANDA LAINNYA

  • CARA PENENTUAN UKURAN KERTAS ; SETELAH KOORDINAT DIHITUNG :

  • UTARA

  • Y

  • XTIMUR

  • SELATAN

  • MAKA UKURAN KERTAS SELURUHNYA ADALAH :

  • PERKIRAAN CAKUPAN DAERAH YANG DIPETAKANPERKIRAKAN LUAS DAERAHNYA. HAL INI ADA HUBUNGANNYA DENGAN SKALA YANG HARUS DITERAPKAN PADA GAMBAR TERSEBUT. SKALA DAPAT SAJA ATAS PERMINTAAN PIHAK LAIN (PEMBERI TUGAS). MAKIN BESAR SKALA SEBUAH PETA AKAN SEMAKIN JELAS OBYEK-PBYEK YANG ADA. PADA PETA TERSEBUT MAKIN KECIL SEBUAH SKALA PETA SEMAKIN KECIL OBYEK-OBYEK YANG DITAMPILKAN. PERLU DIINGAT BAHWA SKALA MERUPAKAN PERBANDINGAN JARAK DI ATAS KERTAS (PETA) DENGAN JARAK YANG SEBENARNYA DI LAPANGAN. JADI SKALA 1:500 AKAN LEBIH BESAR JIKA DIBANDING DENGAN SKALA 1:1000.PADA WAKTU KITA MELAKUKAN PENGUKURAN DI LAPANGAN, KITA TELAH MEMBUAT TITIK-TITIK KERANGKA. DALAM PENENTUAN LETAK TITIK-TITIK KERANGKA (TITIK-TITIK IKAT) TERSEBUT SEBIKNYA DIBUAT DISTRIBUSI (PENYEBARAN) TITIK YANG MERATA. MAKSUD DARI PENYEBARAN TITIK-TITIK IKAT TERSEBUT

    ANTARA LAIN UNTUK MENGIKAT OBYEK-OBYEK YANGADA DI LAPANGAN UNTUK DIGAMBARKAN NANTINYA. OBYEK-OBYEK TERSEBUT MISALNYA : JALAN, RUMAH SUNGAI, GEDUNG DAN SEBAGAINYA. DISAMPING ITU JUGA UNTUK MEMBANTU KEPERLUAN PENGGAMBARAN/ PERKIRAAN LEBAR DAN PANJANG KERTAS.

    CARA PENENTUAN UKURAN KERTAS, SETELAH KOORDINAT DIHITUNG. UNTUK GAMBAR SEBELAH KIRI (GUNAKAN SKALA). .CARI TITIK YANG PALING UTARA. MISALNYA TITIK 6..TENTUKAN TITIK YANG PALING TIMUR. MISALNYA TITIK 4.HASIL PENGUKURAN DAN PERHITUNGAN (LIHAT GAMBAR CONTOH DISTRIBUSI TITIK IKAT YANG SEBELAH KIRI).

  • Disini dimaksud sebagai titik referensi, misalnya dibuat titik 1 sebagai koordinat lokal.

  • X1 = + 0,000 m .Daerah yang dipetakan relatif membentuk persegi panjang, maka arah utara akan lebih baik jika dibuat kearah atas. .Daerah yang dipetakan memberituk sudut yang mempunyai perbandingan panjang dan lebar besar, arah utara akan lebih baik membentuk sudut juga.