kandidiasis oral perbandingan

3
Kandidiasis oral Leukoedema White sponge nevus Definisi Kandidiasis oral mer upa kan suatu infeksi oportunistik yang disebabkan oleh jamur dari genus candida. Suatu variasi mukosa yang umum dan normal berupa warna putih atau abu-abu (filmy, opaque, white to slate gray discoloration/ milky surface) yang menyebar pada mukosa. Suatu lesi asimptomatik dan simetris pada permukaan mukosa bukal. Suatu kondisi autosomal- dominant karena adanya mutasi gen pada keratin nomor 4 dan/ atau 13. Etiologi Spesies jamur yang dapat menyebabkan kandidiasis adalah C.  parapsilosis, C. tropcalis, C. glabrata, C. krusei, C. pseudotropicalis, and C. guilliermondi . C.albicans adalah or ganisme komensal rongga mulut yang pal ing banyak menyebabkan kandidiasis Penyebabnya masih belum pasti. Faktor pemicu penyebab leukoedema adalah merokok, menyirih (chewing tobacco), alkohol, infeksi bakteri & kondisi saliva. Genetik (mutasi gen keratin 4 dan atau 13 dengan pola transisi dominan autosomal). Faktor resiko Faktor resiko yang pemicu hal ini adalah kondisi imunocompromise, diabetes militus, obesitas, hyperhidrosis, demam, polyendocrinophat ies, terapi steroid topikal maupun sistemik, dan penyakit kronik. Insidensinya meningkat sesuai bertambahnya umur, Sex = Prevalensinya lebih banyak pada ras African (50% anak kulit hitam, 90% dewasa kulit hitam), pada ra s Caucasia hanya 50%. Klinis Lesi putih tebal pada mukosa bukal, gusi, atau lidah, plaknya dapat dikerok, terasa nyeri, eritema dan dapat berdarah kandidiasis ini tampak sebagai plak Leukoedema tampak sebagai diskolorasi (perubahan warna) mukosa menjadi tampak keputihan, diffuse, dan filmy (seperti lapisan film), dengan Lesi asimptomatik pada mukosa rongga mulut bilateral, peninggian dengan permukaan irregular

Upload: lili-suriani

Post on 03-Apr-2018

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Kandidiasis Oral Perbandingan

7/29/2019 Kandidiasis Oral Perbandingan

http://slidepdf.com/reader/full/kandidiasis-oral-perbandingan 1/3

Kandidiasis oral Leukoedema White sponge nevusDefinisi Kandidiasis oral merupakan suatu

infeksi oportunistik yang disebabkan

oleh jamur dari genus candida.

Suatu variasi mukosa yangumum dan normal berupawarna putih atau abu-abu(filmy, opaque, white to slategray discoloration/ milky surface)yang menyebar pada mukosa.Suatu lesi asimptomatik dansimetris pada permukaanmukosa bukal.

Suatu kondisi autosomal-dominant karena adanyamutasi gen pada keratinnomor 4 dan/ atau 13.

Etiologi Spesies jamur yang dapat

menyebabkan kandidiasis adalah C.

 parapsilosis, C. tropcalis, C. glabrata,

C. krusei, C. pseudotropicalis, and C.

guilliermondi. C.albicans adalah

organisme komensal rongga mulut

yang paling banyak menyebabkan

kandidiasis

Penyebabnya masih belum pasti.Faktor pemicu penyebableukoedema adalahmerokok, menyirih (chewingtobacco), alkohol, infeksi bakteri

& kondisi saliva.

Genetik (mutasi genkeratin 4 dan atau 13dengan pola transisidominanautosomal).

Faktorresiko

Faktor resiko yang pemicu hal iniadalah kondisi imunocompromise,diabetes militus, obesitas,

hyperhidrosis, demam,polyendocrinophaties, terapi steroidtopikal maupun sistemik, danpenyakit kronik.

Insidensinya meningkat sesuaibertambahnya umur,Sex ♀ = ♂

Prevalensinya lebih banyakpada ras African (50% anakkulit hitam, 90% dewasa kulithitam), pada ras Caucasia hanya50%.

Klinis Lesi putih tebal pada mukosa bukal,gusi, atau lidah, plaknya dapatdikerok, terasa nyeri, eritema dandapat berdarahkandidiasis ini tampak sebagai plak

Leukoedema tampak sebagaidiskolorasi (perubahan warna)mukosa menjadi tampakkeputihan, diffuse, dan filmy (seperti lapisan film), dengan

Lesi asimptomatik padamukosarongga mulut bilateral,peninggian denganpermukaan irregular

Page 2: Kandidiasis Oral Perbandingan

7/29/2019 Kandidiasis Oral Perbandingan

http://slidepdf.com/reader/full/kandidiasis-oral-perbandingan 2/3

mukosa yang putih, difus, bergumpalatau seperti beludru, terdiri dari selepitel deskuamasi, fibrin, dan hifa jamur, dapat dihapus meninggalkanpermukaan merah dan kasar.

banyak lipatan-lipatanpermukaan yang diakibatkanmengkerutnya mukosa.Lesi tidakdapat dikelupas, dan menghilangatau memudar saat mukosa

diregangkan.Leukoedema paling sering terjadidi mukosa bukal (pipi bagiandalam) secara bilateral (kanandan kiri), dan kadang-kadangdapat ditemui pada mukosalabial (jaringan lunak bibir),palatum (langit-langit) lunak, dandasar mulut.

(spongy texture)berbentuk plak dan fisuryangmenyebar dan tidak dapatdikerok.

Muncul pada waktu lahir(khususnya sebelumpubertas), dan menetapseumur hidup.

Pemeriksaanpenunjang

Pada pemeriksaan dengna KOH10% menunjukan adanya spora danpseudohifa, tampak budding yeastcells (2 spora seperti angka 8)dengan atau tanpa pseudohifaa atauhifaKultur pada Sabouraud glucoseagar yang dibubuhi antibiotik(kloramfenikol) menunjukan hasilbiakan yang seperti krim, keabu-abuan, dan koloni basah dalamwaktu 4 hari.

Pemeriksaan mikroskopismemperlihatkan penebalanepitel, dengan edemaintraseluler yang signifikan padastratum spinosum. Permukaanepitel dapat menunjukkanpenebalan lapisan parakeratin.

Prognosis Baik BaikDiagnosis Penebalan epitel  parakeratosis, adanya edemaintraseluler pada stratumspinosum.Warna putih menghilang padasaat dilakukan pereganganmukosa bukal. Tidak diperlukan perawatankarena tidak berbahaya dan

Penebalan epitel adanya  edema intraselular dengankondensasi perinuklearpada lapisan keratin.Warna putih tetap tampak(does not disappear) ketikadilakukan peregangan. Tidak diperlukanperawatan, selama

Page 3: Kandidiasis Oral Perbandingan

7/29/2019 Kandidiasis Oral Perbandingan

http://slidepdf.com/reader/full/kandidiasis-oral-perbandingan 3/3

tidak berpotensi menjadikeganasan.

asimptomatik dan jinak(benign).