kalkulasi data boiler

7
Kalkulasi Data Boiler DATA YANG DIPERLUKAN DAN KALKULASI Jumlah unit boiler : …………… unit Kapasitas steam : …………… Ton / jam Real Capacity : …………… Ton / jam Condensate return : …………… % Tekanan kerja : …………… bar/kg/cm² Temperatur air umpan : ……………C Operasi perhari : …………… jam Sumber air umpan : Sumur / PDAM / Sungai Pretreatment : Water softener / Demin Analisa air umpan : Ada / Tidak Ada Contoh Kalkulasi: Kapasitas Boiler : 10 ton/jam Condensate : 20% Operasi per hari : 20 jam Tekanan boiler : 15 bar Temperatur air umpan : 90˚C (O₂ content = 2 ppm ) Sumber air umpan : Air Sumur Pretreatment : Water Softener Analisa air umpan : Ca : 10 ppm : n : 10 Penjelasan : N atau cycle of concentration didapat dari hasil perbandingan limit air boiler ideal dengan air umpan terhadap chloride, silica. TDS dan cycle yang paling kecil yang di pakai sebagai ukuran pemekatan air. Kalkulasi Blowdown = Kapasitas Boiler = …………. m³/jam n – 1 = 10m³ = 1,1m³/jam 10 – 1 Make up water = Kapasitas Boiler x ( 100%

Upload: antu-belau

Post on 02-Jan-2016

203 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Kalkulasi Data Boiler

Kalkulasi Data Boiler

DATA YANG DIPERLUKAN DAN KALKULASI

Jumlah unit boiler :   …………… unitKapasitas steam :   …………… Ton / jamReal Capacity :   …………… Ton / jamCondensate return :   …………… %Tekanan kerja :   …………… bar/kg/cm²Temperatur air umpan :   ……………COperasi perhari :   …………… jamSumber air umpan :   Sumur / PDAM / SungaiPretreatment :   Water softener / DeminAnalisa air umpan :   Ada / Tidak Ada

Contoh Kalkulasi:

Kapasitas Boiler :   10 ton/jamCondensate :   20%Operasi per hari :   20 jamTekanan boiler :   15 barTemperatur air umpan :   90˚C (O₂ content = 2 ppm )Sumber air umpan :   Air SumurPretreatment :   Water SoftenerAnalisa air umpan :   Ca    :  10 ppm  :   n      :  10

Penjelasan :N atau cycle of concentration didapat dari hasil perbandingan limit air boiler ideal dengan air umpan terhadap chloride, silica. TDS dan cycle yang paling kecil yang di pakai sebagai ukuran pemekatan air.

KalkulasiBlowdown        =          Kapasitas Boiler           =        …………. m³/jam                                                            n – 1

                        =          10m³                     = 1,1m³/jam                                    10 – 1Make up water             =          Kapasitas Boiler x ( 100% - Condensate ) + BlowdownPer Jam           =          ….. m³/ Jam

Make up water   =          (10m³ X 80%) + 1,1m³Per jam             =          9,1m³ / jam

Make up water   =          20 jam X 9,1m³Per hari             =          182m³ / hariDosis VISCO VB – 700  =          0,8 X Ca. hardness X M.U.W =          0,8 X 10 ppm X 182m³=          1.456 gram / hari

Page 2: Kalkulasi Data Boiler

Dosis VISCO VB – 712  =          8 X O₂ content X M.U.W=          8 X 2 ppm X 182m³=          2.912 gram / hari

            Dosis VISCO VB – 700  =          5 ppm X 182m³

                                                =          910 gram / hari

1. SULFIT (CatalyzedSodium Sulfit). Merk Dagang Chemico 169 (Catalyzed Oxygen Scavenger)Fungsi :Ø Untuk menghilangkan oksigen terlarut dari air umpan Boiler. Reaksi : Na2SO3 + O2 ------> 2 NaSO4 Sodium Sulfit + Oksigen --------> Sodium Sulfat Dengan menghilangkan oksigen terlarut dalam air umpan Boiler akan mengurangi kemungkinanterjadinya korosi di dalam Boiler. Kekurangan Dosis Sulfit : ·Menyebabkan korosi dalamsystem Boiler. Kelebihan Dosis Sulfit : ·Menyebabkan kehilanganenergy karena blowdown boiler harus lebih banyak untuk menurunkan kandungan padatanterlarut dalam air boiler. ·Menaikan biaya treatmentprogram. 2. PHOSPHATE & POLIMER DISPERSANT (Campuran polyphosphate, organic polymer, dispersant & anti foam). Merk Dagang Chemico 168 (High Performance Scale & Deposit Inhibitor Agent) Fungsi : Ø Mengikat & mendispersikanhardness (Ca/Mg) atau ion logam lain (Fe) agar tidak menempel pada dinding pipa Boiler. Ø Mengurangi busa pada airBoiler. Reaksi : Ca2+ + PO43- -----> Ca3(PO4)2 Calsium + Phospat -------> Calsium Phospat Kekurangan Dosis Phosphate : ·Menyebabkan pembentukankerak pada dinding pipa Boiler. Kelebihan Dosis Phosphate : ·Menyebabkan kehilanganenergy karena blowdown boiler harus lebih banyak danmenurunkan kandungan padatan terlarut dalam air boiler. 3. ALKALINITY BOOSTER (Campuran produk alkali / soda api, stabilizer & anti foam). Merk Dagang Chemico 216 (Multifunction Alkalinity Booster) Fungsi :

Page 3: Kalkulasi Data Boiler

Ø Menaikan & menjaga pH airBoiler pada batas 10,5 – 11,5 Ø Membantu prosespengendapan Hardness (Ca / Mg) yang akan didispersikan oleh polymer. Ø Membantu proses pengikatan silica (SiO2) dalam air Boiler menjadi Serpentin(3MgO.2SiO2.2H2O) dan akankeluar melalui blowdown. Kekurangan Dosis Alkali Booster (NaOH): ·Menyebabkan korosi &pembentukan kerak pada boiler. Kelebihan Dosis Alkali Booster(NaOH): ·Menyebabkan blowdownberlebih. ·Menyebabkan Caustic Corosion, jika pH air boiler terlalu tinggi & terjadi penumpukan Caustic padabagian tertentu pada pipa boiler. 4. POLYMER DISPERSANT (Formulasi Chelant dari polymer organic sintetis & anti foam dalam bentuk cair) Merk Dagang Chemico 209 (All Organic Sludge Dispersant And Threshold Conditioner) Fungsi : Ø Memberikan proteksi terhadap pembentukan kerak / deposit. Ø Mengurangi terjadinya busa. Polymer mendispersikan partikel-partikel seperti Ca, Mg, Fe, SiO3 & dikeluarkan bersama blowdown. Kekurangan Dosis PolymerDispersant : ·Menyebabkan pembentukankerak. Kelebihan Dosis PolymerDispersant : ·Menaikkan biaya & Treatment Program.

Boiler Water Treatment Chemical

 

PT Sedaya Mitra Sejahtera adalah Distributor/Agent di Indonesia yang menjual berbagai macam alat safety, PPE (Personal Protective Equipment), HeadWare, Eye Ware, Body Protection, Safety Equipment, macam-macam Respirator, 3M Respirator/Mask, Boiler Water Treatment Chemical, etc.

 

Boiler Water Treatment Chemical

Page 4: Kalkulasi Data Boiler

 

PENGENALAN

Boiler Water Treatment Chemical AR – B.90 merupakan produk dengan formula yang dirancang khusus untuk memelihara air ketel bertekanan rendah (17,5 Kg/cm2 – 250 psi).

 

KEGUNAAN

Boiler Water Treatment Chemical Mencegah terjadinya korosi dan karat serta kerak air pada ketel

Boiler Water Treatment Chemical Menghilangkan keasaman air Boiler Water Treatment Chemical Dapat menahan lumpur air sehingga mudah dicerat waktu

pembuangan air Boiler Water Treatment Chemical Bereaksi kimiawi dengan kesadahan air dalam ketel

dengan membentuk lumpur air

 

KEUNTUNGAN

Boiler Water Treatment Chemical Bersifat multi fungsi untuk memelihara air ketel, mudah pemakaian dan pengontrolannya dengan Test Kit yang sederhana

Boiler Water Treatment Chemical Dapat mempertahankan kapasitas produksi steam Boiler Water Treatment Chemical Dapat memperpanjang umur tekhnis ketel, terutama

pipa-pipanya

 

PEMAKAIAN

Pada Boiler yang bertekanan rendah Pada economizer sampai tekanan 200 psi

 

CARA PEMAKAIAN

Tuangkan Boiler Water Treatment Chemical AR – B.90 kedalam tangki pengisian atau pada isapan pompa pengisian air ketel. Dosis pemakaian adalah 6 liter untuk setiap ton air dalam ketel. Cara pengaturan dosis dapat dilakukan dengan Test Kit Boiler Water Treatment Chemical AR – TB.90.

 

PENGONTROLAN DOSIS

Page 5: Kalkulasi Data Boiler

Pengontrolan dosis Boiler Water Treatment Chemical ARI – B.90 dilakukan dengan test alkalinitas “P” dari air ketel kira-kira 100 sampai 300 ppm.

 Jika pembacaan hasil test alkalinitas “P” kurang dari 100ppm perlu diberikan tambahan Boiler Water Treatment Chemical AR – B.90 untuk setiap ton air ketel akan menaikkan pembacaan testing alkalinitas “P” sebesar + 170ppm.

Setelah penambahan Boiler Water Treatment Chemical AR – B.90 tunggu 1 jam sebelum diadakan test ulang.

Bila test alkalinitas “P” melebihi standar 100 – 300ppm, karena dosis terlalu tinggi atau alkalinitas air pengisian memang tinggi, maka ketel perlu dicerat sampai nilai 100 – 300ppm “P” alkalinitas tercapai lagi. Baru kemudian ditambah dengan air yang lebih baik.

Latar Belakang Masalah TDS (Total Disolved Solid) adalah ukuran yang menunjukkan banyaknya padatan terlarut yang terikut dalam drum boiler, jika nilai TDS lebih dari standard bisa mengakibatkan carry over padatan ke turbin, sehingga membahayakan kondisi turbin.Faktor terpenting penyebab Naiknya nilai TDS adalah banyaknya larutan chemical yang diinjeksikan chemical Dozing pump ke dalam pipa feed water boiler. Saat ini performance Boiler perusahaan mengalami defect rata2 3-5 x dalam sebulan, sehingga mempengaruhi nilai boiler untuk performance pabrik . Improvement ini dibuat untuk menanggulangi defect akibat TDS. Fungsi Chemical dozing pump (pompa bahan kimia) untuk menginjeksikan bahan kimia yang dibutuhkan boiler untuk internal water treatment dalam boiler. Pompa chemical ini harus dijaga agar beroperasi dengan baik setiap saat untuk memastikan bahan kimia terinjeksi ke boiler sesuai dengan dosis yang diinginkan dan bahan yang dimasukkan yaitu1. SULFIT ( B-120+)berfungsi : Menghilangkan oksigen terlarut dari air umpan boiler.

2. PHOSPHATE (BL-171)berfungsi : Mengikat dan mendispersikan hardness (Ca & Mg) agar tidak menempel pada pipa dan dinding dalam Boiler, mengurangi terjadinya busa pada Boiler.

3. Caustic Soda ( B-1301+)berfungsi : Menaikkan dan menjaga pH air boiler pada batas 10,5 – 11,5. Membantu proses pengendapan Mg hardness sebagai Mg (OH)2yang akan didispersikan oleh polymer. Membantu proses pengikatan silica (SiO2) dalam air boiler menjadi MgSiO3 atau Na2SiO3 untuk dikeluarkan melalui blowdown

Analisa Permasalahan Setelah kami analisa di lapangan ternyata pada saat boiler feed pump mati dan dozing pump masih tetap hidup mengakibatkan penumpukan chemikal di satu titik .karena feed ump dan dozing pump pekerja sendiri-sendiri Akibat penumpukan chemical :