jurusan ilmu komunikasi fakultas ilmu sosial dan …thesis.umy.ac.id/datapublik/t25920.pdf ·...

15
ICAL DI MATA TELEVISI DAN KORBAN LUMPUR LAPINDO “Reception Analysis Masyarakat Korban Lumpur Lapindo terhadap Pencitraan Aburizal Bakrie sebagai Calon Presiden Republik Indonesia Periode Tahun 2014-2019” SKRIPSI Disusun untuk memenuhi persyaratan memperoleh gelar Sarjana Strata 1 Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Jurusan Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Disusun Oleh MIFTAHUL ARZAK 20090530130 JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 2012

Upload: ngominh

Post on 02-Mar-2019

226 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …thesis.umy.ac.id/datapublik/t25920.pdf · memberikan masukan dalam berdiskusi diluar ujian proposal dan ujian ... Calon Presiden

ICAL DI MATA TELEVISI DAN KORBAN LUMPUR LAPINDO “Reception Analysis Masyarakat Korban Lumpur Lapindo terhadap

Pencitraan Aburizal Bakrie sebagai Calon Presiden Republik Indonesia Periode Tahun 2014-2019”

SKRIPSIDisusun untuk memenuhi persyaratan memperoleh gelar

Sarjana Strata 1 Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Jurusan Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Disusun Oleh MIFTAHUL ARZAK

20090530130

JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 2012

Page 2: JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …thesis.umy.ac.id/datapublik/t25920.pdf · memberikan masukan dalam berdiskusi diluar ujian proposal dan ujian ... Calon Presiden

HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi ini telah diuji dan dipertahankan di depan Tim Penguji Skripsi Program

Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas

Muhammadiyah Yogyakarta, pada:

Hari : Jum’at

Tanggal : 07 Desember 2012

Tempat : Laboratorium Editing Jurusan Ilmu Komunikasi UMY

Nilai :

SUSUNAN TIM PENGUJI

Ketua

Muria Endah S, S.IP, M.Si

Penguji I Penguji II

Firly Annisa, S.IP, MA Filosa Gita S, S. Ikom, MA

Skripsi ini telah diterima sebagai salah satu persyaratan

Untuk memperoleh gelar sarjana (S-I)

Aswad Ishak, S.IP, M.Si Ketua Jurusan Ilmu Komunikasi

Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Page 3: JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …thesis.umy.ac.id/datapublik/t25920.pdf · memberikan masukan dalam berdiskusi diluar ujian proposal dan ujian ... Calon Presiden

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

Nama : Miftahul Arzak

NIM : 20090530130

Konsentrasi/Jurusan : Public Relations/Ilmu Komunikasi

Menyatakan dengan sungguh-sungguh bahwa skripsi dan penelitian dengan judul

“ICAL DI MATA TELEVISI DAN KORBAN LUMPUR LAPINDO”, benar-

benar telah dilakukan dan dapat dipertanggungjawabkan keasliannya. Semoga

dapat bermanfaat dan memperkaya penelitian selanjutnya.

Penulis,

Miftahul Arzak

Page 4: JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …thesis.umy.ac.id/datapublik/t25920.pdf · memberikan masukan dalam berdiskusi diluar ujian proposal dan ujian ... Calon Presiden
Page 5: JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …thesis.umy.ac.id/datapublik/t25920.pdf · memberikan masukan dalam berdiskusi diluar ujian proposal dan ujian ... Calon Presiden

Miftahul Arzak

Ical di Mata Televisi dan Korban LumpurLapindo

PenerbitCreative Writing

&Jurusan Ilmu Komunikasi UMY

Page 6: JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …thesis.umy.ac.id/datapublik/t25920.pdf · memberikan masukan dalam berdiskusi diluar ujian proposal dan ujian ... Calon Presiden

ICAL DI MATA TELEVISI DAN KORBAN LUMPUR LAPINDO

Oleh : Miftahul Arzak

Copyright © 2012 by (Miftahul Arzak)

Penerbit

Creative Writing & Jurusan Ilmu Komunikasi UMY

Crewriting.blogspot.com

Email: [email protected] & [email protected]

Desain Sampul: @miftahul_ozzaq

Editor: @dillaReswa

Diterbitkan melalui:

Jurusan Ilmu Komunikasi UMY

Page 7: JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …thesis.umy.ac.id/datapublik/t25920.pdf · memberikan masukan dalam berdiskusi diluar ujian proposal dan ujian ... Calon Presiden

Skripsi ini Kupersembahkan:

Kepada Kedua orang tua ku, Mas’ud, M.Si dan Mastampawan, S.Adm.

Kedua orang tua ku yang selalu mendoakan dikala aku sehat maupun sakit.

Page 8: JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …thesis.umy.ac.id/datapublik/t25920.pdf · memberikan masukan dalam berdiskusi diluar ujian proposal dan ujian ... Calon Presiden

Ucapan Terima Kasih

Syukur Allhamdulillah berkat rahmat dan karunia Allah SWT, walaupun

tubuh masih dalam keadaan sangat perlu istirahat setelah beberapa bulan yang lalu

pasca operasi (12 Juni 2012). Saya dapat menyelesaikan skripsi ini yang Insya

Allah jika tidak ada kendala dan halangan akan saya angkat menjadi sebuah buku.

Skripsi ini dapat terselesaikan dari dorongan-dorongan, semangat dan doa seluruh

rekan-rekan.

Ucapan terima kasih kepada seluruh leluhur, kakek dan nenek yang telah

menyumbangkan Gen positif dalam diriku, terutama doa kedua orang tua,

Mas’ud, M.Si dan Mastampawan S. Adm, yang selalu mendoakan disaat saya sakit

maupun sehat. Kakak saya, Syaiful Anam yang kini sedang melanjutkan sekolah

pasca sarjana di University of Queensland, Brisbane, Australia bersama istrinya

Mbak Vika, semangat dan dorongan mereka berdua juga menjadi semangat untuk

dapat mengikuti jejak mereka nantinya untuk melanjutkan S2 atau S3 di luar

negeri. Adik saya, Tengku Mahathir yang kini masih duduk dibangku SMA,

masih banyak semangat-semangat dan kemampuan yang terpendam dari dalam

dirinya, semoga saya dapat melihat kemampuan itu nantinya hingga dia tumbuh

dewasa dan permintaan ini akan dia jawab pada skripsi kelak saat sudah mendapat

gelar S1-nya nanti. Bi Atun yang sejak kecil hingga kini masih selalu mendoakan

dan menjaga saya, singkatnya seluruh orang-orang yang berada dirumah

lindungan Allah SWT.

Kritikan dan Masukan dari Dosen Pembimbing dan Penguji, Bu Muria

yang sejak beberapa bulan ini membantu berdiskusi dan sebagai fasilitator tanpa

mengekang ide dan pengetahuan yang saya miliki, Mas Filosa yang banyak

memberikan masukan dalam berdiskusi diluar ujian proposal dan ujian

pendadaran serta berkenan untuk meminjamkan buku-bukunya untuk kelancaran

mengerjakan skripsi ini, serta Mbak Firly yang juga banyak memberikan masukan

saat Ujian. Dosen-dosen yang sudah banyak membantu dalam berdiskusi dan

Page 9: JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …thesis.umy.ac.id/datapublik/t25920.pdf · memberikan masukan dalam berdiskusi diluar ujian proposal dan ujian ... Calon Presiden

memberikan informasi tentang ilmu Komunikasi, Mbak Anti yang sudah

memberikan gambaran judul dan garis besar dalam penelitain saya, Mas Zein

yang sudah meluangkan waktu banyak untuk berdiskusi, Pak Iqbal yang juga

membantu dalam berdiskusi tentang penelitian ini. Skripsi ini juga tidak akan

dapat terselesaikan atas bantuan warga Desa Kludan RT 01 RW 02 Kecamatan

Tanggulangin, Surabaya. Pak Gandung beserta Istri yang sudah menyempatkan

waktu untuk menemani saya berkeliling daerah lumpur lapindo dan

memperbolehkan saya untuk tinggal dalam beberapa hari di rumahnya.

Semangat-semangat ini juga tak akan ada jika tidak ada dorongan dari

seluruh rekan-rekan berbagai organisasi dan komunitas yang hingga kini telah

banyak membesarkan saya:

- Rekan-rekan “@IkomRadio” Rhafidilla Vebrynda yang banyak membantu

dalam mengedit dan membantu hingga finishing skripsi ini, Gank The

Rempong (Indah, Vera, Dessy, Entin, Ranie), Gank Ikom Lawas (Mas Tom,

Mas Nana, Mas Fikra, Mas Budi, Mbak Frida, Mbak Kiki, Mas Gilank, Mas

Radin, Mbak Vee, Mbak Wulan), Ana, Bayu, Tika, Wafda, Adi, Irfan,

Winda, Bang Rustam, Lasin, Rima, Agung, Tya, Ica, Desy, Putri, Rima,

Shinta, Yuvi, Toke, Ririn, Liya, Septi, Eci, Nurul dan Esa.

- Rekan-rekan “@Kumis_01 (Komunitas Menulis)” Nasa, Mas Jun dkk yang

sudah disebut di komunitas lainnya :D.

- Rekan-rekan “C_PR (Konsentrasi Public Relations Komunikasi UMY

2009)” semangat untuk semua kegiatannya Syukron, Itta, Rizka Bule, Astrid,

Noni, Hermin, Nilam, Nila, Kachi dan Babynya, Linda, Mbak Mo (Fhy),

Nae, Tri, Ade, Harno, Rizal, Ijal, Nanda, Arifah, Ayu Chibi, Iqbal, Syamsul,

Dini, Nene Imoet, Yana.

- Rekan-rekan “Parlemen Muda Indonesia” yang selalu membawa muatan

positif dalam bidang politik, sosial dan budaya, Bang Ardhy, Aries

Munandar, Azwar A, Bella, Firman, Bunga, Iona, Fadhil, Panji Aziz, Puput,

Quimby, Regina, Retno, Rezha, Rian dan Vanya.

Page 10: JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …thesis.umy.ac.id/datapublik/t25920.pdf · memberikan masukan dalam berdiskusi diluar ujian proposal dan ujian ... Calon Presiden

- Rekan-rekan Duta Muta @Transmania Jogja, Yudha, Didi, Astrid, Citra,

Lintang, Nisa, Panji, Deny, Ardi, Jesse, dan Aline.

- Rekan-rekan Dewan Anak Sumbawa, Subhan, Sandy, Sarik, Zikrul, Jojo M,

Dimas, Yusa F, Yandhani dkk lainnya.

- Rekan-rekan Partai Amanat Mahasiswa (PAM), Mas Fanani, Mas Irsyal,

Nanang, Aksan, Aldi, Ali, Berry, Apek, Ardly, Aska, Beno, Khairul, Evi,

Firman, Imam, Jawat, Michel, Rohim, Royki, Syahwal, Sule, Syahri, Yedi,

Hendy

Page 11: JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …thesis.umy.ac.id/datapublik/t25920.pdf · memberikan masukan dalam berdiskusi diluar ujian proposal dan ujian ... Calon Presiden

DAFTAR ISI

JUDUL ………………………………………………………………………. iHALAMAN PENGESAHAN ………………………………………………. ii HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI …………………….. iii HALAMAN PERSEMBAHAN …………………………………………….. vii UCAPAN TERIMA KASIH .......................................................................... viii DAFTAR ISI ………………………………………………………………… xi DAFTAR TABEL …………………………………………………………… xiii DAFTAR GAMBAR ………………………………………………………… xiv ABSTRAK …………………………………………………………………… xv BAB I ………………………………………………………………………… 1 PENDAHULUAN …………………………………………………………… 1

A. Latar Belakang Masalah ………………………………………….. 1 B. Rumusan Masalah ………………………………………………… 10 C. Tujuan Penelitian …………………………………………………. 10

D. Manfaat Penelitian ………………………………………………… 11 E. Kerangka Teori …………………………………………………… 12

1. Politik dan Demokrasi dalam Media Televisi ……………….. 12 2. Berita Televisi sebagai Pembentuk Citra ……………………. 16 3. Penonton sebagai Warga Negara …………………………….. 20 4. Reception Analysis dalam Melihat Televisi Swasata Nasional 25

F. Metode Penelitian ………………………………………………… 30 1. Paradigma Penelitian ………………………………………… 30 2. Informan Penelitian ………………………………………….. 32 3. Teknik Pengumpulan Data ………………………………….. 34 4. Tempat dan Waktu Penelitian ………………………………. 38 5. Teknik Analisis Data ………………………………………… 39 6. Sistematika Penulisan ……………………………………….. 42 BAB II ……………………………………………………………………….. 44 FENOMENA LUMPUR LAPINDO ………………………………………. 44

A. Kronologi Lumpur Lapindo ……………………………………… 44 B. Pasang Surut dan Bisnis Ical …………………………………….. 49 C. Kelompok-kelompok dalam Korban Lumpur Lapindo ………….. 52

1. Gerakan Korban Lumpur Lapindo (GKLL) ………………… 53 2. TIM 16 ……………………………………………………… 54 3. Mendukung Keputusan Presiden …………………………… 55 4. Pagare Kontrak ……………………………………………… 56 BAB III ……………………………………………………………………… 59 GAMBARAN LOKASI PENELITIAN …………………………………… 59

A. Demografi Desa Kludan RT 01 RW 02 Kecamatan Tanggulangin 59 B. Profil Informan …………………………………………………… 62

1. Informan An …………………………………………………. 64 2. Informan Syamsul …………………………………………… 66 3. Informan Gandung …………………………………………… 68 4. Informan Ht ………………………………………………….. 70 5. Informan Kusnadi ……………………………………………. 72 6. Informan Rizki ……………………………………………….. 73 BAB IV ……………………………………………………………………….. 75 ICAL DI MATA TELEVISI SWASTA NASIONAL …………………….. 75

A. Analisis Pemberitaan Ical dalam Stasiun Televisi Swasta Nasional 75

Page 12: JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …thesis.umy.ac.id/datapublik/t25920.pdf · memberikan masukan dalam berdiskusi diluar ujian proposal dan ujian ... Calon Presiden

1. Fakta Realitas ………………………………………………… 77 2. Menuliskan Fakta …………………………………………….. 86 3. Kepemilikan Media …………………………………………... 88

B. Pencitraan dalam Pemberitaan TV One dan Metro TV Mengenai Majunya Ical sebagai Calon Presiden …………………………….. 90

1. Wacana Dukungan Ical Maju Menjadi Calon residen ………. 91 2. Wacana Kemampuan yang dimiliki Ical saat Maju Menjadi Calon Presiden

………………………………………………. 92

3. Wacana Visi Misi yang ditawarkan Ical untuk Maju Menjadi Calon Presiden ………………………………………………. 94

4. Wacana Permasalahan yang dialami Ical ……………………. 96 C. Kecenderungan Pemberitaan Televisi Swasta Nasional …………. 96

BAB V ………………………………………………………………………… 102 CITRA ICAL DI MATA KORBAN LUMPUR LAPINDO 102

A. Penerimaan Korban Lumpur Lapindo terhadap Wacana-wacana Pemberitaan Ical di Stasiun Televisi Swasta Nasional …………… 102

1. Wacana Dukungan Ical Maju Menjadi Calon Presiden ……… 103 2. Wacana Kemampuan yang dimiliki Ical saat Maju Menjadi Calon Presiden

………………………………………………. 108

3. Wacana Visi Misi yang ditawarkan Ical untuk Maju Menjadi Calon Presiden ………………………………………………. 111

4. Wacana Permasalahan yang dialami Ical ……………………. 113 B. Faktor Penerimaan Informan terhadap Berbagai Wacana Pemberitaan Majunya

Ical Menjadi Calon Presiden ……………… 120

1. Pengalaman, Latar Belakang dan Pengetahun ……………….. 122 2. Pengaruh Ekonomi …………………………………………… 136

C. Keragaman Penerimaan Korban Lumpur Lapindo ……………….. 146 1. Kemajemukan Informan ……………………………………….. 147 2. Kedekatan Terhadap Objek Pemberitaan ………………………. 150 3. Kepentingan Informan yang Mempengaruhi Penerimaan ……… 152 BAB VI ……………………………………………………………………….. 158 PENUTUP ……………………………………………………………………. 158

A. Kesimpulan ……………………………………………………….. 158 B. Saran ………………………………………………………………. 160

DAFTAR PUSTAKA ………………………………………………………… 161 LAMPIRAN ………………………………………………………………….. 164

Page 13: JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …thesis.umy.ac.id/datapublik/t25920.pdf · memberikan masukan dalam berdiskusi diluar ujian proposal dan ujian ... Calon Presiden

Daftar Tabel

1. Preffered Reading Stasiun Televisi Swasta Nasional …………….. 100

2. Posisi Penerimaan Informan ……………………………………… 120

Page 14: JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …thesis.umy.ac.id/datapublik/t25920.pdf · memberikan masukan dalam berdiskusi diluar ujian proposal dan ujian ... Calon Presiden

Daftar Gambar

1. Underground Blow Out …………………………………………… 47

2. Lokasi Semburan Lumpur Lapindo ………………………………. 60

3. Pernyataan dukungan Kader Golkar oleh Sekjen Partai Golkar ….. 80

4. Tanggapan Akbar Tandjung terhadap Pencalonan Ical Menjadi Capres

……………………………………………………………...

83

5. Survey calon-calon presiden akternatif tahun 2014 ………………. 84

Jusuf Kalla memberikan tanggapan Ical maju jadi Capres dan munculnya Capres

Alternatif ……………………………………… 85

Page 15: JURUSAN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN …thesis.umy.ac.id/datapublik/t25920.pdf · memberikan masukan dalam berdiskusi diluar ujian proposal dan ujian ... Calon Presiden

Konsentrasi Public Relations

Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Miftahul Arzak (20090530130)

Korban Lumpur Lapindo Memandang Ical Dalam Televisi Swasta Nasional “ Reception Analysis Masyarakat Desa Kludan RT 01 RW 02 Kecamatan

Tanggulangin, Kabupaten Sidoarjo terhadap Pencitraan Aburizal Bakrie sebagai Calon Presiden Republik Indonesia Periode Tahun 2014-2019 dalam Pemberitaan Televisi Swasta Nasional”.

Tahun Skripsi : 2012 xi + 164 hal + 37 lampiran + Daftar Kepustakaan: 31 buku + 5 Majalah + 1 Jurnal

AbstrakMedia yang dalam penelitian ini adalah televisi swasta nasional akan membawa pesan-pesan yang bertujuan untuk mempengaruhi penonton sesuai dengan yang mereka inginkan. Dibalik itu, khalayak atau penonton tidak dapat dipandang pasif, karena dalam melihat pemberitaan televisi, penonton akan menerima berdasarkan beberapa faktor yang mempengaruhi penerimaan mereka, sehingga tujuan penelitian ini untuk mengetahui penerimaan serta faktor penerimaan masyarakat Desa Kludan RT 01 RW 02 Kecamatan Tanggulangin, Kabupaten Sidoarjo, Provinsi Jawa Timur sebagai korban lumpur lapindo terhadap pencitraan dalam pemberitaan Aburizal Bakrie sebagai calon Presiden Republik Indonesia periode tahun 2014-2019 yang dikemas pada pemberitaan stasiun televisi swasta nasional. Metode Penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan paradigma interpretif konstruktivistik, yang mencoba menjelaskan penerimaan dan interpretasi-interpretasi dari informan saat memandang pemberitaan majunya Ical menjadi calon presiden dalam pemberitaan televisi swasta nasional. Dalam penelitian ini dilakukan encoding terhadap pemberitaan televisi swasta nasional dan mencari preffered reading dari pemberitaan tersebut dengan cara melihat pengulangan berita dan menggunakan framing sederhana. Setelah itu, dari hasil encodingtersebut, peneliti mencoba melihat penerimaan informan dengan wawancara mendalam dan didapatkan decoding. Dari penelitian tersebut didapatkan, bahwa penerimaan informan bermacam-macam, ada yang dominant, negotiated dan oppositional, penerimaan tersebut disebabkan oleh faktor pengalaman, latar balakang, pengetahuan dan faktor ekonomi terhadap pemberitaan majunya Ical menjadi calon presiden. Selain itu, peneliti juga melihat keragaman dalam menerima pemberitaan oleh informan yang disebabkan oleh kemajemukan informan, kedekatan antara informan dengan objek penelitian dan kepentingan yang informan inginkan terhadap objek penelitian.

Kata Kunci: Reception Analysis, Encoding, Decoding, Khalayak, Televisi