jurnal muskuloskeletal

2
Sendi temporomandibula adalah sendi yang berguna untuk pergerakan rahang, dan secara khusus diperlukan untuk fungsi pengunyahan dan bicara. Latihan untuk penanggulangan kelainan sendi temporomandibula diperkenalkan oleh Schwartz. Latihan otot akan menolong untuk merelaksasi otot dan menambah mobilitas sendi rahang. Terdapat beberapa macam latihan otot yang disarankan untuk kelainan temporomandibula, yaitu: Latihan peregangan, untuk penanggulangan spasme dan pembukaan terbatas. Dilakukan dengan meminta pasien membuka rahang selebar mungkin. Latihan resistif, melibatkan kontraksi otot mandibula melawan resistensi selama gerakan pembukaan, penutupan dan lateral rahang. Latihan memperlancar gerak sendi, pasien diajarkan membuka dan menutup mulut dalam posisi tertekan dan untuk menghindari gerakan protrusive. Ibu jari pasien menyandar pada dagu pasien dapat berperan sebagai penanda dan mendeteksi gerakan ke depan. Latihan keseimbangan rahang, melatih otot memperbaiki gerakan pembukaan dan penutupan mulut yang disharmoni karena deviasi mandibula Penanganan sindroma nyeri fasial dilakukan melalui program pelatihan fisik yang sebagian besar mengadopsi “yoga” sebagaimana direkomendasikan oleh Baltzell, yang terdiri dari: berdiri tegak Mengangkat Bahu Memutar Bahu ke depan dan ke belakang peregangan bahu dengan cara meletakkan tangan di bahu dan pertemukan kedua siku, lalu lakukan rotasi ke depan dan ke belakang Memutar Lengan ke arah depan dan belakang dengan kedua tangan direntangkan peregangan hamstring dengan membungkukkan badan dengan kedua tangan lurus sejajar memegang kursi Merentangkan Bahu dan Lengan menggantungkan tubuh dengan membengkokkan badan dan lengan ke depan

Upload: budi-ramanda

Post on 23-Nov-2015

37 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

jurnal

TRANSCRIPT

Sendi temporomandibula adalah sendi yang berguna untuk pergerakan rahang, dansecara khusus diperlukan untuk fungsi pengunyahan dan bicara.

Latihan untuk penanggulangan kelainan sendi temporomandibula diperkenalkan olehSchwartz. Latihan otot akan menolong untuk merelaksasi otot dan menambah mobilitas sendi rahang. Terdapat beberapa macam latihan otot yang disarankan untuk kelainan temporomandibula, yaitu: Latihan peregangan, untuk penanggulangan spasme dan pembukaan terbatas. Dilakukan dengan meminta pasien membuka rahang selebar mungkin. Latihan resistif, melibatkan kontraksi otot mandibula melawan resistensi selama gerakan pembukaan, penutupan dan lateral rahang. Latihan memperlancar gerak sendi, pasien diajarkan membuka dan menutup mulut dalam posisi tertekan dan untuk menghindari gerakan protrusive. Ibu jari pasien menyandar pada dagu pasien dapat berperan sebagai penanda dan mendeteksi gerakan ke depan. Latihan keseimbangan rahang, melatih otot memperbaiki gerakan pembukaan dan penutupan mulut yang disharmoni karena deviasi mandibula

Penanganan sindroma nyeri fasial dilakukan melalui program pelatihan fisik yang sebagian besar mengadopsi yoga sebagaimana direkomendasikan oleh Baltzell, yang terdiri dari: berdiri tegak Mengangkat Bahu Memutar Bahu ke depan dan ke belakang peregangan bahu dengan cara meletakkan tangan di bahu dan pertemukan kedua siku, lalu lakukan rotasi ke depan dan ke belakang Memutar Lengan ke arah depan dan belakang dengan kedua tangan direntangkan peregangan hamstring dengan membungkukkan badan dengan kedua tangan lurus sejajar memegang kursi Merentangkan Bahu dan Lengan menggantungkan tubuh dengan membengkokkan badan dan lengan ke depan Merentangkan Dada dengan meletakkan kedua tangan di belakang leher lalu tarik sikut sejauh mungkin Membengkokkan Pinggul Sit-Up Parsial Melemaskan Otot Punggung yang Kaku dengan posisi terlentang lalu menarik bagian paha ke arah dada Menguatkan otot perut dan melemaskan otot pinggul dengan melakukan fleksi dan ekstensi kaki dalam posisi terlentang Menggelindingkan Punggung Peregangan Punggung menggantung kaki Bertekuk Lutut Peregangan Otot Bahu, Punggung dan Dada dengan Kedua tangan memegang kusen pintu setinggi bahu. Kaki kiri maju ke depan dan badan ditarik ke depan.