hukum lingkungan

6
Hukum Lingkungan Identifikasi perda provinsi atau kabupaten mengenai perlindungan lingkungan hidup. PERDA BALI Peraturan Daerah Provinsi Bali No. 3 Th 2005 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Provinsi Bali : di bagian konsideran terdapat pernyataan bahwa kelestarian lingkungan sesuai dengan falsafah Tri Hita Karana dan pada Pasal 1 terdapat pembagian-pembagian serta arti dari kawasan yang ada di daerah Bali, contohnya ialah kawasan lindung yang fungsi utamanya melindungi kelestarian lingkungan hidup yang mencakup SDA dan sumber daya buatan. Peraturan Daerah Provinsi Bali No. 4 Th 2005 tentang Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Hidup : terdapat hal-hal yang berkaitan dengan pengendalian dan pengelolaan lingkungan hidup sehingga pencemaran dan perusakan terhadap kawasan tersebut khususnya di provinsi Bali dapat dikurangai dan atau diatasi. Peraturan Daerah Provinsi Bali No. 7 Th 2007 tentang Usaha Penyediaan Sarana Wisata Tirta : pada Pasal 15 menyebutkan bahwa penyelenggara usaha penyediaan sarana wisata tirta wajib mencegah pencemaran dan perusakan lingkungan hidup. Peraturan Daerah Provinsi Bali No. 11 Th 2009 tentang Pengelolaan Daerah Aliran Sungai Terpadu Provinsi Bali : terdapat hal-hal mengenai pelestarian, pengolahan, perlindungan, serta pemanfaatan terhadap ekosistem dan wilayah daerah aliran sungai khususnya yang berada di Bali.

Upload: adhika-natasya

Post on 07-Dec-2015

6 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

HUKUM LINGKUNGAN

TRANSCRIPT

Page 1: HUKUM LINGKUNGAN

Hukum Lingkungan

Identifikasi perda provinsi atau kabupaten mengenai perlindungan lingkungan hidup.

PERDA BALI

Peraturan Daerah Provinsi Bali No. 3 Th 2005 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah

Provinsi Bali : di bagian konsideran terdapat pernyataan bahwa kelestarian lingkungan

sesuai dengan falsafah Tri Hita Karana dan pada Pasal 1 terdapat pembagian-pembagian

serta arti dari kawasan yang ada di daerah Bali, contohnya ialah kawasan lindung yang

fungsi utamanya melindungi kelestarian lingkungan hidup yang mencakup SDA dan sumber

daya buatan.

Peraturan Daerah Provinsi Bali No. 4 Th 2005 tentang Pengendalian Pencemaran dan

Perusakan Lingkungan Hidup : terdapat hal-hal yang berkaitan dengan pengendalian dan

pengelolaan lingkungan hidup sehingga pencemaran dan perusakan terhadap kawasan

tersebut khususnya di provinsi Bali dapat dikurangai dan atau diatasi.

Peraturan Daerah Provinsi Bali No. 7 Th 2007 tentang Usaha Penyediaan Sarana Wisata

Tirta : pada Pasal 15 menyebutkan bahwa penyelenggara usaha penyediaan sarana wisata

tirta wajib mencegah pencemaran dan perusakan lingkungan hidup.

Peraturan Daerah Provinsi Bali No. 11 Th 2009 tentang Pengelolaan Daerah Aliran Sungai

Terpadu Provinsi Bali : terdapat hal-hal mengenai pelestarian, pengolahan, perlindungan,

serta pemanfaatan terhadap ekosistem dan wilayah daerah aliran sungai khususnya yang

berada di Bali.

Peraturan Daerah Provinsi Bali No.5 Tahun 2011 tentang Pengelolaan Sampah : yaitu

kewenangan dalam pengelolaan sampah di wilayah Bali secara baik dan benar sehingga

tidak memberi dampak negatif dari aspek sosial, ekonomi dan lingkungan.

Peraturan Daerah Provinsi Bali No. 10 Th 2011 tentang Kawasan Tanpa Rokok : terdapat

hal-hal mengenai kawasan lingkungan hidup yang sehat termasuk bersih dari cemaran dan

risiko kesehatan akan bahayanya asap rokok.

KAB BADUNG

Perda Kab Badung No 1 Th 2011 tentang Pajak Air Tanah : pada penjelasan umum pajak air

tanah berfungsi sebagai sumber daya dalam rangka pelaksanaan pengawasan, pengendalian

dan pelestarian lingkungan dalam pemanfaatan air tanah sehingga ketersediaan air tetap

terpelihara.

Page 2: HUKUM LINGKUNGAN

Perda Kab Badung No. 20 Th 2011 tentang Pajak Mineral Bukan Logam dan Batuan : yang

berisi ketentuan perpajakan atas pengambilan mineral bukan logam dan batuan sehingga

tidak sembarangan dan tertata.

Perda Kab Badung No. 27 Th 2011 tentang Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor : yang

berisi ketentuan dalam pengujian kendaraan bermotor yang layak untuk dipakai yang salah

satu kriterianya ialah pembuangan gas emisi yang dikeluarkan kendaraan bermotor yang

dapat mengganggu kualitas udara.

Perda Kab Badung No. 7 Th 2013 tentang Pengelolaan Sampah : yaitu kewenangan dalam

pengelolaan sampah di wilayah Bali secara baik dan benar sehingga tidak memberi dampak

negatif dari aspek sosial, ekonomi dan lingkungan.

Perda Kab Badung No. 8 Th 2013 tentang Kawasan Tanpa Rokok : terdapat hal-hal

mengenai kawasan lingkungan hidup yang sehat termasuk bersih dari cemaran dan risiko

kesehatan akan bahayanya asap rokok.

Perda Kab Badung No. 9 Th 2013 tentang Perizinan Usaha Bidang Perindustrian : pada

Pasal 9 terdapat persetujuan prinsip terhadap jenis industri yang proses produksinya tidak

merusak atau membahayakan lingkungan sekitar.

Perda Kab Badung No. 23 Th 2013 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan

Hidup : ketentuan dalam mengatasi dan melindungi resiko terjadinya pencemaran dan

kerusakan lingkungan.

Perda Kab Badung No. 25 Th 2013 tentang Pengelolaan Air Tanah : pada konsideran

pengaturan air tanah dimaksudkan untuk memelihara kelestarian SDA dan lingkungan hidup

akibat pengambilan air tanah.

KAB BULELENG

Perda Kab Buleleng No. 3 Th 2009 tentang Penertiban Penebangan Pohon dan Bambu di

Luar Kawasan Hutan : mengendalikan penebangan pohon dan bambu yang dilakukan

dengan memperhatikan aspek konservasi sehingga kerusakan terhadap hutan dapat diatasi.

Perda Kab Buleleng No. 11 Th 2009 tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Kab

Buleleng No. 4 Th 2002 tentang Pengujian Berkala Kendaraan Bermotor : yang berisi

ketentuan dalam pengujian kendaraan bermotor yang layak untuk dipakai yang salah satu

kriterianya ialah pembuangan gas emisi yang dikeluarkan kendaraan bermotor yang dapat

mengganggu kualitas udara.

Perda Kab Buleleng No 2 Th 2011 tentang Pajak Air Tanah : pada penjelasan umum pajak

air tanah berfungsi sebagai sumber daya dalam rangka pelaksanaan pengawasan,

pengendalian dan pelestarian lingkungan dalam pemanfaatan air tanah sehingga

Page 3: HUKUM LINGKUNGAN

ketersediaan air tetap terpelihara.

Perda Kab Buleleng No 17 Th 2011 tentang Retribusi Pelayanan Persampahan/Kebersihan :

yaitu kewenangan dalam pengelolaan sampah di wilayah Bali secara baik dan benar

sehingga tidak memberi dampak negatif dari aspek sosial, ekonomi dan lingkungan.

Perda Kab Buleleng No. 21 Th 2011 tentang Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor :

yang berisi ketentuan dalam pengujian kendaraan bermotor yang layak untuk dipakai yang

salah satu kriterianya ialah pembuangan gas emisi yang dikeluarkan kendaraan bermotor

yang dapat mengganggu kualitas udara.

KAB JEMBRANA

Perda Kab Jembrana No. 5 Th 2007 tentang Kebersihan dan Ketertiban Umum di Kabupaten

Jembrana : yaitu kewenangan dalam pengelolaan sampah di wilayah Bali secara baik dan

benar sehingga tidak memberi dampak negatif dari aspek sosial, ekonomi dan lingkungan.

Perda Kab Jembrana No. 1 Th 2011 tentang Pajak Air Tanah : pada penjelasan umum pajak

air tanah berfungsi sebagai sumber daya dalam rangka pelaksanaan pengawasan,

pengendalian dan pelestarian lingkungan dalam pemanfaatan air tanah sehingga

ketersediaan air tetap terpelihara.

Perda Kab Jembrana No. 8 Th 2011 tentang Pajak Mineral Bukan Logam dan Batuan : yang

berisi ketentuan perpajakan atas pengambilan mineral bukan logam dan batuan sehingga

tidak sembarangan dan tertata.

Perda Kab Jembrana No. 5 Th 2012 tentang Perindustrian : pada Pasal 9 terdapat

persetujuan prinsip terhadap jenis industri yang proses produksinya tidak merusak atau

membahayakan lingkungan sekitar.

KAB KARANGASEM

Perda Kab Karangasem No. 13 Th 2012 tentang Pengelolaan Usaha Pertambangan Batuan :

adanya pengaturan penyelenggaraan pengusahaan pertambangan batuan yang berwawasan

lingkungan sehingga lingkungan tersebut terlindungi dan terjaga.

Perda Kab Karangasem No. 20 Th 2012 tentang Pengelolaan Sampah : yaitu kewenangan

dalam pengelolaan sampah di wilayah Bali secara baik dan benar sehingga tidak memberi

dampak negatif dari aspek sosial, ekonomi dan lingkungan.

KAB TABANAN

Perda Kab Tabanan No. 8 Th 2008 tentang Retribusi Pengujian Berkala Kendaraan

Bermotor : yang berisi ketentuan dalam pengujian kendaraan bermotor yang layak untuk

Page 4: HUKUM LINGKUNGAN

dipakai yang salah satu kriterianya ialah pembuangan gas emisi yang dikeluarkan kendaraan

bermotor yang dapat mengganggu kualitas udara.

Perda Kab Tabanan No. 10 Th 2011 tentang Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor : yang

berisi ketentuan dalam pengujian kendaraan bermotor yang layak untuk dipakai yang salah

satu kriterianya ialah pembuangan gas emisi yang dikeluarkan kendaraan bermotor yang

dapat mengganggu kualitas udara.

Perda Kab Tabanan No. 20 Th 2011 tentang Retribusi Pelayanan Persampahan /

Kebersihan : yaitu kewenangan dalam pengelolaan sampah di wilayah Bali secara baik dan

benar sehingga tidak memberi dampak negatif dari aspek sosial, ekonomi dan lingkungan.