hubungan antara body image dan kepercayaan diri …

9
HUBUNGAN ANTARA BODY IMAGE DAN KEPERCAYAAN DIRI PADA REMAJA PUTRI SKRIPSI Diajukan Kepada Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya Program Studi Psikologi Universitas Islam Indonesia Untuk Memenuhi Sebagian Dari Syarat-Syarat Guna Memperoleh Derajat Sarjana S1 Psikologi Oleh : NURMALA MUFIDAH 12320213 PROGRAM STUDI PSIKOLOGI FAKULTAS PSIKOLOGI DAN ILMU SOSIAL BUDAYA UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA YOGYAKARTA 2019

Upload: others

Post on 12-Apr-2022

6 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: HUBUNGAN ANTARA BODY IMAGE DAN KEPERCAYAAN DIRI …

HUBUNGAN ANTARA BODY IMAGE DAN KEPERCAYAAN DIRI

PADA REMAJA PUTRI

SKRIPSI

Diajukan Kepada Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya

Program Studi Psikologi Universitas Islam Indonesia

Untuk Memenuhi Sebagian Dari Syarat-Syarat Guna Memperoleh

Derajat Sarjana S1 Psikologi

Oleh :

NURMALA MUFIDAH

12320213

PROGRAM STUDI PSIKOLOGI

FAKULTAS PSIKOLOGI DAN ILMU SOSIAL BUDAYA

UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA

YOGYAKARTA

2019

Page 2: HUBUNGAN ANTARA BODY IMAGE DAN KEPERCAYAAN DIRI …
Page 3: HUBUNGAN ANTARA BODY IMAGE DAN KEPERCAYAAN DIRI …
Page 4: HUBUNGAN ANTARA BODY IMAGE DAN KEPERCAYAAN DIRI …

HALAMAN PERSEMBAHAN

Puji syukur kehadirat Allah Subhanahu Wa Ta’ala, atas segala

rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis memiliki motivasi untuk

mengerjakan tugas sebaik-baiknya dan mampu menyelesaikan tugas ini

guna memperoleh derajat sarjana S1 Psikologi dengan baik dan lancar.

Terimakasih, penulis persembahkan atas doa, kasih sayang dan

dukungan yang telah diberikan oleh orang-orang yang teristimewa.

Untuk segala bentuk kasih sayang, doa, perhatian, serta dukungan

semangat yang diberikan.

Karya ini saya persembahkan untuk :

Kedua orang tua saya tercinta,

Bapak Drs.Agus Hamid dan Ibu Muning Nur’iyati S.Pd

yang selalu memberikan doa, dukungan, serta kasih sayang yang

berlimpah.

Adikku tersayang,

Wildan Akhsana Safara

yang selalu menebar keceriaan.

Page 5: HUBUNGAN ANTARA BODY IMAGE DAN KEPERCAYAAN DIRI …

HALAMAN MOTTO

إن مع لعسرا يسرا فإن مع لعسرا يسرا

“Karena sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan,

sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan.”

(Surah al-Insyirah : 5-6)

“Berfikirlah positif dan selalu optimis. Bila suatu hari urusan kita

terasa memburuk, sesungguhnya semua itu adalah awal dekatnya

kedatangan hari yang penuh dengan kebahagiaan dan keindahan.”

(DR. Aidh Bin Abdullah Al-Qarni, M.A)

“Hidup merupakan sebuah lingkaran, dimana hal yang satu dengan yang

lain saling berkaitan, jadi berbuat baiklah maka dalam lingkaran

selanjutnya kamu akan mendapatkan yang baik pula.”

-Nurpaliani-

Page 6: HUBUNGAN ANTARA BODY IMAGE DAN KEPERCAYAAN DIRI …

HALAMAN PRAKATA

Assalamualaikum wr.wb

Alhamdulillahirobil’alamin. Puji syukur kehadirat Allah

subhanahuwata’ala yang telah melimpahkan rahmat, hidayah, petunjuk serta

pertolongan-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan karya tulis ini. Shalawat

dan salam terhatur bagi junjungan mulia rosulullah salaallahu’alaihiwassalam

beserta keluarga dan para sahabat, semoga mendapatkan tempat mulia di sisi allah

subhanahuwata’ala.

Penulis menyadari bahwa dalam penyelesaian skripsi ini banyak sekali

pihak yang turut membantu, dimana tanpa mereka karya ini tidak akan berarti.

Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih yang

sebesar-besarnya kepada :

1. Bapak Dr. H. Fuad Nashori,H., S.Psi., M.Psi. Psikolog selaku Dekan Fakultas

Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya Universitas Islam Indonesia.

2. Ibu Yulianti Dwi Astuti, S.Psi., M.Soc.sc. selaku Ketua Prodi Psikologi.

3. IbuRatnaSyifa’aRachmahana,S.Psi., Psikolog. Selaku dosen pembimbing

skripsi yang telah memberikan arahan, dukungan, dan dorongan dalam proses

penyelesaian tugas akhir ini.

4. Ibu Libbie Annatagia, S.Psi., M.Psi. selaku dosen pembimbing akademik

yang telah membuat saya bertahan dan memotivasi menjalankan proses

perkuliahan sebagai mahasiswa jurusan Psikologi.

Page 7: HUBUNGAN ANTARA BODY IMAGE DAN KEPERCAYAAN DIRI …

5. Bapak Nur Widiasmara, S.Psi., M.Psi., Psi. dan Ibu RA. Retno Kumolohadi,

S.Psi., M.Psi., Psikolog. Selaku Dosen Penguji Skripsi yang telah bersedia

meluangkan waktu untuk menguji, membimbing, serta mengarahkan penulis

dalam proses penyelesaian skripsi ini.

6. Seluruh Dosen Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya, terima kasih atas

beragam ilmu yang telah diberikan kepada penulis selama proses perkuliahan.

dan para Staf Administrasi Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya yang

telah membantu untuk kemudahan proses administrasi.

7. Seluruh pihak penelitian yang sudah meluangkan waktu untuk menjadi subjek

dalam penelitian ini, tanpa kalian penelitian ini tidak akan pernah selesai.

8. Terima kasih yang tak terhingga kepada Bapak Drs. Agus Hamid dan Ibu

MuningNur’iyati S.Pd yang orangtua selalumencurahkan kasih sayangnya

dengan tulus serta selalu mendoakan dan tidak pernah lelah menasehati,

memberi semangat serta memberikan motivasi agar penulis dapat segera

menyelesaikan studi.

9. Keluarga tersayang yang selalu memberikan motivasi untuk menyelesaikan

studi, Simbah Hj.Mudriah, bulik-bulik dan om-omku terkece bulik Indah,

bulik Lina, bulik Rosma, bulik Hikmah, om Edi, om Ihan, om Agus. Adik-

adikku tersayang yang sangat aku sayangi Wildan, Nana, Satna, Azna, Akbar,

Aina, Nahda, Reska, Dhiya. Terima kasih untuk ke lucuan kalian yang selalu

menghiburku.

10. Mas Boy tersayang, yang selalu ada ketika penulis membutuhkan dukungan

baik dukungan secara materi maupun secara sosial. Yang mau di repotin antar

Page 8: HUBUNGAN ANTARA BODY IMAGE DAN KEPERCAYAAN DIRI …

ke kampus, rumah dosen pembimbing, tes cept, nungguin bimbingan dan

input-input data penelitian, menemani skripsian sampai larut malam.

Terimakasih sudah menemaniku skripsian dengan sabar dan untuk semua

dukungannya.

11. Sahabat-sahabat ku tersayang Riska Anjely dan Sonia Wulan, teman

semenjak SMP yang selalu memberikan support serta nasihat nya untuk

penulis.

12. Sahabat-sahabat SRIKANDIku tersayang Kalih, Tiya, Kiki, Ika, Riyani,

Fella, Icha, Lana, Esty. Teman kos pertama yang selalu memberikan support

dalam hal perkuliahan.

13. Teman julitalala Kos Bali yang menjadi tempat keluh kesahku, mami Tiya,

kunti Anisa, tatan Tania, Cia, Aini. Terima kasih geng nyinyir kos bali yang

selalu kompak dalam hal perjulidan.

14. Zoey dan anak-anaknya, kucingku termanja yang selalu setia menemaniku.

15. Sahabat-sahabatku seperskripsian yang sangat membantu terciptanya skripsi

ini, Nur Chasanah, Ika Febrina, Riwenda. Terima kasih juga untuk Banon dan

Inten yang membantu penulis dalam mengolah data penelitian.

16. Pihak-pihak yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu, terimakasih atas

dukungannya sehingga penulis mampu menyelesaikan selruh rangkaian

proses guna memperoleh derajat S1 Psikologi.

Semoga Allah Subhannallahu Wa Ta’ala senantiasa memberikan

limpahanrezeki dan membalas segala kebaikan yang telah diberikan kalian.

Tentunya penulisan skripsi ini memiliki kekurangan, tetapi penulis

Page 9: HUBUNGAN ANTARA BODY IMAGE DAN KEPERCAYAAN DIRI …

mengharapkan tugas akhir ini dapat bermanfaat bagi semua pembaca dari

seluruh kalangan.

Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Yogyakarta, April 2019

Nurmala Mufidah