histo hipofisis

3
 HISTOLOGI ENDOKRIN Hipofisis a. Hormon dibebaskan oleh sel sel khusus endokrin ( yunani : ke arah dalam) - Sel endokr in s elalu berd eka tan de ngan kapi ler d ara h menerima hormon dan menyebarkan ke seluruh tubuh. - Cara pe ny ebaran endokrin: a. Parakrin mencapai tempat kerja melalui lengkung pendek pembuluh darah. Contoh : gastrin.. dihasilkan sek G di pilorus gaster fundus rangsang sekresi Hcl b. Jukstakrin molekul ke ekstrasel difusi melalui matriks bekerja pada sel di dekatnya. Contoh : pulau langerhans inhibisi sekresi insulin oleh somatostatin c. Autokrin menghasilkan molekul yang bekerja pada sel itu sendiri . contoh : IGF faktor pertumbuhan mirip insulin. - Te mpa t hormon bek erj a jaringan atau organ sasaran - Sel pada Jaringan atau organ punya reseptor yang mengenali dan berespon terhadap hormon tertentu hormon bisa beredar dalam darah. - Kel enjar endok rin mer up aka n o rgan sassaran mengendalikan sekresi hormon dan menjaga kadar hormon. b. Hi po fi si s ( h ipo bawah, fisis pertumbuhan )/ gl.pituitari - Berat 0 ,5 gr, u ku ran 10 x 1 3 x6 mm - Anatomi terletak pada rongga tulang sphenoid sella turcica - Perkembangan : 1. Dari ekto de rm or al penonjolan keluar ektoderm dari atap mulut primitif embrio dan tumbuh ke arah kranial kantung rathke dasar kantung konstriksi . Dikenal sebagai adenohipofisis : pars distalis/lobus anterior kranial pars tuberalis yang mengelilingi tangkai neural pars intermedia

Upload: alfian123

Post on 16-Jul-2015

40 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: HISTO HIPOFISIS

5/14/2018 HISTO HIPOFISIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/histo-hipofisis 1/3

 

HISTOLOGI ENDOKRIN

Hipofisis

a. Hormon dibebaskan oleh sel sel khusus endokrin ( yunani : ke arah

dalam)

- Sel endokrin selalu berdekatan dengan kapiler darah menerima

hormon dan menyebarkan ke seluruh tubuh.

- Cara penyebaran endokrin:

a. Parakrin mencapai tempat kerja melalui lengkung pendek

pembuluh darah. Contoh : gastrin.. dihasilkan sek G di pilorus gaster

fundus rangsang sekresi Hcl

b. Jukstakrin

molekul

ke ekstrasel

difusi melalui matriks

bekerja pada sel di dekatnya. Contoh : pulau langerhans inhibisi

sekresi insulin oleh somatostatin

c. Autokrin menghasilkan molekul yang bekerja pada sel itu sendiri .

contoh : IGF faktor pertumbuhan mirip insulin.

- Tempat hormon bekerja jaringan atau organ sasaran

- Sel pada Jaringan atau organ punya reseptor yang mengenali dan

berespon terhadap hormon tertentu hormon bisa beredar dalam

darah.

- Kelenjar endokrin merupakan organ sassaran mengendalikan sekresi

hormon dan menjaga kadar hormon.

b. Hipofisis ( hipo bawah, fisis pertumbuhan )/ gl.pituitari

- Berat 0,5 gr, ukuran 10x 13 x6 mm

- Anatomi terletak pada rongga tulang sphenoid sella turcica

- Perkembangan :

1. Dari ektoderm oral penonjolan keluar ektoderm dari atap mulut

primitif embrio dan tumbuh ke arah kranial kantung rathke

dasar kantung konstriksi .

Dikenal sebagai adenohipofisis :

• pars distalis/lobus anterior

• kranialpars tuberalis yang mengelilingi tangkai neural

• pars intermedia

Page 2: HISTO HIPOFISIS

5/14/2018 HISTO HIPOFISIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/histo-hipofisis 2/3

 

2. unsur saraf  evaginasi dasar diensefalon tumbuh ke arah kaudal

sbg tangkai tanpa melepaskan diri dari otak.

Dikenal sebagai neurohipofisis:

besar pars nervosa

• kecil infundibulum

• tangkai neural

c. perdarahan

- mendapat darah dari 2 pembuluh darah yang berasal dari a.carotis

interna

• dari atas : a. Hypophysialis superior kiri dan kanan untuk

eminensia mediana dan tangkai neural

• dari bwah: a. Hyphophysialis inferior kiri dan kanan untuk

neurohipofisis dan sebagian kecil tangkai

PARS DISTALIS

 JENIS SEL HORMON FUNGSI Hipotalamus

Sel

somatotrop

Somatotropin

( pertumbuhan)

Pert tulang panjang SRH

Somatostatin

Sel

mammotrop

prolaktin Sekresi air susu PRH

PIHSel

gonadotrop

FSH ( folicle

stimulating)

LH ( luteinizing)

Wanita : perk folikel ovarium dan

sekresi estrogen

Pria : rangsang spermatogenesis

Wanita : pematangna folikel

overium dan sekresi progesteron

Pria : stimulasi sel leydig dan

sekresi androgen

GnRH:

FRH

LRH

Sel tirotrop TSH Rangsang ,sintesis, penyimpana TRH

Page 3: HISTO HIPOFISIS

5/14/2018 HISTO HIPOFISIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/histo-hipofisis 3/3

 

dan pelepasan hormon tiroid

Sel kortikotrop

( ACTH )

kortikotropin Sekresi hormon korteks adrenal CRH

PARS NERVOSA

HORMON FUNGSI

Vasopresin/antidiuretik (ADH) Meningkatkan permebilitas duktus

koligens ginjal terhadap air dan

memudahkan kontraksi otot polos

vaskular

oksitosin Kontraksi otot polos uterus

Mioepitel kelenjar mamae