halaman judul i.docx

5
HALAMAN JUDUL i HALAMAN PENGESAHAN ii KATA PENGANTAR iii DAFTAR ISI v BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Kegiatan B. Tujuan C. Manfaat Kuliah Kerja Lapangan Plus BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN A. Sejarah Singkat PT.CITRA BUSANA INDONESIA B. Visi dan Misi C. Struktur Organisasi BAB III KEGIATAN YANG DI LAKSANAKAN A. Tempat dan Waktu KKLP B. Kegiatan Yang dilaksanakan C. Permasalahan yang terjadi D. Pemecahan masalah BAB IV PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran LAMPIRAN

Upload: agiel-sora-meidiputra

Post on 01-Feb-2016

217 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: HALAMAN JUDUL i.docx

HALAMAN JUDUL i

HALAMAN PENGESAHAN ii

KATA PENGANTAR iii

DAFTAR ISI v

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Kegiatan

B. Tujuan

C. Manfaat Kuliah Kerja Lapangan Plus

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

A. Sejarah Singkat PT.CITRA BUSANA INDONESIA

B. Visi dan Misi

C. Struktur Organisasi

BAB III KEGIATAN YANG DI LAKSANAKAN

A. Tempat dan Waktu KKLP

B. Kegiatan Yang dilaksanakan

C. Permasalahan yang terjadi

D. Pemecahan masalah

BAB IV PENUTUP

A. Kesimpulan

B. Saran

LAMPIRAN

Page 2: HALAMAN JUDUL i.docx

BAB III

PELAKSANAAN KULIAH KERJA LAPANGAN PLUS (KKLP)

A. TEMPAT DAN WAKTU PELAKSANAAN KKLP

Tempat penulis pelaksanakan kegiatan kerja lapangan plus (KKLP) di Perusahaan

Daerah SulSel yang berlokasi di jl.pengayoman blok c no 29/1 makassar

Waktu penulis melaksanakan kegiatan kuliah kerja lapangan plus (KKLP) mulai dari

tanggal 22 juni sampai dengan 30 agustus 2015 penulis melakukan kegiatan kuliah kerja

lapangan plus (KKLP) di hari senin s/d minggu pukul 09:00 – 17:00 dan 13:00-21:35 WITA

B. KEGIATAN KKLP YANG DILAKSANAKAN

Selama penulis melakukan kegiatan KKLP ada beberapa kegiatan yang rutin penulis

lakukan. Adapun kegiatan yang penulis lakukan adalah:

1. Breafing/meeting kerja

2. Merapikan barang display

3. Melayani custumer

C. PERMASALAHAN YANG TERJADI

Adapun permasalahan yang terjadi pada saat penulisan selama saya

melakukan praktek lapangan (kklp) ialah :

1. Melayani custumer yang memiliki tingkat kepuasan yang tertinggi

2. Komplen customer terhadap prodak

3. Kontribusi barang yang mengalami keterlambatan

4. Customer yang kurang puas dengan prodak kami

D.PEMECAHAN MASALAH

Page 3: HALAMAN JUDUL i.docx

Adapun pemecahan masalah atau solusi yang dapat saya simoulkan ialah :

1. untuk mengikuti semua keinginan custumer yang beragam dan berfariasi dapat saya

simpulkan bahwa keinginan custumer tidak dapat kita penuhi semua tapi dapat

menjadi acuan untuk mengeluarkan produk yang lagi trend saat ini maka dari itu

suatu keinginan custumer dapat menjadi acuan agar lebih memperbanyak style

yang unik dan terupdate agar kepuasan pelanggan dapat terpenuhi sedikit demi

sedikit

2. untuk menghindari komplenan dari custumer tentang produk maka sebaiknya

sebelum barang tersebut terdisplay sebaiknya barang dapat dicek terlebih dahulu

agar barang yang dikeluarkan atau sudah terdisplay dalam keadaan baik dan tidak

mengalami cacat

3. solusi untuk barang yang mengalami keterlamtan masuk ke toko sebaiknya dapat

dilakukan pengiriman lewat udara meskipun harga sewa pesawat lebih mahal

setidaknya barang tersebut dapat berjalan dengan lancar dan memudahkan untuk

proses penjualan

4. untuk menghindari custumer agar tidak mencela produk yang ada sebaiknya

dilakukan quisioner atau feedback tentang produk agar kita dapat mengusulkan

kebagian produksi untuk lebih meningkatkan produk dengan style terbaru

Page 4: HALAMAN JUDUL i.docx