gizi ibu menyusui

2
Apa prinsip gizi bagi ibu menyusui ? Makan dengan gizi seimbang dapat diperoleh dari karbohidrat sebagai sumber zat tenaga. Protein sebagai sumber zat pembangun diperoleh dari daging, ikan, telur dan kacang-kacangan. Vitamin dan mineral sebagai zat pengatur dapat diperoleh dari buah- buahan dan sayur-sayuran. APA ITU GIZI? Gizi adalah zat yang dibutuhkan oleh tubuh untuk pertumbuhan, perkembangan, pemeliharaan dan memperbaiki jaringan tubuh MENGAPA GIZI PENTING PADA IBU MENYUSUI? Memulihkan kondisi tubuh ibu setelah melahirkan dan mencegah perombakan zat gizi dari tubuh ibu Memproduksi asi yang cukup dan memberi kadar kalori maksimal dal asi Meningkatkat daya tahan terhadap penyakit bagi ibu dan bayi Mempertahankan dan meningkatkan kebugaran dan stamina Memperlancar bekerjanya fungsi organ-organ tubuh Mengoptimalkan tumbuh kembang bayi Meningkatkan sel-sel otak bayi Apa bahaya kekurangan nutrisi pada ibu menyusui ? Produksi ASI berkurang

Upload: dara-purnamasari-dersya

Post on 14-Sep-2015

223 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

gizi

TRANSCRIPT

APA ITU GIZI?Gizi adalah zat yang dibutuhkan oleh tubuh untuk pertumbuhan, perkembangan, pemeliharaan dan memperbaiki jaringan tubuhMENGAPA GIZI PENTING PADA IBU MENYUSUI?Memulihkan kondisi tubuh ibu setelah melahirkan dan mencegah perombakan zat gizi dari tubuh ibuMemproduksi asi yang cukup dan memberi kadar kalori maksimal dal asiMeningkatkat daya tahan terhadap penyakit bagi ibu dan bayiMempertahankan dan meningkatkan kebugaran dan staminaMemperlancar bekerjanya fungsi organ-organ tubuhMengoptimalkan tumbuh kembang bayiMeningkatkan sel-sel otak bayiApa bahaya kekurangan nutrisi pada ibu menyusui ?Produksi ASI berkurangPertumbuhan dan perkembangan bayi terhambatIbu anemiaBayi malnutrisiApa prinsip gizi bagi ibu menyusui ?Makan dengan gizi seimbang dapat diperoleh dari karbohidrat sebagai sumber zat tenaga.Protein sebagai sumber zat pembangun diperoleh dari daging, ikan, telur dan kacang-kacangan.Vitamin dan mineral sebagai zat pengatur dapat diperoleh dari buah-buahan dan sayur-sayuran.

YANG PERLU DILARANG PADA IBU MENYUSUIKonsumsi susu sapi, ikan laut, telur yang berlebihan dapat berpengaruh pada bayi. Seperti gejala-gejala alergi proteinKol atau lobak dapat membuat bayi kembung, karena bahan pangan tersebut mengandung gasKonsumsi kafein yang berlebihan (kira-kira 8 gelas sehari) dapat merangsang ginjal untuk bekerja lebih giat akibatnya ibu sering BAKDilarang minum obat-obatab tanpa resep dokter, karena obat akan meresap ke dalam ASI yang diminum bayiMerokok tidak baik karena kandungan nikotin tertimbun dalam hati dan ginjal bayi sehingga dapat menyebabkan keracunan pada bayiBAGAIMANA SUSUNAN MAKANAN YANG DIANJURKAN?Susunan makanan yang dianjurkan yaitu makanan yang memenuhi persyaratn gizi baik. Adapun makanan yang dianjurkan sebagai berikut:Beras 500 gram (3 gelas nasi)Daging 75 gram (1 potong sedang)Tempe 125 gram (2-3 potong)Sayur 300 gram (3 gelas sayur)Pepaya 200 gram (2 potong sedang)Susu 200 cc