gerak melingkar2

30
PENDAHULUAN SK / KD TUJUAN FREK ENSI PERIODE PENGETIAN GMB LAJU LINIER EVALUASI Kelas X , Semester I , Oleh : Supriyanto

Upload: sitibaitiahrani

Post on 23-Jun-2015

3.789 views

Category:

Documents


16 download

TRANSCRIPT

Page 1: Gerak melingkar2

PENDAHULUAN

SK / KD

TUJUAN

FREKENSI

PERIODE

PENGETIAN GMB

LAJU LINIER

EVALUASI

Kelas X , Semester I , Oleh : Supriyanto

Page 2: Gerak melingkar2

PENDAHULUAN

Pernahkah kalian naik bianglala ?

Page 3: Gerak melingkar2

Standar Kompotensi

SK / KD Menerapkan konsep dan prinsip dasar kinematika dan dinamika benda titik

Kompetensi Dasar

Menganalisis besaran fisika pada gerak

melingkar dengan laju konstan

Page 4: Gerak melingkar2

TUJUAN 1. Mengidentifikasi besaran frekuensi, frekuensi sudut, periode, dan sudut tempuh yang terdapat pada gerak melingkar dengan laju konstan

2. Menerapkan prinsip roda-roda yang saling berhubungan secara kualitatif

3. Menganalisis besaran yang berhubungan antaran gerak linier dan gerak melingkar pada gerak menggelinding dengan laju konstan

Page 5: Gerak melingkar2

FREKUENSI

Frekwensi adalah banyaknya Frekwensi adalah banyaknya gerak melingkar yang dilakukan gerak melingkar yang dilakukan oleh sebuah titik materi dalam oleh sebuah titik materi dalam selang waktu tertentu. selang waktu tertentu.

Page 6: Gerak melingkar2

Apakah bumi atau bulan itu bergerak ?

Jenis apakah gerak bumi atau bulan ?

Page 7: Gerak melingkar2

t

n ff = =

Jika dalam waktu t Jika dalam waktu t sebuah benda sebuah benda melakukan n kali melakukan n kali gerak melingkar, gerak melingkar, maka besar maka besar frekwensi frekwensi ff dinyatakandinyatakan : :

t

n

Keterangan :f = frekwensi (Hz)n = banyaknya gerak melinggkar t = waktu total (s)

Page 8: Gerak melingkar2

Apakah Periode ?

Periode (T)Periode adalah lamanya waktu yang dibutuhkan oleh suatu titik materi untuk melakukan satu kali gerak melingkar.

Page 9: Gerak melingkar2

Jika dalam waktu t sebuah benda melakukan n kali gerak melingkar, maka besar periode T dinyatakan :

n

tT =

Keterangan :T = periode (s)n = banyaknya gerak melinggkar t = waktu total (s)f = frekuensi ( Hz )

f

1T =

Page 10: Gerak melingkar2

Gerak Melingkar Beraturan ?

Benda dikatakan bergerak melingkar beraturan jika benda tersebut bergerak dengan kelajuan konstan, tetapi kecepatan benda berubah arah secara kontinyu sepanjang waktu

Page 11: Gerak melingkar2

Hubungan kecepatan linierdan kecepatam rotasi

Kecepatan linier

Kecepatan Sudut

Hubungan

Page 12: Gerak melingkar2

T

r.2

T

r2

kelajuan linear didefinisikan sebagai jarak persatuan waktu, dimana dalam satu kali gerak melingkar jarak yang ditempuh sama dengan keliling lingkaran, maka kelajuan linear dinyatakan sebagai berikut :

v =

Keteranganv = kelajuan linear (m/s)r = jari-jari gerak melingakr (m)T = periode (s)

Page 13: Gerak melingkar2

Kelajuan anguler

Kecepatan sudut()

Besar sudut yang ditempuh oleh sebuah titik yang bergerak melingkar dalam selang waktu tertentu

Secara matematis besar kecepatan sudut dinyatakan dengan persamaan

T

2 πω = Atau ω =

r

v

Page 14: Gerak melingkar2

Hubungan kecepatan v dengan ω

Jadi hub v dengan ω

Menjadi v = ω r

T

2 πω = Atau ω =

r

v

ω = 2 π f

Page 15: Gerak melingkar2

Gerak melingkar Gerak melingkar

3

2

1

Page 16: Gerak melingkar2

Contoh soal dan Jawaban

1. Sebuah tikus melakukan gerak melingkar seperti pd gmb sebanyak 40 kali dalam 10 detik dengan jari-jari 20 cm. tentukanlah : (a) periode (b) frekwensi (c) kecepatan sudut (d) kelajuan linear?

Diketahui : n = 40 x t = 10 s r = 20 cm = 0.2 m

Ditanyakan : a. T , b. f, c. v , d. v

Jawab :a.T= = 10/40

= ¼ s b. f = 4 Hz

c. = 2 f = 2 . 4 = 8 rad/s

d. v = r = 8. 0,2 = 1,6 m/s

nt

Page 17: Gerak melingkar2

2 Sebuah bola lampu mercu suar terletak pada jarak 80 cm dari pusat rotasi dan kemudian berputar dalam posisi horisontal sehingga dalam 5 detik terjadi 10 kali gerak melingkar. Tentukanlah : (a) frekwensi (b) periode (c) kelajuan linear (d) kecepatan sudut

Diket : r = 0,8 m , t = 5 s, n = 10 kali

Dit :

a. f = ? c. v = ?

b. T = ? d = ?

tn

a. f = = 10 / 5 = 2 Hz

b. T = ½ s

c. V = r = 2 f r

= 2 2 0,8 = 3, 2 m/s

d. = 2 f

= 2 2 = 4 rad / s

Page 18: Gerak melingkar2

Gerak Melingkar

1.6

2

3

5

4

Page 19: Gerak melingkar2

1. Seekor kucing yang melakukan gerak melingkar beraturan mempunyai …

a. kecepatan konstanb. percepatan konstanc. sudut simpangan konstand. kelajuan yang konstane. gaya sentripetal konstan

Page 20: Gerak melingkar2

2. Sebuah titik materi melakukan gerak melingkar dengan periode 5 s, pernyataan yang benar adalah …

a. butuh waktu 1/5 s untuk berputar sebanyak 1 x

b. dalam 1 s dapat berputar 5 kalic. frekwensinya 5 Hzd. waktu yang dibutuhkan untuk melakukan

1 x gerak melingkar 5 se. banyaknya putaran tiap 5 detik sebanyak

5 x

Page 21: Gerak melingkar2

3. Seekor ikan melakukan 10 putaran dalam waktu 5 detik untuk mengelilingi orang yang sedang mengail . Besar frekwensi dan kecepatan sudutnya masing-masing adalah …

a. 2 Hz dan 2 rad/sb. 4 Hz dan 2 rad/sc. 2 Hz dan 4 rad/sd. 4 Hz dan 4 rad/se. 2 Hz dan 8 rad/s

Page 22: Gerak melingkar2

4. Sebuah titik terletak di ujung kipas angin , jari-jari 20 cm melakukan gerak melingkar dengan kelajuan sudut 10 rad/s. Besar kecepatan linear sebuah titik yang berjarak 5 cm dari tepi ujung kipas adalah … m/s

a. 1,5d. 3,0

b. 2,0 e. 3,5c. 2,5

Page 23: Gerak melingkar2

5. Sebuah satelit mengorbit bumi pada ketinggian 600 km (jari-jari bumi 6400 km). waktu yang diperlukan untuk menempuh satu kali putaran adalah 90 menit. Besar kecepatan satelit saat mengorbit adalah … m/s

a. 986 d. 869

b. 968 e. 689c. 698

Page 24: Gerak melingkar2

5. Sebuah benda diikat dengan tali dan diputar secara horizontal. Jika frekwensi dibuat tetap dan panjang tali menajdi dua kali semula, perbandingan kelajuan linear sebelum dan sesudah tali dipanjangkan adalah …

1 : 2 d. 1 : 4 2 : 1 e. 4 : 1 1 : 1

Page 25: Gerak melingkar2

Company

LOGO

Matur nuwun

Supriyanto

SMA 5 Semarang

Page 26: Gerak melingkar2

Salah Kasihan deh elo

Page 27: Gerak melingkar2

A

Page 28: Gerak melingkar2

3-D Pie Chart

Text1

Text2

Text3

Text4

Text5Text6

Page 29: Gerak melingkar2
Page 30: Gerak melingkar2