format silabus-3

20
KURIKULUM BERBASIS KOMPETENSI TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN SMK YADIKA 1 RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SISWA (SILABUS) SMK : YADIKA 1 Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Bulan Efektif Belajar : Juli 2010 Kelas, Semester/Tahun : XII/V/2010/ 2011 Jumlah Jam Tatap Muka : 9 Materi Pokok : Menyimak seni berbahasa dan teks seni berbahasa. Nama guru : Markawi, S.Pd Standart Kompetensi : Berkomunikasi dengan Bahasa Indonesia setara tingkat Unggul Kompetensi Dasar : 3.1 Menyimak untuk memahami secara kreatif teks seni berbahasa dan teks ilmiah sederhana NO INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI SISWA ( Knowledge, skills, sttitudes MATERI ESENSIAL, LIFE SKILLS PENGALAMAN BELAJAR METODE, MODEL INTERAKTIF, APEL/SUMJAR MEDIA ALOKAS I WAKTU JENIS PENILAIAN dan INSTRUMEN 1 Siswa mampu : a. Menyebutkan makna apresiasi. b. Memperlihatkan reaksi kinetik (menunjukkan sikap memperhatikan, mencatat) terhadap pembacaan puisi sederhana yang diperdengarkan c. Menilai Sebuah karya sastra. d. Memperlihatkan reaksi kinetik (menunjukkan sikap memperhatikan ,mencatat terhadap pembacaan prosa. Materi Essensial : A. Hakikat apresiasi Apresiasi merupakan langkah untuk mengenal, memahami, dan menghayati karya sastra yang berakhir dengan timbulnya sikap menghargai karya sastra. B. Proses apresiasi Langkah- langkah mengapresiasi adalah : 1. Tahap mengenal dan menikmati 2. Tahap menghargai 3. Tahap memahami 4. Tahap menghayati 5. Tahap mengaplikasikan dan menerapkan Life Skills : a. Berkomunikasi b. Menggali informasi c. Tenggang rasa d. Toleransi a. Menyimak teks yang berupa puisi/prosa fiksi/prosa ilmiah yang dibacakan b. Menilai sebuah karya sastra Metoda : Pengajaran langsung Alat pelajaran : 1. Teks karya sastra. Sumber Belajar indoor a. Modul Bahasa Indonesia b. KBBI c. LKS Sumber Belajar Outdoor : 2 Uji Kompetensi PPK (Tes Tertulis) : a. PG =9. b. Ur = 10 c. Kuis =.. Contoh Instrumen Uji Kompetensi Penerapan Konsep dan Perilaku (Non Tes) : a. Obserasi Sistematik b. Produk c. Proyek d. Jurnal e. Portofolio

Upload: opie-ndut

Post on 14-Jul-2015

213 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Format silabus-3

KURIKULUM BERBASIS KOMPETENSI TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN SMK YADIKA 1RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SISWA

(SILABUS)SMK : YADIKA 1Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Bulan Efektif Belajar : Juli 2010Kelas, Semester/Tahun : XII/V/2010/ 2011 Jumlah Jam Tatap Muka : 9Materi Pokok : Menyimak seni berbahasa dan teks seni berbahasa. Nama guru : Markawi, S.PdStandart Kompetensi : Berkomunikasi dengan Bahasa Indonesia setara tingkat Unggul Kompetensi Dasar : 3.1 Menyimak untuk memahami secara kreatif teks seni berbahasa dan teks ilmiah sederhana

NOINDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI SISWA

( Knowledge, skills, sttitudesMATERI ESENSIAL, LIFE SKILLS PENGALAMAN BELAJAR

METODE, MODEL INTERAKTIF,

APEL/SUMJAR MEDIA

ALOKASI WAKTU

JENISPENILAIAN dan INSTRUMEN

1 Siswa mampu :a. Menyebutkan makna apresiasi.b. Memperlihatkan reaksi kinetik

(menunjukkan sikap memperhatikan, mencatat) terhadap pembacaan puisi sederhana yang diperdengarkan

c. Menilai Sebuah karya sastra.d. Memperlihatkan reaksi kinetik

(menunjukkan sikap memperhatikan ,mencatat terhadap pembacaan prosa.

Materi Essensial :A. Hakikat apresiasi

Apresiasi merupakan langkah untuk mengenal, memahami, dan menghayati karya sastra yang berakhir dengan timbulnya sikap menghargai karya sastra.

B. Proses apresiasiLangkah- langkah mengapresiasi adalah :1. Tahap mengenal dan

menikmati2. Tahap menghargai3. Tahap memahami4. Tahap menghayati5. Tahap mengaplikasikan

dan menerapkan

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

a. Menyimak teks yang berupa puisi/prosa fiksi/prosa ilmiah yang dibacakan

b. Menilai sebuah karya sastra

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran :1. Teks karya sastra.

Sumber Belajar indoora. Modul Bahasa

Indonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =9.b. Ur = 10c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnale. Portofolio

Page 2: Format silabus-3

2 Siswa mampu :a. Mengungkapkan Unsur intrinsik dan

ekstrinsik dalam cerpen yang dibaca.b. Mengungkapkan unsur intrinsik dan

ekstrinsik dalam puisi yang dibaca. c. Membandingkan teks ilmiah dengan

teks sastra.

Materi Essensial :a. Teks sastra (prosa fiksi)

Prosa Fiksi adalah prosa berupa rekaan atau khayalan pengarang

b. Unsur intrinsik prosa fiksi1. Tema2. Amanat3. Tokoh4. Latar5. Sudut pandang

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

a. Menjelaskan unsur instrinsik dan ekstrinsik dari masing-masing teks yang telah dibacakan

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran :1. Teks karya sastra.

Sumber Belajar indoora. Modul Bahasa

Indonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =.9b. Ur = 10c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnale. Portofolio

3. Siswa mampu:a. Menjelaskan makna kata konotatif

yang berbentuk ungkapan, pepatah, peribahasa, yang teersuart dalam pusi/prosa fiksi yang telah dibacakan.

b. Menjelaskan makna kata konotatif yang berbentuk majas yang tersurat dalam puisi,prosa yang telah dibaca.

c. Menganalisis makna kata denotatif dan konatatif dalam teks ilmiah.

Materi essensial :Mamahami makna kataA. Makna kata denotatife

Adalah makna kata yang sebenarnya sehingga tidak menimbulkan makna tambahan pada pendengar atau pembacanya

B. Makna kata konotatifMakna kata tambahan dari sebuah kata atau frasa yang mengandung nilai- nilai emosional.

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

a. Mendiskusikan kata, bentuk kata, istilah yang menjadi kata kunci penanda dari tema teks yang dibacakan secara kontekstual

b. Mengasosiasikan karya sastra atau teks ilmiah yang dibacakan dengan konteks kehidupan nyata

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran :1. teks Karya sastra

Sumber Belajar indoora. Modul Bahasa

Indonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =9b. Ur =10c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnale. Portofolio

Page 3: Format silabus-3

4. Siswa mampu:a. Menunjukkan reaksi verbal berupa

komentar terhadap konteks pembacaan puisi/prosa fiksi/prosa faktual/ilmiah sederhana yang didengar

b. Menunjukkan reaksi berupa verbal berupa komentar terhadap konteks pembacaan prosa fiksi.

c. Menunjukkan reaksi verbal berupa komentar terhadap konteks pembacaan prosa non fiksi.

d. Membedakan prosa fiksi dan non fiksi.

Materi Essensial :A. Menyimak dan

mengapresiasi puisiPuisi adalah merupakan wujud ekspresi pikiran dan batin penyair melalui diksi dan dapat mewakili berbagai ungkapan makna sehingga menimbulkan tanggapan khusus dan penafsiran yang beragam

B. Unsur batin puisi1. Tema2. Amanat3. Nada dan suasana4. Perasaan

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

a. Memberikan reaksi apresiatif baik secara kinetik maupun verbal terhadap teks yang telah dibacakan

b. Membacakan kembali teks secara bergiliran, baik secara individual, maupun kelompok

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran :1. Teks karya sastra

Sumber Belajar indoora. Modul Bahasa

Indonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =9b. Ur =10c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnale. Portofolio

Page 4: Format silabus-3

5 Siswa Mampu:a. Mengemukakan pesan yang tersirat

dari puisi yang dibacakanb. Mengemukakan pesan yang tersirat

dari prosa fiksi yang dibacakan.c. Mengungkapkan unsur intrinsik dalam

karya sastra.d. Mengungkapkan unsur ekstrinsik

dalam karya sastra.

Materi Essensial :A. Menyimak dan

mengapresiasi puisiPuisi adalah merupakan wujud ekspresi pikiran dan batin penyair melalui diksi dan dapat mewakili berbagai ungkapan makna sehingga menimbulkan tanggapan khusus dan penafsiran yang beragam

B. Unsur batin puisi1. Tema2. Amanat3. Nada dan suasana4. Perasaan

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

b. Menentukan unsur batin puisi yang dibaca secara tertulis

c. Memberikan komentar terhadap puisi yang diapresiasi

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran :1. teks karya sastra

Sumber Belajar indoora. Modul Bahasa

Indonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

1 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =9b. Ur =10c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnale. Portofolio

Memeriksa/menyetujui Jakarta,12 Juli 2010 . Kepala SMK YADIKA 1 Guru mata pelajaran

Drs.Kastel Sinurat Markawi,S.Pd

KURIKULUM BERBASIS KOMPETENSI TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN SMK YADIKA 1

Page 5: Format silabus-3

RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SISWA(SILABUS)

SMK : YADIKA 1Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Bulan Efektif Belajar : Juli 2010Kelas, Semester/Tahun : XII/V/2010/ 2011 Jumlah Jam Tatap Muka : 9Materi Pokok : Mengapresiasi teks seni berbahasa dan teks Ilmiah sederhana. Nama guru : Markawi,S.PdStandart Kompetensi : Berkomunikasi dengan Bahasa Indonesia setara tingkat Unggul.

Kompetensi Dasar : 3.2 Mengapresiasi secara lisan teks seni berbahasa dan teks ilmiah sederhana

NOINDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI SISWA

( Knowledge, skills, sttitudesMATERI ESENSIAL, LIFE SKILLS PENGALAMAN BELAJAR

METODE, MODEL INTERAKTIF,

APEL/SUMJAR MEDIA

ALOKASI WAKTU

JENISPENILAIAN dan INSTRUMEN

1 Siswa Mampu:a. Mengungkap unsur intrinsik prosa fiksi

(tokoh,penokohan, latar, plot,tema)/prosa faktual (tujuan, masalah, metode pemecahan masalah, penyimpulan),

b. Mengungkap unsur ekstrinsikprosa fiksi (tokoh,penokohan, latar, plot,tema)/prosa faktual (tujuan, masalah, metode pemecahan masalah, penyimpulan),

c. Mengungkapkan hakikat puisi (tema, nada, rasa, amanat) secara kontekstual

d. Menyimak teks yang dibacakan/diperdengarkan

Materi Essensial :

a. Menyimak Teks sastra (puisi, cerpen, novel)Menyimak adalah kegiatan mendengarkan dengan seksama. Menyimak memiliki sejumlah manfaat, diantaranya adalah sebagai berikut.1. Materi yang disampaikan

dapat terserap dengan baik2. Melatih daya ingat dan

konsentrasi3. Dapat memberikan respon

terhadap isi pembicaraan.

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

a. Mengungkapkan unsur intrinsik dan ekstrinsik (identitas pengarang; nama; karya-karay utama, dll) dari karya sastra yang telh dibacakan

b. Menyimak teks sastra/teks ilmiah sederhana yang dibacakan/diperdengarkan

c. Mengomentari keterbacaan/keterpahaman teks yang telah dibacakan

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran :1. Teks karya sastra

Sumber Belajar indoora. Modul Bahasa

Indonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

1 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =9b. Ur = 10c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnale. Portofolio

2 Siswa mampu:a. Menjelaskan makna idiomatik yang

terkandung dalam teks sastra (cerpen, puisi, novel) seperti pepatah,

Materi Essensial :A. Majas

Jenis jenis majas adalah:1. Simile

a. Menjelaskan makna idiomatik yang terkandung dalam teks sastra (cerpen, puisi,

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =9b. Ur = 10

Page 6: Format silabus-3

peribahasa, serta majasb. Menjelaskan pesan yang tersirat dari

teks sastar tersebutc. Mendiskusikan istilah yng tidak

dipahami dari teks yang disimak.d. Mengungkapkan unsur intrinsik dan

ekstrinsik (identitas pengarang; nama; karya-karay utama, dll) dari karya sastra yang telah dibacakan.

Membandingkan dua hal yang berbeda namun sengaja dianggap sama

2. Metafora3. Personifikasi4. Ironi5. Metonimia6. Sinekdok7. Hiperbola

B. UngkapanAdalah satuan bahasa yang maknanya tidak sama dengan gabungan makna anggotanyaCth.Kepala batu : keras kepala

C. PeribahasaAdalah kelompok kata atau kalimat yang tetap susunannya dan biasanya mengisahkan suatu maksudContoh.Bagai air di daunt alas(orang yang tidak tetap pendiriannya)

Life Skills :a. Berkomunikasib. Tenggang rasac. Toleransi

novel) seperti pepatah, peribahasa, serta majas.

b. Menjelaskan pesan yang tersirat dari teks sastara terrsebut

1. teks karya sastra

Sumber Belajar indoora. Modul Bahasa

Indonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

c. Kuis =..Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnale. Portofolio

3 Siswa mampu:a. Menceritakan kembali isi cerita yang

telah dibacakan dengan kalimat sendiri.b. Memberi komentar pada teks yang

dibaca.c. Mengidentifikasi makna dan pesan

yang tersirat dari pilihan kata dalam teks sastra yang telah dibacakan

d. Menulis kembali isi cerita yang telah dibacakan.

Materi essensial:Membaca dan menilai prosaUnsur- unsur pembangun karya sastra adalah:1. Tema

Merupakan makna cerita yang merekfleksikan kehendak manusia yang begitu mendasar dan bersifat universal.

2. PlotAlur cerita yang dialami tokoh atau rangkaian peristiwa yang dialami oleh tokoh.

3. Tokoh

a. Menceritakan kembali isi cerita yang telah dibasakan dengan kalimat sendiri

b. Mengidentifikasi makna dan pesan yang tersirat dari pilihan kata dalam teks sastra yang telah dibacakan

Metoda : Pengajaran langsungAlat pelajaran :1. Teks karya sastraSumber Belajar indoor

a. Modul Bahasa Indonesia

b. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =9b. Ur =10c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyek

Page 7: Format silabus-3

Berkaitan dengan penokohan.4. Latar

Tempat terjadinya peristiwa5. Amanat

Pesan yang hendak disampaikan pengarang

Life Skills :a. Berkomunikasib. Tenggang rasac. Toleransi.

d. Jurnale. Portofolio

4 Siswa Mampu :a. Meramalkan kelanjutan cerita yang

telah selesai dibacakan dengan baikb. Mengaitkan istilah dalam teks sastra

yang dibacakan dengan kehidup sehari-hari

c. Menulis kelanjutan cerpen yang telah selesai dibaca.

Materi essensial:Karya Sastra dan kenyataanSatra dibangun dari unsur- unsur intrinsic dan ekstrinsik. Tidak hanya tema, plot, alur, latar, dan penokohan sebagai unsur intrinsic, aspek- aspek lain di luar karya sastra pun mempengaruhi pembentukan karya sastra. Unsur biografi dan psikologi pengarang sebagai bagian dari unsur ekstrinsik perlu juga diperhatikan

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

a. Meramalkan kelanjutan cerita yang telah selesai dibacakan dengan baik

b. Mengaitkan istilah dalam teks sastra yang dibacakan dengan kehidup sehari-hari

c. Menyatakan tanggapan terhadap isi dan cara penyajian

Metoda : Pengajaran langsungAlat pelajaran :1. Teks karya sastraSumber Belajar indoor

a. Modul Bahasa Indonesia

b. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =9b. Ur =10c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnale. Portofolio

5 Siswa Mampu:a. Mengomentari teks sastra yang telah

dibacakan.b. Mengomentari karya ilmiah sederhana

yang telah dibacakanc. Menyatakan tanggapan terhadap isi dan

cara penyajian karya yang telah dibaca

Materi essensial:A. Menceritakan kembali isi cerita

Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam menceritakan kembali isi karya sastra yang telah kalian baca, diantaranya adalah sebagai berikut.1. Bacalah karya sastra

dengan seksama2. Jika karya satra yang kalian

baca adalah novel, sebaiknya membuat catatan kecil tentang urutan

a. Menyatakan tanggapan terhadap isi dan cara penyajian

Metoda : Pengajaran langsungAlat pelajaran :1. teks karya sastraSumber Belajar indoor

a. Modul Bahasa Indonesia

b. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =9b. Ur =10c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyek

Page 8: Format silabus-3

peristiwa- peristiwa dalam novel pada umumnya lebih kompleks.

3. Pahamilah cerita dalam karya sastra tersebut agar dapat menceitakan kembali isinya dengan runtut tanpa ada satu peristiwa pun yang tertinggal.

4. Untuk mempermudah anda, buatlah ringkasan cerita karya sastra sesuai dengan urutan peristiwa yang disajikan dalam karya sastra tersebut.

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

d. Jurnale. Portofolio

Memeriksa/menyetujui Jakarta,12 Juli 2010 . Kepala SMK YADIKA 1 Guru mata pelajaran

Drs.Kastel Sinurat Markawi,S.Pd

KURIKULUM BERBASIS KOMPETENSI TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN SMK YADIKA 1RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SISWA

(SILABUS)SMK : YADIKA 1Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Bulan Efektif Belajar : Juli 2010Kelas, Semester/Tahun : XII/ V/2010/ 2011 Jumlah Jam Tatap Muka : 8Materi Pokok : Menulis Proposal Nama guru : Markawi,S.Pd Standart Kompetensi : Berkomunikasi dengan Bahasa Indonesia setara tingkat Unggul

Kompetensi Dasar : 3.3 Menulis proposal untuk kegiatan ilmiah sederhana

NOINDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

SISWA( Knowledge, skills, sttitudes

MATERI ESENSIAL, LIFE SKILLS PENGALAMAN BELAJARMETODE, MODEL

INTERAKTIF, APEL/SUMJAR MEDIA

ALOKASI WAKTU

JENISPENILAIAN dan INSTRUMEN

Page 9: Format silabus-3

1 Siswa mampu :a. Memahami pengertian prosalb. Memahami jenis-jenis proposalc. Memahami fungsi proposald. Memahami sifat proposal

Materi Essensial :A. Pengertian proposal

Adalah rencana kerja yang disusun secara sistematik dan terperinci untuk suatu kegiatan yang bersifat semiformal maupun formal.

B. Tujuan pembuatan proposalProposal dibuat ddan diajukan untuk mendapat persetujuan atau menolak usulan kegiatan sesuai peraturan yang berlaku dan kelayakan usulan yang disampaikan.

C. Bahasa proposalBahasa yang digunakan dalam proposal sebaiknya bahasa resmi, jelas akurat, tidak ambigu, dan berupa kalimat efektif.

D. Isi proposalIsi proposal pada umumnya berisi usulan kegiatan atau program kerja.

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

a. Mendiskusikan pengertian proposal,jenis-jenis proposal,fungsi proposal dan sifat proposal

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran :1. contoh proposal

Sumber Belajar indoora. Modul

BahasaIndonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =8b. Ur =5c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnale. Portofolio

2 Siswa mampu :a. Memahami unsur-unsur proposalb. Membuat kerangka proposal

sesuai dengan konteks yang ditentukan

c. Menyusun rancangan proposal yang berkonteks kegiatan keahlian masing-masing.

d. Menggunakan kalimat yang bersih,akurat,tidak ambigu,dan kalimat efektif dalam proposal.

Materi Essensial :A. Sistematika proposal

Sistematika proposal sebagai berikut.a. Judul/ nama proposal

Contoh.“Proposal Peringatan Hari

Lingkungan Hidup”b. Pengantar/ Pendahuluan

Berisi uraian tentang latar belakang atau dasar pemikiran mengapa suatu kegiatan dilaksanakan

c. TujuanApa yang hendak dicapai melalui kegiatan tersebut

d. Bentuk jenis, macam kegiatane. Pelaksanaan

a. Menyusun kerangka isi proposal sesuai dengan sistematika

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran :1. Contoh proposal

Sumber Belajar indoora. Modul Bahasa

Indonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =8b. Ur =5c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes)

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnale. Portofolio

Page 10: Format silabus-3

Waktu tempat pelaksanaan, jadwal, ruang.

f. Susunan panitiag. Pesertah. Biaya/ danai. Harapan yang diinginkanj. Lampiran

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

3 Siswa mampu:a. Memahami gaya penulisan proposal.b. Menganalisis contoh proposal..c. Menyusun proposal yang berkonteks

kegiatan keahlian masing-masingd. Menyampaikan proposal dengan

rinci

Materi Essensial :A. Menyusun Proposal

Hal – hal yang harus diperhatikan ketikanmenyusun proposal.a. Pemilihan program atau kegiatan

Latar belakang antara laian berisi :- alasan – alasan penting untuk

melakukan kegiatan tersebut- hal- hal yang melatarbelakangi

perlunya kegiatan itu dilaksanakan

b. TujuanPada bagian tujuan disampaikan hal- hal positif yang dapat dicapai melalui kegiatan tersebu

c. Panitia penyelenggaraMerupakan pihak- pihak yang terpilih sebagai pelaksana

d. Alokasi danaMasalah perhitungan dana umumnya membutuhkan diskusi yang cermat ddan penuh pertimbangan. Dalam alokasi dana pandai- pandailah mencari donator/ sponsor yang tidak terlalu mengikat. Proposal memang lazim digunakan sebagai alat untuk mencari dana.

e. PelaksanaanPenyusunan mata acara harus

a. Mendiskusikan bahan rujukan/referensi yang dibutuhkan

b. Menyusun proposal dengan bahasa yang baik dan benar

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran :1. Contoh proposal

Sumber Belajar indoora. Modul Bahasa

Indonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =8b. Ur =5c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnale. Portofolio

Page 11: Format silabus-3

dilakukan dengan pertimbangan yang baik dan matang.

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

4 Siswa mampu:a. Menyimak perintah untuk

membuat program kerja.b. Menyusun proposal yang

berkonteks kegiatan keahlian masing-masing

c. Memahami bahasa yang digunakan dalam proposal

Materi Essensial :Unsur-unsur proposala. Judul/ nama proposal

Contoh.“Proposal Peringatan Hari Lingkungan Hidup”

b. Pengantar/ PendahuluanBerisi uraian tentang latar belakang atau dasar pemikiran mengapa suatu kegiatan dilaksanakan

c. TujuanApa yang hendak dicapai melalui kegiatan tersebut

d. Bentuk jenis, macam kegiatane. Pelaksanaan

Waktu tempat pelaksanaan, jadwal, ruang.

f. Susunan panitiag. Pesertah. Biaya/ danai. Harapan yang diinginkanj. Lampiran

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

a. Menyusun kerangka isi proposal sesuai dengan sistematika

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran :Contoh proposal

Sumber Belajar indoora. Modul Bahasa

Indonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =8b. Ur =5c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnale. Portofolio

Page 12: Format silabus-3

Memeriksa/menyetujui Jakarta,12 Juli 2010 . Kepala SMK YADIKA 1 Guru mata pelajaran

Drs.Kastel Sinurat Markawi,S.Pd

KURIKULUM BERBASIS KOMPETENSI TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN SMK YADIKA 1RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SISWA

(SILABUS)SMK : YADIKA 1Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Bulan Efektif Belajar : Juli 2010Kelas, Semester/Tahun : XII/ VI/2010/ 2011 Jumlah Jam Tatap Muka : 8Materi Pokok : Menulis Surat Nama guru : Markawi,S.PdStandart Kompetensi : Berkomunikasi dengan Bahasa Indonesia setara tingkat Unggul

Kompetensi Dasar :3.4 Menulis surat dengan memperhatikan jenis surat:

NOINDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI SISWA

( Knowledge, skills, sttitudesMATERI ESENSIAL, LIFE SKILLS PENGALAMAN BELAJAR

METODE, MODEL INTERAKTIF,

APEL/SUMJAR MEDIA

ALOKASI WAKTU

JENISPENILAIAN dan INSTRUMEN

Page 13: Format silabus-3

1 Siswa mampu :a. Menyebutkan pengertian surat.b. Menyebutkan jenis-jenis surat.c. Menyebutkan format surat pribadi dan

surat dinas.d. Menulis surat pribadi dan surat dinas.

Materi Essensial :A. Pengertian surat

Surat adalah salah satu alat komunikasi tertulis untuk menyampaikan suatu pesan dari sesorang, satu pihak atau suatu organisasi/ instansi kepada orang, pihak, atau organisasi/instansi lain.

B. Mengamati berbagai jenis surat dari berbagai format dan jenis surat.1. Bentuk lurus2. Bentuk setengah lurus3. Bentuk surat resmi4. Bentuk surat resmi

perseorangan

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

a. Mengamati berbagai jenis surat dari berbagai format dan jenis surat

b. Mengklasifikasikan teks surat ke dalam karakteristik tertensu sesaui dengan formt dan jenis surat

c. Menganalisis surat dari segi ciri dan bahasa surat

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran :1. Media cetak/surat

Sumber Belajar indoora. Modul Bahasa

Indonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =8b. Ur =6c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnale. Portofolio

2 Siswa mampu :a. Memahami penggunaan bahasa dalam

surat dinas.b. Memahami jenis-jenis surat resmi atau

surat dinasc. Menulis surat edaran.d. Menulis surat undangan sesuai dengan

aturan dan tujuan komunikasi. .

Materi Essensial :A. Menganalisis surat dari segi

ciri dan bahasa suratBahasa surat terutama surat resmi, haruslah jelas, lugas dan singkat, santun dan baku, berarti bahasa yang digunakan bermakna denotative. Lugas dan singkat berarti bahasa yang digunakan langsung pada pokok persoalan dan tidan berbelit. Santun berarti bahasa yang digunakan menunjukkan rasa hormat

a. Memahami penggunaan bahasa dalam surat dinas.

b. Memahami jenis-jenis surat resmi atau surat dinas

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran ;1. Media cetak/surat

Sumber Belajar indoora. Modul Bahasa

Indonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =8b. Ur =6c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnal

Page 14: Format silabus-3

yang wajar dari pengirim kepada penerima surat. Baku berarti bahasa yang digunakan sesuai kaidah baku tata bahasa Indonesia.

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

e. Portofolio

3 Siswa mampu :a. Mendefinisikan surat permohonan dan

surat lamaran pekerjaan.b. Menulis surat permohonan,surat lamaran

pekerjaan,dan surat balasan lamaran pekerjaan.

c. Mendefiniskan surat perjanjian jual beli dan surat kuasa.

d. Menulis surat perjanjian jual beli dan surat kuasa.

Materi Essensial :a. Membuat surat

pemberitahuan/edaran/ undangan/surat lamaran pekerjaan sesuai dengan tema yang ditugaskanSurat undangan ialah pemberitahuan yang sifatnya mengharap kedatangan seseorang untuk berpartisipasi dlam suatu acara tertentu di tempat dan waktu tertentu. Surat undangan dapat dibedakan menjadi dua, yaitu;- Surat undangan resmi- Surat undangan tak

resmiPerbedaan keduanya terletak pada bentuknya. Pada surat undangan resmi terdapat kepala surat dan nomor surat, sedangkan surat unddangan tidak resmi tidak perlu ditulis.

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasi

a. Membuat surat pemberitahuan/edaran/ undangan/surat lamaran pekerjaan sesuai dengan tema yang ditugaskan

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran :1. Media cetak/surat

Sumber Belajar indoora. Modul Bahasa

Indonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =8b. Ur =6c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnale. Portofolio

Page 15: Format silabus-3

c. Tenggang rasad. Toleransi

4 Siswa mampu:a. Membedakan surat penawaran dan surat

pesanan.b. Menulis surat permintaan penawaran,surat

penawaran, dan surat pesanan.c. Membedakan nota dinas dan memo.d. Menulis nota dinas dan memo.

Materi Essensial :A. Surat permintaan

penawaran Adalah surat dari calon pembeli kepada penjual yang isinya meminta penawaran. Calon pembeli menulis surat kepada penjual agar penjual mengajukan penawaran resmi kepadanya. Dengan demikian calon pembeli ddapat mengetahui harga, syarat jual beli, dan keterangan lain tentang barang atau jasa yang akan dibeli.

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

a. Menulis surat permintaan penawaran,surat penawaran, dan surat pesanan.

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran :1. Media cetak/surat

Sumber Belajar indoora. Modul Bahasa

Indonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =8b. Ur =6c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnale. Portofolio

Page 16: Format silabus-3

Memeriksa/menyetujui Jakarta,12 Juli 2010 . Kepala SMK YADIKA 1 Guru mata pelajaran

Drs.Kastel Sinurat Markawi,S.Pd

KURIKULUM BERBASIS KOMPETENSI TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN SMK YADIKA 1RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SISWA

(SILABUS)SMK : YADIKA 1Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Bulan Efektif Belajar : Juli 2010Kelas, Semester/Tahun : XII/ VI/2010/ 2011 Jumlah Jam Tatap Muka : 8Materi Pokok : Menulis Laporan Nama guru : Markawi,S.PdStandart Kompetensi : Berkomunikasi dengan Bahasa Indonesia setara tingkat Unggul

Kompetensi Dasar : 3.5 Menulis laporan ilmiah sederhana

NOINDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI SISWA

( Knowledge, skills, sttitudesMATERI ESENSIAL, LIFE SKILLS PENGALAMAN BELAJAR

METODE, MODEL INTERAKTIF,

APEL/SUMJAR MEDIA

ALOKASI WAKTU

JENISPENILAIAN dan INSTRUMEN

Page 17: Format silabus-3

1 Siswa mampu :a. Memahami pengertian laporan.b. Memahami fungsi laporan c. Memahami sifat laporan.d. Menganalisis contoh laporan ilmiah.

Materi Essensial :A. Pengertian laporan

Laporan adalah penyampaian informasi dari petugas atau pejabat kepada petugas atau jabatan lainnya dalam suatu sistem administrasi. Pada kenyataannya, petugas atau pejabat yang dimaksud dapat terdiri dari satu orang dan dapat pula terdiri dari satu kelompok ddalam jumlah besar, seperti sebuah perusahaan dan instansi pemerintah.

B. Fungsi laporan1. Sumber informasi2. Bahan

pertanggungjawaban3. Alat pengawasan4. Bahan pengambilan

keputusan

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

a. Menganalisis contoh laporan ilmiah

b. Mengidentifikasi format dan konteks laporan ilmiah yang telah dianalisis

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran :1. contoh laporan

Sumber Belajar indoora. Modul Bahasa

Indonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =8b. Ur =6c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnale. Portofolio

2 Siswa mampu :a. Memahami macam-macam laporan.b. Memahami gaya penulisan laporan.c. Menyusun sistematika laporan.d. Merumuskan judul sebagai topik bahasan.

Materi Essensial :A. Macam-macam laporan

Berdasarkan cara penyampaiannya laporan terdiri:1. Laporan lisan

Laporan yang disampaikan dengan berbicara langsung, baik tatap muka ataupun tidak

2. Laporan tertulisLaporan yang disampaikan secara tertulis

a. Merencanakan tulisan laporan ilmiah sesuai dengan kegiatan yang telah dilakukan (misalnya hasil kegiatan praktik kerja industri/lapangan

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran :1. contoh laporan

Sumber Belajar indoora. Modul Bahasa

Indonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =8b. Ur =6c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnal

Page 18: Format silabus-3

3. Laporan visualLaporan yang disajikan dalam bentuk gambar

4. Laporan audio visualLaporan yang disampaikan dengan gambar dan suara

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

e. Portofolio

3 Siswa mampu:a. Menyampaikan kerangka laporan.b. Merencanakan rancangan isi laporanc. Menyusun isi laporand. Memahami bahasa laporan.

Materi Essensial :A. Kerangka Laporan karya

tulis1. Bagian pendahuluan

a. Latar belakang masalah

b. Pembatasan masalah

c. Perumusan masalah

d. Tujuan penelitiane. Manfaat penelitianf. Penentuan sumber

datag. Hipotesish. Definisi

operasional2. Bagian isi atau

pembahasan3. Bagian penutup

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

a. Menyusun kerangka laporan sesuai dengan ketentuan

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran :1. contoh laporan

Sumber Belajar indoora. Modul Bahasa

Indonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =8b. Ur =6c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyek d. Jurnale. portofolio

Page 19: Format silabus-3

4 Siswa mampu:a. Menyusun isi laporan kegiatanb. Menyusun isi laporan perjalanan.c. Menyusun isi laporan wawancarad. Menggunakan bahasa yang baik dan benar

dalam laporan.

Materi Essensial :A. Jenis-jenis laporan

Berdasarkan cara penyampaiannya laporan terdiri:1. Laporan lisan

Laporan yang disampaikan dengan berbicara langsung, baik tatap muka ataupun tidak

2. Laporan tertulisLaporan yang disampaikan secara tertulis

3. Laporan visualLaporan yang disajikan dalam bentuk gambar

4. Laporan audio visualLaporan yang disampaikan dengan gambar dan suara

a. Menulis laporan ilmiah sederhana secara lengkap dan sesaui dengan kerangka yang telah ditetapkannya

Metoda : Pengajaran langsung

Alat pelajaran :1. contoh laporan

Sumber Belajar indoora. Modul Bahasa

Indonesiab. KBBIc. LKS

Sumber Belajar Outdoor :

2 Uji Kompetensi PPK(Tes Tertulis) :

a. PG =8b. Ur = 6c. Kuis =..

Contoh Instrumen

Uji Kompetensi PenerapanKonsep dan Perilaku (Non Tes) :

a. Obserasi Sistematik

b. Produkc. Proyekd. Jurnale. Portofolio

Page 20: Format silabus-3

Life Skills :a. Berkomunikasib. Menggali informasic. Tenggang rasad. Toleransi

Memeriksa/menyetujui Jakarta,12 Juli 2010 . Kepala SMK YADIKA 1 Guru mata pelajaran

Drs.Kastel Sinurat Markawi,S.Pd