fisiologi tanaman

10
Fisiologi Fisiologi Tanaman Tanaman Kredit : 3 (2+1) SKS Kredit : 3 (2+1) SKS By: KASIONO, SP By: KASIONO, SP

Upload: biana

Post on 23-Jan-2016

103 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

Fisiologi Tanaman. Kredit : 3 (2+1) SKS By: KASIONO, SP. Silabus. Arti & Fungsi dari Fisiologi Tanaman Struktur & Fungsi Sel, Komposisi & Syarat2 Kimia Sel Air Sebagai Komponen Penyusun Sel Fotosintesa dan Unsur2 Yang Diperlukan Tanaman. Tanah Sebagai Substrat Larutan dan System Koloid - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: Fisiologi Tanaman

Fisiologi TanamanFisiologi Tanaman

Kredit : 3 (2+1) SKSKredit : 3 (2+1) SKS

By: KASIONO, SPBy: KASIONO, SP

Page 2: Fisiologi Tanaman

SilabusSilabus• Arti & Fungsi dari Fisiologi Tanaman• Struktur & Fungsi Sel, Komposisi & Syarat2 Kimia Sel• Air Sebagai Komponen Penyusun Sel• Fotosintesa dan Unsur2 Yang Diperlukan Tanaman.• Tanah Sebagai Substrat Larutan dan System Koloid• Difusi, Osmosis, & Imbibisi• Absorbsi air & transpirasi• Hal Enzim, Metabolisme Karbohidrat, Respirasi,

Penyusunan & Pembongkaran Protein.• Pitohormone, Fisiologi Biji, Pertumbuhan Vegetatif &

Generatif.

Page 3: Fisiologi Tanaman

PendahuluanPendahuluanBatasan• Fisiologi Tumbuhan : ilmu yang

membahas proses-proses yang terjadi di dalam tubuh tumbuhan pada tingkatan molekuler dan seluler

• Fisiologi Tanaman : ilmu yang membahas proses-proses yang terjadi di dalam tubuh tanaman pada tingkatan individu dan populasi

• Tanaman adalah tumbuhan yang dibudidayakan

Page 4: Fisiologi Tanaman

Faktor Berpengaruh thd TanamanFaktor Berpengaruh thd Tanaman

Genetik Iklim Air,Chya,Suhu,CO2

Tanaman Orgme Mikrob. Hma, Peny,Glm

Proses Tanah Fisik, Kimia, Biologi

Fisiologis Macam, mekanisme. tempat

Pertumbuhan Hasil

Page 5: Fisiologi Tanaman

Pembahasan dalam Fisiologi TumbuhanPembahasan dalam Fisiologi Tumbuhan

• Macam proses : Adsorbsi, transpirasi, respirasi dll

• Mekanisme proses : fotosintesis terdiri dari reaksi cahaya dan rekasi gelap

• Di mana terjadinya ; fotosintesis di dalam kloroplas

• Faktor yang berpengaruh : transpirasi dipengaruhi intensitas cahaya

Page 6: Fisiologi Tanaman

Beberapa Pengertian DasarBeberapa Pengertian Dasar

• Adsorbsi Penyerapan air & ion-ion dari dlm tanah ke dalam sel-sel akar dgn jalan difusi, osmosis, & imbibisi.

• Transpirasi menguapnya molekul air & Oksigen ke udara melalui kutikula, stomata, dan lentisel

• Fotosintesis Pengubahan zat-zat anorganik (CO2 & H2O) menjadi zat organik (C6H12O6) oleh klorofil dengan bantuan cahaya matahari.

• Respirasi Proses pembongkaran (Katabolisme) dari bahan yg disimpan dlm bentuk zat kimia di ubah menjadi energi dengan bantuan O2

Page 7: Fisiologi Tanaman

90% Air

10% Bhn Kering

O 44%

N 0,2-2%

H 7%

C 47%

CO2O2

H2O

NH4+NO3

-

H2PO4-

SO4-

HPO4-

Ca2+

K+2+

Mg2+

Fe3+

Mn2+

Bo33-

MoO42-

Co2+

H2O

O2

Cl- Zn2+

H2OO2

Page 8: Fisiologi Tanaman

DifusiDifusi gerakan partikel dari

tempat dengan potensial kimia lebih tinggi ke tempat dengan potensial kimia lebih rendah karena energi kinetiknya sendiri sampai terjadi keseimbangan dinamis

Page 9: Fisiologi Tanaman

OsmosisOsmosis

• Osmosis : gerakan air dari potensial air lebih tinggi ke potensial air lebih rendah melewati membran selektif permeabel sampai dicapai keseimbangan dinamis

Page 10: Fisiologi Tanaman

Imbibisi Imbibisi (menyelundup)(menyelundup)

• Peristiwa migrasi molekul2 air ke suatu zat lain yg berpori cukup besar dan menempatkan molekul air itu di dalam zat tersebut.

Air yg menyelundup disebut air imbibisi, sedangkan zat yang yang kemasukkan air disebut imbiban