filsafat pendidikan islam

12

Upload: miftahul-fikriyah

Post on 08-Aug-2015

18 views

Category:

Education


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Filsafat pendidikan islam
Page 2: Filsafat pendidikan islam

Filsafat Pendidikan Islam

1. Pengertian

2. Ruang Lingkup

3. Kegunaan

4. Metode Pengembangan

Created By : “Miftahul Fikriyah”

Page 3: Filsafat pendidikan islam

Pengertian Filsafat Pendidikan Islam

Pandangan dasar ttg pendidikan yang

bersumberkan ajaran islam, yg

orientasi pemikirannya

berdasarkan ajaran tersebut.

Page 4: Filsafat pendidikan islam

Teori Rasional tentang pendidikan yang tidak pernah dapat dibuktikan secara empiris

Filsafat Pendidikan :

Ilmu Pendidikan :Teori Rasional tentang pendidikan yang ada bukti empirisnya

Perbedaan

Filsafat

Pendidikan&

Ilmu Pendidikan

Page 5: Filsafat pendidikan islam

Dapat bersumber dari mana saja

Filsafat Pendidikan :

Filsafat Pendidikan Islam:Hanya bersumber dari Islam

Perbedaan

Filsafat

Pendidikan

&Filsafat

Pendidikan Islam

Page 6: Filsafat pendidikan islam

Seluruh permasalahan yang

menyangkut kehidupan umat

manusia

Ruang LingkupFilsafat Pendidikan IslamU

mum

Khusus

Masalah yang terkait dalam hal pendidkan

Page 7: Filsafat pendidikan islam

Masalah tujuan pendidikan, masalah

guru, anak didik, metode , kurikulum, lingkungan, dan lain

sebagainya.

Contoh Secara Umum

Alam merupakan salah satu objek

pendidikan, pembahasan ttg

pendidikan meliputi banyak bidang

Contoh Secara Umum

Page 8: Filsafat pendidikan islam

Jadi, dapat disimpulkan bahwa ruang lingkup pembahasan Filsafat

Pendidikan Islam adalah = “Pemikiran yang serba mendalam,

mendasar, sistematis, terpadu, logis, dan universal mengenai

konsep-konsep yang berhubungan dengan pendidikan”

Page 9: Filsafat pendidikan islam

KegunaanFilsafat Pendidikan Islam

Membentuk suatu pemikiran yang sehat terhadap sistem pendidikan

dan juga dapat memperbaiki peningkatan pelaksanaan pendidikan,

kaidah,, dan cara mengajar Menjadi asas terbaik untuk

penilaian pendidikan dalamarti menyeluruh

Menolong dan memberikan pendalaman pikiran

Page 10: Filsafat pendidikan islam

Metode PengembanganFilsafat Pendidikan Islam

Menurut Abuddin NataMeliputi 4 Hal

1.Bahan Tertulis (Tekstual)

2.Metode Pencarian Bahan

3.Metode Pembahasan (penyajian)

4.Pendekatan (Approach)

Note : Pendekatan/Metode yang

digunakan ialah harus merupakan perpaduan dari ketiga disiplin ilmu, yaitu :

Filsafat, Ilmu Pendidikan dan ilmu Keislaman

Page 11: Filsafat pendidikan islam

Menurut Abdul Aziza, Pendekatan(Approach)

yang dapat digunakan :

Pendekatan Spekulasi Pendekatan Normatif Pendekatan Analisa Konsep Pendekatan Historis Pendekatan Ilmiah Pendekatan Komperhensif & Terpadu

Page 12: Filsafat pendidikan islam