farmasi fisik larutan elektrolit

9
FARMASI FISIK Yohanes Juliantoni, S.Farm., M.Sc., Apt.

Upload: yohanes-juliantoni

Post on 15-Jul-2016

519 views

Category:

Documents


68 download

DESCRIPTION

Farmasi

TRANSCRIPT

Page 1: FARMASI FISIK Larutan Elektrolit

FARMASI FISIK Yohanes Juliantoni, S.Farm., M.Sc., Apt.

Page 2: FARMASI FISIK Larutan Elektrolit

Larutan ElektrolitElektrolit adalah :

suatu senyawa yang bila dilarutkan dalam pelarut (misalnya air) akan Menghasilkan larutan yang dapat menghantarkan arus listrik. Elektrolit seringkali diklasifikasikan berdasarkan kemampuannya dalam menghantarkan arus listrik.

1. elektrolit kuat : daya hantar tinggi walaupun konsentrasi zat terlarutnya rendahContoh : NaCl, HNO32. elektrolit lemah :daya hantar listrik tetap rendah walaupun konsentrasi zat terlarutnya

tinggi.Contoh : NH3, HNO2

Suatu elektrolit dapat berupa asam, basa atau garam.

Page 3: FARMASI FISIK Larutan Elektrolit

Sifat-sifat larutan elektrolit

Hantaran listrikMenghitung hambatanR = ρ

Hambatan R dalam ohm dari penghantar logam, dengan l sebagai panjang penghantar dalam cm, dan A sebagai luas penampang dalam cm2. Dimana ρ Adalah tahanan/hambatan antara permukaan penghantar dengan volume 1 cm3 dan disebut hambatan spesifik.

L

A

Page 4: FARMASI FISIK Larutan Elektrolit

Sifat-sifat larutan elektrolit

Hantaran listrikMenghitung HantaranC = 1 / RHantaran (C) berbanding terbalik dengan hambatan (R). Dan dikatakan

sebagai ukuran mudahnya arus mengalir melalui suatu penghantar. Dengan satuan kebalikan dari ohm yaitu mhos.

Hantaran spesifik (jenis) k dinyatakan dalam mhos/cm.

k = L

ρ

Page 5: FARMASI FISIK Larutan Elektrolit

Sifat-sifat larutan elektrolit Pengukuran hantaran larutanPersamaan yang digunakan :k = KC = K/RContoh : larutan mengandung 7,45 g kalium klorida dalam 1kg air, pada

250C mempunyai hantaran jenis sebesar 0,034 mho/cm. Larutan dengan konsentrasi ini mengandung 0,1 mol garam per kubik desimeter (100 cm3) air. Jika larutan ini ditempatkan dalam sel dan diukur hambatannya, tetapan sel dapat ditentukan dengan menggunakan persamaan diatas.

1. Larutan KCL ditempatkan dalam sel yang dicari tetapan K nya. Tahanan R pada 250C didapat 42,30 ohm.

2. Jika sel pada nomor 1 diisi dengan larutan Na2SO4 0,01N ; dengan hambatan 523 ohm. Berapa hantaran jenisnya?

Page 6: FARMASI FISIK Larutan Elektrolit

1. K = k . R K = 0,034 mho/cm X 42,30 ohm K = 1,4382 cm-1

2. k = K / R = 1,4382 cm-1 / 523 ohm = 2,749 X 10-3 mho/cm

Page 7: FARMASI FISIK Larutan Elektrolit

Sifat-sifat larutan elektrolit

Hantaran ekuivalen

ʌc = k . V dengan V = 1000 cm3/liter = 1000 cm3/Eq

ʌc = 1000 . k (mho cm2 / Eq) c Eq/liter c c

Hantaran ekuivalen (ʌ) didefinisikan sebagai hantaran dari larutan yang mengandung 1 gram ekuivalen zat terlarut jika diukur dalam sel yang elektrodanya berjarak 1 cm. Sedangkan ʌc adalah hantaran ekuivalen pada konsentrasi c gram ekuivalen per liter dihitung dari hasil kali hantaran jenis k dan volume V dalam cm3.

Page 8: FARMASI FISIK Larutan Elektrolit

Contoh :Larutan obat konsentrasi 0,1N diukur hantarannya pada suhu 250C yaitu

0,0734 mho. Tetapan sel pada suhu 250C adalah 0,520 cm-1. berapa kah hantaran jenis dan hantaran ekuivalen larutan tersebut ?

Page 9: FARMASI FISIK Larutan Elektrolit

k = K . Ck = 0,520 cm-1 X 0,0734 mhok = 0,0381 mho/cm

ʌc = k . VɅc = 0,0381 mho/cm X 1000/0,1 cm3 / Eq Ʌc = 381 mho cm2 / Eq