ergonomi dan fisiologi kerja

Upload: ikhwan-muhammad

Post on 06-Jul-2018

321 views

Category:

Documents


13 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    1/21

    ERGONOMI &FISIOLOGI KERJA

    dr. Ikhwan Muhammad, M.OHS

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    2/21

    • Asal bahasa: Ergon (kerja) & Nomos (Ilmu)

    • Ilmu yang mempelajari tentang interaksi manusia

    dengan pekerjaan dan faktor-faktor yang

    mempengaruhi interaksi tersebut.

    FMJ FJM

    Fitting the job

    to the man

    Mendesainpekerjaan agar

    menyesuaikan

    pekerja

    Fitting the man

    to the job

    Memilih orangyang tepat

    untuk pekerjaan

    tertentu

    ERGONOMI

    * Introduction to Ergonomics, CRC Press, 2009

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    3/21

    PEMBAGIAN ERGONOMI

    • Fisik ( physical ergonomics)

    • Kognitif (cognitive ergonomics)

    Organisasi (organizationalergonomics)

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    4/21

    Budaya kerja

    Organisasi kerja

    Lingkungan

    Alat/tempatkerja

    Pekerjaan

    Pekerja

    Ergonomic Framework , ruang lingkup untuk evaluasi ergonomi 

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    5/21

    Evaluasi ergonomi dilakukan untuk mengetahui adanya

    faktor-faktor ergonomi di tempat kerja yang berdampak

    buruk terhadap kesehatan dan produktivitas pekerja.

    Hal-hal yang dianalisa dalam evaluasi ergonomi, diantaranyameliputi:

     – Pekerja: keahlian, pengetahuan, persepsi, postur tubuh, dll

     – Karakteristik pekerjaan: postur kerja, jenis pekerjaan, durasi

    kerja, dll

     –Alat yang digunakan dalam pekerjaan

     – Tempat kerja

     – Lingkungan kerja: temperatur, pencahayaan, kebisingan, dll

     – Pengaturan kerja: waktu istirahat, peraturan, prosedur kerja, dll

     – Budaya kerja

    EVALUASI ERGONOMI

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    6/21

    ANALISA PEKERJAAN

    • Postur anggota tubuh

     – Punggung belakang – Leher

     – Bahu

     – Tungkai bawah (paha, lutut, pergelangan kaki)

     – Tungkai atas (lengan, siku, tangan)• Durasi dan frekuensi kerja

    • Tenaga yang dibutuhkan

     – Di awal pekerjaan (untuk menggerakkan objek)

     – Untuk mempertahankan pekerjaan (untukmempertahankan gerakan objek)

     – Arah tenaga dikeluarkan (cth: menarik atau

    mendorong objek)

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    7/21

    ANALISA PEKERJAAN (Lanjutan..)

    • Karakteristik beban

     – Bentuk pegangan – Getaran

    • Sistem kerja

     – Tingkat kontrol terhadap pekerjaan

     – Beban kerja yang tinggi atau fluktuatif – Dibutuhkan konentrasi tinggi

    sepanjang kerja

    • Faktor lingkungan

     –

    Temperatur ruangan dan kelembaban – Kebutuhan APD

     – Pencahayaan

     – Paparan getaran

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    8/21

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    9/21

    KESEIMBANGAN BEBAN KERJA - KAPASITAS KERJA

    • Dibutuhkan keseimbangan antara beban kerja dan kapasitas kerja

    • Beban kerja yang melebihi kapasitas kerja seorang pekerja (overload ) dapat

    menimbulkan fatigue atau kelelahan• Di sisi lain, beban kerja yang tidak mencukupi untuk kapasitas kerja seorang

    pekerja (underload ) juga tidak diinginkan karena dapat menimbulkan

    ketidakpuasan

    • Beban kerja yang cukup dibutuhkan untuk meningkatkan kapasitas kerja

    seiring waktu

    OVERLOAD UNDERLOAD

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    10/21

    FISIOLOGI KERJA

    • Fisiologi: Ilmu yang mempelajari tentang

    fungsi dan cara kerja organ tubuh

    • Definisi : Cabang dari Ergonomi yang

    mempelajari tentang respon sistem organtubuh (kardiovaskular, paru, dan otot

    rangka) terhadap beban kerja *

    • Bermanfaat sebagai dasar penilaian

    beban kerja, baik beban kerja fisik

    maupun mental

    * Occupational and Environmental Health, Oxford University Press, 2011

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    11/21

    Ilmu tentang faktor-faktor yang berpengaruhterhadap gerakan manusia

    Aplikasi prinsip biomekanik ke dalamdesain pekerjaan:

     – Tempatkan beban objek yang terberat beradasedekat mungkin dengan pusat gravitasi tubuhyang terletak diantara panggul di depan tulangekor

     – Pastikan penggunaan otot yang tepat

     – Pastikan penggunaan postur tubuh yang tepat

     – Minimalisir posisi statis, namun pekerjaanrepetitif harus mempertimbangkan waktupemulihan yang cukup

    BIOMEKANIK

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    12/21

    PEKERJAAN

    BEBAN KERJA MENTALBEBAN KERJA FISIK

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    13/21

    PENGUKURAN DALAM ERGONOMI

    • Pengukuran kerja dinamis – Pemantauan denyut jantung (heart-rate monitoring)

     – Energy Expenditure

    • Pengukuran kerja statis (postur) – REBA

     – RULA – NIOSH Lifting Equation

    • Pengukuran subjektif – Body Part Discomfort

     – Borg Rating Scale

     –

    Tabel Snook• Pengukuran beban mental

     – NASA-TLX

    • Anthropometri

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    14/21

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    15/21

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    16/21

    Body Part Discomfort

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    17/21

    Borg Rating Scale

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    18/21

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    19/21

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    20/21

    Terima Kasih

    Kirim slide presentasi faktor lingungan kerja ke e-mail

    [email protected]

  • 8/18/2019 Ergonomi Dan Fisiologi Kerja

    21/21

    Nama : dr. Ikhwan Muhammad, M.OHSAlamat :Jl. T. Nyak Arief E3D, Sektor Timur, Kopelma Darussalam, Banda Aceh

    E-mail : [email protected] 

    Website : www.konsultasik3.com 

    Pendidikan : – S1 Pendidikan Dokter

    Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh, Aceh (2006-2012)

     – S2 Master of Occupational Health and Safety (M.OHS)

    The Uiversity of Adelaide, Adelaide, Australia (2012-2013)

    Organisasi : – Anggota IDI Banda Aceh (2014-sekarang)

    Pekerjaan : – Dokter Internsip di IGD RSUD Meuraxa Banda Aceh (2014-2015)

     – Dosen di FKM Universitas Muhammadiyah Aceh (2015-sekarang)

     – Dokter di IGD RSJ Aceh (2015-sekarang)

    PROFIL PENULIS

    mailto:[email protected]://www.konsultasik3.com/http://www.konsultasik3.com/mailto:[email protected]