epidemiologi penyakit menular seksual

33
Epidemiologi Penyakit Menular Seksual Menular Seksual Ophi Indria Desanti [email protected]

Upload: citra-lilisman

Post on 03-Dec-2015

54 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Epidemiologi Penyakit

Menular SeksualMenular SeksualOphi Indria Desanti

[email protected]

Epidemiologi?

Epidemiologi

• Subyek & Obyek Epidemiologi adalah

berupa masalah Kesehatan

• Sasaran penelitian epidemiologi adalah

populasi manusiapopulasi manusia

• Mengukur & menganalisa frekuensi serta

penyebaran masalah kesehatan

Definisi

Epi � tentang

Demos � penduduk

Logos � ilmu

Definisi

• GREENWOOD (1934) : Pengetahuan

tentang penyebaran (distribusi) penyakit

atau kondisi dalam suatu populasi dan

faktor‐faktor yang mempengaruhi faktor‐faktor yang mempengaruhi

penyebaran tadi.

• MORIS (1967) : Pengetahuan tentang

sehat dan sakit dari suatu penduduk.

Definisi

• LAST, 1988 : The study of the distribution

and determinants of health-related states

or events in specified populations, and

the application of this study to control of the application of this study to control of

health problems.

Epidemiologi

Riwayat Alamiah Penyakit

Riwayat Alamiah Penyakit

•Perkembangan secaraalamiah suatu penyakit(tanpa intervensi/ campur(tanpa intervensi/ campurtangan medis) sehinggasuatu penyakit berlangsungsecara natural.

PenyakitMenular

Penyakit TidakMenular

PenyakitMenular

Penyakit TidakMenular

KlasifikasiPenyakit

Penyakit menular : suatu keadaan sakityang disebabkan oleh suatumikroorganisme/racun yang ditularkanmikroorganisme/racun yang ditularkansecara langsung / melalui perantara.

Penyakit non menular : dalam prosesperkembangan penyakit tidak ditemukanAgent Biologis yg jelas.

Cara Masuk Ke Pejamu

• Mukosa atau kulit

• Saluran pencernaan

• Saluran pernapasan

• Saluran urogenitalia• Saluran urogenitalia

• Gigitan, suntikan, luka

• Placenta

Dari mana data diperoleh?

“Surveillans Study”

• Menurut The Centers for Disease Control (CDC) Surveilans kesehatan masyarakat adalah“The ongoing systematic Collection, analysis

and interpretation of Health data essential to

the planning, implementation, and evaluation the planning, implementation, and evaluation

of public health practice, closely integrated

with the timely dissemination of these data to

those who need to know. The final link of the

surveillance chain is the application of these

data to prevention and control.

Manfaat Surveillans Study

1. Deteksi perubahan akut dari penyakit yang terjadi dan distribusinya

2. Identifikasi dan perhitungan trend dan polapenyakit

3. Identifikasi kelompok risiko tinggi menurut3. Identifikasi kelompok risiko tinggi menurutwaktu, orang dan tempat

4. Identifikasi factor risiko dan penyebab lainnya

5. Deteksi perubahan pelayanan kesehatan yang terjadi

Manfaat Surveillans Study

6. Dapat memonitoring kecenderungan penyakitendemis

7. Mempelajari riwayat alamiah penyakit danepidemiologinya

8. Memberikan informasi dan data dasar untuk8. Memberikan informasi dan data dasar untukproyeksi kebutuhan pelayanan kesehatandimasa datang

9. Membantu menetapkan prioritas masalahkesehatan dan prioritas sasaran program padatahap perencanaan

Infeksi Menular Seksual (IMS)

•Infeksi menular seksual (IMS) adalah infeksi yang menyebar

•Infeksi menular seksual (IMS) adalah infeksi yang menyebarterutama melalui kontak seksualorang‐ke‐orang.

Infeksi Menular Seksual (IMS)

Merupakan Masalah Kesehatan

Masyarakat

?

WHO (1999)

• 340 juta kasus baru IMS • 340 juta kasus baru IMS (sifilis, gonore, klamidiadan trikomoniasis) terjadi setiap tahun diseluruh dunia.

• Usia 15‐49 tahun.

Fact

• Di negara‐negaraberkembang, IMS dankomplikasi nya berada di

1.komplikasi nya berada diperingkat lima terataskategori penyakit padadewasa untuk mencariperawatan kesehatan.

1.

Fact

• PMS merupakan penyebabutama infertilitas yang dapatdicegah, terutama pada wanita.

2.dicegah, terutama pada wanita. Antara 10% dan 40% wanitadengan infeksi klamidia yang tidak diobati dapat menderitagejala penyakit radang panggul.

2.

Fact

• Wanita yang pernahmenderita penyakit radangpanggul 6 sampai 10 kali

3.panggul 6 sampai 10 kali lebih mungkin untukmenderita kehamilanektopik (tuba) dibandingkandengan mereka yang tidak.

3.

Fact

• Wanita hamil dengansifilis awal yang tidakdiobati, 25% dari4. diobati, 25% darikehamilan menyebabkanbayi lahir mati dan 14% kematian neonatal.

4.

Fact

• Infeksi dengan jenistertentu dari human papillomavirus dapat

5.papillomavirus dapatmengarah padaperkembangan kankerkelamin, serta kankerserviks pada wanita.

5.

Fact

• 30% sampai 50% dari bayiyang lahir dari ibu dengangonore tidak diobati akan

6.gonore tidak diobati akanmenderita infeksi mata serius(Oftalmia neonatorum), yang dapat menyebabkan kebutaanjika tidak diobati dini.

6.

Fakta di atas berdasarkan

Riwayat Alamiah Penyakit untuk

Infeksi Menular Seksual..Infeksi Menular Seksual..

Natural History Of Disease

Preclinical

Phase

Clinical

Phase

Outcome

SymptomBiological

onset of

disease

Diagnosis Therapy

Detectable

by screening

Lead Time

Clinical Phase

Pre‐Clinical Phase

Iceberg

Phenomenon

UNAIDS/WHO

IMS meningkatkan risiko infeksi HIV.

Jadi, prompt treatment untuk IMS

adalah penting untuk mengurangi

risiko infeksi HIV. Mengontrol IMS risiko infeksi HIV. Mengontrol IMS

sangat penting untuk mencegah HIV

pada orang berisiko tinggi, serta

masyarakat umum.

Terima kasih..