ekstraksi part ii

3
HASIL DAN PEMBAHASAN DATA HASIL PENGAMATAN PROSEDUR Hasil pengamatan EKSTRAKSI BERTAHAP Warna Larutan Iod Sebelum Ekstrasi ,Kuning Pekat , Warna larutan ketika ekstraksi ungu pada lapisan bawah Volume natrium tiosulfat yang di butuhkan 0 ml EKSTRAKSI SEKALIGUS Warna Larutan Iod Sebelum Ekstrasi ,Kuning Pekat , Warna larutan ketika ekstraksi ungu pada lapisan bawah,putih lapisan atas Volume natrium tiosulfat yang di butuhkan 2 ml Pembahasan Ekstraksi adalah teknik pemurnian dan pemisahan yang didasarkan pada kelarutan suatu zat dalam pelarut yang mempunyai daya melarutkan lebih besar dalam melarutkan senywa yang dinginkan Pada percobaan ini butiran iodida yang dicampur dengan air mula-mula tidak larut karena I 2 berdifusi pada akua dest ,ketidak larutan ini karena air bersifat polar ,

Upload: iim-rohana

Post on 13-Sep-2015

7 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

pemisahan

TRANSCRIPT

HASIL DAN PEMBAHASAN DATA HASIL PENGAMATANPROSEDURHasil pengamatan

EKSTRAKSI BERTAHAPWarna Larutan Iod Sebelum Ekstrasi ,Kuning Pekat ,Warna larutan ketika ekstraksi ungu pada lapisan bawahVolume natrium tiosulfat yang di butuhkan 0 ml

EKSTRAKSI SEKALIGUSWarna Larutan Iod Sebelum Ekstrasi ,Kuning Pekat ,Warna larutan ketika ekstraksi ungu pada lapisan bawah,putih lapisan atasVolume natrium tiosulfat yang di butuhkan 2 ml

Pembahasan Ekstraksi adalah teknik pemurnian dan pemisahan yang didasarkan pada kelarutan suatu zat dalam pelarut yang mempunyai daya melarutkan lebih besar dalam melarutkan senywa yang dinginkanPada percobaan ini butiran iodida yang dicampur dengan air mula-mula tidak larut karena I2 berdifusi pada akua dest ,ketidak larutan ini karena air bersifat polar , sedangkan iodida bersifat non polar,sehingga kedua zat tidak larut sempurna.Pada percobaan ini juga ekstraksi yang dilakukan ada 2 tahap,yaitu ekstraksi sekaligus dan bertahap,Tahap pertama yaitu dengan 6 ml CHCl3 dari hASil pengamatan campuran ini terbentuk 2 fasa ,hal ini disebabkan karena molekul-molekul CHCl3 akan saling menjauh untuk memberi tempat pada molekul-molekul I2 sehingga molekul-molekulnya akan memisah ,bagian bawah corong yang merupakan iodida selanjutnya dititrasi agar mengetahui konsentrasi ekstraksi sekaligus ini hanya sedikit membutuhkan larutan natrium tiosulfat encer untuk mencapai titik ekivalen.Tahap kedua yaitu ekstraksi bertahap dengan menambahkan 2 ml CHCl3 dengan 3 kali pengulangan ,hal ini untuk mendapatkan iodin yang diperkirakan masih tercampur guna pemisahan yang bersih dan tercapai dengan baik,akan tetapi pada tahap ini terjadi kesalahan,ketika dititrasi,tidak terjadi perubahan sedikitpun hal ini di mungkinkan bahwa larutan yang mengandung I2 telah terdistribusi oleh CHCl3Berat molekul I2 pada ekstraksi bertahap tidak ditemukan,karena tidak ada penambahan natrium tiosianat.sedangkan berat molekul I2 pada ekstraksi berlangsung adalah 25,40 grKESIMPULAN Ekstraksi Yang Lebih bagus adalah ekstraksi bertahap,karena akan didapat BM I2 yang bersih akan tetapi hasil yang di dapat tidak ada karena I2 telah terdistribusi dalam CHCl3 BM I2 pada ekstraksi langsung adalah 25,40 gr sedangkan ekstraksi bertahap adalah 0 gram

DAFTAR PUSTAKAAwin JJ.2013.pemisahan iod dengan metode ekstraksi.http: // awin JJ.blogspot.com/2013/03/ pemisahan iod dengan metode ekstraksi.htmlDandi.2012.Laporan praktikum ekstraksi.http://dandi.blogspot.com/2012/07/laporan praktikum ekstraksi.htmlSvehla G. 1985. Buku Teks Analisis Anorganik Kualitatif Makro dan Semimikro, Edisi ke-5. Jakarta: PT Kalman Media Pustaka.