ekonomi riba dan produk bank syariah

11
LOGO www.themegallery.com Ekonomi kelas X Riba dan Produk Bank Syariah

Upload: dzaki-albiruni

Post on 22-Jun-2015

362 views

Category:

Education


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Ekonomi Riba dan Produk Bank Syariah

www.themegallery.comLOGO

Ekonomi kelas XRiba dan Produk Bank Syariah

Page 2: Ekonomi Riba dan Produk Bank Syariah

LOGO

www.themegallery.com

Riba

Riba berarti menetapkan bunga/melebihkan jumlah pinjaman saat pengembalian berdasarkan persentase tertentu dari jumlah pinjaman pokok, yang dibebankan kepada peminjam

Add a short content slide page.

Page 3: Ekonomi Riba dan Produk Bank Syariah

LOGO

www.themegallery.com

Riba

Allah telah menghalalkan jual beli dan mengharamkan riba. (QS. Al-Baqoroh: 275)

islam

Riba dalam berbagai agama

Rasulullah melaknat orang yang memakan riba, wakilnya, sekretarisnya dan saksinya. (HR. Muslim 4177)

Page 4: Ekonomi Riba dan Produk Bank Syariah

LOGO

www.themegallery.com

Riba

 Kitab Deoteronomy Ulangan 23:19 menyatakan:“Janganlah engkau membungakan kepada saudaramu, baik uang maupun bahan makanan, atau apa pun yang dapat dibungakan.”

yahudi

Riba dalam berbagai agama

  Kitab Levicitus Ulangan 23:20 menyatakan:“Dari orang asing boleh engkau memungut bunga, tetapi dari saudaramu janganlah engkau memungut bunga … supaya TUHAN, Allahmu, memberkati engkau dalam segala usahamu di negeri yang engkau masuki untuk mendudukinya.”

Page 5: Ekonomi Riba dan Produk Bank Syariah

LOGO

www.themegallery.com

Riba

kristen

Riba dalam berbagai agama

 Lukas 6:34-5 sebagai ayat yang mengecam praktek pengambilan bunga. Ayat tersebut menyatakan : “Dan jikalau kamu meminjamkan sesuatu kepada orang, karena kamu berharap akan menerima sesuatu daripadanya, apakah jasamu? Orang-orang berdosa pun meminjamkan kepada orang berdosa, supaya mereka menerima kembali sama banyak. Tetapi, kasihilah musuhmu dan berbuatlah baik kepada mereka dan pinjamkan dengan tidak mengharapkan balasan, maka upahmu akan besar dan kamu akan menjadi anak-anak Tuhan Yang Mahatinggi, sebab Ia baik terhadap orang-orang yang tidak tahu berterimakasih dan terhadap orang-orang jahat.”

Page 6: Ekonomi Riba dan Produk Bank Syariah

LOGO

www.themegallery.com

Riba

 Hindu dan Budha

Riba dalam berbagai agama

Vasishtha, seorang Hindu terkenal pembuat hukum membuat undang-undang khusus yang melarang kasta yang lebih tinggi dari Brahmana (pendeta) dan Ksatria (pejuang) menjadi rentenir atau pemberi pinjaman dengan bunga tinggi

Page 7: Ekonomi Riba dan Produk Bank Syariah

LOGO

www.themegallery.com

Bank SyariahJenis produk-produk bank syariah

Penyalur DanaPenyalur Dana

Jasa PerbankanJasa Perbankan

Penghimpun DanaPenghimpun Dana

Page 8: Ekonomi Riba dan Produk Bank Syariah

LOGO

www.themegallery.com

Penghimpun Dana

WadiahWadiah Al-MudarabahAl-Mudarabah Al-MusyarakahAl-Musyarakah

***

suatu produk bank syariah dimana nasabah dapat menitipkan dananya ke bank, dan nasabah dapat menarik kembali dananya kapan saja

kerjasama antara dua pihak dimana pihak pertama sebagai pemberi modal dan pihak kedua sebagai pengelola

terdapat dua pihak atau lebih yang saling mengumpulkan dananya untuk mendirikan suatu usaha

Page 9: Ekonomi Riba dan Produk Bank Syariah

LOGO

www.themegallery.com

Penyalur Dana

1

Bai’ Al-Murabahah, bank sebagai pihak penjual memberikan harga berdasarkan harga perolehan ditambah keuntungan yang sudah disepakati dengan nasabah sebagai pihak pembeli.

2

Bai’ As-Salam, transaksi jual beli dimana pembayaran dilakukan di muka sedangkan barang dagang akan di kirim pada waktu yang disepakati.

3

Bai’ Al-Istishna, Bank sebagai pemesan memesan barang kepada nasabah sebagai penjual atau pembuat. Secara berangsur bank membayar barang tersebut

Add a short content slide page.

Page 10: Ekonomi Riba dan Produk Bank Syariah

LOGO

www.themegallery.com

Jasa Perbankan

Kafalah Hawalah Rahn Wakalah

pemberian jaminan yang diberikan suatu pihak kepada pihak lain diamana pemberi jaminan membayar hutang kepada penerima jaminan.

pengalihan piutang yaitu jika nasabah memiliki hutang kepada bank dan piutang kepada pihak lain dalam jumlah yang sama, maka nasabah dapat mengalihkan pinjaman dari bank ke pihak lain tersebut

pemberian pinjaman kepada nasabah dimana nasabah memberikan harta benda yang senilai dengan besarnya pinjaman sebagai jaminan

Dimana nasabah memberikan kuasa atas kegiatan perbankan yang tidak dapat ia lakukan, seperti transfer dana, dan lain-lain. Sebagai imbalan bank mendapatkan fee.

Add a short content slide page.

Page 11: Ekonomi Riba dan Produk Bank Syariah

www.themegallery.comLOGO

Sampai jumpa di lain kesempatan