efektifitas pemberian buku saku dismenore …repository.ump.ac.id/3471/1/doni cahyono cover.pdf ·...

13
EFEKTIFITAS PEMBERIAN BUKU SAKU DISMENORE TERHADAP PENGETAHUAN CARA PENANGANAN DISMENORE PADA SISWI KELAS VIII DI SMP NEGERI 02 NUSAWUNGU TAHUN 2014 SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Syarat Mencapai Derajat Sarjana Oleh : DONI CAHYONO 1011020081 PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2014

Upload: truongdan

Post on 11-Mar-2019

219 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: EFEKTIFITAS PEMBERIAN BUKU SAKU DISMENORE …repository.ump.ac.id/3471/1/Doni Cahyono COVER.pdf · cinta.” (Khallil Gibran) ... Kakak-kakakku terimakasih atas doa dan dukungan yang

EFEKTIFITAS PEMBERIAN BUKU SAKU DISMENORE TERHADAP PENGETAHUAN CARA PENANGANAN

DISMENORE PADA SISWI KELAS VIII DI SMP NEGERI 02 NUSAWUNGU TAHUN 2014

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Syarat Mencapai Derajat Sarjana

Oleh :

DONI CAHYONO

1011020081

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2014

Page 2: EFEKTIFITAS PEMBERIAN BUKU SAKU DISMENORE …repository.ump.ac.id/3471/1/Doni Cahyono COVER.pdf · cinta.” (Khallil Gibran) ... Kakak-kakakku terimakasih atas doa dan dukungan yang

HALAMAN PERSETUJUAN

EFEKTIFITAS PEMBERIAN BUKU SAKU DISMENORE TERHADAP PENGETAHUAN CARA PENANGANAN DISMENORE PADA SISWI

KELAS VIII DI SMP NEGERI 02 NUSAWUNGU TAHUN 2014

DONI CAHYONO

1011020081

Diperiksa dan disetujui oleh:

Pembimbing I Pembimbing II

Supriyadi, SKM, MKM Ns. Ruti Wiyati, M.Kep

NIK: 2160134 NIP:197207051998032003

Efektifitas Pemberian Buku..., Doni Cahyono, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2014

Page 3: EFEKTIFITAS PEMBERIAN BUKU SAKU DISMENORE …repository.ump.ac.id/3471/1/Doni Cahyono COVER.pdf · cinta.” (Khallil Gibran) ... Kakak-kakakku terimakasih atas doa dan dukungan yang

HALAMAN PENGESAHAN

EFEKTIFITAS PEMBERIAN BUKU SAKU DISMENORE TERHADAP PENGETAHUAN CARA PENANGANAN DISMENORE PADA SISWI

KELAS VIII DI SMP NEGERI 02 NUSAWUNGU TAHUN 2014

DONI CAHYONO 1011020081

Telah dipertahankan di depan panitia ujian skripsi

pada hari Rabu tanggal 23 Juli 2014

SUSUNAN PANITIA UJIAN

Ketua Sekretaris

Supriyadi, SKM., M.KM Ns. Ruti Wiyati, M.Kep NIK. 2160134 NIP:197207051998032003

Penguji I Penguji II

Kris Linggardini, S.Kp.,M.Kep Ns. Siti Nurjanah, M.Kep., Sp.Kep. J NIK.2160195 NIK. 2160396

Mengetahui, Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan

Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Ns. Jebul Suroso, S.Kp., M.Kep NIP.197703052005011001

Efektifitas Pemberian Buku..., Doni Cahyono, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2014

Page 4: EFEKTIFITAS PEMBERIAN BUKU SAKU DISMENORE …repository.ump.ac.id/3471/1/Doni Cahyono COVER.pdf · cinta.” (Khallil Gibran) ... Kakak-kakakku terimakasih atas doa dan dukungan yang

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini, saya:

Nama : Doni Cahyono

NIM : 1011020081

Program Studi : Sarjana keperawatan

Fakultas/Universitas : Ilmu Kesehatan/Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa skripsi ini adalah hasil karya

saya dan bukan hasil penjiplakan hasil karya orang lain.

Demikian pernyataan ini, dan apabila kelak dikemudian hari terbukti ada

unsur penjiplakan, maka saya bersedia mempertanggung jawabkan sesuai dengan

ketentuan yang berlaku.

Purwokerto, 2014

Yang menyatakan,

DONI CAHYONO NIM. 1011020081

Efektifitas Pemberian Buku..., Doni Cahyono, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2014

Page 5: EFEKTIFITAS PEMBERIAN BUKU SAKU DISMENORE …repository.ump.ac.id/3471/1/Doni Cahyono COVER.pdf · cinta.” (Khallil Gibran) ... Kakak-kakakku terimakasih atas doa dan dukungan yang

MOTTO

“Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan. Maka apabila kamu telah

selesai (dari suatu urusan), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan) yang

lain. Dan hanya kepada Tuhanmulah hendaknya kamu berharap.”

(Q.S Al insyiroh :6-8)

Mimpilah yang tinggi, maka TUHAN akan memeluk semua mimpi-mipimu.

-Andrea Hirata-

“Waktu, mengubah semua hal, kecuali kita. Kita mungkin menua dengan

berjalanannya waktu, tetapi belum tentu membijak. Kita-lah yang harus mengubah

diri kita sendiri.”

-Mario Teguh-

“Hidup adalah kegelapan jika tanpa hasrat dan keinginan. Dan semua hasrat-

keinginan adalah buta, jika tidak disertai pengetahuan. Dan penegetahuan adalah

hampa jika diikuti pelajaran. Dan setiap pelajaran akan sia-sia jika tidak disertai

cinta.”

(Khallil Gibran)

Efektifitas Pemberian Buku..., Doni Cahyono, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2014

Page 6: EFEKTIFITAS PEMBERIAN BUKU SAKU DISMENORE …repository.ump.ac.id/3471/1/Doni Cahyono COVER.pdf · cinta.” (Khallil Gibran) ... Kakak-kakakku terimakasih atas doa dan dukungan yang

HALAMAN PERSEMBAHAN

Skripsi ini kupersembahkan untuk:

Kedua orang tuaku yang telah mengasuh, mendidik

dengan penuh kasih sayang dan banyak memberikan

dukungan serta doa sehingga bisa menyelesaikan skripsi ini

Kakak-kakakku terimakasih atas doa dan dukungan yang

diberikan selama ini

Sahabatku dan semua teman-teman yang selalu

memberikan semangat untuk cepat-cepat menyelesaikan

skripsi

Almamater ku Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Efektifitas Pemberian Buku..., Doni Cahyono, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2014

Page 7: EFEKTIFITAS PEMBERIAN BUKU SAKU DISMENORE …repository.ump.ac.id/3471/1/Doni Cahyono COVER.pdf · cinta.” (Khallil Gibran) ... Kakak-kakakku terimakasih atas doa dan dukungan yang

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadiran Allah SWT, berkat rahmat

dan karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “Efektifitas

Pemberian Buku Saku Dismenore Terhadap Pengetahuan Cara Penanganan

Dismenore Pada Siswi Kelas VIII SMP Negeri 02 Nusawungu Tahun 2014” telah

dapat terselesaikan. Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat untuk

memperoleh gelar sarjana keperawatan di Universitas Muhammadiyah

Purwokerto.

Penulis menyadari bahwa terselesaikannya skripsi ini tidak lepas dari

bimbingan, dukungan dan bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu pada

kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada:

1. Dr. H. Syamsuhadi Irsyad, S.H., M.H. selaku Rektor Universitas

Muhammadiyah Purwokerto.

2. Ns. Jebul Suroso, S.Kp.,M.Kep., selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan

Universitas Muhammadiyah Purwokerto yang telah menyutujui penulisan

proposal skripsi ini.

3. Kris Linggardini S.Kp., M.Kep, Ketua program Studi Fakultas Ilmu

Kesehatan Universitas Muhammadiyah Purwokerto dan sebagai penguji I

yang telah memberikan kemudahan dan dukungan dalam pelaksanaan

penulisan proposal skripsi ini.

4. Supriyadi, SKM.,MKM, selaku pembimbing I yang telah memberikan

bimbingan, motivasi, dan saran dalam penyusunan penelitian sehingga

penulisan proposal skripsi ini dapat selesai.

5. Ns.Ruti Wiyati, M.Kep, selaku pembimbing II dan penguji IV yang telah

memberikan bimbingan, motivasi, dan saran dalam penyusunan penelitian

sehingga penulisan proposal skripsi ini dapat selesai.

Efektifitas Pemberian Buku..., Doni Cahyono, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2014

Page 8: EFEKTIFITAS PEMBERIAN BUKU SAKU DISMENORE …repository.ump.ac.id/3471/1/Doni Cahyono COVER.pdf · cinta.” (Khallil Gibran) ... Kakak-kakakku terimakasih atas doa dan dukungan yang

6. Ns. Siti Nurjanah,M.Kep.,Sp.Kep.J, selaku penguji II yang telah memberikan

masukan dan saran sehingga penulisan proposal skripsi ini dapat selesai.

7. Seluruh dosen dan Staf Akademik Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas

Muhammadiyah Purwokerto, terima kasih atas ilmu pengetahuan yang telah

diberikan dan disalurkan selama ini.

8. Serta semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu atas segenap

bantuan dan dukungannya.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna, karena

keterbatasan pengetahuan dan pengalaman, untuk itu kritik dan saran sangat

penulis harapkan demi kesempurnaan skripsi ini.

Purwokerto, Juli 2014

Penulis

Efektifitas Pemberian Buku..., Doni Cahyono, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2014

Page 9: EFEKTIFITAS PEMBERIAN BUKU SAKU DISMENORE …repository.ump.ac.id/3471/1/Doni Cahyono COVER.pdf · cinta.” (Khallil Gibran) ... Kakak-kakakku terimakasih atas doa dan dukungan yang

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ................................................................................ i

HALAMAN PERSETUJUAN ................................................................. ii

HALAMAN PENGESAHAN .................................................................. iii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN ............................................ iv

HALAMAN MOTTO ................................................................................ v

HALAMAN PERSEMBAHAN ............................................................... vi

KATA PENGANTAR .............................................................................. vii

ABSTRAK .................................................................................................. ix

ABSTRACT ................................................................................................ x

DAFTAR ISI .............................................................................................. xi

DAFTAR TABEL ..................................................................................... xiii

DAFTAR GAMBAR ................................................................................. xiv

DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................. xv

BAB I PENDAHULUAN .................................................................. 1

A. Latar Belakang Masalah ....................................................... 1

B. Perumusan Masalah ............................................................. 6

C. Tujuan Penelitian ................................................................. 7

D. Manfaat Penelitian ............................................................... 8

E. Penelitian Terkait ................................................................. 9

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ........................................................ 12

A. Buku Saku ........................................................................... 1

Efektifitas Pemberian Buku..., Doni Cahyono, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2014

Page 10: EFEKTIFITAS PEMBERIAN BUKU SAKU DISMENORE …repository.ump.ac.id/3471/1/Doni Cahyono COVER.pdf · cinta.” (Khallil Gibran) ... Kakak-kakakku terimakasih atas doa dan dukungan yang

B. Pengetahuan ......................................................................... 12

C. Dismenore............................................................................ 20

D. Kerangka Teori Penelitian ................................................... 33

E. Kerangka Konsep Penelitian ............................................... 33

F. Hipotesis Penelitian .............................................................. 33

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ........................................... 34

A. Desain Penelitian ................................................................. 34

B. Populasi, Sampel, dan Teknik Sampling ............................. 35

C. Lokasi dan Waktu Penelitian ............................................. 37

D. Variabel dan Definisi Operasional Penelitian ..................... 38

E. Pengumpulan Data ............................................................... 39

F. Procedur Penelitian .............................................................. 40

G. Etika Penelitian .................................................................... 41

H. Validitas Dan Reliabiltas ..................................................... 42

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ..................... 49

A. Hasil Penelitian ..................................................................... 49

B. Pembahasan .......................................................................... 46

C. Keterbatasan Peneliti ............................................................ 59

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ............................................... 60

A. Kesimpulan .......................................................................... 60

B. Saran .................................................................................... 60

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

Efektifitas Pemberian Buku..., Doni Cahyono, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2014

Page 11: EFEKTIFITAS PEMBERIAN BUKU SAKU DISMENORE …repository.ump.ac.id/3471/1/Doni Cahyono COVER.pdf · cinta.” (Khallil Gibran) ... Kakak-kakakku terimakasih atas doa dan dukungan yang

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 3.1. Definisi Operasional Penelitian ............................................... 38

Tabel 3.2. Kisi-Kisi Kuesioner Pengetahuan............................................. 40

Tabel 4.1 Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Siswi kelas VIII SMP

Negeri 01 Nusawungu dan SMP Negeri 02 Nusawungu….. 40

Tabel 4.2 Distribusi Frekuensi pengetahuan tentang cara penanganan

dismenore pada siswi kelas VIII SMP Negeri 02

Nusawungu (kelompok intervensi) dan siswi kelas VIII

SMP Negeri 01 Nusawungu(kelompok kontrol) .................... 51

Tabel 4.3 Hasil uji paired t-test pengetahuan tentang cara penanganan

dismenore pada siswi kelas VIII SMP Negeri 02

Nusawungu (kelompok intervensi)…………………………. 52

Tabel 4.4 Hasil uji paired t-test pengetahuan tentang cara penanganan

dismenore pada siswi kelas VIII SMP Negeri 01

Nusawungu (kelompok kontrol)…………………………….. 52

Tabel 4.6 Hasil perhitungan Efektifitas pemberian buku saku dismenore

terhadap pengetahuan tentang cara penanganan dismenore

pada siswi kelas VIII SMP Negeri 01 Nusawungu dan SMP

Negeri 02 Nusawungu………………………………………. 53

Efektifitas Pemberian Buku..., Doni Cahyono, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2014

Page 12: EFEKTIFITAS PEMBERIAN BUKU SAKU DISMENORE …repository.ump.ac.id/3471/1/Doni Cahyono COVER.pdf · cinta.” (Khallil Gibran) ... Kakak-kakakku terimakasih atas doa dan dukungan yang

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 Kerangka Teori Penelitian ....................................................... 33

Gambar 2.2 Kerangka Konsep Penelitian ................................................... 33

Gambar 3.1 Desain Penelitian ..................................................................... 34

Efektifitas Pemberian Buku..., Doni Cahyono, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2014

Page 13: EFEKTIFITAS PEMBERIAN BUKU SAKU DISMENORE …repository.ump.ac.id/3471/1/Doni Cahyono COVER.pdf · cinta.” (Khallil Gibran) ... Kakak-kakakku terimakasih atas doa dan dukungan yang

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Surat Pernyataan Persetujuan Untuk Ikut dalam Penelitian

Lampiran 2 Surat Permohonan Menjadi Responden

Lampiran 3 Buku Saku Dismenore

Lampiran 4 Kuesioner Penelitian

Lampiran 5 Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas

Lampiran 6 Skoring Penelitian

Lampiran 7 Karakteristik Responden

Lampiran 8 Skor Kelompok Intervensi

Lampiran 9 Skor Kelompok Kontrol

Lampiran 10 Hasil T-Test Paired Kelompok Intervensi

Lampiran 11 Hasil T-Test Paired Kelompok Kontrol

Lampiran 12 Hasil T-Test Independent

Lampiran 13 Surat Pengambilan Data Awal

Lampiran 14 Surat Ijin Kesbangpol Cilacap

Lampiran 15 Surat Ijin Bappeda Cilacap

Lampiran 16 Surat Ijin Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Cilacap

Lampiran 17 Dokumentasi Penelitian

Lampiran 18 Lembar Revisi Dan Konsultasi

Efektifitas Pemberian Buku..., Doni Cahyono, Fakultas Ilmu Kesehatan UMP, 2014